Anda di halaman 1dari 10

Subjudul

Makalah
Kelompok 2
- Muhammad .Yanuar
- Elin
- Chelsea
- Sharul
- Dimas
KATA PENGANTAR

Puji syukur diucapkan kehadirat Allah Swt. Atas segala rahmat-Nya sehingga makalah ini
dapat tersusun sampai selesai. Tidak lupa kami mengucapkan terima kasih terhadap bantuan
dari pihak yang telah berkontribusi dengan memberikan sumbangan baik pikiran maupun
materi.

Penulis sangat berharap semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan dan pengalaman
bagi pembaca. Bahkan kami berharap lebih jauh lagi agar makalah ini bisa pembaca praktikkan
dalam kehidupan sehari-hari.

Bagi kami sebagai penyusun merasa bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan
makalah ini karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman kami. Untuk itu kami sangat
mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca demi kesempurnaan makalah
ini.

2
Daftar Isi

I. Cover .....................................................................
II. Kata
pengantar ..............................................................
III. Daftar
Isi ...........................................................................
IV. Bab I Mewujudkan peran Indonesia dalam
Perdamaian Dunia ...............................................
V. B. Peran Indonesia dalam menciptakan
perdamaian dunia melalui organisasi
internasional..........................................................
a. Peran Indonesia dalam PBB ( perserikatan
Bangsa-Bangsa).............................................
b.Peran Indonesia dalam ASEAN
(Association Of East Asia
Nations) .....................................
VI. Penutup .....................................................................

3
Bab I
Mewujudkan peran Indonesia dalam
perdamaian dunia

B. Peran Indonesia dalam Menciptakan Perdamaian


Dunia melalui Organisasi Internasional
Organisasi internasional adalah suatu organisasi yang dibuat oleh anggota masyarakat
internasional secara sukarela atau atas dasar kesamaan yang bertujuan untuk menciptakan
perdamaian

Organisasi internasional mempunyai peran penting dalam rangka mencapai tujuan


bersama. Peran Indonesia dalam menciptakan perdamaian dunia melalui organisasi
internasional sebagai berikut

1. Peran Indonesia dalam PBB (perserikatan Bangsa-bangsa)

Perserikatan Bangsa-bangsa atau PBB yang dalam bahasa Inggris dikenal dengan
nama United Nation (UN) merupakan organisasi internasional yang bertujuan untuk
mendorong adanya kerja sama internasional dan berdiri pada 24 Oktober 1945 atau
pasca terjadinya perang Dunia||.PBB didirikan sebagai pengganti dari Liga Bangsa-
Bangsa. Indonesian menjadi salah satu anggota PBB sejak 28 September 1950 dengan
diterapkannya Resolusi Majelis Umum PBB nomor A/RES/491(V) tentang penerimaan
manfaat UUD Republik Indonesia dalam keanggotaan di perserikatan bangsa-bangsa. .
Namun pada tanggal 7 Januari 1965, Indonesia menyatakan pengunduran dirinya dari
keanggotaan PBB sebagai reaksi terpilihnya Malaysia sebagai anggota tidak tetap

4
Dewan keamanan PBB. Indonesian kembali bergabung menjadi anggota PBB pada
tanggal 28 September 1966.

Tujuan yang mengadakan tindakan bersama terhadap negara yang membahayakan


perdamaian, menjadikan PBB sebagai pusat dalam usaha mewujudkan tujuan, kerja
sama internasional untuk memecahkan masalah-masalah ekonomi, sosial, kebudayaan,
dan kemanusiaan, mengembangkan hubungan persaudaraan antarbangsa,dan
memelihara perdamaian dan keamanan internasional.

Peran Indonesia dalam PBB sebagai berikut

a. Indonesian pernah Ditujuk menjadi Pemimpin serta Anggota diBeberapa


Organisasi PBB

Indonesian menjadi salah satu negara yang di anggap memiliki peranan


yang cukup penting selama keanggotaan dalam perserikatan Bangsa-bangsa,
yaitu pernah ditunjuk untuk memimpin serta menjadi anggota tetap pada
beberapa organisasi bentukan PBB berikut ini

1. Pada tahun 1971, Indonesia yang diwakili oleh Adam Malik pernah
ditunjuk untuk menjadi presiden di Majelis Umum m PBB

2. Indonesian tiga kali terpilih menjadi anggota tetap Dewan keamanan


PBB,yaitu periode tahun 1974-1975, periode tahun 1995-1996,dan periode
tahun 2007-2008.

