Anda di halaman 1dari 1

Hybrid Training System (HiTS) adalah

pendekatan dan metode training yang


menggabungkan sistem pembelajaran tatap
muka dengan training berbasis online dengan
bantuan teknologi. Selama ini PT Benefita
Indonesia untuk training berbasis online
menggunakan pendekatan virtual instructor led
training(VILT) yang telah teruji. HiTS yang diterapkan oleh Benefita akan
menyinergikan training offline dengan online sehingga memperkaya proses dan
hasil training, baik untuk peserta yang hadir di kelas maupun peserta yang hadir

Workshop Pemberdayaan secara online.


Aplikasi teknologi -seper IT board, streamer, mixer, obsbot, dll- dalam HiTS
ini akan menyatukan dan mendekatkan instruktur, peserta offline dan online

Ekonomi dan Peningkatan untuk memahami materi training, berbagi informasi dan pengalaman,
kerja kelompok dalam nuansa interaksi dan kesatuan yang hangat. HiTS
ini akan memberikan keleluasaan dan pilihan bagi perusahaan dan
peserta training untuk mengiku training secara offline maupun

Kapasitas Masyarakat untuk online dalam pengembangan sumber daya manusia.

Inovasi Sosial PROPER


19 - 21 Februari 2024
8.30 - 16.00 WIB

PENGANTAR yaitu: 1) Pemahaman yang benar bagaimana menjadi seorang


Dalam menjalankan amanat Undang-Undang No.: 18/2007 wirausaha dan pengelola UKM/Koperasi yang kompeten; 2)
tentang Perseroan Terbatas pada pasal 74 mengenai Tanggung Penerapan langkah-langkah teknis dan panduan yang teruji
Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), perusahaan memiliki bagaimana menjalankan usaha dan UKM/Koperasi sehingga
program CSR (Corporate Social Responsibility). Salah satu mampu mandiri dan sukses. Pelatihan ini sangat relevan untuk
program CSR yang umum dilakukan perusahaan adalah fungsi CSR dan TJSL di perusahaan, pengelola UKM/Koperasi
pengembangan ekonomi masyarakat melalui pengembangan binaan perusahaan dan calon wirausaha.
wirausaha, UKM (Usaha Kecil dan Menengah) dan Koperasi. Di
perusahaan BUMN dibentuk unit PKBL (Program Kemitraan dan TUJUAN PELATIHAN
Bina Lingkungan) untuk menjalankan program tersebut atau Pelatihan ini didesain untuk memenuhi kompetensi sebagai
saat ini berubah mejadi TJSL. berikut:
Ÿ Peserta pelatihan memahami langkah-langkah menjadi
Dalam PROPER Beyond Compliance (Hijau–Emas), program seorang pengusaha dan pengelola UKM/Koperasi yang sukses
pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui Community Ÿ Peserta pelatihan mampu mengidentifikasi teknik-teknik
Development mendapatkan penilaian yang tinggi. Salah satu umum yang dibutuhkan untuk menjadi pengusaha dan
kunci keberhasilan dan keberlanjutan wirausaha dan pengelola UKM/Koperasi
UKM/Koperasi adalah pengelolanya. Banyak program Ÿ Peserta pelatihan dapat mengevaluasi berkaitan dengan
pengembangan ekonomi untuk wirausaha dan UKM/Koperasi kecocokan personal untuk menjadi seorang pengusaha dan
tidak berhasil karena kegagalan dalam melakukan pembinaan pengelola UKM/Koperasi
sejak awal dan program pembinaan lanjutannya. Dalam banyak
kasus, tidak banyak wirausaha dan UKM/Koperasi binaan MATERI PELATIHAN
perusahaan yang berhasil merayakan ulang tahun pertamanya Ÿ CSR dan Pengembangan Ekonomi Masyarakat
sudah tutup. Bisa juga wirausaha dan UKM/Koperasinya sudah Ÿ Workshop Menjadi Pengusaha dan Pengelola UKM/Koperasi
lama dibina (lebih dari 3-5 tahun) tidak mandiri-mandiri juga, Ÿ Workshop Identifikasi dan Pengembangan Produk dan Jasa
sehingga menghalangi perusahaan untuk merekrut wirausaha Ÿ Workshop Penyusunan Rencana Bisnis
dan UKM/Koperasi baru untuk dibina. Ÿ Workshop Identifikasi dan Pengembangan Pasar
Seyogyanya, pembinaan wirausaha dan pengelola Ÿ Workshop Manfaat Produk dan Jasa VS Manfaat untuk
UKM/Koperasi dilakukan secara komprehensif dan sesuai Pelanggan
dengan karakteristik bisnis (philanthropy approach vs business Ÿ Workshop Membangun Kepuasan Pelanggan
approach). Pembinaan itu dimulai dengan pembinaan Ÿ Workshop Pengembangan Bisnis Berkelanjutan
personilnya, produk/jasa, rencana bisnis, pasar dari
produk/jasa, dan manajemen bisnis sehari-hari, tantangan BIAYA PELATIHAN
bisnis di setiap tahap (start-up, pengembangan, mandiri) dan Ÿ Online Rp.5.900.000,-/orang,
PDCA (Plan – Do – Check – Action) bisnis. Ÿ Offline Rp.7.900.000,-/orang
Agar wirausaha dan UKM/Koperasi dapat berhasil dan efektif Fasilitas : souvenir dan sertifikat pelatihan
dalam menjalankan bisnisnya diperlukan dua syarat berikut,

Jababeka Education Park WA/Phone


Jl. Ki Hajar Dewantara Blok 2A No. 159 0812 1331 1160 (Sylva) 0813 1013 8048 (Eni)
Cikarang Bekasi 17550 0851 5611 9596 (Restu) 0823 1183 4322 (Nanang)
PT BENEFITA INDONESIA Telp. 021-8911 1660 (hunting) 0816 778 614
email. Info@benefita.com

Anda mungkin juga menyukai