Anda di halaman 1dari 3

ANGKET PENELITIAN

PENGARUH KURIKULUM MERDEKA TERHADAP


MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS X SMAN 1
ADONARA TIMUR

INSTRUKSI :
Mohon untuk mengisi angket ini dengan sebaik-baiknya. Jawablah pertanyaan-
pertanyaan berikut berdasarkan pengalaman dan pendapat pribadi Anda.
Tanggapan Anda akan membantu peneliti dalam mengumpulkan informasi yang
diperlukan untuk penelitian ini. Pastikan untuk menjawab semua pertanyaan yang
diajukan.

DATA RESPONDEN :
Nama :
Kelas/Peminatan :
Jenis Kelamin :
Usia :

PETUNJUK PENGISIAN :
Beri tanda silang (X) pada opsi jawaban yang anda pilih

BAGIAN A : Pengalaman dengan Kurikulum Merdeka


1. Apakah anda sudah mendengar tentang kurikulum Merdeka sebelumnya?
o YA
o TIDAK
2. Seberapa akrab anda dengan prinsip prinsip Kurikulum Merdeka?
o SANGAT AKRAB
o AKRAB
o BIASA SAJA
o KURANG AKRAB
o TIDAK AKRAB SAMA SEKALI
BAGIAN B : Motivasi Belajar
1. Seberapa besar motivasi belajar anda di sekolah?
o SANGAT TINGGI
o TINGGI
o SEDANG
o RENDAH
o SANGAT RENDAH
2. Apakah anda merasa Kurikulum Merdeka mempengaruhi motivasi belajar
anda?
o YA, SANGAT MEMPENGARUHI
o YA, MEMPENGARUHI
o TIDAK YAKIN
o TIDAK BEGITU MEMPENGARUHI
o TIDAK MEMPENGARUHI SAMA SEKALI
3. Apa yang menurut anda yang menjadi factor paling penting dalam
meningkatkan motivasi belajar anda?
o Konten pembelajaran yang emanrik
o Metode pengajaran yang interaktif
o Keterlibatan dalam proses pembelajaran
o Pengakuan atas prestasi

BAGIAN C : Pendapat Terkait Kurikulum Merdeka


1. Bagaimana pendapat anda tentang implementasi Kurikulum Merdeka di
sekolah anda?
o SANGAT BAIK
o BAIK
o CUKUP BAIK
o KURANG BAIK
o SANGAT KURANG BAIK
2. Apakah anda merasa Kurikulum Merdeka lebih memotivasi daripada
kurikulum sebelumnya?
o YA
o TIDAK

Anda mungkin juga menyukai