Anda di halaman 1dari 14

MODUL AJAR

Nama Penyusun : Iftitahatul Hasanah Hadi, S.Pd.


Nama Sekolah : SMK Baitul Hikmah Tempurejo
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Fase CP :E
Konten/Materi : Recount text/Personal recount
Kelas/Semester : X/Ganjil

Tahun Pelajaran : 2023

Alokasi Waktu : 4x40 menit ( 2 x pertemuan )

Capaian Pembelajaran Fase E

Elemen Pada akhir Fase E, peserta didik menulis berbagai jenis teks fiksi dan non-fiksi,
Menulis, melalui aktivitas yang dipandu, menunjukkan kesadaran peserta didik terhadap tujuan
mempresent dan target pembaca. Mereka membuat perencanaan, menulis, mengulas dan
asikan menulis ulang berbagai jenis tipe teks dengan menunjukkan strategi koreksi diri,
termasuk tanda baca dan huruf besar. Mereka menyampaikan ide menggunakan
kosakata dan kata kerja umum dalam tulisannya. Mereka menyajikan informasi
menggunakan berbagai mode presentasi untuk menyesuaikan dengan
pembaca/pemirsa dan untuk mencapai tujuan yang berbeda-beda, dalam bentuk cetak
dan digital.

Tujuan Pembelajaran
1. Dengan menggunakan model pembelajaran Problem based learning, peserta didik diharapkan mampu
Mengidentifikasi (C1) fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan Recount Text about Personal
Experience secara benar dan sesuai konteks.
2. Dengan menggunakan model pembelajaran problem based learning, peserta didik diharapkan mampu
menyusun kembali (C6) Recount Text about Personal Experience yand disajikan secara acak dengan
benar dan sesuai konteks.
3. Dengan menggunakan model pembelajaran problem based learning, peserta didik diharapkan mampu
dan membuat (P3) Recount Text about Personal Experience sesuai kaidah dan unsur kebahasaan.
4. Dengan menggunakan model pembelajaran problem based learning, Peserta didik diharapkan mampu
Mempresentasikan teks recount tulis dengan baik dan benar
Indikator Keberhasilan Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu Mengidentifikasi (C1) fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan Recount
Text about Personal Experience secara benar dan sesuai konteks.
2. Peserta didik mampu menyusun kembali (C6) Recount Text about Personal Experience yand disajikan
secara acak dengan benar dan sesuai konteks.
3. Peserta didik mampu dan membuat (P3) Recount Text about Personal Experience sesuai kaidah dan
unsur kebahasaan.
4. Peserta didik mampu Mempresentasikan teks recount tulis dengan baik dan benar

Tujuan Akhir Kegiatan Pembelajaran

1. Peserta didik memahami fungsi sosial Recount Text about Personal Experience secara benar dan
sesuai konteks.
2. Peserta didik mampu membuat personal recount sesuai kaidah dan unsur kebahasaan yang benar.
3. Peserta didik mampu menyampaikan pengalaman pribadi secara lisan dan tulis.

Dimensi Profil Pelajar Pancasila


1. Gotong royong : Bekerja sama mencari informasi lebih tentang materi yang diberikan dalam kelompok
2. Mandiri : Peserta didik mengidentifikasi fungsi sosial dari video /gambar yang diberikan secara
mandiri.
3. Kreatif : Menyusun teks recount sederhana dalam berbagai konteks situasi dalam kehidupan
sehari-
hari
4. Berpikir Kritis : Menganalisis fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan Text Recount dalam
berbagai konteks situasidalamkehidupan sehari-hari.
Kompetensi Awal (Pengetahuan/Keterampilan Prasyarat)
1. Fungsi Sosial Recount text.
2. Generic Structure of Recount text. (Orientation, sequence of event, Reorientation)
3. Language Features (Simple Past Tense, Past action verb)
Pemahaman Bermakna
Pada akhir pembelajaran ini, Peserta didik mampu menciptakan sebuah penulisan yang
menceritakan pengalaman mereka di masa lampau dengan memperhatikan struktur teks serta unsur
kebahasaan yang tepat.
Pertanyaan Pemantik
Guru memberikan pertanyaan pemantik untuk mengaitkan materi pembelajaran dengan pribadi
peserta didik .
1. Do you have an interesting experience before ?
2. Do you ever tell your friend about your personal experience ?
3. Where did you go on the last weekend ?
4. Whom did you go with ?

