Anda di halaman 1dari 1

INDIKATOR

1. Mengembangkan potensi
2. Tumbuh dan berkembang sebagai pribadi yang utuh
3. Keterbukaan terhadap pengalaman

SUB INDIKATOR
1. Tingkat perencanaan yang tinggi
2. Keterbukaan untuk berubah
3. Kesadaran untuk melakukan pertumbuhan
4. Memanfaatkan peluang dan sumber daya
KISI – KISI
menentukan sasaran yang jelas, menentukan cara menilai keberhasilan, mensyukuri
kemajuan walaupun hanya sedikit, berani mengambil resiko, perkembangan diatur oleh diri
sendiri, memanfaatkan setiap kesempatan yang ada, terbuka untuk belajar dari siapa saja,
belajar dari kesalahan dan selalu bersikap realistis, jangan hanya berbicara, tetapi kerjakan
yang kita ucapkan. Sedangkan langkah-langkah yang perlu dilakukan untuk rancangan
pengembangan haruslah tertulis, karena kalau tidak tertulis sama saja dengan angan-angan
bukan tujuan.

1.memiliki idealisme
2.dinamis dan kreatif
3.keberanian mengambil resiko
4.optimis dan kegairahan semangat
5.kemanirian dan disiplin murni
6.fisik yg kuat dan sehat
7.sikap ksatria
8.trampil dan menerapkan IPTEK
9.kompetitif
10.daya pikir yg kuat
11.memiliki bakat

Anda mungkin juga menyukai