Anda di halaman 1dari 1

TOPIK 2 COMPUTATIONAL THINKING

KONEKSI ANTAR MATERI

Nama : Kenny Salsabilla

Nim : 23105260222

Prodi : Pgsd-f

Tuliskan kaitan antara CP mata pelajaran yang Anda ampu dengan CP CT untuk fase
yang akan Anda ampu!

 CP IPAS :
Peserta didik melakukan simulasi dengan menggunakan gambar/alat/media sederhana
tentang sistem organ tubuh manusia (sistem pencernaan dan sistem pernafasan) yang
dikaitkan dengan cara menjaga Kesehatan organ tubuhnya dengan benar. Peserta didik
menyelidiki bagaimana hubungan antar komponen biotik-abiotik dapat mempengaruhi
kestabilan suatu ekosistem di lingkungan sekitarnya.
 Capaian Pembelajaran :
Pada akhir fase C, peserta didik mampu menerapkan berpikir komputasional dalam
menyelesaikan persoalan sehari-hari dengan membandingkan, menyusun,
mengelompokkan, dan mengurutkan himpunan data hasil abstraksi benda konkrit yang
lebih banyak dan kompleks dengan menggunakan berbagai cara untuk menghasilkan
lebih banyak alternatif solusi yang mengintegrasikan berpikir komputasional dalam
memanfaatkan perkakas yang akan digunakannya.
 Kaitan antara CP mata Pelajaran dengan CP CT untuk fase yang akan diampu :
CP IPAS dan CP CT saling berkaitan, hal tersebut dapat ditujukkan bahwa peserta didik
mampu melakukan simulasi dengan menggunakan gambar/alat/media sederhana tentang
sistem organ tubuh manusia (sistem pencernaan dan sistem pernafasan) yang dikaitkan
dengan cara menjaga Kesehatan organ tubuhnya dengan benar. Peserta didik menyelidiki
bagaimana hubungan antar komponen biotik-abiotik dapat mempengaruhi kestabilan
suatu ekosistem di lingkungan sekitarnya.

Anda mungkin juga menyukai