3. Indonesian pernah terpilih 11 kali sebagai anggota Dewan Ekonomi dan


Sosial PBB,2 kali ditujukan sebagai presiden dan Dewan Ekonomi dans
Sosial PBB, serta 3 kali sebagai wakil presiden dari Dewan tersebut

4. Indonesian juga terpilih sebanyak 3 kali menjadi anggota Dewan Hak Asasi
Manusia PBB dan satu kali ditujuk sebagai wakil presiden dari Dewan
tersebut, yaitu periode tahun 2009-2010.

b. Membantu Penyelesaian Konflik di Berbagai Negara

Salah satu peran penting Indonesia dalam upaya menjaga perdamaian dunia
yang merupakan salah satu tujuan berdirinya PBB adalah dengan membantu
menyelesaikan berbagai Konflik yang terjadi pada negara-negara anggota PBB
seperti peran Indonesia dalam Gerakan Non -Blok.

c. Melakukan Upaya-Upaya dalam Rangka Menjaga Perdamaian Dunia

5
1. Sebagai anggota PBB, Indonesia berhasil menyelenggarakan konferensi
Asia Afrika yang menghasilkan Dasasila Bandung.

2. Sebagai anggota PBB, Indonesian menjadi pelopor pencetus ZOFTAN dan


SEANWFZ.

3. Sebagai anggota PBB, Indonesia menjadi salah satu pemrakarsa berdirinya


ASEAN dan Gerakan Non -Blok.

4. Indonesian telah mengirimkan beberapa kontingen dalam rangka visi


perdamaian dunia seperti pengiriman kontingen Indonesia ke Lebanon
Selatan, menyumbang lebih dari 1.000 personel pasukan yang tersebar di
berbagai negara di dunia, serta pengiriman beberapa kontingen pasukan
Garuda di beberapa wilayah negara-negara di dunia sebagai berikut.

a) Mengirimkan pasukan Garuda I (1957) sebagai pemelihara


perdamaian PBB untuk menyelesaikan perang Arab-Israel.

b) Mengirimkan pasukan Garuda II dan III (1993) sebagai pasukan


pemelihara perdamaian PBB untuk menyelesaikan perang saudara di
kongo.

c) Mengirimkan pasukan Garuda XIV (1993) sebagai pasukan


pemelihara perdamaian PBB di Bosnia.

d) Mengirimkan pasukan Garuda XXIVI-C2(2010) sebagai pasukan


pemelihara perdamaian PBB di Lebanon Selatan

d. Memberikan Bantuan kemanusiaan di Berbagai Negara

Indonesian juga selalu tanggap terhadap berbagai bencana yang dialami


oleh negara di dunia.Upaya yang dilakukan oleh Indonesia agar tidak terjadi
penyalahgunaan kewenangan adalah dengan memberikan bantuan kemanusiaan
di negara-negara yang mengalami bencana tersebut.

1. Pada tahun 1984, Indonesian mengirimkan bantuan berupa beras


melalui FAO yang ditujukan untuk membantu bencana kelaparan yang
terjadi di Ethiopia;

2. Pada tahun 1995, Indonesian membantu dalam menampung para


penggungsi yang berasal dari Vietnam di pulau Galang.

6
2. Peran Indonesia dalam ASEAN (Association Of East Asia Nations)

ASEAN disebut juga sebagai perbara yang merupakan singkatan dari


perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara. Gedung sekretariat ASEAN berada di
Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Indonesia. ASEAN didirikan tanggal 8 Agustus
1967 di Bangkok.

ASEAN diprakarsai oleh lima menteri luar negeri dari wilayah Asia Tenggara, yaitu
Adam Malik (Indonesia),S.Rajaratnam (Singapura),Narciso Ramos (Filipina), Tun
Abdul Razak (Malaysia),dan Thanat Khoman (Thailand),merasa terpanggil untuk
membentuk suatu badan kerja sama regional di kawasan Asia Tenggara. Adapun
bidang yang ditangani pada awal pembentukan adalah masalah sosial budaya. Saat ini
anggota ASEAN berjumlah 10 negara, yaitu Brunei Darussalam (7 Januari 1984),
Vietnam (28 juli1995), Myanmar (23 Juli 1997), Laos (23 Juli 1997),dan Kamboja (16
Desember 1998).peran Indonesia dalam ASEAN sebagai berikut

A . Menjadi Salah Satu Negara Pendiri ASEAN

Sejarah telah mencatat bahwa berdirinya ASEAN merupakan hasil


Deklarasi Bangkok yang diprakarsai oleh 5 negara ara anggotanya di mana
deklarasi tersebut ditandatangani oleh kelima negara tersebut yang di wakili oleh
menteri luar negeri mereka saat itu

B Sebagai Salah Satu Pemimpin ASEAN

Indonesian memiliki berbagai prestasi dan keuntungan dengan bergabung


dalam ASEAN sebagai berikut

1. Indonesian telah dianggap mampu menjalin hubungan kerja sama yang


baik di antara negara-negara anggotanya.