Model dan Metode Pembelajaran


1. Model Pembelajaran : Problem based learning
2. Metode pembelajaran : Diskusi, tanya jawab, unjuk kerja tertulis dan presentasi.
Media,Sarana & Prasarana
Ruang Kelas, LCD, Laptop, bahan ajar,lembar kerja , Papan Tulis, Spridol, Penghapus,
Sumber Belajar
Asesmen (Penilaian)
Bentuk penilaian : Individu dan Kelompok
Jenis Asesmen Deskripsi
Assessment as Learning/Penilaian Proses 1. Observasi: Guru melakukan pendampingan
dan penilaian saat peserta didik kerja
kelompok).
2. Lembar Kerja Kelompok (LKPD)
Assessment for learning Tes performa:
Peserta didik diminta untuk mempresentasikan
hasil kerja kelompok di depan kelas

Pengayaan dan Remidial


Pengayaan
Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang menguasai materi ini dengan sangat baik, Yaitu dengan cara
memberikan ragam soal yang tingkatannya lebih tinggi.
Remedial
Remedial diberikan kepada peserta didik yang belum menguasai materi dengan baik, yaitu
dengan cara memberikan pengulangan materi dasar serta materi spesifik yang kurang dikuasai
oleh peserta didik .

Rencana Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Ke 1
Kegiatan Awal (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan meminta ketua kelas memimpin peserta didik untuk berdoa sebelum
pembelajaran dimulai.
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik.
3. Memberikan apersepsi dengan memberikan pertanyaan pemantik yang terkait dengan materi
yang akan dipelajari.
Kegiatan Inti (70 Menit)
Syntax 1 Mengorientasikan siswa terhadap masalah
1. Guru mengorientasikan Peserta didik pada
masalah dengan cara mengamati video tentang
personal recount text berjudul “at the beach”
https://www.youtube.com/watch?v=HBqokuo
KPhk
2. Guru mengajukan pertanyaan sederhana
25 menit
berdasarkan video yang mereka lihat.
3. Menjelaskan tujuan pembelajaran atau
kompetensi dasar yang akan dicapai.
4. Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan
uraian kegiatan pembelajaran.
5. Menjelaskan asessment yang akan didapatkan
peserta didik.
Syntax 2 Mengorganisasi Siswa Untuk Belajar
1. Membagi peserta didik menjadi beberapa
kelompok
2. Memastikan setiap anggota membagi dan
10 menit
memahami tugas masing.
3. Guru memberikan contoh teks recount pada
masing masing kelompok.
Syntax 3: Membimbing penyelidikan 25 menit
individual/kelompok
1. Peserta didik mencari berbagai informasi
terkait materi pelajaran secara berkelompok.
2. Peserta didik berdiskusi untuk menyusun
kembali teks recount yang disajikan dengan
pragraf acak.
3. Peserta didik menulis kembali
mengidentifikasi struktur teks dan unsur
kebahasaan dari teks recount yang diberikan.
4. Peserta didik berdiksusi untuk merencanakan
dan menulis teks recount tentang pengalaman
pribadi.
5. Peserta didik dan guru membuat kesepakatan
tentang jadwal presentasi hasil menulis teks
recount.
Kegiatan Penutup (10 Menit) 1. Guru dan peserta didik bersama-sama
menyimpulkan materi pembelajaran.
2. Guru melakukan review tentang materi yang
sudah dipelajari hari itu secara lisan maupun
tertulis atau dengan digitalisasi. Peserta didik
melakukan refleksi pembelajaran hari itu
dengan menjawab pertanyaan guru seperti:
- What do you understand from our
material today ?
- What difficulties do you have in learning 10 menit
this activity ? How do you solve it?
- Do you feel happy in learning English
today?
3. Guru menginformasikan kegiatan
pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
4. Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran
dengan memberikan pesan dan motivasi
semangat belajar dan diakhiri dengan salam
penutup.

Pertemuan Ke 2
Kegiatan Awal (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan memimpin peserta didik untuk berdoa sebelum pembelajaran
dimulai.
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik.
3. Guru memberi apersepsi tentang materi yang telah dipelajari minggu lalu dengan cara
memberikan test singkat untuk mengetahui daya serap dan ingatan peserta didik terhadap
pembelajaran sebelumnya.
4. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai pada pembelajaran hari ini.
5. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi yang dipelajari.
Kegiatan Inti (70 Menit)
Sintax 4: Mengembangkan dan menyajikan hasil
karya
1. Peserta didik menyiapkan hasil tugas yang 30 menit
telah diselesaikan.
2. Guru memfasilitasi peserta didik untuk
menyajikan hasil diskusi di depan kelas.
3. Peserta didik menyajikan hasil tugas yang
telah Diselesaikan.
Syntax 5: Menganalisis dan Mengevaluasi Proses
1. Peserta didik melakukan sesi tanya
jawab dan menanggapi hasil
30 menit
presentasi yang dilakukan oleh
masing- masing kelompok.
2. Peserta didik bertanya materi yang
belum dipahami
Kegiatan Penutup (10 Menit)
1. Guru dan peserta didik bersama-sama
menyimpulkan materi pembelajaran.
2. Peserta didik melakukan refleksi
pembelajaran hari itu dengan menjawab
pertanyaan guru seperti:
a) Do you feel happy in learning English
today?
b) What difficulties do you have in learning
this material? How do you solve it? 10 menit
c) What can you learn by learning English
activities today?
3. Guru menginformasikan kegiatan
pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
4. Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran
dengan memberikan pesan dan motivasi
semangat belajar dan diakhiri dengan salam
penutup

Refleksi
Melakukan refleksi dengan meminta peserta didik mengomentari kegiatan pembelajaran yang telah
dilakukan baik tentang materi yang dipelajari maupun cara atau metode pembelajaran.

Glosarium
Recount : teks cerita ulang
Orientation : pengenalan
Events : kejadian-kejadian
reorientation : simpulan teks
Lampiran 1: BAHAN AJAR

Lampiran 2: Apersepsi

https://www.youtube.com/watch?v=HBqokuoKPhk

1. What kind of text is the video about ?

2. What is the tittle of the text in the video ?

3. Where did the writer go ?

4. With whom did the writer go ?

5. How did the writer and her family go to Kubu beach ?


Identitas peserta didik
1. ..........................................................................................
2. ......................................................................................
3. ..........................................................................................
4. ..........................................................................................
5. ..........................................................................................

Activity 1.
Rewrite the textbellow and analysisthe generic structureof the text !

Last Friday was a tiring day. I spent the whole day doing lot of activities and had no time to takea rest.

First, I went cycling to school in the morning. Then, I studied until 02.00 p.m. After school, I went to football
practice in the field. It was a hard training day and drained my energy. After that, I went homeand took a
shower.

Before getting ready to sleep, I remembered that there were home works and some projects I still had to do.
I did my homework until 10.00 p.m. and finished some video editing for my project until 01.00 a.m Only until then,
I could take a rest. Those activities made me exhausted.

Perhaps I will reduce my activities in the future.

Generic
The Text
Structures

Orientation

Event 1

Event 2

Reorientation
Activity 2
Arrange the following jumbled paragraph into good recount text.

On the third day, I went to the Bali Museum. There were so


many interesting stuff there, like ancient scripts, leather
puppet paintings, and so on. I also went to Bajra Sandhi
Monument. This monument depicted the struggle of Balinese
in against the invaders. There were about 33 dioramas
depicting the battles. Because this was the last day, I
bought some souvenirs for my family and friends.

I spent my summer holiday in Bali. I went there by myself.

On the first day, I landed at I Gusti Ngurah Rai. The flight


from Jakarta to Bali took 2 hours. Then, I went to
Denpasar by online cab and checked in to the hotel I already
booked. Because I was tired, I decided to take a nap at the
hotel. In the afternoon, I strolled around streets in
Denpasar. The night came and I came back to the hotel.

