Anda di halaman 1dari 14

USULAN PROGRAM KERJA INDIVIDU

KKN REGULER UNIVERSITAS BENGKULU PERIODE 97

DI KELURAHAN PASAR BENGKULU KECAMATAN SUNGAI SERUT KOTA


BENGKULU

DISUSUN OLEH :

M. YUSUF ALAMSYAH

A1H019051

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN JASMANI

UNIVERSITAS BENGKULU

TAHUN 2022
HALAMAN PENGESAHAN
USULAN PROGRAM KERJA INDIVIDU
KKN REGULER UNIB PERIODE 97 TAHUN 2022
Judul kegiatan -Meningkatkan kesegara jasmani dan keterampilan dasar
permaianan sepak bola anak dan Senam Jantung Sehat
Sifat kegiatan Individu
Kelompok sasaran Anak Sekolah Dasar dan Masyarakat Kelurahan Pasar Bengkulu
Lokasi kegiatan Desa / Kelurahan : Pasar Bengkulu
Kecamatan : Sungai Serut
Kota : Bengkulu
Lembaga mitra -
Nama Mahasiswa M. Yusuf Alamsyah
NPM A1H019051
Kelompok 22
Fakultas / Program Studi KIP / S1 Pendidikan Jasmani
No HP / email 08995964166/yusufalamsyah115@gmail.com
Waktu pelaksanaan 1 Juli s/d 16 Agustus 2022
Biaya yang digunakan Rp. 290.000
Sumber Biaya Individu

Bengkulu, 5 Juli 2022


Mengetahui,
Koordinator Kelompok Peserta KKN

M. Yusuf Alamsyah M. Yusuf Alamsyah


NPM. A1H019051 NPM. A1H019051
Menyetujui,
Dosen Pembimbing Lapangan

Elvira Yunita, S.SI.,M.BIOMED

NIP. 199106042019032023
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI.........................................................................................................................................3
RINGKASAN.......................................................................................................................................4
BAB I PENDAHULUAN......................................................................................................................5
1.1 Latar Belakang.............................................................................................................................5
1.2 Tujuan..........................................................................................................................................7
1.3 Manfaat........................................................................................................................................7
BAB II INDENTIFIKASI MASALAH.................................................................................................8
BAB III METODE PELAKSANAAN..................................................................................................9
BAB IV RENCANA LUARAN YANG DIHASILKAN.....................................................................10
BAB V RENCANA BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN...............................................................11
5.1 Rencana Anggaran Biaya...........................................................................................................11
5.2 Jadwal kegiatan........................................................................................................................12
DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................................................13
LAMPIRAN........................................................................................................................................14

3
RINGKASAN

Kuliah kerja nyata (KKN) Universitas Bengkulu Periode 97 Tahun 2022 dilakukan di
Kelurahan Pasar Bengkulu, Kecamatan Sungai Serut, Kota Bengkulu. Untuk pelaksanaan
kegiatan ini akan dimulai pada tanggal 1 juli – 16 agustus 2022, Peserta kuliah kerja nyata
(KKN) kelompok 22 beranggotakan 11 orang Mahasiswa, yang berasal dar Fakultas yang
berbeda-beda. Dengan Dosen pendamping lapangan kelompok yaitu Ibu Elvira Yunita,
S.SI.,M.BIOMED. Beliau adalah Dosen Pascasarjana Fakultas Kedokteran dan Ilmu
Kesehatan Universitas Bengkulu.
Anak usia 6-12 tahun mempunyai kemampuan belajar dan rasa ingin tahu yang sangat
tinggi. Pada usia ini anak mengalami perkembang yang pesat dari semua aspek, baik kognitif,
efektif maupun fisik. Pembelajaran dan perkembangan motorik kasar pada anak usia sekolah
memiliki rangkaian tahapan yang berurutan. Dengan ungkapan lain, setiap anak harus melalui
tahapan-tahapan khusus dan menguasai secara sempurna, sebelum memasuki tahapan
selanjutnya. Tidak semua anak disekolah dapat menguasai suatu keterampilan pada usia yang
sama, meskipun mereka berada didalam satu kelas dan satu bimbingan. Sebab, perkembangan
motorik seorang anak disekolah bersifat individual.
Sepak Bola merupakan salah satu cabang olahraga yang sangat digemari di kalangan
anak–anak di usia muda.Di era sekarang sepak bola sudah dimainkan juga oleh
perempuan,sepak bola sudah sangat di gemari oleh banyak orang.Dalam permainan sepak
bola terdapat beberapa teknik dasar yang wajib di kuasai oleh pemain kesebelasan.Dalam
permainan sepak bola pemenang di tentukan dengan gol terbanayak.
Senam jantung sehat merupakan salah satu olahraga yang sangat di anjurkan bagi
lansia maupun orang yang sudah berusia lanjut, senam jantung sehat terbentuk dari beberapa
gerakan kepala, tangan, badan, dan kaki. Senam jantung sehat ini bertujuan untuk menjaga
jantung agar tetap normal dan sebagai salah satu terapi jantung yang paling mudah
digunakan, bahkan senam jantung sehat sudah dibuat sampai bebrapa macam gerakan dan
cocok digunakan oleh semua orang.
Oleh karna itu, dalam kegiatan sasaran yang ingin dicapai diharapkan para masyarakat
bisa menghafal sera terus mempraktekkannya sehingga senam jantung akan tetap dilakukan
walaupun tanpa mahasiswa KKN guna menjaga jantung sehat dan Program yang dilakukan

4
pada kegiatan KKN dengan sasaran anak usia dini semoga bisa membantu anak-anak untuk
tumbuh kembang lebih baik dan aktif lagi.

BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) sebagai program intra kurikuler dilaksanakan
sebagai salah satu perwujudan dan tridhama perguruan tinggi. KKN adalah media untuk
mentrasfer ipteks yang dikaji dan dikembangkan di pusat pelaksanaan dan Pengembangan
Kuliah Kerja Nyata (P3KKN) Universitas Bengkulu. Lama waktu pelaksanaan KKN di
Universitas Bengkulu adalah 7 minggu. Pelaksanaan KKN dilakukan secara Reguler dan
ofline , Kegiatan mahasiswa KKN dilakukan dengan proses pendampingan dan kontrol
oleh Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) secara terprogram. Selain itu mahasiswa
diharapkan dapat membantu memecahkan berbagai persoalan yang terjadi di masyarakat.
Dalam hal ini kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN), kami menemukan beberapa
persoalan yang menjadi sorotan utama mengenai bagaimana cara Meningkatkan
kesegaran jasamani dan keterampilan dasar sepak bola anak dan senam jantung sehat.
Anak dengan dunianya adalah hal yang menyenangkan. Anak usia dini masa golden
age adalah masa penting untuk membuat pondasi awal bagi masa depan individu anak.
Sifat dari anak usia dini yang paling nyata adalah bermain. Sebagian besar aktivitas anak
sehari-hari adalah bermain, akan selalu meliputi fisik motorik baik motorik kasar maupun
halus. Fisik motorik pada anak adalah hal yang penting karena perkembangan fisik
motorik pada anak akan berpengaruh pada kemampuan life skill anak yang akan sangat
menunjang pencapaiannya di masa mendatang.
Motorik kasar anak usia dini merupakan bagian dari perkembangan fisik motorik anak
yang merupakan salah satu dari lima aspek perkembangan yang perlu dikembangkan pada
anak usia dini selain aspek kognitif, social-emosinal, aspek bahasa dan moral agama.
Kemampuan motorik kasar anak usia dini setiap tahapan berbeda-beda karena
sesungguhnya perkembangan motorik kasar itu bergantung pada kematangan otot dan
syaraf anak, sehingga sebelum system syaraf dan otot matang dan berkembang dengan
baik maka upaya untuk mengajarkan gerakan atau keterampilan motorik kepada anak
tidak sia-sia.

5
Sepak bola merupakan salah satu permainan yang dimainkan oleh dua tim
berbeda,dengan komposisi pemain yang berada di lapangan sebanyak 11 orang per-
tim.Dimana masing-masing tim berupaya untuk menang dan mencetak gol ke gawanag
lawan. Tim yang mencetak gol lebih banyak gol adalah sang pemenang. Peraturan
terpenting dalam mencapai tujuan ini adalah para pemaian tidak boleh menyentuh bola
dengan tangan mereka selama masih dalam permainan kecuali penjaga
gawang,sedangkan 10 pemain lainnya diizinkan menggunakan seluruh tubuhnya selain
tangan,biasanya denga kaki untuk menendang,dada untuk mengontrol,dan kepala untuk
menyundul bola.
Dalam permaianan sepak bola terdapat beberapa teknik dasar yang wajib untuk
dikuasai,yang terdiri dari teknik passing,shooting,dribling,controlling dan
heading.Permaianan sepak bola merupakan salah satu cabang olahraga yang sangat di
gemari oleh kalangan laki-laki maupun perempuan.Dalam permaianan sepak bola
mengandung unsur motorik kasar yang bagus untuk meningkatkan kesegaran jasmani
untuk anak – anak usia dini maupun orang dewasa.
Senam jantung adalah olahraga yang baik untuk kesehatan jantung. Di Indonesia,
senam jantung cukup popular. Bahkan senam jantung sudah dibuat sampai beberapa seri
dan cocok digunakan oleh semua orang. Senam jantung sehat juga merupakan olahraga
yang disusun dengan selalu mengutamakan kemampuan jantung, gerakan otot besar dan
kelenturan sendi, agar dapat memasukkan oksigen sebanyakmungkin ke dalam tubuh.
Senam jantung sehat bertujuan merawat jantung sehat bertujuan merawat jantung dan
pembuluh darah. Pembuluh darah yang sehat, membuat kerja jantung menjadi optimal,
karena kedua organ tersebut bekerja saling berhubungan.
Gerakan senam jantung sehat dibuat khusus dengan tujuan menjaga performa jantung,
agar jantung dapat mengambil oksigen sebesar-besarnya dengan tujuan kadar oksigen
dalam tubuh dapat terpenuhi. Senam jantung harus dilakukan 3 kali dalam seminggu
dengan durasi 30 menit, agar manfaat senam jantung dapat terasa.
Manfaat senam jantung sehat untuk jantung, antara lain :
1. Memperbaiki denyut nadi
2. Melancarkan aliran darah
3. Metabolisme berjalan baik

Bagi mereka yang ingin menghindari penyakit jantung sejak dini, sebaiknya melakukan
olahraga secara rutin dan teratur. Namun sekali lagi, sebaiknya berkonsultasi dulu sebelum
6
memutuskan melakukan satu jenis olahraga. Apalagi mereka yang sebelumnya sudah
mengidap penyakit, seperti darah tinggi, rasa sakit di dada, napas tersengal-sengal, penyakit
jantung atau yang sebelumnya tidak pernah berolahraga sama sekali.
Dalam hal ini maka harapannya dengan menggunkan cara yang tepat pada permainan
tradisional sehingga dapat memperbaiki dan meningkatkan dalam proses motorik kasar
anak usia dini, dan dengan menggunakan senam jantung agar masyarakat terhindari dari
berbagai penyakit dan mengantisipasi gejala-gejala penyakit jantung secara tiba-tiba.
1.2 Tujuan
Adapun tujuan yang ingin dicapai dari program kerja yang di usulkan dari proposal KKN
ini yaitu :
1. Untuk mengetahui perkembangan motorik kasar dan teknik dasar dalam permainan
sepak bola
2. Untuk mencegah, mengantisipasi gejala-gejala penyakit jantung secara tiba-tiba
1.3 Manfaat
Ada beberapa manfaat dari dilaksanakannya program kerja yang diusulkan dalam
proposal KKN ini adalah :
1. Manfaat Teoritis
Diharapkan dapat menjadi pertimbangan bagi masyarakat bahwa senam jantung sehat
sangat penting untuk kesehatan. Dan kemampuan motorik kasar pada anak usia dini
sangat penting dalam masa pertumbuhan anak.
2. Manfaat Paktis
a. Bagi anak/ pelajar
Dapat meningkatkan perkembangan motorik kasar pada anak
b. Masyarakat
Dapat mencegah dan mengantisipasi gejala-gejala penyakit jantung.

7
BAB II
INDENTIFIKASI MASALAH
No Nama Masalah Faktor Alternatif Target
Kegiatan Pokok
Penunjang Penghambat
1. Meningkatka Kurangnya Adanya Perbedaan Mengajak Anak usia
n kesegaran pemahaman motivasi tingkat dan dini (6-12
jasmani dan dalam bermain motorik kasar membiasaka th)
keterapilan penerapan permainan dan n anak-anak
dasar teknik sepak bola. konsentrasi untuk
permainan dalam pada anak usia bermain bola
sepak bola . permaianan 6-12 th yang untuk
sepak bola mudah meningkatka
berubah-ubah. n
keteramplan
dasar.
2. Senam Kurangnya Dukungan Antusias Memberikan Masyaraka
Jantung Sehat kesadaran perangkat wagra yang pemahaman Kelurahan
untuk warga kelurahan kurang, dan penerapan Pasar
Masyarakat terhadap memberikan senamnya hidup sehat. Bengkulu.
Keluran pasar pentingnya info kepada tidak tepat
bengkulu. melakukan masyarakat waktu.
kegiatan bahwa ada
fisik seperti mahasiswa
senam KKN yang
ingin
mengadakan
senam jantung
sehat pada
hari minggu.

Bengkulu, 5 Juli 2022


Menyetujui,
Dosen Pembimbing Lapangan Koordinator Kelompok

Elvira Yunita, S.SI.,M.BIOMED M.Yusuf Alamsyah


NIP. 198806182019031006 NPM.A1H019051

Mengetahui,
Kelurahan Pasar Bengkulu

Mahyudin
NIP. 196711121989031004

8
BAB III
METODE PELAKSANAAN
No Program Kelompok Proses Sosialisasi(l Pelaksanaan Evaluasi
kerja Sasaran Observasi okakarya) Kegiatan
1. Program Anak-anak Melihat Memberikan Melakukan Dibuat
Meningkatk usia Usia langsung ke materi dan permainan dalam
an 6-12 th lokasi gerakan sepak bola bentuk
kesegaran setempat teknik dasar dengan laporan
jasmani dan Kelurahan dalam mengarahkan hasil
keterapilan Pasar permainan anak-anak agar akhir
dasar Bengkulu. sepak bola. melakukan kegiatan
permainan sesuai intruksi
sepak bola. yang diberikan
2. Senam Masyaraka Melihat Memberikan Mengumpulka Dibuat
Jantung tKelurahan langsung ke materi atau n warga untuk dalam
Sehat untuk Pasar lokasi. gerakan yang berpartisipasi bentuk
Masyarakat Bengkulu mudah di dalam laporan
Kelurahan mengerti kegiatan hasil
Pasar masyarakat. senam yang akhir
Bengkulu. dilakukan di kegiatan
lapangan dan
memberikan
intruksi
kepada
masyarakat
tentang
gerakan senam
jantung sehat.

9
BAB IV

RENCANA LUARAN YANG DIHASILKAN

Rencana luaran yang dihasilkan dalam kegiatan KKN ini dicantuman dalam bentuk tabel
sebagai berikut :
No Kegiatan Luaran Keterangan
1. Meningkatkan kesegaran Mengajak anak kelurahan Pasar
jasmani dan keterapilan dasar Jasa / Video Bengkulu bermain sepak bola
permainan sepak bola. untuk meningkatkan kesegaran
jasmai dan keterampian dasar
pada anak.
2. Senam Kebugaran Olahraga Membantu siswa untuk
Untuk Meningkatkan Jasa / Video menumbuhkan minat kesadaran
Kesehatan Siswa akan pentingnya kesehatan dan
kebugaran jasmani
3. Draft Artikel Publikasi artikel Artikel dibuat berdasarkan
program kerja yang dilakukan
pada kegiatan KKN.

10
BAB V

RENCANA BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN


5.1 Rencana Anggaran Biaya
No Uraian Jumlah Harga Jumlah (Rp) Sumber Dana
Satuan Satuan
(Rp)
1. Meningkatkan kesegaran jasmani dan keterampilan dasar anak Dalam permainan Sepak
Bola.
- Bola - 1 buah - Rp. 250.000 - Rp. 250.000 Mahasiswa
- Air Mineral - 2 dus - Rp. 20.000 - Rp. 40.000

2. Senam Jantung Sehat untuk Masyarakat Keluran pasar bengkulu


- - - - Mahasiswa
Total Rp. 290.000

Bengkulu, 5 Juli 2022

Menyetujui,
Dosen Pembimbing Lapangan Koordinator Kelompok

Elvira Yunita, S.SI.,M.BIOMED M.Yusuf Alamsyah


NIP. 199106042019032023 NPM. A1H019051

Mengetahui,
Kepala Kelurahan

Mahyudin
NIP. 196711121989031004

11
5.2 Jadwal kegiatan

No Nama Kegiatan 1 Juli – 16 Agustus


(Minggu ke-)
1 2 3 4 5 6 7
3 Pelepasan
4 Menyusun program kerja
5 Lokakarya
6 Menyiapkan surat perizinan kepada
kepala kelurahan dan waga setempat
7 Melakukan persiapan keperluan alat
dan Bahan
8 Proses menjalankan program kerja
9 Laporan akhir kegiatan KKN periode
97

Bengkulu, 5 Juli 2022

Menyetujui,
Dosen Pembimbing Lapangan Koordinator Kelompok

Elvira Yunita, S.SI.,M.BIOMED M.Yusuf Alamsyah


NIP. 199106042019032023 NPM. A1H01951

Mengetahui,
Kepala Kelurahan

Mahyudin
NIP. 196711121989031004

12
DAFTAR PUSTAKA

Agus Mahendraa. (2001). Pembelajaran Senam di Sekolah Dasar Sebuah Pendekatan


Pembinaan Pola Gerak Dominan. Jakarta: Depdiknas. Ditjen. Dikdasmen.

Latif, Mukhtar, dkk, Orientasi Baru Pendidikan Anak Usia Dini,(Jakarta: Kencana Prenada

Media Group,2013).

Atiq, Ahmad. "Tingkat Keterampilan Tehnik Dasar Sepakbola LPI SMP 3 Pontianak Tahun
2012." Media Ilmu Keolahragaan Indonesia 2.1 (2012).

Mahardan, N. M. A. F. (2010). Pengaruh senam jantung sehat terhadap penurunan tekanan


darah pada penderita hipertensi di klub jantung sehat klinik kardiovaskuler Rumas
Sakit Hospital Cinere. Skripsi dipublikasikan, Jakarta, UPN Veteran, Indonesia.
http://library .upnvj.ac.id

Moeslichatoen, Metode Pengajaran Di Taman Kanak-kanak, (Malang: Departemen


Pendidikan Dan Kebudayaan,20006).
Sofiaa Hartati, Perkembangan Belajar Pada Anak Usia Dini, (Depdiknas Dirjen Dikti.
Jakarta, 2005).
Syahfitri, M, Safri, & Jumaini, (2015). Efektifitas Senam Jantung Sehat dan Senam
Ergonomik Kombinasi Relaksasi Nafas Dalam Terhadap Tekanan Darah Pada
Penderita Hipetensi Primer. JOM,2(2), 1250-1257.

13
LAMPIRAN

1. Peta Lokasi KKN

2. Kantor Kelurahan Pasar Bengkulu

14

Anda mungkin juga menyukai