Anda di halaman 1dari 45

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMK NEGERI 7 MUNA

Mata Pelajaran : Dasar-Dasar APHP

Bidang Keahlian : Agribisnis dan Agroteknologi

Kompetensi Keahlian : Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian

Kelas/ Semester : X / Ganjil

Tahun Pelajaran : 2023/2024

Materi Pokok : Perkembangan bioteknologi dalam bidang industri pengolahan


hasil pertanian, Otomatisasi dan digitalisasi pada proses
pengolahan hasil pertanian, dan (IoT)

Alokasi Waktu : 4 JP (4 x @45 Menit)

Pertemua ke- :1

A. CAPAIAN PEMBELAJARAN

Pada akhir fase E, peserta didik mampu menjelaskan perkembangan teknologi


pengolahan hasil pertanian, antara lain: perkembangan bioteknologi, otomatisasi dan digitalisasi
pada proses pengolahan hasil pertanian, internet of Things (IoT), proses-proses penanganan
pasca panen, proses pengolahan hasil dan pengujian laboratorium; isu-isu pemanasan global,
perubahan iklim, ketersediaan pangan global, regional dan lokal, pertanian berkelanjutan, sistem
kelembagaan pada rantai produksi dan pasar.
B. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti serangkaian pembelajaran peserta didik dapat :

1. Menjelaskan prinsip dasar dari bioteknologi


2. Menentukan peranan bioteknologi di bidang pangan serta sumber-sumber
mikroorganisme yang terlibat di dalamnya
3. Menguraikan beberapa penerapan bioteknologi di bidang pertanian
C. MATERI PEMBELAJARAN

Adapun materi pembelajaran yang disajikan yaitu:

1. Perbedaan antara bioteknologi konvensional dan modern


2. Peranan Mikroorganisme dalam Bioteknologi terhadap Bahan yang dihasilkan
3. Penerapan Bioteknologi dalam bidang pertanian

D. METODE PEMBELAJARAN

Metode pembelajaran yang digunakan yaitu :


1. Pendekatan : Scientific Learning (Mengamati, Menanya,
Mengumpulkan Informasi, Mengasosiasi, dan Mengkomunikasikan)
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning (Pembelajaran Penemuan)
3. Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Penugasan

E. MEDIA, ALAT DAN BAHAN PEMBELAJARAN

Media, alat dan bahan pembelajaran yang digunakan yaitu :


1. Media LCD projector
2. Laptop
3. LKPD
4. Bahan Tayang (Slide Power Point), You Tube, Video Power Point, Gambar
5. Whiteboard
6. Spidol

F. SUMBER BELAJAR

Sumber belajar berasal dari

1. Buku Dasar-Dasar Agriteknologi Pengolahan Hasil pertanian jilid 1


2. Modul Pembelajaran
3. Youtube dengan link
https://www.youtube.com/watch?v=Ljc_61nNhVo
4. Sumber: https://www.fda.gov/food/agricultural-biotechnology/ how-gmos-are-regulated-
food-and-plant-safety-united-states
5. Sumber : https://www.fda.gov/food/agricultural-biotechnology/ gmo-crops-animal-food-
and-beyond diakses 07-06-2021

G. LANGKAH-LANGKAH DALAM PEMBELAJARAN

Pertemuan ke -1 : 4 JP (1 x 45 Menit)
Model Pembelajaran : Problem Based Learning

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu


A. PENDAHULUAN
Orientasi 1. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka
dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Guru memperhatikan kesiapan diri peserta didik
dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa
kehadiran, kerapihan pakaian, posisi, dan tempat
duduk peserta didik Menyiapkan fisik dan psikis
peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran
Apersepsi 3. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang
akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya, tentang
perkembangan bioteknologi dalam pengolahan hasil
pertanian.
4. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan
bertanya.
5. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya 15 Menit
dengan pelajaran yang akan dilakukan
Motivasi 6. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari
pelajaran yang akan dipelajari.
7. Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan baik
dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka
peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
perkembangan bioteknologi saat ini terutama di
bidang pertanian
8. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan
yang berlangsung
Pemberian Acuan 9. Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas
pada pertemuan saat itu.
10. Memberitahukan tentang capaian pembelejaran dan
tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
11. Pembagian kelompok belajar ,menjadi 3-4 orang.
12. Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman
belajar sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.
B. KEGIATAN INTI
Orientasi peserta 13. Guru memberikan kesempatan pada peserta didik
didik kepada untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan
masalah yang berkaitan dengan video dan tayangan power
point mengenai masalah ketahanan pangan di
Indonesia yang semakin kritis
https://www.youtube.com/watch?v=VEa-J-PqRo8

Mengorganisasikan 14. Kemudian membagi kelompok sesuai absensi dengan 30 menit


peserta didik. tema :
Kelompok 1: Menjelaskan prinsip dasar dari
bioteknologi, dan
Kelompok 2 : Menentukan peranan bioteknologi di
bidang pangan serta sumber-sumber mikroorganisme
yang terlibat di dalamnya
Kelompok 3 : Menguraikan beberapa penerapan
bioteknologi di bidang pertanian
Membimbing
Penyelidikan Peserta didik melakukan pengumpulan data/bahan
Individu Dan untuk presentase melalui studi pustaka (browsing
Kelompok internet dan/atau mengunjungi perpustakaan) guna
mengeksplorasi tentang masalah ketahanan pangan di
30 menit
Indonesia serta cara mengatasinya.

Mengembangkan
Dan Menyajikan 15. Peserta didik melakukan diskusi dan hasilnya di
Hasil Karya presentasikan oleh peserta didik kedepan kelas
perkelompok

16. Mengemukakan pendapat atas presentasi yang


dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasika

17. Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta


didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.
18. Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru
melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.

Menganalisa dan
mengevaluasi proses 19. Guru meminta semua peserta didik untuk saling
pemecahan masalah melakukan apresiasi terhadap peserta didik/kelompok
yang telah sukarela mempresentasikan hasil diskusi
dan peserta didik yang sudah terlibat aktif dalam
pembelajaran
20. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban
peserta didik yang kurang sesuai.

C. PENUTUP
Peserta didik
21. Membuat rangkuman/simpulan pelajaran, tentang
point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan.

22. Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah


dilaksanakan.
Guru
23. Guru bersama siswa menyimpulkan hasil diskusi.
15 menit
24. Guru melakukan refleksi dengan menanyakan kepada
siswa mengenai kesulitan siswa atau materi yang
belum dipahami dengan baik, kesan dan pesan selama
mengikuti pembelajaran, mengunakan lembar
evaluasi.

25. Memberikan penghargaan kepada kelompok yang


memiliki kinerja dan kerjasama yang baik

26. Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk


tugas kelompok/ perseorangan (jika diperlukan
Mengagendakan pekerjaan rumah.

27. Guru mengakhiri pembelajaran dengan salam


Pertemuan ke -2 : 4 JP (1 x 45 Menit)
Model Pembelajaran : Problem Based Learning

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu


D. PENDAHULUAN
Orientasi 1. Guru melakukan pembukaan dengan salam
pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Guru memperhatikan kesiapan diri peserta didik
dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa
kehadiran, kerapihan pakaian, posisi, dan tempat
duduk peserta didik Menyiapkan fisik dan psikis
peserta didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran
Apersepsi 3. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran
yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta
didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
tentang perkembangan bioteknologi dalam
pengolahan hasil pertanian.
4. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan
bertanya. 15 Menit
5. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya
dengan pelajaran yang akan dilakukan
Motivasi 6. Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
7. Apabila materi/tema/projek ini kerjakan dengan
baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan
baik, maka peserta didik diharapkan dapat
menjelaskan tentang: perkembangan bioteknologi
saat ini terutama di bidang pertanian
8. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada
pertemuan yang berlangsung
Pemberian Acuan 9. Memberitahukan materi pelajaran yang akan
dibahas pada pertemuan saat itu.
10. Memberitahukan tentang capaian pembelejaran
dan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
11. Pembagian kelompok belajar ,menjadi 3-4 orang.
12. Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman
belajar sesuai dengan langkah-langkah
pembelajaran.
13. KEGIATAN INTI
Orientasi peserta 1. Guru memberikan kesempatan pada peserta didik
didik kepada untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin
masalah pertanyaan yang berkaitan dengan video dan
tayangan power point mengenai masalah ketahan
pangan di Indonesia yang semakin kritis
https://www.youtube.com/watch?v=oT20M5YWa
5s

Mengorganisasikan 2. Kemudian membagi kelompok sesuai absensi 30 menit


peserta didik. dengan tema :
Kelompok 1: Membandingkan bioteknologi
konvensional dan modern Kelompok 2 :
Mengidentifikasi sumber-sumber bioteknologi
terhadap produksi yang dihasilkan
Kelompok 3 : Menguraikan aplikasi bioteknologi
di bidang pertanian

Membimbing
Penyelidikan 3. Peserta didik melakukan pengumpulan data/bahan
Individu Dan untuk presentase melalui studi pustaka (browsing
Kelompok internet dan/atau mengunjungi perpustakaan) guna
mengeksplorasi kasus ketahanan pangan di
Indonesia dan bagaimana mengatasinya
Mengembangkan
Dan Menyajikan 4. Peserta didik melakukan diskusi dan hasilnya di
30 menit
Hasil Karya presentasikan oleh peserta didik kedepan kelas
perkelompok

5. Mengemukakan pendapat atas presentasi yang


dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang
mempresentasika

6. Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan


peserta didik lain diberi kesempatan untuk
menjawabnya.

7. Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau


guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada
siswa.

Menganalisa dan
mengevaluasi proses 8. Guru meminta semua peserta didik untuk saling
pemecahan masalah melakukan apresiasi terhadap peserta
didik/kelompok yang telah sukarela
mempresentasikan hasil diskusi dan peserta didik
yang sudah terlibat aktif dalam pembelajaran
9. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban
peserta didik yang kurang sesuai.

10. PENUTUP
Peserta didik
11. Membuat rangkuman/simpulan pelajaran, tentang
point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan.

12. Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah


dilaksanakan.
Guru
13. Guru bersama siswa menyimpulkan hasil diskusi.
15 menit
14. Guru melakukan refleksi dengan menanyakan
kepada siswa mengenai kesulitan siswa atau
materi yang belum dipahami dengan baik, kesan
dan pesan selama mengikuti pembelajaran,
mengunakan lembar evaluasi.

15. Memberikan penghargaan kepada kelompok yang


memiliki kinerja dan kerjasama yang baik

16. Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam


bentuk tugas kelompok/ perseorangan (jika
diperlukan Mengagendakan pekerjaan rumah.

17. Guru mengakhiri pembelajaran dengan salam

18. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
a. Sikap : Observasi
b. Pengetahuan : Penilaian Harian
c. Keterampilan : Penilaian Harian
2. InstrumenPenilaian
a. Sikap (Terlampir)
b. Pengetahuan (Terlampir)
c. Keterampilan (Terlampir)
19. Rencana Remidial dan Pengayaan
1. Remidial
 Pembelajaran remedial dilakukan bagi peserta didik yang capaian CP nya
belum tuntas
 Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remedial teaching
(klasikal) atau tutor sebaya atau tugas dan diakhiri dengan tes
 Tes remedial dilakukan sebanyak 3 kali dan apabila setelah 3 kali tes
remedial belum mencapai nilai ketuntasan, maka remedial dilakukan dalam
bentuk tugas tanpa tes tertulis.
2. Pengayaan
 Bagi peserta didik yang sudah mencapai nilai ketuntasan, diberikan pembelajaran
pengayaan.
 Peserta didik yang sudah mencapai nilai KKM atau lebih dari nilai KKM,
diberikan materi melebihi cakupan KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan
tambahan

Muna, 2 Oktober 2023

Mengetahui,

Kepala Sekolah SMKN 7 MUNA Guru Mata Pelajaran

LA UNSA, S.Pd.,M.Pd NILAWATI, SP


NIP. 197108061994121002 NIP. 198710102023212061
Lampiran 1

KISI-KISI, INSTRUMEN PENILAIAN DAN


RUBRIK PENILAIAN

PERTEMUAN 1

1. Metode dan Bentuk Instrumen

Ranah Metode Bentuk


Sikap Pengamatan Sikap Lembar Penilaian sikap
Pengetahuan Tes Tertulis Tes Tertulis
Keterampilann Observasi Lembar Observasi
keterampilan

2. Instrumen dan Rubrik Penilaian

a. Instrumen dan Rubrik Penilaian Sikap

1) Instrumen Penilaian Sikap

Berilah tanda checklist pada skor 1,2,3, atau 4 berdasarkan pekerjaan


siswa dalam pembelajaran!

1. Lembar Penilaian Sikap

Aktif dalam Kerjasama Santun dalam Skor


kegiatan dalam menyampaik Perolehan
Nama Siswa diskusi kegiatan an hasil
kelompok diskusi diskusi
kelompok
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Rubrik Penilaian Sikap

Aspek yang Indikator penilaian Penilaian


dinilai
Aktif dalam  Melakukan diskusi dan Skor 4 : jika 4 indikator
kegiatan diskusi pengamatan bersama dilakukan semua
kelompok dengan rekan kelompok. Skor 3: jika hanya 3
 Melakukan diskusi, indikator yang
pengamatan, dan dilakukan.
mengajukan pertanyaan Skor 2: jika hanya 2
dalam kegiatan diskusi indikator yang
kelompok. dilakukan.
 Melakukan diskusi, Skor ≤ 1: jika hanya 1
pengamatan, dan indikator
mengajukan pertanyaan, yang dilakukan.
dan menyampaikan opini
saat kegiatan diskusi
kelompok.
 Melakukan diskusi,
pengamatan, dan
mengajukan pertanyaan,
dan menyampaikan opini,
dan menanggapi
pertanyaan maupun
sanggahan dari siswa
lain saat kegiatan diskusi
kelompok.

Kerjasama  Berinteraksi dengan 1 Skor 4 : jika 4 indikator


dalam kegiatan orang anggota dalam dilakukan semua
diskusi kegiatan diskusi Skor 3: jika hanya 3
kelompok kelompok. indikator yang
 Berinteraksi dengan 2 dilakukan.
orang anggota dalam Skor 2: jika hanya 2
kegiatan diskusi indikator yang
kelompok. dilakukan.
 Berinteraksi dengan 3 Skor ≤ 1: jika hanya 1
orang anggota dalam indikator
kegiatan diskusi yang dilakukan.
kelompok.
 Berinteraksi dengan
semua anggota dalam
kegiatan diskusi
kelompok.

Santun dalam  Menggunakan bahasa Skor 4 : jika 4 indikator


menyampaikan yang baik saat dilakukan semua
hasildiskusi menyampaikan hasil Skor 3: jika hanya 3
diskusi. indikator yang
dilakukan.
 Menggunakan bahasa Skor 2: jika hanya 2
yang baik dan runtut indikator yang
dalam menyampaikan dilakukan.
hasil diskusi. Skor ≤ 1: jika hanya 1
 Menggunakan bahasa indikator
yang baik dan runtut yang dilakukan.
dengan mumik dan
gesture yang jelas dan
tidak berlebihan dalam
menyampaikan hasil
diskusi.
 Menggunakan bahasa
yang baik, runtut, dan
lancer dengan mimic dan
gesture yang jelas serta
tidak berlebihan dalam
menyampaikan hasil
diskusi.

Kriteria penilaian:
Sangat Baik (SB) : apabila memperoleh skor rata-rata: 3 < skor rata-rata ≤ 4

Baik (B) : apabila memperoleh skor rata-rata: 2 < skor rata-rata ≤ 3

Cukup (C) : apabila memperoleh skor rata-rata: 1 < skor rata-rata ≤ 2

Kurang (K) : apabila memperoleh skor rata-rata: skor rata-rata ≤ 1


A. Assesmen Formatif (Pengetahuan)
Kisi-Kisi Assesmen Formatif (Pengetahuan)
Capaian Pembelajaran Materi Indikator Butir Level Bentuk No. Kunci
Soal Kognitif Soal Soal jawaban
Pada akhir fase E, peserta Perkembangan Peserta didik dapat C2 PG 1 B
didik mampu menjelaskan teknologi yang menentukan contoh
perkembangan teknologi digunakan, proses proses bioteknologi
pengolahan hasil pertanian, kerja, dan isu-isu konvensional
antara lain: perkembangan global di bidang
bioteknologi, otomatisasi dan industri
digitalisasi pada proses pengolahan hasil
pengolahan hasil pertanian, pertanian
internet of Things (IoT),
prosesproses penanganan
pasca panen, proses
pengolahan hasil dan
pengujian laboratorium; isu-
isu pemanasan global,
perubahan iklim,
ketersediaan pangan global,
regional dan lokal, pertanian
berkelanjutan, sistem
kelembagaan pada rantai
produksi dan pasar
Peserta didik dapat C1 PG 2 C
menentukan
mikroorganisme
yang berperan dalam
pembuatan yoghurt
Peserta didik dapat C2 PG 3 E
menentukan
mikroorganisme
yang digunakan
dalam pembuatan
nata de coco
Peserta didik dapat C2 PG 4 B
membedakan contoh
dari bioteknologi
konvensional dan
modern
Peserta didik dapat C3 PG 5 A
menunjukkan
bakteri untuk
pembuatan tempe
RUBRIK PENILAIAN TES TERTULIS
Jawaban benar diberi skor 1 Jawaban salah diberi skor

Soal Pilihan Ganda

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!


1. Berikut ini yang merupakan proses bioteknologi konvensional adalah …
a. penemuan interferon
b. pembuatan tempe
c. pembuatan kompos
d. pengolahan limbah
e. pembuatan tahu

2. Dalam bioteknologi, mikroorganisme dimanfaatkan sebagai penghasil dan pengubah


bahan makanan. Mikroorgansime yang berperan dalam pembuatan yoghurt adalah ….
A. Aspergillus oryzae
B. Rhizopus sp
C. Lactobacillus bulgaricus.
D. Candida spesies sp.
E. Penicillium sp.
3. Mikroorganisme yang digunakan dalam pembuatan nata de coco adalah..
a. Rhizopus stolonifer
b. Lactobacillus bulgaricus
c. Thermus aquaticus
d. Chlorela sp
e. Azetobacter xilinum
4. Bioteknologi terdiri atas bioteknologi tradisional dan bioteknologi modern. Yang
termasuk contoh bioteknologi tradisional adalah..
a. Interferon
b. Penisilin
c. Antibodi monoklonal
d. Plasmid
e. Hormon insulin
5. Pada masyarakat petani kedelai maka untuk meningkatkan nilai gizi dan bisa memenuhi
kebutuhan protein masyarakatnya, maka dapat menerapkan biotehnologi konvensional.
Contoh biotehnologi yang dilakukan adalah memanfaatkan..
a. Rhizopus oryzae untuk membuat tempe *
b. Neurospora sitophyla untuk membuat kecap
c. Acetobacter xylinum untuk membuat oncom
d. Saccharomyces cerviseae untuk membuat tempe
e. Rhizopus sitophylla untuk membuat yoghurt

B. Assesmen Formatif Keterampilan


a. Penilaian Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian
Kelompok :
Nama :
1. …………………………………………….….…
2. …………………………………………………..
3. …………………………………………………..

Lembar Observasi Keterampilan

Nama Mengamati video Merancang Mengomunikasikan hasil Skor


siswa mengenai masalah penyelesaian masalah di diskusi kelompok dalam perolehan
ketahanan pangan berbagai bidang persentase di kelas
menggunakan prinsip
bioteknologi dari kasus
yang diberikan
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Indam
Rahmatia
Isnaini

Juliyanti

Rubrik Penilaian Keterampilan

Aspek Yang Dinilai Indikator Penilaian Penilaian


Mengamati video mengenai  Melihat dengan  Skor 4 : jika 4
kasus ketahanan pangan di seksama indikator dilakukan
Indonesia  Melihat dengan semua
cermat dan  Skor 3 : jika 3
mendengarkan dengan indikator dilakukan
baik semua
 Melihat dengan  Skor 2 : jika 2
cermat, mendengarkan indikator dilakukan
dengan baik dan semua
menemukan masalah  Skor 1 : jika 1
di dalamnya indikator dilakukan
 Menentukan semua
penerapan
bioteknologi untuk
menyelesaikan kasus
yang disediakan
Merancang penyelesaian  Menyusun peta  Skor 4 : jika 4
masalah di bidang pangan dan konsep mengenai indikator dilakukan
pertanain menggunakan penyelesaian masalah semua
prinsip bioteknologi dari menggunakan prinsip  Skor 3 : jika 3
kasus yang diberikan bioteknologi dari indikator dilakukan
kasus yang diberikan semua
 Menyusun peta  Skor 2 : jika 2
konsep dan indikator dilakukan
menuliskan alat dan semua
bahan yang diperlukan  Skor 1 : jika 1
dalam penyelesaian indikator dilakukan
masalah menggunakan semua
prinsip bioteknologi
dari kasus yang
diberikan
 Menyusun peta
konsep dan
menuliskan alat dan
bahan serta
menggambarkan
skema penyelesaian
masalah menggunakan
prinsip bioteknologi
dari kasus yang
diberikan
 Menyusun peta
konsep dan
menuliskan alat dan
bahan yang diperlukan
menggambarkan
skema penyelesaian
masalah serta
menjelaskan proses
dari skema yang telah
digambarkan
Mengumunikasikan hasil  Menggunakan getsur  Skor 4 : jika 4
diskusi kelompok dalam yang mantap dalam indikator dilakukan
presentase menyampaikan hasil semua
diskusi kelompok di  Skor 3 : jika 3
kelas indikator dilakukan
 Menggunakan suara semua
yang lantang dan jelas  Skor 2 : jika 2
dalam menyampaikan indikator dilakukan
hasil diskusi semua
kelompok dalam  Skor 1 : jika 1
persentase kelas indikator dilakukan
 Menggunakan bahasa semua
yang baik dalam
menyampaikan hasil
diskusi kelompok
maupun menjawab
pertanyaan dari
kelompok lain
 Mengelola audience
dengan baik dalam
menyampaikan hasil
diskusi kelompok
dalam persentase di
kelas.

PERTEMUAN 2

1. Metode dan Bentuk Instrumen

Ranah Metode Bentuk


Sikap Pengamatan Sikap Lembar Penilaian sikap
Pengetahuan Tes Tertulis Tes Tertulis
Keterampilann Observasi Lembar Observasi
keterampilan

Instrumen dan Rubrik Penilaian

a. Instrumen dan Rubrik Penilaian Sikap

2) Instrumen Penilaian Sikap

Berilah tanda checklist pada skor 1,2,3, atau 4 berdasarkan pekerjaan


siswa dalam pembelajaran!

Lembar Penilaian
Sikap

Aktif dalam Kerjasama Santun dalam Skor


kegiatan dalam menyampaik Perolehan
Nama Siswa diskusi kegiatan an hasil
kelompok diskusi diskusi
kelompok
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Rubrik Penilaian Sikap

Aspek yang Indikator penilaian Penilaian


dinilai
Aktif dalam  Melakukan diskusi dan Skor 4 : jika 4 indikator
kegiatan diskusi pengamatan bersama dilakukan semua
kelompok dengan rekan kelompok. Skor 3: jika hanya 3
 Melakukan diskusi, indikator yang
pengamatan, dan dilakukan.
mengajukan pertanyaan Skor 2: jika hanya 2
dalam kegiatan diskusi indikator yang
kelompok. dilakukan.
 Melakukan diskusi, Skor ≤ 1: jika hanya 1
pengamatan, dan indikator
mengajukan pertanyaan, yang dilakukan.
dan menyampaikan opini
saat kegiatan diskusi
kelompok.
 Melakukan diskusi,
pengamatan, dan
mengajukan pertanyaan,
dan menyampaikan opini,
dan menanggapi
pertanyaan maupun
sanggahan dari siswa
lain saat kegiatan diskusi
kelompok.

Kerjasama  Berinteraksi dengan 1 Skor 4 : jika 4 indikator


dalam kegiatan orang anggota dalam dilakukan semua
diskusi kegiatan diskusi Skor 3: jika hanya 3
kelompok kelompok. indikator yang
 Berinteraksi dengan 2 dilakukan.
orang anggota dalam Skor 2: jika hanya 2
kegiatan diskusi indikator yang
kelompok. dilakukan.
 Berinteraksi dengan 3 Skor ≤ 1: jika hanya 1
orang anggota dalam indikator
kegiatan diskusi yang dilakukan.
kelompok.
 Berinteraksi dengan
semua anggota dalam
kegiatan diskusi
kelompok.

Santun dalam  Menggunakan bahasa Skor 4 : jika 4 indikator


menyampaikan yang baik saat dilakukan semua
hasildiskusi menyampaikan hasil Skor 3: jika hanya 3
diskusi. indikator yang
dilakukan.
ll

 Menggunakan bahasa Skor 2: jika hanya 2


yang baik dan runtut indikator yang
dalam menyampaikan dilakukan.
hasil diskusi. Skor ≤ 1: jika hanya 1
 Menggunakan bahasa indikator
yang baik dan runtut yang dilakukan.
dengan mumik dan
gesture yang jelas dan
tidak berlebihan dalam
menyampaikan hasil
diskusi.
 Menggunakan bahasa
yang baik, runtut, dan
lancer dengan mimic dan
gesture yang jelas serta
tidak berlebihan dalam
menyampaikan hasil
diskusi.

Kriteria penilaian:
Sangat Baik (SB) : apabila memperoleh skor rata-rata: 3 < skor rata-rata ≤ 4 Baik

(B) : apabila memperoleh skor rata-rata: 2 < skor rata-rata ≤ 3

Cukup (C) : apabila memperoleh skor rata-rata: 1 < skor rata-rata ≤ 2

Kurang (K) : apabila memperoleh skor rata-rata: skor rata-rata ≤ 1


ll

3. Assesmen Formatif (Pengetahuan)


Kisi-Kisi Assesmen Formatif (Pengetahuan)
Capaian Pembelajaran Materi Indikator Butir Level Bentuk No. Kunci
Soal Kognitif Soal Soal jawaban
Pada akhir fase E, peserta Perkembangan Peserta didik dapat C2 PG 1 B
didik mampu menjelaskan teknologi yang menentukan
perkembangan teknologi digunakan, proses penerapan
pengolahan hasil pertanian, kerja, dan isu-isu bioteknologi pada
antara lain: perkembangan global di bidang tanaman
bioteknologi, otomatisasi dan industri
digitalisasi pada proses pengolahan hasil
pengolahan hasil pertanian, pertanian
internet of Things (IoT),
prosesproses penanganan
pasca panen, proses
pengolahan hasil dan
pengujian laboratorium; isu-
isu pemanasan global,
perubahan iklim,
ketersediaan pangan global,
regional dan lokal, pertanian
berkelanjutan, sistem
kelembagaan pada rantai
produksi dan pasar
Peserta didik dapat C2 PG 2 D
menentukan hasil
dari bioteknologi di
bidang pertanian
ll

Peserta didik dapat C2 PG 3 A


menentukan
kekurangan dari
bioteknologi
Peserta didik dapat C2 PG 4 B
menunjukkan
kelebihan dari
bioteknologi bidang
pertanian
Peserta didik dapat C2 PG 5 B
menunjukkan
pemanfaatan
bioteknologi pada
tanaman

RUBRIK PENILAIAN TES TERTULIS


Jawaban benar diberi skor 1 Jawaban salah diberi skor 0
ll

Soal Pilihan Ganda

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!


1. Penerapan bioteknologi untuk mendapatkan varietas-varietas unggul akan menjurus pada
….
a. Meningkatnya jenis hama tanaman
b. Meningkatnya keanekaragaman genetik
c. Meningkatnya keanekaragaman ekologi
d. Menurunkan kualitas produk pertanian
e. Menurunkan kualitas lingkungan

2. Makanan yang berasal dari tumbuhan atau hewan transgenik diberi label GMO
(genetically modified organisms) agar konsumen bebas untuk memilihnya. Sebab
makanan tersebut ...
a. Mengandung racun yang dapat menyebabkan mutasi gen
b Kadar protein yang terkandung sangat rendah
c. Menghambat pertumbuhan pada balita
d. Menyebabkan alergi pada orang tertentu
e. Mudah terkontaminasi bakteri-bakteri pathogen

3. Bakteri hasil rekayasa genetika jika terlepas dari laboratorium dan masuk ke dalam
lingkungan di khawatirkan oleh para ahli akan mengakibatkan ...
a. Hama tanaman berkembang sangat pesat
b. Membunuh bakteri lain yang bermanfaat
c. Munculnya penyakit baru yang sulit diobati
d. Pembusukan sampah organik menjadi lambat
e. Semua bakteri menjadi resisten terhadap antibiotika

4. Salah satu contoh penerapan bioteknologi untuk memperoleh varietas varietas unggul
akan menjurus pada …
a. Menurunkan kualitas lingkungan
b. Meningkatnya jenis hama tanaman
c. Meningkatnya keanekaragaman ekologi
d. Meningkatnya keanekaragaman genetik
e. Menurunkan kualitas produk pertanian

5. Pemuliaan tanaman untuk mendapatkan bibit unggul dengan cara memindahkan gen
tertentu dari suatu species lain dengan perantaraan mikroorganisme dikenal sebagai …
a. Mutasi buatan
b. Kultur jaringan
c. Transplantasi
d. Rekayasa genetik
e. Radiasi induksi
ll

4. Assesmen Formatif Keterampilan


b. Penilaian Unjuk Kerja
Instrumen Penilaian
Kelompok :
Nama :
2. …………………………………………….….…
3. …………………………………………………..
4. …………………………………………………..

Lembar Observasi Keterampilan

Nama Mengamati video Merancang Mengomunikasikan hasil Skor


siswa mengenai bioteknologi penyelesaian masalah di diskusi kelompok dalam perolehan
konvensional dan berbagai bidang persentase di kelas
modern di bidang menggunakan prinsip
pertanian bioteknologi dari kasus
yang diberikan
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Indam
Rahmatia
Isnaini

Juliyanti

Rubrik Penilaian Keterampilan

Aspek Yang Dinilai Indikator Penilaian Penilaian


Mengamati video mengenai  Melihat dengan  Skor 4 : jika 4
kasus ketahanan pangan di seksama indikator dilakukan
Indonesia  Melihat dengan semua
cermat dan  Skor 3 : jika 3
mendengarkan dengan indikator dilakukan
baik semua
 Melihat dengan  Skor 2 : jika 2
cermat, mendengarkan indikator dilakukan
dengan baik dan semua
menemukan masalah  Skor 1 : jika 1
di dalamnya indikator dilakukan
 Menentukan semua
penerapan
ll

bioteknologi untuk
menyelesaikan kasus
yang disediakan
Merancang penyelesaian  Menyusun peta  Skor 4 : jika 4
masalah di bidang pangan dan konsep mengenai indikator dilakukan
pertanain menggunakan penyelesaian masalah semua
prinsip bioteknologi dari menggunakan prinsip  Skor 3 : jika 3
kasus yang diberikan bioteknologi dari indikator dilakukan
kasus yang diberikan semua
 Menyusun peta  Skor 2 : jika 2
konsep dan indikator dilakukan
menuliskan alat dan semua
bahan yang diperlukan  Skor 1 : jika 1
dalam penyelesaian indikator dilakukan
masalah menggunakan semua
prinsip bioteknologi
dari kasus yang
diberikan
 Menyusun peta
konsep dan
menuliskan alat dan
bahan serta
menggambarkan
skema penyelesaian
masalah menggunakan
prinsip bioteknologi
dari kasus yang
diberikan
 Menyusun peta
konsep dan
menuliskan alat dan
bahan yang diperlukan
menggambarkan
skema penyelesaian
masalah serta
menjelaskan proses
dari skema yang telah
digambarkan
Mengumunikasikan hasil  Menggunakan getsur  Skor 4 : jika 4
diskusi kelompok dalam yang mantap dalam indikator dilakukan
presentase menyampaikan hasil semua
diskusi kelompok di  Skor 3 : jika 3
kelas indikator dilakukan
 Menggunakan suara semua
yang lantang dan jelas  Skor 2 : jika 2
dalam menyampaikan indikator dilakukan
ll

hasil diskusi semua


kelompok dalam  Skor 1 : jika 1
persentase kelas indikator dilakukan
 Menggunakan bahasa semua
yang baik dalam
menyampaikan hasil
diskusi kelompok
maupun menjawab
pertanyaan dari
kelompok lain
 Mengelola audience
dengan baik dalam
menyampaikan hasil
diskusi kelompok
dalam persentase di
kelas.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (1)
Nama sekolah : SMKN 7 MUNA
Mata pelajaran : Dasar-dasar Agroteknologi Pengolahan Hasil Pertanian
Kelas / Semester : X/Ganjil
Elemen :

Kelompok :
Anggota :
1. ……………………….
2. ……………………….
3. ……………………….
4. ……………………….
5. ……………………….

Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti serangkaian pembelajaran peserta didik dapat :

1. Menjelaskan prinsip dasar dari bioteknologi


2. Menentukan peranan bioteknologi di bidang pangan serta sumber-sumber
mikroorganisme yang terlibat di dalamnya
3. Menguraikan beberapa penerapan bioteknologi di bidang pertanian

Petunjuk Kerja:
- Bacalah LKPD, bahan ajar serta berbagai media pembelajaran lain yang berkaitan dengan
jenis jahe merah bubuk gula aren dengan cermat.
- Bandingkanlah informasi yang anda peroleh dari satu media dengan media lain. Catatlah
dengan teliti informasi-informasi penting dari berbagai media.

Sekilas Info :

BIOTEKNOLOGI adalah cabang ilmu yang menggabungkan ilmu hayati (biologi)


dengan teknologi untuk mengembangkan produk dan proses yang bermanfaat.
Bioteknologi melibatkan penggunaan organisme hidup, sistem biologi, atau komponen
biologis untuk menciptakan atau memodifikasi produk, mengembangkan teknologi baru,
atau memberikan solusi untuk berbagai masalah dalam berbagai bidang, termasuk
pertanian, kesehatan, lingkungan, pangan, dan industri. Penerapan bioteknologi dapat
mencakup berbagai aspek, termasuk rekayasa genetika, kloning, produksi protein
melalui organisme yang dimodifikasi secara genetik, produksi bioenergi, pengembangan
obat-obatan dan vaksin, serta banyak lagi. Bioteknologi dapat memberikan dampak
positif yang signifikan dalam meningkatkan kualitas hidup manusia dan lingkungan.
Tahap 1. Menyusun Pertanyaan Mendasar
- Perhatikanlah video yang ditayangkan
- Apa yang harus dilakukan?

Tahap 2. Mencari permasalahn-permasalahn dari video yang ditonton


Tahap 3. Menyusun langkah yang diambil dalam pemecahan kasus yang telah ditonton
Tahap 4. Melakukan persentase masing-masing kelompok
Tahap 5. Penilaian Hasil dari diskusi masing-masing kelompok
Tahap 6. Evaluasi Pengalaman Belajar
- Silahkan sampaikan pengalaman kalian selama melakukan proses pembelajaran pada hari ini
secara langsung
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (2)
Nama sekolah : SMKN 7 MUNA
Mata pelajaran : Dasar-dasar Agroteknologi Pengolahan Hasil Pertanian
Kelas / Semester : X/Ganjil
Elemen :

Kelompok :
Anggota :
1. ……………………….
2. ……………………….
3. ……………………….
4. ……………………….
5. ……………………….

Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti serangkaian pembelajaran peserta didik dapat :

1. Menjelaskan prinsip dasar dari bioteknologi


2. Menentukan peranan bioteknologi di bidang pangan serta sumber-sumber
mikroorganisme yang terlibat di dalamnya
3. Menguraikan beberapa penerapan bioteknologi di bidang pertanian

Petunjuk Kerja:
- Bacalah LKPD, bahan ajar serta berbagai media pembelajaran lain yang berkaitan dengan
jenis jahe merah bubuk gula aren dengan cermat.
- Bandingkanlah informasi yang anda peroleh dari satu media dengan media lain. Catatlah
dengan teliti informasi-informasi penting dari berbagai media.

Sekilas Info :

BIOTEKNOLOGI adalah cabang ilmu yang menggabungkan ilmu hayati (biologi)


dengan teknologi untuk mengembangkan produk dan proses yang bermanfaat.
Bioteknologi melibatkan penggunaan organisme hidup, sistem biologi, atau komponen
biologis untuk menciptakan atau memodifikasi produk, mengembangkan teknologi baru,
atau memberikan solusi untuk berbagai masalah dalam berbagai bidang, termasuk
pertanian, kesehatan, lingkungan, pangan, dan industri. Penerapan bioteknologi dapat
mencakup berbagai aspek, termasuk rekayasa genetika, kloning, produksi protein
melalui organisme yang dimodifikasi secara genetik, produksi bioenergi, pengembangan
obat-obatan dan vaksin, serta banyak lagi. Bioteknologi dapat memberikan dampak
positif yang signifikan dalam meningkatkan kualitas hidup manusia dan lingkungan.
Tahap 1. Menyusun Pertanyaan Mendasar
- Perhatikanlah video yang ditayangkan
- Apa yang harus dilakukan?

Tahap 2. Mencari permasalahn-permasalahn dari video yang ditonton


Tahap 3. Menyusun langkah yang diambil dalam pemecahan kasus yang telah ditonton
Tahap 4. Melakukan persentase masing-masing kelompok
Tahap 5. Penilaian Hasil dari diskusi masing-masing kelompok
Tahap 6. Evaluasi Pengalaman Belajar
- Silahkan sampaikan pengalaman kalian selama melakukan proses pembelajaran pada hari ini
secara langsung
MEDIA PEMBELAJARAN
Media pembelajaran yang digunakan yaitu :
1. LCD PROYEKTOR
2. LEPTOP
3. MODUL PEMBELAJARAN DASAR-DASAR
AGROTEKNOLOGI PENGOLAHAN HASIL PERTANIAN
4. BUKU AJAR JILID 1 DASAR-DASAR AGROTEKNOLOGI
PENGOLAHAN HASIL PERTANIAN
5. SPIDOL
6. PAPAN TULIS
BAHAN AJAR

Perkembangan bioteknologi
dalam bidang industri
pengolahan hasil pertanian

Oleh : NILAWATI, SP
Pengertian dan Perkembangan Bioteknologi
BIOTEKNOLOGI adalah cabang ilmu yang menggabungkan
ilmu hayati (biologi) dengan teknologi untuk mengembangkan produk
dan proses yang bermanfaat. Bioteknologi melibatkan penggunaan
organisme hidup, sistem biologi, atau komponen biologis untuk
menciptakan atau memodifikasi produk, mengembangkan teknologi
baru, atau memberikan solusi untuk berbagai masalah dalam berbagai
bidang, termasuk pertanian, kesehatan, lingkungan, pangan, dan industri.

