Anda di halaman 1dari 2

PENYIMPANAN REKAM MEDIS

No. Dokumen :112/SOP-UKP/I/2023/


PKM-BM
SOP
No. Revisi :
Tanggal Terbit :03 Januari 2023
Halaman :1/2
PUSKESMAS NUNING KURNIATI
BAMBU NIP. 19821023 200312 2 004

1. Pengertian 1. Rekam medis adalah berkas yang berisi catatan dan dokumen
antara lain identitas pasien, hasil pemeriksaan, pengobatan yang
telah diberikan, serta tindakan dan pelayanan lain yang telah
diberikan kepada pasien
2. Penyimpanan rekam medis adalah penyimpanan berkas kedalam
famili folder dan disimpan di rak penyimpanan sesuai dengan
nomor rekam medis pasien.
2. Tujuan 1. Sebagai pedoman dalam penyimpanan rekam medis
2. Untuk memudahkan dalam proses pencarian kembali rekam
medik
3. Melindungi dokumen rekam medis dari bahaya pencurian,
kerusakan fisik, kimiawi dan biologi.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Bambu No.038/SK/1/2023/PKM-BM tentang
penyimpanan rekam medis
4. Referensi PERMENKES No: 269/MENKES/PER/III/2008 tentang Rekam Medis
P Prosedur/ 1. Petugas menjemput dokumen rekam medik (map kartu rawat jalan
Langkah- family folder)
langkah 2. Petugas membawa rekam medik keruang penyimpanan untuk di
register
3. Petugas melihat nomor rekam medik dan alamat pasien sebelum
menyimpanan ke rak penyimpanan
4. Petugas menyimpan rekam medik sesuai kode penyimpanan
6. Bagan Alir
Petugas
menjemput Petugas membawa
dokumen rekam medik ke ruang
penyimpanan
rekam medik

Petuga smelihat nomor

rekam medik dan


Petugas
menyimpa
alamat pasien
n rekam
medik
7. Unit Terkait 1. Ruang Rekam Medis
2. Semua Unit Pelayanan
8. Hal-hal yang Family folder dan kartu rawat jalan
perlu
diperhatikan
9. Dokumen Kartu rawat jalan
terkait
10. Rekam No. Yang diubah Isi perubahan Tanggal
mulai
Histori
diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai