Anda di halaman 1dari 8

KALENJER

ENDOKRIN DAN
HORMON
SARAH KHAIRUNNISA
P032313411091
SISTEM ENDOKRIN
DAN HORMON
Sistem endokrin merupakan sistem pengatur
tubuh , terdiri dari kelenjar – kelenjar endokrin yang
mengeluarkan bahan kimia disebut hormon . Jenis
kelenjar , dan nama-nama hormon yang dikeluarkan .

Hormon merupakan mediator kimia yang mengatur aktivitas sel /


organ tertentu . Dahulu sekresi hormonal dikenal dengan cara
dimana hormon disintesis dalam suatu jaringan diangkut oleh
sistem sirkulasi untuk bekerja pada organ lain disebut sebagai
fungsi EndokrinIni bisa dilihat dari sekresi hormon Insulin oleh
pulau Langerhans Pankreas yang akan dibawa melalui sirkulasi
darah ke organ targetnya sel-sel hepar .
SIFAT SIFAT
HORMON

01
Hormon-hormon berfungsi dalam
konsentrasi yang sangat kecil dan
sebagian besar berumur pendek.

02
Melakukan sekresi lebih dari satu hormon, kecuali
kelenjar paratiroid. Terdapat beberapa sel sekretoriyang
ditopang oleh jaringan ikat dan dikelilingi pembuluh
darah.
SIFAT SIFAT
HORMON

03
Termasuk kelenjar buntu karena tidak
memiliki saluran khusus, tetapi langsung
menyalurkan hormon ke cairan di sekitar sel-
sel.

04
Masa menghasilkan hormon cenderung berbeda-beda,
ada yang seumur hidup ada yang masa tertentu.
KLASIFIKASI
HORMON

1
Steroid:
2
Eikosanoid:
3
Asam Amino:
4
Polipeptida
turunan dari dari asam molekul yang /Protein:
kolestrerol arachidonat kecil → Thyroid, Insulin,Glukagon
Katekolamin ,GH,TSH
FUNGSI HORMON
Mendukung proses reproduksi dan fungsi seksual.
Mendukung fungsi kognitif.
Mendukung pertumbuhan dan perkembangan.
Mencerna makanan.
Membantu penyerapan gizi.
Mengatur siklus tidur.
Membantu kinerja organ jantung.
Memengaruhi suasana hati (mood).
Mengatur keseimbangan dalam tubuh, termasuk
keseimbangan
tekanan darah, gula darah, elektrolit, cairan, dan suhu tubuh.
KERJA DAN MEKANISME HORMON
UMPAN BALIK NEGATIF
Feedback negatif merupakan suatu mekanisme dimana jumlah suatu
output (pengeluaran hormon) berperan untuk mengurangi jumlah
input (pemasukan hormon) dengan tujuan untuk mencapai suatu
keseimbangan (homesostatis).

UMPAN BALIK POSITIF


Mekanisme feedback positif berlawanan dengan feedback negatif,
dimana jumlah suatu ouput yang akan merangsang suatu input.
Proses ini akan menyebabkan suatu ketidakseimbangan. Mekanisme
ini jarang terjadi namun ada beberapa hormon yang bekerja
mengikuti mekanisme ini.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai