Anda di halaman 1dari 11

PENGAWASAN & PENILAIAN KINERJA KKKS

Koperasi BPM - APPI


Berdasarkan Permen ESDM No. 15/2013,
PTK 007 Buku Kedua Rev.05/2023,
Juklak Pengadaan Barang/ Jasa, 2023

PRIVATE AND CONFIDENTIAL


PENGAWASAN KINERJA K3S CR
1. PENGAWASAN
Pengawasan oleh SKK Migas, auditor yang
ditunjuk oleh SKK Migas, dan/atau auditor
pemerintah secara pre, current, dan post audit
terhadap seluruh kegiatan pengelolaan
Pengadaan Barang/Jasa sebagaimana diatur
dalam PTK007 Rev-05 termasuk namun tidak
terbatas kepatuhan terhadap Undang- Undang
Tindak Pidana Korupsi, Foreign Corrupt
Practices Act (FCPA), dan/atau Anti- Bribery
and Corruption (ABC).

2. SANKSI
Sanksi atas pelanggaran dalam
pengelolaan Pengadaan
Barang/Jasa berdasarkan
hasil audit adalah sbb :

Sanksi administrasi

Sanksi finansial

Sumber: PTK 007 Buku Kedua Rev-05, Bab X, Butir 1 Hal. 63 PRIVATE AND CONFIDENTIAL
SANKSI ADMINISTRASI
Berupa surat peringatan kepada pimpinan tertinggi K3S Cost Recovery, jika:

1 2 3
TIDAK SESUAI PTK PERSELISIHAN PENGENAAN SANKSI

Tidak melaksanakan Tidak Tidak


proses pengelolaan menindaklanjuti menindaklanjuti
Pengadaan hasil penyelesaian pengenaan sanksi
Barang/Jasa sesuai perselisihan kepada Penyedia
ketentuan PTK007 berdasarkan Barang/Jasa
Rev-05, Petunjuk
putusan pengadilan dan/atau personel
Pelaksanaan
yang berkekuatan internal KKKS Cost
Pengadaan
Barang/Jasa, Dokumen hukum tetap Recovery
Tender dan/atau
Kontrak

Sumber: PTK 007 Buku Kedua Rev-05, Bab X, Butir 1 Hal. 63 PRIVATE AND CONFIDENTIAL 3
SANKSI FINANSIAL-1
Tidak dapat dibebankan sebagai biaya operasi berdasarkan KKS pada periode perhitungan
berikutnya/ setelah WK K3S CR tahap eksplorasi dinyatakan komersial untuk dikembangkan, untuk:
a. Bagian biaya kemahalan harga suatu proses Tender, dengan kriteria kemahalan harga sbb :
1. HPS/OE ditetapkan tidak mengacu pada harga pasar yang wajar;
2. Penetapan harga Kontrak yang melebihi HPS/OE atau HPS/OE revisi.

01
02
03
Kemahalan Harga
Nilai Kontrak
Bagian biaya Nilai kontrak yang Biaya PLK
kemahalan harga terealisasi jika Biaya pelaksanaan
kondisi-kondisi PLK jika tidak
sebagaimana memenuhi
dijelaskan pada ketentuan PTK007
slide berikut. Rev-05

Sumber: PTK 007 Buku Kedua Rev-05, Bab X, Butir 2 Hal.PRIVATE


63 AND CONFIDENTIAL
SANKSI FINANSIAL-2
Tidak dapat dibebankan sebagai biaya operasi berdasarkan KKS pada periode perhitungan
berikutnya/ setelah WK K3S CR tahap eksplorasi dinyatakan komersial untuk dikembangkan, pada::
b. Seluruh nilai Kontrak yang terealisasi, jika:

PROCUREMENT LIST TIDAK DISETUJUI SKK MIGAS


Tidak tercantum dalam K3S CR tetap
Procurement List,
01 melakukan
Optimasi 02 penunjukan
Pengembangan Tidak ada
Lapangan-Lapangan pada Proc. List Tidak pemenang Tender
(OPLL), WP&B, AFE, disetujui berdasarkan hasil
dan/atau rencana kerja 05 SKK pelaksanaan
yang telah disetujui/ Tender yang tidak
disepakati SKK Migas; disetujui SKK Migas;

K3S TTD KONTRAK BARU


AUDIT KEPATUHAN
K3S CR
K3S CR tidak bersedia 03 04
Tidak bersedia menandatangani
diaudit kepatuhan Audit diaudit Kontrak baru dengan
terhadap UU Tipikor, Kepatuhan
PBJ yang tidak
Foreign Corrupt
bersedia diaudit
Practices Act (FCPA),
kepatuhan terhadap UU
dan/atau Anti-Bribery PK TDK BERSEDIA DIAUDIT
Tipikor setelah
and Corruption (ABC);
Pelaksana Kontrak tidak bersedia penetapan sanksi oleh
diaudit kepatuhan terhadap UU Tipikor, SKK Migas
FCPA dan/atau ABC untuk Pengadaan
B/J dari Kontrak dimaksud.

PRIVATE
Sumber: PTK 007 Buku Kedua Rev-05, Bab X, Butir 2 Hal. 63 AND CONFIDENTIAL
PENILAIAN KINERJA KKKS CR

SKK Migas melaksanakan


penilaian Key Performance
Indicator (KPI) KKKS Cost
Recovery tahap eksploitasi
secara berkala berdasarkan
parameter yang ditetapkan
pada awal tahun.
Berdasarkan penilaian tersebut,
SKK Migas dapat memberikan
penghargaan berupa
surat/piagam penghargaan
atau bentuk penghargaan
lainnya

PRIVATE AND CONFIDENTIAL


Sumber: PTK 007 Buku Kedua Rev-05, Bab X, Butir 3 Hal. 64
LAPORAN PENGELOLAAN PENGADAAN
BARANG JASA

PTK-007 Rev-05 tahun 2023

PRIVATE AND CONFIDENTIAL


LAPORAN PENGELOLAAN
PENGADAAN BARANG/JASA

Laporan pengelolaan Pengadaan Barang/Jasa disampaikan melalui Sistem


Informasi Pengelolaan Rantai Suplai (SI-PRS) SKK Migas, berupa:
1. Bulanan

Disampaikan paling lambat tanggal 5 2. Kuartal 3.Semester 4. Kontrak


bulan berikutnya, terdiri dari:
1. Procurement List
1.a. K3S CR tahap eksplorasi dan
eksploitasi menggunakan Lamp-1
dan Lamp-2; Disampaikan paling lambat Salinan/copy
1.b. K3S GS menggunakan Lamp-3. tanggal 5 kuartal
Disampaikan paling Kontrak dengan nilai
berikutnya, terdiri dari: lambat tanggal 5 > Rp5.M/ US$500K
2. Pengadaan barang, menggunakan 1. Realisasi pencapaian semester berikutnya disampaikan paling
format Lamp-10 dan Lamp-11; TKDN dalam pelaksanaan untuk pencairan lambat tiga minggu
3. Pengadaan jasa, menggunakan Kontrak, menggunakan jaminan penawaran setelah Kontrak
format Lamp-12 dan Lamp-13; format Lamp-14 serta dan jaminan ditandatangani
4. Penerapan sanksi administrasi melampirkan bukti hasil
dengan melengkapi
pelaksanaan, data/ dokumen
pada PBJ, menggunakan format verifikasi TKDN; menggunakan
Lamp-16; Lamp-7 serta
2. Penerapan sanksi format Lampiran 17.
5. Realisasi pembelian produk BBM dokumen pendukung
finansial pada PBJ,
menggunakan format Lamp-18; lainnya termasuk
menggunakan format
6. Pemakaian pelumas, menggunakan apabila terdapat
Lamp-15 serta
format Lamp-19; amendemen Kontrak
melampirkan bukti
7. Pemakaian base mud tersebut.
pengenaan sanksi
menggunakan format Lamp-20. dimaksud.

Sumber: PTK 007 Buku Kedua Rev-05, Bab XI, Butir 1-2 Hal. PRIVATE
66 AND CONFIDENTIAL 8
TERIMA KASIH

PRIVATE AND CONFIDENTIAL


DISCLAIMER
Pelatihan yang diselenggarakan oleh ‘KBPM’ dirancang untuk memberikan informasi dan
pengetahuan khusus memenuhi persyaratan pengembangan kompetensi peserta pelatihan
sebagai para pelaku rantai suplai kegiatan usaha hulu migas.
Peserta bertanggung jawab penuh atas penggunaan informasi yang diberikan selama pelatihan.
Pelatihan yang diselenggarakan oleh KBPM tidak menjamin pencapaian tujuan atau hasil tertentu
oleh peserta. Hasil yang diperoleh setelah pelatihan bergantung pada sejumlah faktor, termasuk
dedikasi, motivasi, dan penerapan pengetahuan yang diperoleh.
Materi ini tidak diperkenankan untuk dipublikasikan, dicetak ulang, diperbanyak, disalin,
didistribusikan dalam format apapun atau menggunakan bahan-bahan ini tanpa memperoleh
persetujuan secara tertulis dari Koperasi Bina Petro Mandiri.

SUMBER
PTK 007 Buku Kedua Rev.05, 2023;
Petunjuk Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa, 2023

Content Creator: Ida T.S.


Editor : Anita Kentjanawati, Pandji Ariaz
Slide Designer and Infographic: Ida T. S.
Graphic And Template: Freepik, Shutterstock,
Presentationgo, Pinterest, Poweruser
7/6/2023 PRIVATE AND CONFIDENTIAL KBPM 11

Anda mungkin juga menyukai