Anda di halaman 1dari 42

Perbedaan di Sekitar Kita

Panduan Projek PenguaĨan Profil


Pelajar Pancasila

Bagi Guru SD (Fase B)


Tema: Bhinneka Tunggal Ika

Disusun oleh:
Risma NaĨalia Marpaung &
Dwi SylviaĨi Asri Palupi
(SD Sekolah Cikal 2022)
Negara Indonesia adalah negara yang kaya akan keberagaman. Keberagaman yang anĨara lain adalah
Tujuan
keberagaman budaya, suku, agama, ras dan golongan. Projek ini berĨujuan agar peserĨa didik dapaĨ
mengenali, mendalami, serĨa memahami perbedaan yang ada disekiĨarnya, secara khusus perbedaan akan
kaĨa, Ĩulisan, maupun bahasa Ĩubuh. Sikap Ĩoleransi anĨar sesama perlu diĨumbuhkan serĨa diĨanamkan
sejak usia dini. Sehingga ĨercipĨa kehidupan yang rukun dan damai.

Di awal projek ini, peserĨa didik diajak unĨuk mengamaĨi lingkungan sekiĨarnya yaiĨu area bermain di
Alur
sekolah. Lalu, peserĨa didik akan menuliskan hasil pengamaĨannya.

Kemudian, peserĨa didik akan melakukan wawancara kepada anggoĨa keluarga di rumah dan komuniĨas
sekolah unĨuk mendapaĨkan informasi mengenai perbedaan yang ada di lingkup yang ĨerdekaĨ dengan
mereka.

T Langkah selanjuĨnya, peserĨa didik akan melakukan kampanye unĨuk menyampaikan informasi yang
arget didapaĨkannya kepada komuniĨas sekolah. SeĨelah sesi kampanye, peserĨa didik akan mengumpulkan daĨa
Pencapai dari komuniĨas sekolah mengenai konflik yang pernah Ĩerjadi ĨerkaiĨ dengan perbedaan. SeĨelah iĨu,
an peserĨa didik akan mencoba unĨuk mencari solusi dari daĨa yang berhasil dikumpulkan.
P
rojek
Tahap evaluasi dan refleksi yang akan dilakukan seĨelah Ĩahapan aksi selesai, akan mengolah masukan
dari guru dan responden unĨuk perbaikan aĨau penyempurnaan projek.

Tema “Bhinneka Tunggal Ika” akan melandasi Projek PenguaĨan Profil Pelajar Pancasila dengan Ĩopik
“Perbedaan di SekiĨar KiĨa”. Dimensi Profil Pelajar Pancasila yang diangkaĨ dalam projek kali ini adalah
Berkebhinnekaan Global dan BergoĨong-royong
Hal Yang Perlu Diperhatikan Sebelum Memulai Projek

Sekolah
● Kesiapan dan kesediaan unĨuk adanya kegiaĨan linĨas kelas sebagai bagian dari projek
● Kerjasama anĨara sekolah dan orang Ĩua peserĨa didik sudah dibangun unĨuk kesiapan
pendampingan projek bila diperlukan
● SisĨem dan perangkaĨ memadai unĨuk projek yang sifaĨnya luring dan daring, sesuai dengan
kebuĨuhan projek.
● Akses peserĨa didik unĨuk berbagai referensi mengenai perbedaan dalam berbagai benĨuk (buku,
video, audio, dan narasumber) dengan pendampingan guru dan/aĨau orang Ĩua.

Guru
● Kemampuan guru unĨuk koordinasi anĨar guru kelas dan anĨar bidang sĨudi unĨuk persiapan dan
pelaksanaan kegiaĨan linĨas jenjang.
● Kemampuan guru unĨuk membangun jejaring dengan berbagai pihak di luar sekolah, yang
diperlukan unĨuk menggulirkan projek
● Kemampuan Ĩeknis guru unĨuk pembelajaran luring dan daring
● Guru mempunyai sisĨem pencaĨaĨan hasil pengamaĨan unĨuk seĨiap kegiaĨan sebagai pendukung
asesmen, juga kemampuan unĨuk membuaĨ variasi penilaian
● Guru mempunyai kapasiĨas unĨuk fasiliĨas, supervisi, dan konsulĨasi sesuai kebuĨuhan projek.
Tahap dalam projek “Perbedaan di Sekitar Kita”
Tahapan Pengenalan: Mengenali dan membangun kesadaran peserta didik akan adanya perbedaan

1 2 (Pra-penilaian) 3 4 5
Amati Sekitarku (2 Amati Sekitarku (2 Perbedaan Aku dan Perbedaan Aku dan Hasil Temuanku (2
JP) PeserĨa didik JP) Sekitarku (sekolah) Sekitarku (rumah) JP)
diajak ke area SeĨelah peserĨa didik (2 JP) (2 JP) PeserĨa
bermain selesai mengamaĨi, PeserĨa PeserĨa
dan diberikan guru akan memimpin
didik
wakĨu unĨuk sesi diskusi ĨenĨang didik mengidenĨifikasi didik mengidenĨifikasi
hasil dari pengamaĨan menampilkan
mengamaĨi dan menuliskan dan menuliskan
siĨuasi sekiĨar. yang dilakukan oleh perbedaan yang perbedaan yang
peserĨa didik. diĨemukan di kelas diĨemukan di rumah. hasil
wawancara

dari kegiaĨan
sebelumnya. PeserĨa
didik dapaĨ membuaĨ
posĨer aĨau karya Ĩulis
sebagai bahan
presenĨasi
Tahapan Kontekstualisasi: Mengkontekstualisasi masalah di lingkungan terdekat

6 7 8 9 (Formatif) 10 - 11
Pembicara Tamu (2 Kategorikan Apa yang Bisa Aksi yang akan Aku Yuk Kita Beritahu
JP) Aku yang
Isu
Eksplorasi Perbedaan yang Lakukan Mengenai Lakukan (2 JP) Lain (4 JP)
Kamu Isu
ĨenĨang
perbedaan Temukan (2 JP) Perbedaan? (2 JP) PeserĨa didik bersama PeserĨa didik bersama

bersama
seorang Budayawan PeserĨa PeserĨa didik kelompoknya akan dengan
akan mempresenĨasikan ide
didik mengelompokkan menyampaikan ide unĨuk yang dimiliki sebagai kelompoknya akan
isu perbedaan dalam menghadapi solusi dari isu mengkampanyekan ide
isu
kaĨegori kaĨa, Ĩulisan, perbedaan & solusi yang dimiliki
perbedaan yang
dan bahasa Ĩubuh bisa
kepada
dilakukan sehari-hari yang mereka pilih komuniĨas
CaĨaĨan: guru sekolah.
membagi kelompok (3-4
orang)
Tahap dalam projek “Perbedaan di Sekitar Kita”

Tahapan Aksi & Refleksi: Bersama-sama mewujudkan pelajaran yang didapatkan oleh murid melalui aksi
nyata

12 - 13 14 - 15
Isu Kita Bersama (4 JP) Aksi Lanjutan (3 JP)
PeserĨa didik akan memasang posĨer di area sekolah unĨuk mensosialisasikan Evaluasi efekĨiviĨas aksi yang Ĩelah dilakukan dan
isu perbedaan. KomuniĨas sekolah akan berbagi pengalaman dengan hubungannya dengan isu perbedaan.
menempelkan Ĩulisannya

Tahapan Tindak Lanjut: Berbagi karya, evaluasi dan menyusun langkah strategis

16 - 17 18 - 19 20
(Formatif) (Sumatif) Evaluasi (2 JP)
Aksi Reaksi (4 Aksi Kami (4 PeserĨa didik akan
JP) JP) melakukan evaluasi
PeserĨa didik menampilkan PeserĨa didik menampilkan projek kegiaĨan yang Ĩelah
pemahamannya melalui bermain peran. Tahap Akhir: dilakukan
Tahap Persiapan: Pelaksanaan perĨunjukkan
SeĨiap kelompok memilih saĨu siĨuasi dari isu yang
Ĩersedia
Tahap proses:
Berdiskusi unĨuk mencari solusi.
Kemudian dilanjuĨkan dengan alur
penyelesaian projeknya.
Dimensi, Elemen, dan Sub Elemen Profil Pelajar Pancasila

Dimensi Profil Elemen Profil Pelajar Sub-elemen Profil Target Pencapaian Di Akhir
Pelajar Pancasila Pancasila Pelajar Pancasila Fase B (SD, Kelas 3-4)
terkait
Komunikasi dan Berkomunikasi anĨar Mendeskripsikan penggunaan kaĨa,
InĨeraksi AnĨar Budaya budaya Ĩulisan, dan bahasa Ĩubuh yang memiliki
makna yang berbeda di lingkungan
Berkebhinekaan global sekiĨarnya dan dalam suaĨu budaya
ĨerĨenĨu

Kepedulian Tanggap Ĩerhadap Peka dan mengapresiasi orang-orang di


lingkungan sosial lingkungan sekiĨar, kemudian melakukan
Ĩindakan unĨuk menjaga keselarasan
dalam berelasi dengan orang lain

BergoĨong-royong
Kolaborasi Kerjasama Menampilkan Ĩindakan yang sesuai
dengan harapan dan Ĩujuan kelompok
(Referensi) Perkembangan Sub-elemen Antarfase
Sub Elemen Mulai Berkembang Sedang Berkembang Sesuai Sangat
Berkembang Harapan Berkembang

PeserĨa didik mulai PeserĨa didik PeserĨa didik mampu PeserĨa didik
mencari Ĩahu menerima mendeskripsikan mampu
ĨenĨang keberagaman sebagai penggunaan kaĨa, berkomunikasi dan
Berkomunikasi anĨar keberagaman anĨar bagian kehidupan Ĩulisan, dan bahasa berinĨeraksi dalam
budaya sesama bermasyarakaĨ Ĩubuh yang memiliki keberagaman
makna yang berbeda di
lingkungan sekiĨarnya
dan dalam suaĨu budaya
ĨerĨenĨu.
PeserĨa didik mulai PeserĨa didik PeserĨa didik menunjukkan PeserĨa didik
memahami adanya membuĨuhkan kepekaan dan mengaplikasikan sikap
perbedaan orang-orang pendampingan mengapresiasi orang-orang yang Ĩanggap Ĩerhadap
Tanggap Ĩerhadap di lingkungan sekiĨar dalam mengenali di lingkungan sekiĨar, lingkungan sekiĨar
lingkungan sosial perbedaan orang- kemudian melakukan
orang di lingkungan Ĩindakan unĨuk menjaga
sekiĨar keselarasan dalam berelasi
dengan orang lain
Kerjasama PeserĨa didik PeserĨa didik PeserĨa didik menunjukkan PeserĨa didik dapaĨ
mulai berinĨeraksi berusaha mengikuĨi sikap yang sesuai dengan memberikan ide keĨika
dalam kelompok kesepakaĨan harapan dan Ĩujuan dihadapkan pada suaĨu
kelompok kelompok ĨanĨangan dalam
kelompok
Rele Indonesia adalah negara kepulauan yang memiliki keberagaman budaya, ras, suku bangsa, kepercayaan,
vansi agama, dan bahasa. Sesuai semboyan Bhinneka Tunggal Ika, maka meskipun memiliki keragaman budaya,
projek ini Indonesia ĨeĨap saĨu. Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki keberagaman. Keberagaman adalah
bagi
sekolah suaĨu kondisi pada kehidupan masyarakaĨ. Perbedaan seperĨi iĨu ada pada suku bangsa, ras, agama,
dan budaya dan gender. Keragaman yang ada di Indonesia adalah kekayaan dan keindahan bangsa.
semua Keberagaman ĨersebuĨ menjadi suaĨu kekuaĨan yang dapaĨ digunakan unĨuk mewujudkan persaĨuan dan
guru kesaĨuan nasional.
mata
pelajaran
Keberagaman memungkinkan adanya eksplorasi Ĩerhadap perbedaan-perbedaan yang ada di dalam
lingkungan sekiĨar. Ini berarĨi memahami saĨu sama lain dengan melampaui Ĩoleransi sederhana unĨuk
memasĨikan orang benar-benar menghargai perbedaan mereka. Hal ini memungkinkan kiĨa unĨuk
merangkul dan juga merayakan dimensi keragaman yang kaya yang Ĩerkandung dalam seĨiap individu dan
menempaĨkan nilai posiĨif pada keragaman di masyarakaĨ dan di ĨempaĨ kerja.
C Modul ini dirancang unĨuk membanĨu guru SD (Fase B) unĨuk melaksanakan kegiaĨan dalam rangkaian
ara projek yang berĨema “Bhinneka Tunggal Ika”.
Pengguna
an
Perangka Dalam modul “Perbedaan di SekiĨar KiĨa” ĨerdapaĨ 13 akĨiviĨas yang saling berkaiĨan. Modul projek ini
t Ajar disarankan unĨuk dilakukan pada semesĨer perĨama kelas IV sehingga para peserĨa didik dapaĨ lebih
Projek mengenal Ĩeman barunya melalui pendekaĨan yang lebih personal dan meminimalisir konflik anĨar sesama
ini selama saĨu Ĩahun kedepan.

Seluruh rangkaian projek berlangsung selama saĨu semesĨer, dengan ĨoĨal 39 jam pelajaran. Disarankan
agar selalu diberikan jeda wakĨu anĨar akĨiviĨas agar di saĨu sisi para guru mempunyai wakĨu yang cukup
unĨuk melakukan persiapan maĨeri unĨuk memaĨik diskusi dan refleksi dengan peserĨa didik. PeserĨa didik
juga mempunyai wakĨu unĨuk berpikir, berefleksi, dan menjalankan masing-masing akĨiviĨas dengan baik.

Dengan perĨimbangan bahwa kondisi seĨiap sekolah berbeda-beda, maka guru dan kepala sekolah
mempunyai kebebasan dan kewenangan unĨuk menyesuaikan jumlah akĨiviĨas, alokasi wakĨu per akĨiviĨas,
dan apakah semua akĨiviĨas diselesaikan dalam wakĨu singkaĨ aĨau disebar selama saĨu semesĨer/saĨu
Ĩahun ajar. MaĨeri aĨaupun rancangan akĨiviĨas juga bisa disesuaikan agar projek dapaĨ berjalan efekĨif dan
efisien sesuai dengan kebuĨuhan peserĨa didik dan kondisi sekolah juga kondisi daerah ĨempaĨ sekolah
berdiri. Kami juga akan memberikan saran prakĨis dan alĨernaĨif pelaksanaan beberapa akĨiviĨas, serĨa
rekomendasi akĨiviĨas pengayaan, jika diperlukan.
Tahap
Pengenalan
1. Amati Sekitarku - 2 JP

Tujuan:
PeserĨa didik mengamaĨi perbedaan yang ada disekiĨarnya.

KegiaĨan:
1. Guru mengajak peserĨa didik ke area bermain aĨau
kanĨin sekolah unĨuk mengamaĨi perbedaan apa saja
yang muncul pada siĨuasi ĨersebuĨ.
2. Kemudian peserĨa didik menuliskan hasil pengamaĨan
mereka. PeserĨa didik diberikan wakĨu 15-30 meniĨ
unĨuk melakukan kegiaĨan ĨersebuĨ.

Alternatif Kegiatan:
Guru memberikan Ĩugas mandiri di rumah. PeserĨa didik diminĨa
unĨuk melakukan pengamaĨan di area rumahnya.

AlaĨ & bahan:


Buku dan alaĨ Ĩulis
2 Amati Sekitarku (Pra-penilaian) -

Tujuan:
Berdiskusi hasil pengamaĨan

KegiaĨan:
1. PeserĨa didik menyiapkan hasil pengamaĨan
2. Guru memimpin sesi diskusi
3. Guru membuaĨ anekdoĨ sebagai pra-penilaian (lembar
anekdoĨ ada di halaman berikuĨnya)

Alternatif Kegiatan:
PeserĨa didik saling berbagi hasil pengamaĨannya di dalam
kelompok kecil.

AlaĨ & bahan:


Buku dan alaĨ Ĩulis

PerĨanyaan pemanĨik:
- Apa saja yang kalian Ĩemukan selama pengamaĨan?
- Apakah kamu melihaĨ sesuaĨu yang berbeda dari yang selama
ini kamu keĨahui?
- Dari hasil pengamaĨan dan berbagi, apa pendapaĨmu mengenai
perbedaan?
- Bagaimana sikapmu jika kamu menemukan perbedaan?
Lembar anekdot/ceklis

Nama:

Kelas:

Skala
KriĨeri penilaian
a Ya Tida
k
Fokus mengamaĨi

Informasi rinci

MengamaĨi lebih dari 3 orang

Melakukan pengamaĨan secara mandiri


CaĨaĨan AnekdoĨ:
3 Perbedaanku dan Sekitarku (Sekolah) -

Lembar Kerja
Tujuan:
PeserĨa didik mencari Ĩahu lebih dalam lagi perbedaan apa Narasumber:
saja yang ada anĨara dirinya dan Ĩeman-Ĩeman di kelas.

KegiaĨan: Suku:
1. PeserĨa didik akan diberi wakĨu unĨuk melakukan
wawancara ke 3-5 orang Ĩeman yang ada di kelas 1. Apa makanan Ĩradisional dari
2. Sebelum melakukan wawancara, peserĨa daerahmu?
didik diberikan wakĨu unĨuk membuaĨ 4-5
perĨanyaan. 2. Apa olahraga kesukaanmu?
3. PeserĨa didik mencaĨaĨ hasil wawancara
3. Apa film kesukaanmu?
AlaĨ & bahan:
Buku dan alaĨ Ĩulis
4. Apakah kamu pernah menggunakan
bahasa daerah?
PerĨanyaan pemanĨik:
- Hal apa saja yang ingin kamu keĨahui CaĨaĨan: perĨanyaan pada lembar kerja hanya sebagai
dari Ĩemanmu? conĨoh. PeserĨa didik dapaĨ membuaĨ/mengembangkan
perĨanyaan sesuai dengan informasi yang ingin
dikeĨahui.
4 Perbedaanku dan Sekitarku (Rumah) -

Lembar Kerja
Tujuan:
PeserĨa didik mencari Ĩahu lebih dalam lagi perbedaan apa Narasumber:
saja yang ada anĨara dirinya dan anggoĨa keluarga di rumah
(Ĩugas mandiri)
Suku:
KegiaĨan:
1. PeserĨa didik akan melakukan wawancara ke 3-5 1. Apa makanan Ĩradisional dari daerah
orang anggoĨa keluarga di rumah. ayah?
2. Sebelum melakukan wawancara, peserĨa
didik diberikan wakĨu unĨuk membuaĨ 4-5 2. Apa olahraga kesukaan ayah?
perĨanyaan.
3. PeserĨa didik mencaĨaĨ hasil wawancara 3. Apa film kesukaan ayah?
AlaĨ & bahan:
4. Bagaimana suasana daerah asal ayah?
Buku dan alaĨ Ĩulis
CaĨaĨan: perĨanyaan pada lembar kerja hanya sebagai
PerĨanyaan pemanĨik:
conĨoh. PeserĨa didik dapaĨ membuaĨ/mengembangkan
- Hal apa saja yang ingin kamu keĨahui perĨanyaan sesuai dengan informasi yang ingin dikeĨahui.
dari keluargamu?
5 Hasil Temuanku -

Tujuan:
PeserĨa didik melihaĨ dan menemukan hal baru dari kegiaĨan
gallery walk.

KegiaĨan:
1. PeserĨa didik akan menuliskan aĨau menggambarkan
hasil wawancara mereka dengan Ĩeman-Ĩeman dan
juga keluarga.
2. Mereka dapaĨ membuaĨ media presenĨasi berupa
posĨer aĨau hasil karya lainnya.
3. Kemudian akan dilakukan “gallery walk” di dalam
kelas

AlaĨ & bahan:


Media presenĨasi
Tahap
Kontekstualisa
si
6 Pembicara Tamu - 2

Lembar Kerja
Tujuan:
PeserĨa didik mendapaĨkan dan mengeksplorasi informasi Narasumber:
ĨenĨang keberagaman dari seorang budayawan.
Hal baru yang dipelajari dari pemaparan yang
diberikan oleh pembicara Ĩamu adalah:
KegiaĨan:
1. Guru akan mengundang seorang budayawan unĨuk 1.
hadir pada sesi kelas
2. Budayawan akan memberikan informasi ĨenĨang 2.
ragam budaya yang ada di Indonesia, seperĨi jenis 3.
Ĩulisan dan bahasa yang digunakan
3. PeserĨa didik akan mencaĨaĨ poin penĨing yang 4.
didapaĨkan dari pemaparan pembicara Ĩamu di lembar
kerja yang Ĩelah disiapkan oleh guru
.
AlaĨ & bahan:
Lembar kerja dan alaĨ
7 Kategorikan Isu Perbedaan yang Kamu Temukan -

Tujuan:
Lembar
PeserĨa didik mengidenĨifikasi perbedaan yang ada dan
mampu mengkaĨegorikan isu perbedaan dalam kaĨegori
kaĨa, Ĩulisan dan bahasa Ĩubuh.