Penerapan bioteknologi dapat mencakup berbagai aspek,


termasuk rekayasa genetika, kloning, produksi protein melalui organisme
yang dimodifikasi secara genetik, produksi bioenergi, pengembangan
obat-obatan dan vaksin, serta banyak lagi. Bioteknologi dapat
memberikan dampak positif yang signifikan dalam meningkatkan
kualitas hidup manusia dan lingkungan.
Kalian pasti mengenal aneka produk makanan seperti terlihat pada
gambar di atas, bukan?
Ada tape, tempe, kecap, yoghurt, keju dan sebagainya. Produk
makanan tersebut tidak dibuat dengan asal buat lho. Pembuatan produk
makanan tersebut melibatkan peransuatu organisme hidup yang tidak
kasat mata yang hanya bisa dilihat dengan alat bantu. Aneka makanan
tersebut merupakan suatu contoh produk bioteknologi.
Perbedaan Bioteknologi konvensional dan Modern :

Bioteknologi konvensional melibatkan pemanfaatan


mikroorganisme utuh dalam fungsi-fungsi mereka tanpa proses
rekayasa genetik. Teknik fermentasi yang digunakan umumnya
berskala kecil. Alat-alat sederhana sering digunakan dalam
pengembangan dan pembuatan produk.
Produk-produk yang dihasilkan dalam bidang pangan
melalui bioteknologi konvensional mencakup kecap, tape,
tempe, yogurt, oncom, brem, dan keju. Selain itu, penerapan
bioteknologi konvensional juga dapat ditemukan dalam industri
pertanian (seperti tanaman hidroponik) dan sektor farmasi dan
kedokteran (pembuatan antibiotik).
Kelebihan bioteknologi konvensional
a) Membuat makanan dan minuman memiliki daya
tahan yang lebih baik.
b) Hemat biaya
c) Meningkatkan nilai gizi produk makanan dan
minuman. d. Menciptakan sumber makanan baru.

Kekurangan bioteknologi konvensional.


d) Menurunkan keragaman plasma nutfah.
e) Potensi timbulnya bahan makanan yang
menyebabkan alergi.
f) Mengganggu keseimbangan ekosistem.
Kelebihan bioteknologi modern:
a. Memungkinkan perbaikan genetik yang
terarah.
b. Mengatasi kendala ketidaksesuaian genetik.
c. Menciptakan organisme dengan sifat baru yang
tidak ada dalam alam. d. Meningkatkan
kualitas produk.

Kekurangan bioteknologi modern


d. Biaya produksi cenderung lebih tinggi
e. Membutuhkan teknologi canggih.
f. Harus mempertimbangkan dampak jangka
panjang yang mungkin muncul.
Peranan Mikroorganisme dalam Bioteknologi

1. Penghasil Makanan atau Minuman


Berikut contoh makanan atau minuman dengan
memanfaatkan mikroorganisme melalui proses
fermentasi dalam proses produksinya
2. Penghasil Protein Sel Tunggal (PST)
 Protein Sel Tunggal (PST) adalah protein yang dihasilkan oleh
mikroorganisme dan letaknya berada di dalam sel mikroorganisme
tersebut. Contoh mikroorganisme yang dapat menghasilkan protein
adalah ganggang Spirulina sp.

Gambar 9. Spirulina sp
Sumber: http://malcolmrcawwwmpbell.com
3. Penghasil Zat Organik

 Penghasil Obat
 Berbagai macam mikroorganisme
bermanfaat sebagai penghasil
obat-obatan, contohnya jamur
Penicillium menghasilkan zat
antibiotik yang mematikan
mikroorganisme lain, disebut
penisilin
 Gambar 10. Jamur Penicillium sp
 Gambar 11. Tablet Penisilin
Penerapan Bioteknologi Di Bidang Pertanian

 Tanaman Transgenik
 Tanaman dengan teknik rekayasa genetika biasa disebut dengan
tanaman transgenik adalah organisme yang memperoleh sisipan
gen tertentu dari organisme lain sebagai pembawa sifat yang
diharapkan. Penggabungan gen ini bertujuan untuk mendapatkan
tanaman dengan sifat-sifat yang diinginkan
 Kultur Jaringan
 Kultur Jaringan merupakan salah satu metode modern dalam
dunia pertanian, merupakan teknik memperbanyak tanaman
dengan cara menumbuhkan jaringan tanaman di dalam medium
buatan kaya nutrisi dan hormon dalam kondisi aseptik (steril),
sehingga memungkinkan jaringan tersebut tumbuh dan menjadi
sebuah tanaman yang utuh. Kultur jaringan dimanfaatkan dalam
bidang pertanian untuk menghasilkan tanaman baru.
 Hidroponik dan Aeroponik
 Hidroponik yaitu suatu cara budidaya tanaman dengan
menggunakan media air dan pasir. Dalam teknik hidroponik yang
perlu diperhatikan adalah kelembapan udara dan intensitas
cahaya agar pertumbuhan dan perkembangan tanaman cukup
baik.
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai