Anda di halaman 1dari 7

LK 1.

3 Penentuan Penyebab Masalah

Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar


No.
penyebab masalah masalah penyebab masalah
1 Penyebab motivasi Pembelajaran belum Berdasarkan hasil
belajar peserta didik berpusat pada peserta analisis dan diskusi,
rendah yaitu : didik ditentukan bahwa
1. Persepsi bahwa IPA akar penyebab
sulit masalah (root cause)/
2. Metode pembelajaran key factor dari
3. Model pembelajaran motivasi belajar
4. Media pembelajaran peserta didik rendah
5. Pusat Pembelajaran adalah pembelajaran
6. Cita-cita/aspirasi belum berpusat pada
7. Apresiasi peserta didik.
8. Balikan dan
penguatan Pembelajaran yang
berpusat pada guru
menjadi salah satu
faktor penyebab
munculnya berbagai
masalah dalam
pembelajaran
termasuk masalah
yang berkaitan
dengan rendahnya
motivasi belajar
peserta didik.
Pemilihan,
perancangan, dan
penerapan model
pembelajaran yang
berpusat pada peserta
didik dapat
mendukung
peningkatan motivasi
belajar peserta didik.

Model pembelajaran
yang berpusat pada
peserta didik sangat
berpengaruh
terhadap bagaimana
motivasi belajar
peserta didik dalam
pembelajaran. Maka
dari itu perlu
dirancang dan
diterapkan model
pembelajaran yang
berpusat pada peserta
didik dengan
aktivitas-aktivitas,
Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar
No.
penyebab masalah masalah penyebab masalah
metode, atau media
yang tepat dalam
upaya meningkatkan
motivasi belajar
peserta didik.
Oleh karena itu,
diperlukan desain
pembelajaran yang
inovatif seperti
dengan menggunakan
model pembelajaran
berpusat pada peserta
didik yang dapat
meningkatkan
motivasi belajar
peserta didik.
2 Penyebab kesulitan Kesulitan peserta didik Berdasarkan hasil
peserta didik dalam operasi hitung analisis dan diskusi,
menyelesaikan soal dasar ditentukan bahwa
numerasi yaitu : akar penyebab
1. Pengembangan pada masalah (root cause)/
mata pelajaran selain key factor dari
Matematika dan IPA kesulitan peserta
2. Kontekstualitas soal didik menyelesaikan
3. Pembelajaran soal numerasi adalah
berbasis numerasi kemampuan peserta
4. Operasi hitung dasar didik dalam operasi
matematika. hitung dasar.
5. Strategi penyelesaian
soal Kemampuan peserta
6. Interpretasi informasi didik dalam
kuantitatif melakukan operasi
7. Kemampuan analitis hitung dasar menjadi
8. Aplikasi konsep salah satu faktor
bilangan penyebab munculnya
9. Aplikasi keterampilan berbagai masalah
operasi hitung dalam peserta didik
menyelesaikan
permasalahan atau
soal numerasi.

Operasi hitung dasar


matematika adalah
kemampuan yang
menjadi dasar
bagaimana peserta
didik akan
menyelesaikan
permasalahan
numerasi, baik dalam
melakukan
Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar
No.
penyebab masalah masalah penyebab masalah
interpretasi informasi
kuantitatif,
menganalisis hingga
menentukan strategi
pemecahan masalah
atau soal numerasi.

Oleh karena itu,


diperlukan desain
pembelajaran yang
inovatif untuk
mendukung
kemampuan operasi
hitung dasar dalam
pembelajaran
numerasi.
3 Penyebab hubungan Kurangnya komitmen Berdasarkan hasil
guru dan orang tua kerja sama guru dan analisis dan diskusi,
peserta didik kurang orang tua dalam ditentukan bahwa
terjalin yaitu : membimbing peserta akar penyebab
1. Optimalitas kegiatan didik masalah (root cause)/
paguyuban kelas key factor dari
2. Seminar parenting hubungan guru dan
3. Kerjasama orang tua peserta
4. Kesibukan didik kurang terjalin
5. Pekerjaan orang tua adalah kurangnya
6. Motivasi orang tua komitmen kerja sama
7. Pola komunikasi antara guru dan
8. Komitmen orang tua dalam
membimbing peserta
didik.

Kurangnya komitmen
guru dan orang tua
dalam membimbing
peserta didik menjadi
salah satu faktor
penyebab munculnya
berbagai masalah
dalam hubungan
orang tua dan guru.

Komitmen guru dan


orang tua dalam
membimbing peserta
didik ini perlu
ditanamkan sejak
awal peserta didik
bersekolah di sekolah
tersebut. Hal ini
Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar
No.
penyebab masalah masalah penyebab masalah
berkaitan dengan
upaya satuan
pendidikan dalam
memberikan
pelayanan pendidikan
yang baik untuk
peserta didik.

Oleh karena itu, guru


dan pihak sekolah
hendaknya
merumuskan hal-hal
terkait kerja sama
antara guru dan
orang tua dalam
melakukan
pembimbingan yang
berkaitan dengan
pendidikan peserta
didik.
4 Penyebab keaktifan Model pembelajaran Berdasarkan hasil
peserta didik dalam yang diterapkan belum analisis dan diskusi,
pembelajaran masih mengoptimalkan ditentukan bahwa
rendah yaitu : keaktifan peserta didik akar penyebab
1. Pusat pembelajaran masalah (root cause)/
2. Desain pembelajaran key factor dari
3. Model pembelajaran keaktifan peserta
4. Kemampuan 4C didik dalam
5. Motivasi belajar pembelajaran masih
6. Evaluasi proses rendah adalah model
pembelajaran pembelajaran yang
7. Media pembelajaran diterapkan.
8. Peran guru
9. Pembagian kelompok Model pembelajaran
menjadi salah satu
faktor penyebab
munculnya berbagai
masalah dalam
keaktifan peserta
didik.

Model pembelajaran
sangat penting
dirancang seoptimal
mungkin agar model
pembelajaran dapat
diterapkan dengan
optimal dalam
meningkatkan
keaktifan peserta
didik.
Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar
No.
penyebab masalah masalah penyebab masalah

Oleh karena itu, guru


perlu menerapkan
model pembelajaran
yang inovatif yang
mendukung
optimalnya keaktifan
peserta didik dalam
pembelajaran
berbasis masalah.
5 Penyebab Kemampuan Model pembelajaran Berdasarkan hasil
peserta didik dalam belum berorientasi analisis dan diskusi,
menyelesaikan soal pada HOTS ditentukan bahwa
HOTS masih rendah akar penyebab
yaitu : masalah (root cause)/
1. Aktivitas dalam key factor dari
pembelajaran kemampuan peserta
2. Media pembelajaran didik dalam
3. Model pembelajaran menyelesaikan soal
4. Pusat pembelajaran HOTS masih rendah
5. Metode pembelajaran adalah model
6. Pendekatan pembelajaran yang
pembelajaran digunakan.
7. Perangkat
pembelajaran Model pembelajaran
8. Kemampuan berpikir menjadi salah satu
kritis faktor penyebab
9. Kemampuan berpikir munculnya berbagai
kreatif masalah dalam
kemampuan peserta
didik dalam
menyelesaikan soal
HOTS.

Model pembelajaran
yang diterapkan
seharusnya adalah
model pembelajaran
yang berorientasi
pada HOTS. Hal ini
agar pembelajaran
sudah berbasis HOTS
dan tentunya dapat
membiasakan peserta
didik untuk berpikir
tingkat tinggi dalam
pembelajaran
sehingga selanjutnya
peserta didik akan
mampu
Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar
No.
penyebab masalah masalah penyebab masalah
menyelesaikan soal
HOTS.

Oleh karena itu, perlu


diterapkan model
pembelajaran yang
berorientasi pada
HOTS.
6 Penyebab minat belajar Media pembelajaran Berdasarkan hasil
peserta didik rendah yang diterapkan analisis dan diskusi,
dalam proses monoton ditentukan bahwa
pembelajaran yaitu : akar penyebab
1. Frekuensi masalah (root cause)/
penggunaan teknologi key factor dari Minat
2. Fokus siswa belajar peserta didik
3. Metode pembelajaran rendah dalam proses
4. Media pembelajaran pembelajaran adalah
5. Karakteristik materi media pembelajaran
6. Sarana dan prasarana yang diterapkan
7. Kesulitan materi monoton.
8. Materi terlalu abstrak
Media pembelajaran
menjadi salah satu
faktor penyebab
munculnya berbagai
masalah dalam
rendahnya minat
belajar peserta didik.
Media pembelajaran
sangat perlu
dikembangkan
sekreatif mungkin.
Salah satunya dengan
menggunakan
teknologi.

Integrasi
pengetahuan
teknologi,
pengetahuan
pedagogi, dan
pengetahuan konten
perlu diterapkan agar
peserta didik tertarik
dalam proses
pembelajaran.

Oleh karena itu, guru


perlu menggunakan
media pembelajaran
yang menarik dan
Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar
No.
penyebab masalah masalah penyebab masalah
inovatif dengan
menggunakan
teknologi.

Anda mungkin juga menyukai