Anda di halaman 1dari 2

AKSI NYATA TOPIK 2

Nama : Fuad Hanan Raka Pratama


NIM : 230211105787

1. Perasaan selama melakukan perubahan di kelas

2. Ide atau gagasan yang timbul sepanjang proses perubahan

3. Pembelajaran dan pengalaman dalam bentuk catatan praktik baik

4. ‘Foto bercerita’ dari seluruh rangkaian pelaksanaan (perencanaan, penerapan

dan refleksi) aksi Anda.


5. Anda juga dapat memasukkan ‘testimoni’ dari rekan guru dan peserta didik

yang terlibat dalam proses perubahan yang Anda lakukan.

Refleksi :
Perasaan yang saya rasakan setelah mendokumentasikan kontribusi nyata penerapan

pemikiran Ki Hadjar Dewantara di kelas dan sekolah sebagai pusat pengembangan


karakter adalah merasa puas dan senang. Melalui perubahan tersebut, guru dan siswa

dalam mengadakan kegiatan pembelajaran bisa saling support dan memberikan

dukungan serta berkolaborasi dengan baik. Guru di sekolah juga memberikan apresiasi

terhadap perubahan yang saya lakukan. Semenjak tu, guru sudah tidak menggunakan
metode ceramah lagi dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran, melainkan selalu

melibatkan siswa secara aktif. Selain itu, guru juga mengadakan kegiatan pembelajaran

yang disesuaikan dengan minat dan kebutuhan siswa disesuaikan dengan karakteristik

peserta didik.

Anda mungkin juga menyukai