Anda di halaman 1dari 2

6 Syarat Umum Akreditasi

1. Mengajukan dokumen ke SISPENA (BAN PAUD)


2. Mempunyai NPSN
3. Memiliki izin operasional
4. Memiliki akte notaris
5. Lebih dari satu tahun berdiri
6. Ada surat perjanjian/sewa

Syarat Khusus Akreditasi

1. Memiliki jumlah peserta didik minimal 10


2. Memiliki minimal 1 pendidik berijazah S1 PAUD/ kependidikan/ psikologi
3. Memiliki pendidik minimal ijazah SMA dengan sertifikat KB,TPA,TPS

Struktur Status Butir

STANDAR PAUD
STATUS Mj Mn Ob
KOMPETENSI LULUSAN 2 1 0
ISI 3 8 1
PROSES 2 7 1
PTK 2 2 0
SARPRAS 4 3 0
PENGELOLAAN 6 10 1
PEMBIAYAAN 1 3 0
PENILAIAN 2 1 0
TOTAL BUTIR 22 35 3

Penilaian Dokumen Berdasarkan Rubrik

1. Keberadaan dokumen
2. Kelengkapan berdasarkan criteria/ketentuan
3. Kesesuaian dengan implementasi

4 3 2 1 0

 Ada
 Tidak ada
 Lengkap
Atau
 Sesuai
 Tidak sesuai
KRITERIA PENILAIAN AKREDITASI BAN PAUD dan PNF

1. 100% butir instrument yang berstatus MAJOR tidak ada yang memperoleh skor 0 di 8
standar
2. 75% butir instrument yang berstatus MAJOR tidak boleh kurang dari skor 2 pada seluruh
butir instrument yang berstatus major di 8 standar
3. Skor pada butir instrument Standar isi, Proses dan Pendidik yang berstatus MAJOR tidak
boleh kurang dari skor 2.

Program dan satuan PAUD dan PNF Tidak Terakreditasi, jika tidak memenuhi tiga
persyaratan diatas.

PENILAIAN DAN PERINGKAT AKREDITASI PAUD

1. Nilai akhir akreditasi sebesar 655-784 = Terakreditasi A


2. Nilai akhir akreditasi sebesar 524-654 = Terakreditasi B
3. Nilai akhir akreditasi sebesar 392-523 = Terakreditasi C
4. Nilai akhir akreditasi ≤ 392 = tidak terakreditasi

Anda mungkin juga menyukai