On the second day, I decided that it would be the “Beach


Day”. It meant that I would be visiting beaches. I went to
Sanur Beach. The blue sea water and white sand refreshed
my eyes. I also went to Sindhu Beach, in which there were so
many small boats.

I had a fantastic experience in Bali and made


wonderful memories. It was a nice trip.
Activity 3
Rewrite the simple past tense action verb from the text in Activity 2
Activity 4

Make a short recount text about personal experience from one of your friend in the
group !
BAHAN BACAAN PENDIDIK
Pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang materi Recount Text, yang mana
adalah
salah satu genre dari teks bahasa Inggris. Pada materi ini kita akan membahas pengertian,
generic structure dan ciri - ciri dari Recount Text.
Sangat penting untuk memahami semua seluk beluk dari Recount text supaya kita dapat
mengerti betul dan tidak terjadi kesalah pahaman lagi. baiklah mari kita langsung saja
untuk
memulai materi:
BAHAN BACAAN PESERTA DIDIK
Buku Bacaan siswa Bahasa Inggris
Buku Bahasa Inggris SMA/SMK/MA Work In Progress
https://www.youtube.com/watch?v=HBqokuoKPhk
https://www.yec.co.id/inggris/
DAFTAR PUSTAKA
Buku Bacaan siswa Bahasa Inggris, 2022
Buku Bahasa Inggris SMA/SMK/MA Work In Progress, 2022
https://www.youtube.com/watch?v=HBqokuoKPhk
https://www.yec.co.id/inggris/
Lampiran 5 Assesment
Rubrik Penilaian Observasi

OBSERVASI TERHADAP DISKUSI KELOMPOK

KELAS : XB DKV

Pernyataan
PD aktif
PD aktif PD aktif
membantu
PD aktif memberikan mampu
teman yang
memberikan tanggapan menghargai
mengalami
No Nama Peserta Didik ide selama terhadap pendapat dan
kesulitan
diskusi teman selama santun selama
selama diskusi
diskusi diskusi
ide selama
diskusi

Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
Rubrik penilaian
Asesmen Formatif

PERTEMUAN 1
Jenis : Tes tertulis
Rubrik :

SKOR KRITERIA SKOR


Struktur Peserta didik sangat mampu mengidentifikasikan 5
teks struktur teks dengan tepat.
Peserta didik kurang mampu 3
mengidentifikasikan struktur teks dengan tepat.
Peserta didik tidak mampu memahami 2
mengidentifikasikan struktur teks
Unsur Peserta didik mampu mengidentifikasikan unsur kebahasaan 5
kebahasaan struktur teks dengan tepat.
Peserta didik cukup mampu mengidentifikasikan 2
struktur teks dengan tepat.
Peserta didik kurang mampu 3
mengidentifikasikan unsur kebahasaan dengan tepat.

Peserta didik tudak mampu mengidentifikasi 2


unsur kebahasaan dengan tepat.
TOTAL SKOR 10
NILAI AHIR 10X10 100
Pertemuan 2 : Presentasi Hasil membuat recount text

RUBRIK PENILAIAN WRITING


a. Teknik Penilaian : Tulis
b. Bentuk Instrument : Membuat recount text secara kelompok
c. Kisi-kisi

No Aspek Penilain Writing Skor Keterangan/RubrikKriteria


1 Structure 4 Tidak ada kesalahan struktur teks
3 Ada kesalahan struktur namun bisa
dipahami
1 Banyak kesalahan struktur dan sulit
dipahami
2 Vocabulary 3 Penggunaan kosa kata dengan tepat
2 Penggunaan kosa kata yang kurang tepat
namun masih bisa dipahami
1 Penggunaan kosakata yang salah dan sulit
dipahami percakapannya
3 Conjuction 3 Penggunaan conjanction dengan tepat
2 Penggunaan conjuction kurang tepat
nanum masih dapat dipahami
1 Penggunaan conjuction tidak nyambung
dengan kalimat sebelumnya atau
sesudahnya

Anda mungkin juga menyukai