Anda di halaman 1dari 1

Rancangan Mine Sequence pada Penambangan Batubara Untuk Memenuhi Target Produksi Bulanan di

Tambang Batubara PT Multi Harapan Utama

Latar Belakang
Diperlukannya rancangan penambangan jangka pendek sebagai acuan dalam kegiatan penambangan dalam periode waktu 3 bulan

Tujuan Penelitian
1. Membuat rancangan kemajuan tambang selama 3 bulan
2. Membuat rancangan disposal selama 3 bulan
3. Menghitung jumlah kebutuhan alat-alat mekanis yang digunakan selama 3 bulan

Batasan Masalah
1. Pembuatan desain rancangan Mine Sequence berdasarkan pada target produksi perusahaan
2.Penangan air asam tambang dan sistem penyaliran tidak dibahas pada penelitian ini
3. Analisis tidak mempertimbangkan aspek ekonomi dan lingkungan
4. Desain rancangan menggunakan software minescape 5.7

Data Primer Data Sekunder


1. Data Cycle Time alat gali-muat 1. Data Topografi
2. Data Cycle Time alat angkut 2. Spesifikasi alat-alat mekanis
3. Rekomendasi geoteknik
4. Letak pit dan disposal
5. Data geoteknik
6. Luas IUP

Pengolahan dan Analisi Data


1. Produktivitas alat mekanis
2. Rancangan kemajuan tambang
3. Rancangan disposal

Kesimpulan
Didapatkan rancangan jangka pendek selama 3 bulan

Anda mungkin juga menyukai