KegiaĨan:
1. Guru akan menempelkan kerĨas yang berisi 3
kaĨegori di dinding kelas
2. PeserĨa didik akan menuliskan isu perbedaan yang ia
Ĩemukan ke dalam 3 kaĨegori yang sudah disediakan
oleh guru

AlaĨ & bahan:


AlaĨ Ĩulis

CaĨaĨan:
Guru akan menyediakan kerĨas besar yang akan
diĨempel di dinding. PeserĨa didik akan menuliskan
isu perbedaan yang ia Ĩemukan sesuai dengan
kaĨegorinya.
8 Apa yang Bisa Aku Lakukan Mengenai Isu Perbedaan? -

Tujuan:
PeserĨa didik akan mencari ide unĨuk menyelesaikan isu perbedaan dalam kehidupan sehari-hari.

KegiaĨan:
1. Guru membagi peserĨa didik ke dalam kelompok kecil yang beranggoĨakan 3-4 peserĨa didik
2. Guru memberikan isu-isu perbedaan yang Ĩerjadi sehari-hari
3. PeserĨa didik akan memilih saĨu isu dan mencari solusi unĨuk dipresenĨasikan

AlaĨ & bahan:

Ka Tulisan Bahasa tubuh


ta
Buku & alaĨ Ĩulis

PerĨanyaan pemanĨik:
- Apa yang akan kamu lakukan jika menemukan isu seperĨi ini?
9 Aksi yang Akan Aku Lakukan (Penilaian Formatif) -

Tujuan:
PeserĨa didik akan membagikan hasil diskusi dalam kelompoknya
akan ide solusi perbedaan.

KegiaĨan:
PeserĨa didik bersama kelompoknya akan
mempresenĨasikan ide yang dimiliki sebagai solusi dari isu
perbedaan yang mereka pilih.

AlaĨ & bahan:


Media presenĨasi

CaĨaĨan:
Guru akan mendengarkan presenĨasi sekaligus memberi
penilaian menggunakan rubrik dimensi.
(Referensi) Perkembangan Sub-elemen Antarfase
Sub Elemen Mulai Berkembang Sedang Berkembang Sesuai Sangat
Berkembang Harapan Berkembang

PeserĨa didik mulai PeserĨa didik PeserĨa didik mampu PeserĨa didik
mencari Ĩahu menerima mendeskripsikan mampu
ĨenĨang keberagaman sebagai penggunaan kaĨa, berkomunikasi dan
Berkomunikasi anĨar keberagaman anĨar bagian kehidupan Ĩulisan, dan bahasa berinĨeraksi dalam
budaya sesama bermasyarakaĨ Ĩubuh yang memiliki keberagaman
makna yang berbeda di
lingkungan sekiĨarnya
dan dalam suaĨu budaya
ĨerĨenĨu.
PeserĨa didik mulai PeserĨa didik PeserĨa didik menunjukkan PeserĨa didik
memahami adanya membuĨuhkan kepekaan dan mengaplikasikan sikap
perbedaan orang-orang pendampingan mengapresiasi orang-orang yang Ĩanggap Ĩerhadap
Tanggap Ĩerhadap di lingkungan sekiĨar dalam mengenali di lingkungan sekiĨar, lingkungan sekiĨar
lingkungan sosial perbedaan orang- kemudian melakukan
orang di lingkungan Ĩindakan unĨuk menjaga
sekiĨar keselarasan dalam berelasi
dengan orang lain
Kerjasama PeserĨa didik PeserĨa didik PeserĨa didik menunjukkan PeserĨa didik dapaĨ
mulai berinĨeraksi berusaha mengikuĨi sikap yang sesuai dengan memberikan ide keĨika
dalam kelompok kesepakaĨan harapan dan Ĩujuan dihadapkan pada suaĨu
kelompok kelompok ĨanĨangan dalam
kelompok
10 Yuk Kita Beritahu yang Lain -

Tujuan:
PeserĨa didik berbagi ide & solusinya agar komuniĨas sekolah mempunyai kesadaran yang sama ĨenĨang perbedaan.

KegiaĨan:
PeserĨa didik akan mengkampanyekan ide & solusi yang Ĩelah yang dimiliki kepada komuniĨas sekolah.

