Anda di halaman 1dari 2

SOAL UAS SEMESTER GENAP 2020/2021

Dosen Pengampu : Nirsetyo Wahdi, SE, MM, Akt,CA,BKP,CPA


Mata kuliah : Akuntansi Pajak

A Berikut ini laporan keuangan PT. SHABRINA yang berakhir 31 Desember 2020.
PT. SHAFIRA
LAPORAN LABA RUGI
PER 31 DESEMBER 2020
Keterangan Akt Komersial Koreksi Fiskal Akt Fiskal

Penjualan Bruto (sesuaikan dengan No Nim Terakhir)


Potongan Penjualan (2.000.000.000)
Retur Penjualan (4.000.000.000)

Harga Pokok Penjualan 21.000.000.000


Laba Kotor
Biaya Operasional
Beban alat tulis kantor 11.000.000
Beban angkut barang 61.000.000
Beban beras karyawan pabrik 41.000.000
Beban Gaji 401.000.000
Beban Listrik 9.000.000
Beban makan karyawan pabrik 37.000.000
Beban Premi Asuransi Jiwa Keluarga Manager 25.000.000
Beban Penyusutan 41.000.000
Beban pengiriman barang 8.000.000
Beban pengobatan keluarga Karyawan 81.000.000
Beban perjalanan dinas Direktur 8.000.000
Beban perjalanan dinas Staf 61.000.000
Beban perjalanan keluarga Direktur 10.000.000
Beban PPh Pasal 23 11.000.000
Beban PPN Keluaran 21.000.000
Beban transport karyawan 131.000.000
Cadangan Kerugian Piutang 20.000.000
Beban Ucapan Bela Sungkawa 21.000.000
Bingkisan hari raya 81.000.000
Sumbangan Acara Warga 16.000.000
Natura ke Karyawan 9.000.000
PBB Rumah Karyawan 51.000.000
Sangsi Perpajakan 21.000.000
Beban Piknik Karyawan 15.000.000
Tunjangan transport karyawan staf 13.000.000
Jumlah Beban
Laba

Pendapatan/Biaya Diluar Usaha


Penjualan Aktiva Tetap (Termasuk PPN) 80.000.000
Pendaptan Sewa Mobil 40.000.000
Kerugian Usaha Di Luar Negeri (30.000.000)
Pendapatan Deviden (40%) 200.000.000

Laba/Rugi sebelum pajak


Ctt
1 Penjualan Sebesar (sesuai NIM) tersebut, belum termasuk penjualan kepada karyawan sebesar Rp.1 milyar
2 PPh yang telah dibayar selama tahun 2019, untuk PPh pasal 22 Rp.12jt, PPh25 Rp.12jt, PPh24 Rp.14jt, PPh Final
Rp.10jt
3 Beban Penyusutan menurut pajak sebesar Rp.30jt
4 Beban Gaji diatas termasuk Beban Pajak Karyawan sebesar Rp.40.000.000

DIMINTA
1 Buatlah laporan keuangan koreksi fiskal dalam rangka penyusunan SPT tahunan 2019 untuk PT. Shabrina
2 Berapa Pajak terutang dan pajak kurang bayar
3 Berapa angsuran pajak PPh masa pasal 25 untuk tahun 2020

Dikerjakan di ketik komputer/ tulis tangan atau di print kemudian diisi plus kertas tambahan
semua dikirim dalam 1 file pdf, paling lambat hari Minggu Jam12.00 Wib
Contoh nama File : nama_nim_hari_jam (budi_4351655_Jumat_18.30)
Jawaban di email ke tugaskuliahwahdi@gmail.com dg Subjek di email : sama seperti nama file tsb

Anda mungkin juga menyukai