Anda di halaman 1dari 1

3. Bagaimana sekolah bisa mendukung pembelajaran social emosional ?

apa saja tantangan


bagi sekolah ?

Dengan menciptakan ekosistem sekolah yang mengimplementasikan PSE ini seperti menerapkan
pembiasaan-pembiasaan yang positif baik di dalam maupun luar kelas yang berkaitan dengan 5
komponen pse SEPERTI Kesadaran diri, pengelolaan diri, kesadaran social, kemampuan
berinteraksi social dan pengambilan keputusan

Melakukan sosialisasi tentang PSE kepada setiap guru atau bahkan orang tua

Dengan membangun pendekatan komunikatif

Tantangannya :

Perlu adanya komitmen dari sekolah-guru dan juga orang tua sehingga peserta didik memiliki
pengalaman dalam melatih kemampuan social emosionalnya

4. Karakter peserta didik:


Peserta didik memiliki karakteristik dan gayanya belajar yang berbeda-beda. Hal itulah
yang juga mempengaruhi PSE.
Peserta didik yang kurang sopan, kurang focus dan kondusif ketika
melaksanakanpembelajaran, tentu saja mempengaruhi PSE. Mengahdapinya dengan guru
menerapkan PSE untuk dirinya terlebih dahulu, menerapkannya di dalam modul ajar

Anda mungkin juga menyukai