AlaĨ & bahan:


Media presenĨasi

CaĨaĨan:
Disediakan 2x perĨemuan jika dirasa peserĨa didik membuĨuhkan wakĨu lebih unĨuk kampanye
aha
p T
Aksi
12 Isu Kita Bersama -

Tujuan:
UnĨuk mendapaĨkan respon yang riil mengenai isu perbedaan.

KegiaĨan:
PeserĨa didik menempelkan posĨer yang sudah dikampanyekan pada sesi sebelumnya di area sekolah selama
2 pekan. KomuniĨas sekolah berparĨisipasi dengan menuliskan pengalamannya mengenai perbedaan.

AlaĨ dan bahan:


PosĨer kampanye, alaĨ Ĩulis, kerĨas (sĨicky noĨe)

CaĨaĨan:
Guru dan peserĨa didik dapaĨ memeriksa secara berkala respon-respon yang diberikan oleh komuniĨas
sekolah.
T
ahap Refieksi
14 Aksi Lanjutan -

Tujuan: PeserĨa didik mencari Ĩahu respon yang diberikan oleh komuniĨas sekolah agar mereka dapaĨ menemukan solusi aĨas
isu perbedaan

KegiaĨan:
1. PeserĨa didik bersama dengan kelompoknya akan membaca hasil respon dari komuniĨas sekolah
2. Kemudian peserĨa didik akan membuaĨ perencanaan unĨuk langkah berikuĨnya.

AlaĨ & bahan:


Respon dari komuniĨas sekolah
Tahap Tindak
Lanjut
16 Aksi Reaksi (Formatif) -

Tujuan:
Persiapan awal projek akhir

KegiaĨan:
1. SeĨiap kelompok memilih 1 isu perbedaan yang muncul dari
hasil berbagi komuniĨas kelompok pada sesi “Isu kiĨa bersama”
2. PeserĨa didik akan bermain peran sebagai projek akhirnya
3. PeserĨa didik dapaĨ memilih membuaĨ
drama/panĨomim/panggung boneka, aĨau kreasi lainnya
4. SeĨelah iĨu, peserĨa didik berdiskusi bagaimana cara
menyelesaikan isu yang muncul
5. Kemudian dilanjuĨkan dengan berdiskusi unĨuk membuaĨ alur,
naskah (jika diperlukan, dan perencanaan lainnya

AlaĨ dan bahan:


Buku/kerĨas & alaĨ Ĩulis unĨuk mencaĨaĨ perencanaan (Ĩerlampir
conĨoh lembar kerja)

CaĨaĨan:
DI sesi ini, selama proses berlangsung, guru melakukan pengamaĨan
dan juga penilaian berdasarkan rubrik perkembangan dimensi dan
rubrik penilaian sumaĨif (rubrik Ĩerlampir).
Contoh Lembar Kerja

Nama kelompok: Kelas:


1.
2.
3.
4.

Tema

Konflik (isu)

Solusi
Jenis perĨunjukan
18 Aksi Kami (Sumatif) -

Tujuan:
Hari perĨunjukkan

KegiaĨan:
1. PeserĨa didik menampilkan perĨunjukannya kepada
komuniĨas sekolah dan juga orang Ĩua.
2. PenonĨon dapaĨ memberikan penilaian berupa umpan balik

AlaĨ dan bahan:


- Area perĨunjukkan
- Guru akan menyediakan kerĨas sebagai media penonĨon
memberikan umpan balik
- MembuaĨ undangan 1 pekan sebelumnya jika ingin
mengundang orang Ĩua

CaĨaĨan
KegiaĨan ini dapaĨ dilakukan dalam 2 sesi jika membuĨuhkan wakĨu
yang cukup banyak.
Guru melakukan penilaian menggunakan rubrik penilaian dimensi dan
rubrik penilaian sumaĨif (rubrik Ĩerlampir).
Rubrik Penilaian Sumatif
Mulai Berkembang Sesuai
Proses Sedang Berkembang Sangat Berkembang
Berkemban Harapan
g
Perencanaan masih Perencanaan memiliki Perencanaan yang jelas: Perencanaan yang jelas
berupa curah Ĩujuan yang jelas Ĩujuan dan lini masa dan maĨang: Ĩujuan,
pendapaĨ dan ide-ide yang realisĨis Ĩahapan-Ĩahapan
Perencanaan
aksi yang belum penĨing (milesĨones)
beraĨuran serĨa lini masa yang
realisĨis
PeserĨa didik PeserĨa didik menjalankan PeserĨa didik menjalankan PeserĨa didik
melaksanakan rencana yang Ĩelah disusun rencana yang Ĩelah disusun menggunakan alĨernaĨif
akĨiviĨas- dalam kelompok. Mereka dalam kelompok. Mereka yang berbeda unĨuk
akĨiviĨas secara mampu melaksanakan proses mampu melaksanakan melaksanakan rencana.
acak dengan runĨuĨ dan meminĨa rencana dengan proses yang Mereka mampu
Pelaksanaan
banĨuan pada pihak-pihak Ĩerkoordinasi melaksanakan rencana
yang sesuai unĨuk dengan proses yang
menyelesaikan rencana Ĩerkoordinasi, bervariasi
dan bekerja secara
adapĨif
KeĨepaĨ Masih dalam Ĩahapan Solusi/aksi yang diĨawarkan Solusi/aksi yang diĨawarkan Solusi/aksi yang
an idenĨifikasi fakĨor berupa ide yang masih menyasar fakĨor-fakĨor yang diĨawarkan menyasar inĨi
Sasaran yang menyebabkan dipermukaan permasalahan ĨerkaiĨ dengan permasalahan permasalahan, realisĨis
permasalahan dan dan/aĨau kurang realisĨis dan memberikan dampak dan memberikan dampak
akibaĨ yang posiĨif semenĨara yang berkesinambungan
diĨimbulkan
(Referensi) Perkembangan Sub-elemen Antarfase
Sub Elemen Mulai Berkembang Sedang Berkembang Sesuai Sangat
Berkembang Harapan Berkembang

PeserĨa didik mulai PeserĨa didik PeserĨa didik mampu PeserĨa didik
mencari Ĩahu menerima mendeskripsikan mampu
ĨenĨang keberagaman sebagai penggunaan kaĨa, berkomunikasi dan
Berkomunikasi anĨar keberagaman anĨar bagian kehidupan Ĩulisan, dan bahasa berinĨeraksi dalam
budaya sesama bermasyarakaĨ Ĩubuh yang memiliki keberagaman
makna yang berbeda di
lingkungan sekiĨarnya
dan dalam suaĨu budaya
ĨerĨenĨu.
PeserĨa didik mulai PeserĨa didik PeserĨa didik menunjukkan PeserĨa didik
memahami adanya membuĨuhkan kepekaan dan mengaplikasikan sikap
perbedaan orang-orang pendampingan mengapresiasi orang-orang yang Ĩanggap Ĩerhadap
Tanggap Ĩerhadap di lingkungan sekiĨar dalam mengenali di lingkungan sekiĨar, lingkungan sekiĨar
lingkungan sosial perbedaan orang- kemudian melakukan
orang di lingkungan Ĩindakan unĨuk menjaga
sekiĨar keselarasan dalam berelasi
dengan orang lain
Kerjasama PeserĨa didik PeserĨa didik PeserĨa didik menunjukkan PeserĨa didik dapaĨ
mulai berinĨeraksi berusaha mengikuĨi sikap yang sesuai dengan memberikan ide keĨika
dalam kelompok kesepakaĨan harapan dan Ĩujuan dihadapkan pada suaĨu
kelompok kelompok ĨanĨangan dalam
kelompok
20. Evaluasi - 2 JP

Tujuan:
Evaluasi projek akhir

KegiaĨan:
PeserĨa didik akan melakukan penilaian diri (self-
assessmenĨ) menggunakan rubrik perkembangan dimensi.

CaĨaĨan:
Rubrik perkembangan dimensi unĨuk peserĨa didik akan
disederhanakan. Cara penggunaan rubrik, peserĨa didik dapaĨ
memberikan Ĩanda cenĨang (V) pada seĨiap kaĨegorinya.
Skala yang digunakan 1-3 dengan menggunakan lambang
binĨang agar memudahkan peserĨa didik dalam mengukur
perkembangannya.
Penilaian Diri (Self-Assessment)
Katego
ri

Saya mampu berkomunikasi dan


berinĨeraksi dalam keberagaman

Saya menunjukkan kepekaan,


mengapresiasi perbedaan, dan menjaga
keselarasan saaĨ berinĨeraksi dengan
orang lain

Saya memberikan ide saaĨ berdiskusi


dalam kelompok

Saya mampu bekerja sama dalam


kelompok
Terima
kasih

Anda mungkin juga menyukai