Anda di halaman 1dari 8

Formulir Assesment Sahabat Daya Universitas

Nama Mahasiswa : Lutfiah Wiji Utami


Nama Nasabah : Acun Sundari

No Kategori Assesment Item


(contoh)

a Jenis usaha
(toko kelontong, warung sembako, toko grosir dll)

b Ukuran usaha
Data/ Kondisi Usaha (Besar/kecil/menengah dll)
1
Nasabah
c lokasi usaha
(rumah/toko/garasi/sewa dll)

d lainnya :

Pelaku usaha
a (Nasabah sendiri, nasabah+suami, nasabah+keluarga
dll)

Managemen Usaha
2 Pengelolaan barang
(Pencatatan Barang) b (Pencatatan barang, penataan barang, dll)

c lainnya :

Jenis produk
a (sepatu, sandal, laundry service, toko kue, toko
kelontong dll)

Penampakan Produk
b (display barang menarik/tidak, kemasan
3 Kondisi Produk menarik/tidak, kebersihan, kerapihan dll)

Kualitas
c (bagus, kurang bagus, bersih/tidak, service
bagus/tidak kebersihan, kerapihan dll)

d lainnya : Konsumsi keluarga


a Kepemilikan Smartphone
(Milik Pribadi, Keluarga dll)

b Tingkat pemahaman terhadap aplikasi


(Low, Moderate, Advance dll)
4 Penggunaan Teknologi
4 Penggunaan Teknologi
Kemampuan pemanfaatan teknologi
c (digital)
(Low, Moderate, Advance dll)

e lainnya : Digital Market


Service/ Pelayanan
(Membersihkan toko, Merapikan toko,
a
Memasang daftar harga, Menyapa
konsumen dengan ramah)

Strategi Pemasaran
b
(Menggali kebutuhan konsumen)

Cashflow
(Membuat aturan & catatan berhutang,
c Mencatat barang yang laku, Mencatat
5 Kendala Usaha barang yang masuk, Membayar untuk
konsumsi pribadi)

Meningkatkan Penjualan
(Membuat layanan pesan antar, membuat
d
promosi, melakukan survey harga di tempat
lain, membuat spanduk dan brosur)

Meningkatkan Nominal Pendapatan


e (Membuat resize/ packaging, Membuat
promosi paket produk (bundling)

6 Lainnya
Tanggal :
*) Critical Point adalah kolom yang disediakan untuk menampung kondisi-kondisi kritis dari setiap situasi usaha nasabah
atau ide-ide out of the box yang tidak dipikirkan sebelumnya yang menjadi potensi kekuatan/kelemahan usaha.
Nuansa Hasil Assesment
Temuan Assesment

Pembuatan Kaca Alumunium

Besar

Sewa Ruko

Suami nasabah dan karyawan

Penataan barang kurang rapi

Kaca Alumunium, Wardrobe, Etalase, Meja Kaca, Jendela

Produk pajangan kurang tersusun rapi di toko tersebut

Kualitas bahan baku yang digunakan berkualtas dengan


rentang harga 1jt hingga 4 jt

Menggunakan smartphone pribadi

Moderate
Moderate

Nasabah dengan ramah melayani kebutuhan pelanggan

Nasabah dapat menggali kebutuhan customer dengan baik


dengan memberi saran atau masukan kepada pelanggan
mengenai produk mereka dan pemilihan bahan yang
digunakan

Ada catatan pengeluaran dan pemasukan

Adanya jasa delivery perabotan dengan minimal pembelian


barang dengan ukuran yang besar

Tidak ada

g kondisi-kondisi kritis dari setiap situasi usaha nasabah yang memberikan pengaruh (baik/buruk) pada keberlangsungan dan/atau kesukse
g menjadi potensi kekuatan/kelemahan usaha.
Nuansa Hasil Assesment
Critical Thinking (Temuan Khusus)
Tidak hanya menerima tempahan kaca alumunium, nasabah juga membuka
jasa tempahan perabotan rumah

Ukuran usaha nasabah terlihat cukup luas

Usaha tidak dijalankan langsung oleh Ibu Acun, melainkan dijalankan oleh
suaminya dan 2 karyawan

Nasabah tidak menyusun produknya sesuai dengan jenisnya

Berbagai jasa pembuatan produk dengan bahan baku kayu, stainless steel,
dan kaca alumunium

Display produk terlihat kurang menarik karena tidak tersusun dengan rapi

Nasabah menggunakan produk impor dari kota lain dan menggunakan bahan
baku yang ada di binjai
Nasabah hanya menggunakan teknologi untuk berkomunikasi bersama
keluarga saja dan karyawan

Tidak ada kendala dalam pelayanan kepada pelanggan

Tidak ada kendala dalam menggali kebutuhan pelanggan

Suami nasabah selaku kepala kegiatan operasional membuat pencatatan


keuangan sederhana di buku catatan tentang cost pembayaran gaji, cost
pembelian bahan baku serta pendapatan selama menjalankan bisnis ini

Layanan pesan antar ini dikenai biaya tambahan kepada pembeli

Dalam usaha pembuatan perabot, teknik promosi paket (bundling) dinilai


kurang pas mengingat bahan baku yang digunakan adalah bahan baku
berkualitas. Penjual merasa rugi

memberikan pengaruh (baik/buruk) pada keberlangsungan dan/atau kesuksesan usaha nasabah. Critical point dapat berupa hasil pengama
SWOT Analysis

Strenght : Nasabah memiliki jasa tempahan pembuatan meja kaca


custom, lemari kayu, etalase, kaca jendela dsb

Dengan ukuran yang cukup luas tersebut nasabah dapat menerima


orderan dengan daya tampung banyak. Strenght.
Hanya nasabah yang memiliki tempat pembuatan kaca alumunium di
daerah lingkungan sekitar

Adanya karyawan membuat tempahan lebih cepat selesai mulai dari


perabotan rumah tangga hingga kebutuhan usaha

Masih banyak bahan produksi yang terletak di sekitar display produk


seperti serpihan kayu, potongan kaca, dsb

Nasabah tidak hanya membuka jasa custom pembuatan perabotan


namun juga nasabah menjual produk lemari buatan mereka sendiri

Nasabah kurang memperhatikan kerapian dan kebersihan tempat


usahanya, nasabah meletakkan produk dengan tidak beraturan

Kualitas yang digunakan bagus, tebal, dan diproduksi handmade

Nasabah memahami penggunaan aplikasi yang ada di hp


Nasabah tidak menggunakan pemanfaatan platform sosial media
untuk memasarkan produknya

Alur kas rapi karena terdapat pembukuan (Strenght)

n usaha nasabah. Critical point dapat berupa hasil pengamatan dan investigasi

Anda mungkin juga menyukai