Anda di halaman 1dari 6

Makalah

Bencana alam yg terjadi pada rentan tahun 2023-2024

DISUSUN OLEH :

Nama :RIAN
Kalas : XII TRB INDUK
Mata pelajaran : PPKN
Guru bidang study : IBU Yuli

SMAN 1 TEGALWARU
TAHUN AJARAN 2023/2024
KATA PENGANTAR

Atas berkat Rahmat Allah yang Maha Esa, kami diberikan


kemudahan dalam menyelesaikan makalah ini. Makalah ini
berjudul “Bencana alam yang terjadi pada rentan tahun
2023,2024”. Terbentuknya makalah ini yang telah kita susun
dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari berbagai
pihak sehingga dapat memperlancar pembuatannya. Oleh
karena itu, kami menerima segala saran dan kritik yang
membangun dari berbagai pihak agar kami dapat
memperbaiki pada makalah-makalah kami berikutnya. Akhir
kata, kami berharap semoga makalah ini dapat memberikan
manfaat maupun inspirasi bagi pembaca
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL........................................... I
HALAMAN PERSETUJUAN............................ ii
HALAMAN PENGESAHAN............................. iii
HALAMAN PERSEMBAHAN.......................... iv
MOTTO............................................................... V
KATA PENGANTAR.......................................... vi
INTISARI............................................................ viii
DAFTAR ISI....................................................... Ix
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah............................... 1
1.2 Tujuan Penulisan........................................... 2
1.3 Pokok Permasalahan..................................... 3
1.4 Batasan Masalah........................................... 3
1.5 Metode Penelitian......................................... 3
1.6 Sistematika Penulisan................................... 4

BAB II LANDASAN TEORI


2.1 Tinjauan Umum............................................ 5
2.1.1 Sejarah....................................................... 6

BAB I
PENDAHULUAN

A.Latar Belakang Masalah


Banjir merupakan suatu masalah yang sampai saat masih
perlu adanya
Penanganan khusus dari berbagai pihak, baik dari
pemerintah maupun
Masyarakat. Banjir bukan masalah yang ringan.
Banjir dapat terjadi akibat naiknya permukaan air lantaran
curah hujan
Yang diatas normal, perubahan suhu, tanggul/ bendungan
yang bobol,
Pencairan salju yang cepat, terhambatnya aliran air di tempat
lain (Ligal,
2008). Sedikitnya ada lima faktor penting penyebab banjir di
Indonesia yaitu
Faktor hujan, faktor hancurnya retensi Daerah Aliran Sungai
(DAS), faktor
Kesalahan perencanaan pembangunan alur sungai, faktor
pendangkalan sungai Dan faktor kesalahan tata wilayah dan
pembangunan sarana dan prasarana.
Banjir hampir terjadi di setiap musim penghujan tiba. Banjir
datang tanpa
Mengenal tempat dan siapa yang menghuni tempat tersebut.
Banjir bisa
Terjadi di wilayah pemukiman, persawahan, jalan, ladang,
tambak, bahkan di
Perkotaan. Bencana banjir tidak dapat dihindari, tetapi dapat
diminimalisir
Dampaknya dengan cara penaggulangan terhadap banjir.
Menurut Robert J.
Kodoatie dan Roestam Sjarief (2006), ada 5 macam strategi
untuk
Mengurangi dampak banjir pada individu dan masyarakat,
yaitu:

Anda mungkin juga menyukai