Anda di halaman 1dari 8

ANALISA JABATAN

INFORMASI JABATAN
1. Nama Jabatan : Analis Pariwisata
2. Kode Jabatan :
3. Unit Organisasi
a. Eselon I :-
b. Eselon II : Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi
Sumatera Selatan
c. Eselon III : Kepala Bidang Pengembangan Pemasaran
d. Eselon IV : Kepala Seksi Analisa Pasar
4. Kedudukan dan Struktur Organisasi :

Kepala Dinas

Kepala Bidang
Pengembangan Pemasaran

Kepala Seksi
Analisa Pasar

Analis Pariwisata

5. Ikhtisar Jabatan :
Melakukan kegiatan yang meliputi pengumpulan, pengklasifikasian dan penelaahan
untuk menyimpulkan dan menyususn rekomendasi di bidang pengembangan
pemasaran.
6. Uraian Tugas :
a. Mengumpulkan bahan perumusan kebijakan di Seksi Analisa Pasar mengenai
potensi pariwisata di Sumatera Selatan
b. Mengumpulkan bahan perumusan kebijakan di seksi analisa pasar mengenai analisa
data kepariwisataan di Sumatera Selatan
c. Menyusunan rencana, program, monitoring, evaluasi dan pelaporan di Seksi Analisa
Pasar, profil pasar dan target yang berkaitan dengan potensi pariwisata di Sumatera
Selatan
d. Mengkoordinasikan pelaksanaan kebijakan di seksi analisa pasar mengenai daya
tarik wisata, profil pasar, target pasar dan pemantauan serta evaluasi pemasaran
pariwisata Sumatera Selatan
e. Mengumpulkan dan mengolah data kunjungan wisatawan luar dan dalam negeri, dan
ODTW di Sumatera Selatan
f.
g. Menyiapkan bahan dan melaksanakan kegiatan analisa potensi wisata yang dapat
dipasarkan di pasar negara
h. Mengelola website Dinas Kebudayaan dan Pariwisata
i. Menyiapkan dan mengumpulkan bahan analisa data kepariwisataan Sumatera
Selatan
j. Memberikan pelayanan informasi kepariwisataan
k. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh pimpinan
7. Bahan Kerja :

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas


1. Disposisi Atasan Dasar pelaksanaan kegiatan
2. Data-data terkait Dasar penatausahaan kegiatan
3. Dokumen Dasar penatausahaan kegiatan
4. Refrensi Dasar penatausahaan kegiatan
5. Peraturan Dasar penatausahaan kegiatan
6. Tupoksi Dasar pelaksanaan kegiatan
7. SOP Dasar penatausahaan kegiatan

8. Perangkat/Alat Kerja :

No Perangkat Kerja Penggunaan Dalam Tugas


1. Komputer/laptop Media Pelaksanaan Tugas
2. Internet Media Pelaksanaan Tugas
3. Flash Disk/CD Media Pelaksanaan Tugas
4. Pena Media Pelaksanaan Tugas
5. Kertas/Buku Media Pelaksanaan Tugas

9. Hasil Kerja :

No Hasil Kerja Satuan


Mengumpulkan bahan perumusan kebijakan
1 di Seksi Analisa Pasar mengenai potensi Berkas
pariwisata di Sumatera Selatan
Mengumpulkan bahan perumusan kebijakan
2 di seksi analisa pasar mengenai analisa data Berkas
kepariwisataan di Sumatera Selatan
Menyusunan rencana, program, monitoring,
evaluasi dan pelaporan di Seksi Analisa
3 Pasar, profil pasar dan target yang berkaitan Laporan
dengan potensi pariwisata di Sumatera
Selatan
Mengkoordinasikan pelaksanaan kebijakan di
seksi analisa pasar mengenai daya tarik
4 wisata, profil pasar, target pasar dan Kegiatan
pemantauan serta evaluasi pemasaran
pariwisata Sumatera Selatan
5 Mengumpulkan dan mengolah data Dokumen
kunjungan wisatawan luar dan dalam negeri,
dan ODTW di Sumatera Selatan
Menyiapkan bahan dan melaksanakan
6 kegiatan analisa potensi wisata yang dapat Kegiatan
dipasarkan di pasar negara
Mengelola website Dinas Kebudayaan dan
7 Pariwisata Frekuensi

Menyiapkan dan mengumpulkan bahan


8 analisa data kepariwisataan Sumatera Berkas
Selatan
Memberikan pelayanan informasi
9 kepariwisataan Kegiatan

Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh


10 pimpinan Laporan

10. Tanggung Jawab :


a. Menyusun rencana kegiatan program kerja per tahun anggaran di Seksi Analisa
Pasar
b. Melakukan uraian dalam butir-butir pembagian tugas terhadap tugas pokok dan
fungsi bawahan
c. Memberikan hasil kerja kepada atasan sesuai dengan disposisi / perintah atasan
d. Menyusun bahan perumusan kebijakan, program, hasil analisa pasar dan pariwisata
yang menggambarkan negara-negara mana yang menjadi potensi dalam melakukan
promosi dan pemasaran
e. Mengumpulkan bahanbahan analisa pasar negara dan nusantara di bidang
pengemban-gan pemasaran
f. Mengumpulkan bahanbahan potensi wisata pada bidang pengembangan
pemasaran
g. Menyusun bahan hasil analisa dan survey pasar negara serta capaian indikator
kinerja di bidang pengembangan pemasaran
h. Melaksanakan administrasi dan tata usaha kegiatan analisa pasar di bidang
pengembangan pemasaran
i. Melaksanakan evaluasi kegiatan analisa pasar dan potensi wisata yang efektif
j. Kebenaran dan kelengkapan penyajiandokumen laporan hasil kegiatan;
k. Kebenaran langkah-langkah dan inisiatif yang diambil untuk melaksanakan tugas
yang diberikan atasan

11. Wewenang :
a. Meminta dokumen yang terkait dengan bahan penyusunan rencana kegiatan
program kerja per tahun anggaran di Seksi Analisa Pasar
b. Menyusun dan mengumpulkan bahan mengenai pokok-pokok pikiran dan uraian
tugas di Seksi Analisa Pasar
c. Melaporkan hasil kerja mengenai pokok-pokok pikiran yang dikoreksi oleh atasan;
d. Meminta dan menyumpulkan data/dokumen yang terkait dengan penyiapan bahan
perumusan kebijakan, program, dan anggaran analisa pasar dan potensi pariwisata
Bdi Seksi Analisa Pasar
e. Meminta data/dokumen yang terkait dengan penyiapan bahan pelaksanaan kegiatan
promosi dan pemasaran di Seksi Analisa Pasar
f. Meminta dan mengumpulkan data/dokumen yang terkait dengan penyiapan bahan
fasilitasi, koordinasi, dan sinkronisasi pelaksanaan kegiatan promosi dan pemasaran
g. Meminta dan mengumpulkan data/dokumen yang terkait dengan penyiapan bahan
pe-mantauan, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan dalam menentukan besaran
indicator pencapaian kinerja dibidang pariwisata dan pemasaran
h. Menerima, mencatat, menyimpan, menelaah surat masuk/naskah dinas/dokumen
untuk diproses dan meneliti, mengoreksi serta membuat konsep surat keluar/naskah
dinas/konsep laporan kegiatan yang berhubungan dengan analisa pasar dan
pariwisata
i. Memberikanhasil kegiatankepada atasan dan memberikan pokok-pokok pikiran
evaluasi yang harus diperbaiki; mengenai konsep dan pengembangan pasar dan
potensi pariwisata
j. Menentukan pokok-pokok pikiran yang harus disiapkan dan dilaporkan atasan dalam
penyusunan laporan kegiatan analisa pasar dan pariwisata;
k. Melakukan langkah-langkah dan melaksanakan tugas yang diberikan atasan

12. Korelasi Jabatan :

No. Jabatan Unit Kerja/SKPD Hubungan Tugas


1. Kepala Dinas Dinas Kebudayaan dan Pelaksanaan tugas dan
Pariwisata Prov. Sumsel koordinasi
2. Kepala Bidang Dinas Kebudayaan dan Pelaksanaan tugas dan
Pengembangan Pariwisata Prov. Sumsel koordinasi
Pemasaran
3. Kepala Seksi Dinas Kebudayaan dan Pelaksanaan Tugas,
Analisa Pasar Pariwisata Prov. Sumsel Koordinasi dan
penyampaian laporan

13. Kondisi Lingkungan Kerja :

No. Kondisi Keterangan


1 Suhu Cukup
2 Ventilasi Baik
3 Kebersihan Baik
4 Ketenangan Baik
5 Penerangan Baik
6 Sarana Lain Cukup
7 Kondisi Ruangan Baik

14. Resiko Bahaya :

No. Fisik/Mental Penyebab


1. Catat/Luka Radiasi komputer

15. Syarat Jabatan :


a. Pangkat/ Golongan : Penata Muda III.a
b. Pendidikan : SMA (Sekolah Menengah Atas)
c. Kursus/Diklat
1. Penjenjangan : -
2. Fungsional : - Bimtek/Diklat Lain yang relevan dengan
tugas jabatan
d. Pengalaman Kerja : Berpengalaman di bidang analis pariwisata
terutama pada seksi analisa pasar

e. Keterampilan Kerja : Efektif dan Efisien dalam bekerja

16. Prestasi Kerja Yang Diharapkan :

Waktu
Volume
No. Hasil Kerja Penyelesaian
(Setahun)
(Jam)
Mengumpulkan bahan perumusan kebijakan
1 di Seksi Analisa Pasar mengenai potensi 4 Berkas
pariwisata di Sumatera Selatan
Mengumpulkan bahan perumusan kebijakan
2 di seksi analisa pasar mengenai analisa data 10 Berkas
kepariwisataan di Sumatera Selatan
Menyusunan rencana, program, monitoring,
evaluasi dan pelaporan di Seksi Analisa
3 Pasar, profil pasar dan target yang berkaitan 20 Laporan
dengan potensi pariwisata di Sumatera
Selatan
Mengkoordinasikan pelaksanaan kebijakan di
seksi analisa pasar mengenai daya tarik
4 wisata, profil pasar, target pasar dan 20 Kegiatan
pemantauan serta evaluasi pemasaran
pariwisata Sumatera Selatan
Mengumpulkan dan mengolah data kunjungan
5 wisatawan luar dan dalam negeri, dan ODTW 10 Dokumen
di Sumatera Selatan
Menyiapkan bahan dan melaksanakan
6 kegiatan analisa potensi wisata yang dapat 10 Kegiatan
dipasarkan di pasar negara
Mengelola website Dinas Kebudayaan dan
7 10 Frekuensi
Pariwisata
Menyiapkan dan mengumpulkan bahan
8 analisa data kepariwisataan Sumatera 8 Berkas
Selatan
Memberikan pelayanan informasi
9 8 Kegiatan
kepariwisataan
Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh
10 8 Laporan
pimpinan
17. Butir Informasi Lain : -

Palembang, Oktober 2023

a.n. Pj. GUBERNUR SUMATERA SELATAN,


SEKRETARIS DAERAH

Ir S.A. SUPRIONO
Pembina Utama Madya (IV/d)
NIP. 196406071990031007
FORMULIR BEBAN KERJA UNTUK KEBUTUHAN PEGAWAI
Nama Jabatan : Analis Budaya
Unit Kerja : Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Provinsi Sumatera Selatan
Ikhitsar Jabatan : Melakukan kegiatan yang meliputi pengumpulan, pengklarifikasian dan penelaahan untuk menyimpulkan dan menyusun rekom di
Bidang Budaya.

WAKTU WAKTU BEBA


SATUA PEGAWAI PEGAWAI
N PENYELESAI KERJA N
URAIAN TUGAS N YANG YANG ADA KET
O AN EFEKTIF KERJ
HASIL DIBUTUHKAN SAAT INI
(Jam) (Jam ) A
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Mengumpulkan perumusan kebijakan dan strategi Dokume 5 150
1 1.250 0,60
dalam pengembangan budaya dan bahasa daerah n
Mengumpulkan data, menyusun rencana dan program 3 200
2 monitoring, evaluasi dan pelaporan menurut Undang- Laporan 1.250 0,48
Undang
Membuat laporan hasil evaluasi, monitoring dan 3 144
3 Laporan 1.250 0,35 0
melaporkan ke atasan/pimpinan
Menyalin data-data yang dibutuhkan oleh bidang 3 12
Dokume
4 kebudayaan yang berkaitan dengan seksi nilai budaya 1.250 0,03
n
dan bahasa daerah
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan Kegiata 3 300
5 1.250 0,72
oleh pimpinan n
2,174
PEMBULATAN 2

Palembang, 2022
a.n. GUBERNUR Sumatera Selatan,
SEKRETARIS DAERAH

Ir. S.A. SUPRIONO


Pembina Utama Madya (IV/d)
NIP. 196406071990031007

Anda mungkin juga menyukai