2. Indonesian juga telah dianggap mampu dalam mempertegas tujuan


berdirinya ASEAN. Hal itu tunjukkan dengan memperkenalkan doktrin
ketahanan nasional melalui menteri luar negeri Indonesia Adam Malik
dalam Asean Ministerial meeting ke -5 di Singapura.

3. Indonesian mampu mengajak negara-negara ASEAN untuk melakukan


evaluasi terkait kesempatan ekonomi ASEAN sebelum yang
berhubungan dengan program kerja sama sektoral di berbagai bidang.

4. Indonesian mampu mengadakan berbagai pertemuan penting, antara


lain: Asean Ministerial meeting, Asean Regional forum, serta

7
kementerian kawasan yang membahas mengenai penaggulangan
berbagai masalah yang terjadi, dan lain sebagainya.

c. Menjadi Tuan Rumah KTT ASEAN

Salah satu reputasi yang membanggakan bagi bangsa Indonesia selama


menjadi anggota ASEAN adalah di mana Indonesia mampu menjadi tuan
rumah bagi beberapa kali pertemuan KTT ASEAN di Indonesia sebagai
berikut:

1. KTT ASEAN Ke-1 yang di adakan di Bali pada 23 hingga 24 Februari


1976.

2. KTT ASEAN Ke-9 yang di adakan di Bali pada 7 hingga 8 Oktober


2003.

3. KTT ASEAN Ke-18 yang di adakan di Jakarta pada 4 hingga 8 Mei


2011.

4. KTT ASEAN Ke-19 yang di adakan di Bali pada 17 hingga 19


November 2011.

D. Menyelesaikan berbagai Konflik yang Dialami oleh Negara-Negara anggota


ASEAN

Dalam menjaga perdamaian dunia, terutama di kawasan Asia Tenggara,


khususnya Indonesia telah mampu membantu Penyelesaian yang terjadi di
kawasan tersebut, seperti:

1. Menjadi penengah pada saat terjadi konflik antara Kamboja dan


Vietnam pada tahun 1987;

2. Menjadi penengah pada saat konflik antara Filipina dengan Moro


National Front Liberation (MNFL) yang menguasai Mindanau Selatan.

8
BAB III

PENUTUP

Kesimpulan

Hubungan dan kerjasama antara bangsa muncul karena tidak meratanya.


Pembagian kekayaan alam dan perkembangan industri diseluruh dunia sehingga terjadi
Saling ketergantungan antara bangsa dan Negara yang berbeda. Karena hubungan dan
Kerja sama ini terus menerus, sangatlah penting untuk memelihara dan mengaturnya
Sehingga bermanfaat dalam pengaturan khusus sehingga tumbuh rasa persahabatan Dan
saling pengertian antara bangsa di dunia.politik luar negeri adalah strategi yang
Digunakan suatu Negara dalam hubungannya dengan Negara-negara lain. Maka politik
Luar negeri berhubungan erat dengan kebijakan yang akan dipilih oleh suatu Negara.
Hal ini terkait dengan politik luar negeri yang diterapkan Indonesia. Kebijakan politik
Luar negeri Indonesia bebas aktif tentunya merupakan strategi politik yang diterapkan
Indonesia dalam politik global. Agar prinsip bebas aktif ini dapat dioperasionalisasikan
Dalam politik luar negeri Indonesia maka setiap periode pemerintahan hendaklah
Menetapkan landasan operasional. Politik luar negeri Indonesia yang senantiasa Berubah
sesuai dengan kepentingan nasional.

perumusan politik luar negeri suatu Negara tak terlepas dari kepentingan nasional
Negara yang bersangkutan. Dengan kata lain, ketika kepentingan nasional suatu Negara
Terancam, maka politik luar negeri akan dikeluarkan sebagai salah satu upaya dalam
Mengamankan kepentingan nasional Negara yang bersangkutan. Sengketa internasional
Adalah suatu perselisihan antara subyek-subyek hukum internasional mengenai Fakta,
hukum atau politik dimana tuntutan atau pernyataan suatu pihak ditolak, dituntut Balik
atau diingkari oleh pihak lainnya.

9
10

Anda mungkin juga menyukai