Anda di halaman 1dari 40

KEBIJAKAN RENCANA KERJA

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
TAHUN 2021
PENDAHULUAN
JADWAL PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN
RKPD TAHUN 2021, KUA PPAS Tahun 2021 dan RAPBD Tahun 2021

13- Pembahasan KUA / PPAS Tahun


30 2021 dengan Komisi DPRD

24 Memulai Input Data


Usulan 2021 10 Penyampaian Rancangan 24 Awal Pembahasan RAPBD Tahun 23 Pengambilan Persetujuan bersama
KUA & PPAS 2021 kepada Anggaran 2021 antara TAPD dan DPRD dan Gubernur
DPRD DPRD
24 Memulai verifikasi/
validasi/ seleksi data 02 Akhir verifikasi/ validasi/ 07 Penyampaian Nota Keuangan 02 Akhir Pembahasan RAPBD
usulan 2021 seleksi data usulan Hibah & Raperda APBD Tahun 2021 Tahun Anggaran 2021 antara
Bansos Tahun 2021 Kepada DPRD TAPD dan DPRD

JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER NOVEMBER DESEMBER

01 Penyampaian Pokir 10 Berakhirnya input usulan tahun 03 Pembahasan KUA / PPAS Tahun
DPRD 2021 (selain usulan hibah/ bansos) 2021 dengan Banggar DPRD

09 Musrenbang 17 Akhir verifikasi/ validasi/ seleksi 07 Kesepakatan KUA / PPAS APBD


Provinsi data usulan tahun 2021 (selain Tahun 2021 antara Kepala Daerah
usulan hibah/ bansos) dengan DPRD

23 Penetapan Pergub
tentang RKPD Tahun
2021

26 Akhir Input Usulan Hibah &


Bansos Tahun 2021
Alur Proses Penyusunan RKPD
Provinsi Jawa Barat Tahun 2021

1. MUSRENBANG KAB/KOTA
2. RAKORBANGPUS
3. KONSULTASI PUBLIK PENELAHAN
4. FORUM PERANGKAT DAERAH POKOK-
POKOK PRA MUSRENBANG MUSRENBANG MUSRENBANG PERGUB RKPD
PIKIRAN PROVINSI
PROVINSI NASIONAL TAHUN 2021
DPRD

DOKUMEN RANCANGAN AWAL DOKUMEN RANCANGAN DOKUMEN RANCANGAN AKHIR


RKPD TAHUN 2021 RKPD TAHUN 2021 RKPD TAHUN 2021

EVALUASI RPJMD RANWAL RKP VERIFIKASI VERIVIKASI


MASUKAN
2018-2023, RKPD 2021, RTRW KEGIATAN KEGIATAN
2019 DAN RKPD 2009-2029 DPRD
PRIORITAS PRIORITAS
TAHUN BERJALAN
Pendekatan Penyusunan RKPD 2021

Teknokratik
1 3
Top Down
2
Bottom Up
pendekatan yang memperhatikan pendekatan perencanaan yang pendekatan perencanaaan yang
program-program prioritas dan mengedepankan pengetahuan, ilmu mengakodomasi kebutuhan-
kebijakan pemerintah pusat dan dan teknologi. kebutuhan masyarakat yang
daerah. disampaikan melalui Musrenbang
Desa, Kecamatan dan
Kabupaten/Kota, Pra Musrenbang,
dan Musrenbang Provinsi.

4 5 6
Politik Partisipatif Sosio-Kultural
pendekatan perencanaan yang proses perencanaan dilakukan pendekatan yang memperhatikan
mengakomodasi kepentingan- dengan melibatkan berbagai aspek budaya daerah dengan nilai-
kepentingan politik dalam pemangku kepentingan nilai kearifan lokal di Jawa Barat.
pelaksanaan pembangunan.

7
Kompetititf
pendekatan perencanaan yang
dilaksanakan mengunakan metode
seleksi proposal usulan program dan
kegiatan, dengan kriteria tertentu serta
melalui beberapa tahapan.
Pendekatan Substansi Pada Proses Perencanaan, Pelaksanaan
Dan Monitoring Dan Evaluasi

Kolaborasi Pemangku Pendekatan Spasial dan a-Spasial


Kepentingan melalui 6 Wilayah Pengembangan
pembangunan melalui implementasi
pendekatan Pentahelix - ABCGM
(Academic, Business, Community,
Government, and Media)

Kolaborasi Pendanaan Sinkronisasi Aplikasi dan


Pembangunan Interkoneksi Data
dari APBN, APBD Provinsi, APBD dalam Sistem Informasi
Kabupaten/Kota, Dana Masyarakat/umat, Pembangunan Daerah
Pinjaman Daerah, CSR, KPBU dan
Bantuan luar negeri

Penerapan Dynamic
Governance
sebagai inovasi penyelenggaraan
pemerintahan daerah

Sumber : Rancangan Awal RKPD Jawa Barat 2021 – Hal I-3


GAMBARAN UMUM JAWA BARAT
Gambaran Umum Jawa Barat 2019

Sosial 2018 2019 JUMLAH PENDUDUK


IPM 71,30 72,03
TERBESAR
49.316.712JIWA
UHH 72,66th 72,85th (18,37% Nasional)

HLS 12,45th 12,48th


RLS 8,15th 8,37th
Pend. Miskin 7,25% 6,82% Luas Wilayah
3.709.528,44 Ha
3,54Jta 3,38Jta
TPT 8,17% 7,99%
1,85Jta 1,90Jta 18 Kabupaten
9 Kota
LPP 1,34% 1,30% Usia Balita (0-4) 8,78 %
627 Kecamatan
Usia Muda (5-15) 17,24 %
645 Kelurahan
Ekonomi 2018 2019 5.312 Desa Usia Produktif (15-60) 64,65 %
LPE 5,67% 5,07% Usia Tua (> 60) 9,33 %
Gini Rasio 0,405% 0,397% Produk Domestik Jawa Barat Menopang
Inflasi 3,54% 3,21% Regional Bruto 2019 13,42% Ekonomi Indonesia
Daya Saing Provinsi

Guna mengakselerasi pembangunan ekonomi diperlukan penguatan daya saing daerah untuk meningkatkan keunggulan posisional Jawa Barat.
Melalui peningkatan kualitas SDM, peningkatan kualitas aparatur pemerintah daerah, pengelolaan anggaran dan pembangunan infrastruktur
serta peningkatan layanan publik.

Unsur Penilaian
5

1 Stabilitas Makro Ekonomi

Pemerintahan dan Tata


2
1 Letak Kelembagaan
4
3 Keuangan, Bisnis dan
3
2 Kondisi Tenaga Kerja

4 Kualitas Hidup dan


Pengembangan
Infrastruktur
Peringkat Daya Saing Daerah Tahun 2018:

1 DKI Jakarta (3,149) 3 Jawa Barat (1,548) 5 Kalimantan Timur (1,315)

2 Jawa Timur (2,452) 4 Jawa Tengah (1,358)


SASARAN DAN PRIORITAS PEMBANGUNAN DAERAH
Visi dan Misi

VISI MISI
Misi Pertama, Membentuk manusia pancasila yang bertaqwa
melalui peningkatan peran masjid dan tempat ibadah sebagai pusat
peradaban;

Misi Kedua, Melahirkan manusia yang berbudaya, berkualitas,


bahagia dan produktif melalui peningkatan pelayanan publik yang
inovatif;
Terwujudnya
Misi Ketiga, Mempercepat pertumbuhan dan pemerataan
Jawa Barat Juara Lahir Batin pembangunan berbasis lingkungan dan tata ruang yang
berkelanjutan melalui peningkatan konektivitas wilayah dan
dengan Inovasi dan Kolaborasi penataan daerah;

Misi Keempat, Meningkatkan produktivitas dan daya saing


ekonomi umat yang sejahtera dan adil melalui pemanfaatan
teknologi digital dan kolaborasi dengan pusat-pusat inovasi serta
pelaku pembangunan;
Misi Kelima, Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang
inovatif dan kepemimpinan yang kolaboratif antara
pemerintahan pusat, provinsi, dan kabupaten/kota;
Tema Pembangunan 2019-2021
Prioritas Pembangunan 2018-2023

1. Akses Pendidikan untuk Semua

2. Desentralisasi Layanan Kesehatan

3. Pertumbuhan Ekonomi Umat Berbasis Inovasi

4. Pengembangan Destinasi dan Infrastruktur Pariwisata

5. Pendidikan Agama dan Tempat Ibadah Juara

6. Infrastruktur Konektivitas Wilayah

7. Gerakan Membangun Desa

8. Subsidi Gratis Golekmah

9. Inovasi Pelayanan Publik dan Penataan Daerah


Visi-Misi dan arahan presiden yang terdiri dari Pembangunan SDM, Pembangunan
Infrastruktur, Penyederhanaan Regulasi, Penyederhanaan Birokrasi, dan Transformasi
Ekonomi diterjemahkan ke dalam 7 Agenda Pembangunan RPJMN 2020-2024
9

P
R
I
O
R
I
T
A
S

P
R
O
V
7 AGENDA PEMBANGUNAN RPJMN TAHUN 2020 – I
2024 SELARAS DENGAN 9 PRIORITAS N
PEMBANGUNAN PROVINSI JAWA BARAT S
I
Pembangunan Infrastruktur Strategis Tahun 2020
Program Prioritas Pembangunan Daerah 2020
Pertumbuhan Ekonomi Umat Berbasis
1 Akses Pendidikan Untuk Semua 2 Desentralisasi Layanan Kesehatan 3
Inovasi
SPP Gratis bagi SMA/SMK/SLB Layad Rawat 27 Kab/Kota One Pesantren One Product 1000 Psntren
759.372 Siswa
Negeri (TA 2020/2021)
Mobile Puskesmas 27 MPUS Kredit Masyarakat Sejahtera 24 Miliar
Beasiswa Jabar Future Leaders 1.697 Mhsiswa
Revitalisasi Rumah Sakit 6 RS Ceative Center 6 CC
Jabar Masagi 13 SMA, 8 SMK
Mobil Kekasih 6 Unit Revitalisasi Pasar 16 Pasar
Sekolah Terintegrasi/Satu Atap 27 Sekolah
Pos Kesehatan Pesantren Tourism Investment Summit 1 Kali
Revitalisasi SMK (Unit baru) 8 SMK Baru
Ngabring Ka Sakola 27 Kab/Kota Petani Milenial 180 Klp/Kab
Ajengan Masuk Sekolah 300 SMA/SMK
Ojek Makanan Bayi dan Balita Wirausaha Baru (Start Up) 2000 Start Up
Sekolah Tanpa Gawai 27 Kab/Kota 3500 Scale Up
PSDKU (ITB, IPB, UNPAD) 3 Lokasi Koperasi untuk sekolah 20 Kop. Baru
Pengembangan Destinasi dan
4
Sekoper Cinta 2.700 Wisuda Infrastruktur Pariwisata Pengembangan Kopi Juara 5 Jt Kopi
PON XIX Juara Umum Destinasi Pariwisata Tipe I 6 Destinasi 5.000 Ha

Jabar Future Leaders/JFL 42 JFL Destinasi Pariwisata Tipe II 6 Destinasi West Java Investment Summit 55 Triliun

Jabar Innovation Fellowship/JIF 80 JIF Pusat Budaya 5 Kab/Kota Smart Fishing bagi nelayan 500

Jabar Resilience Culture Province 1 RC Penataan Alun-Alun 9 Lokasi Gudang Ikan Juara 1 Lokasi

Pojok Baca 27 Titik Desa Wisata 30 Desa


Desa Wisata Kopi 5 Desa
Program Prioritas Pembangunan Daerah 2020
Pendidikan Agama dan Tempat Ibadah
5 7 Gerakan Membangun Desa 8 Subsidi Gratis Golekmah
Juara
Subuh Berjamaah 1.500 Masjid One Village One Company 176 BUMDes Penerima Bantuan Iuran (PBI) 4.109.264 Org
English for Ulama 30 Ulama Patriot Desa 300 Patriot Perbaikan Rutilahu 11.500 rumah
Satu Desa Satu Hafidz 1.000 Desa Mobil Aspirasi Kampung Juara 107 Mobil Instalasi Listrik Gratis bagi RTM 20.000 Insta
Masjid Al Jabar 1 Masjid Jembatan Gantung Desa 85 Jembatan Banhuk bagi Masy. Miskin 30 Kasus
PLTS Roof Top di Pesantren 7 unit PLTS Masyarakat Kampung Caang 400 Unit SPP Gratis bagi Siswa KETM
14.050 Siswa
SMA/SMK Swasta
Desa Tangguh Bencana 250 Desa
6 Infrastruktur Konektivitas Wilayah Perl. Sosial Korban Bencana
Desa/Kel. Sadar Hukum 135 Desa/Kel
Fly Over 4 Titik Penanganan masalah Kesos 185 Kasus
Jalan Mulus Inovasi Pelayanan Publik dan Penataan
9
Embung Juara 4 Embung Daerah
Command Center 9 Kab/Kota
Penataan dan Revitalisasi Situ 6 Situ
Jabar Saber Hoax
Penataan dan Revitalisasi Waduk 2 Waduk
Desa Digital 24 Desa
Bus Gratis/BRT Bersubsidi 6 Bus
Jabar Quick Response 7 Layanan
TPPAS Nambo 100%
TRK dan K-Mob 2 Aplikasi
Gerakan Pemulihan DAS 20 Juta Bibit
Target PAD 25,225 Triliun
Pengembangan Hutan Kota 5 Ha
Intruksi Khusus Pimpinan (IKP) Tahun 2020
Dinas Pendidikan
Supporting Sector
Usulan Deadline IKP
OPD/Biro 1
Instruksi Indikator Target Indikator
(OPD yang membantu
(DD-MM-YYYY)
OPD penanggung jawab)
PJJ dan SMATER Juara laksanakan dengan baik, jangan Kenaikan APK dan APM 31-Des-2020
sampai banyak yg DO

Koordinasi dengan Kab./Kota agar memastikan mereka yg Kenaikan APK dan APM Kab./Kota
tidak ikut pendidikan formal bisa melanjutkan ke Paket C

Pastikan peserta didik SMA/SMK/SLB Negeri Biaya Iuran Jumlah Siswa SMA/SMK/SLB Negeri 759.372 31 Juli 2020 Biro pelayanan dan
Bulanan Pendidikan ditanggung Pemerintah Provinsi Jawa pengembangan sosial
Barat

Penyelenggaraan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Jumlah laporan ke Ombudsman Menurun 50% dari jumlah 31 Agustus 2020 Biro hukum dan hak asasi
Sekolah Menengah Tahun ajaran 2020/2021 bebas keluhan terkait PPDB : laporan dari tahun manusia
sebelumnya

Wujudkan Sekolah Terintegrasi SMP-SMA Jumlah sekolah SMP dan SMA yang 1 sekolah (2 RKB) setiap 30-Sep-2020 Kab./Kota dan Biro PMKS
terintegrasi kabupaten/kota (Total = 54
RKB)
Tingkatkan Kualitas Pembelajaran melalui Pendidikan Karakter Jumlah SMA/SMK Negeri dengan 13 SMA; 8 SMK; 10 SLB 31-Agus-2020
Jabar Masagi Mulok pendidikan karakter Jabar
Masagi

Tingkatkan Partisipasi Lulusan SMA/SMK/SLB dalam Jumlah Mahasiswa Penerima 1850 1-Sep-2020 Perguruan Tinggi
Melanjutkan Pendidikan ke Jenjang Lebih Tinggi melalui Jabar Beasiswa Baru;
Future Leaders Scholarship

Revitalisasi SMK Juara Pembangunan SMK yang sesuai 8 31 Desember 2020 Biro Yanbangsos
dengan potensi daerah serta link and Disperindag
match dengan industri Dunia Industri
Disnakertrans
ARAH KEBIJAKAN KABUPATEN/KOTA
URUSAN PENDIDIKAN
Target Indeks Pembangunan Manusia (IPM)
Kabupaten/Kota Tahun 2021
NO KABKOT TARGET
1 BOGOR 71,75
2 SUKABUMI 68,53
3 CIANJUR 66,56
4 BANDUNG 73,14
5 GARUT 66,65
6 TASIKMALAYA 66,30
7 CIAMIS 71,43
8 KUNINGAN 69,90
9 CIREBON 69,21
10 MAJALENGKA 67,78
11 SUMEDANG 72,58
12 INDRAMAYU 68,12
13 SUBANG 69,92
14 PURWAKARTA 71,48
15 KARAWANG 71,35
16 BEKASI 75,14
17 BANDUNG BARAT 69,29
18 PANGANDARAN 68,12
19 KOTA BOGOR 77,04
20 KOTA SUKABUMI 75,87
21 KOTA BANDUNG 81,93
22 KOTA CIREBON 75,92
23 KOTA BEKASI 82,42
24 KOTA DEPOK 81,87
25 KOTA CIMAHI 78,96
26 KOTA TASIKMALAYA 73,92
27 KOTA BANJAR 72,69
Target Rata-rata Lama Sekolah (RLS)
Kabupaten/Kota Tahun 2021
NO KABKOT TARGET
1 BOGOR 8,61

2 SUKABUMI 7,33

3 CIANJUR 7,15

4 BANDUNG 8,85

5 GARUT 7,33

6 TASIKMALAYA 7,34

7 CIAMIS 7,98

8 KUNINGAN 7,81

9 CIREBON 6,93

10 MAJALENGKA 7,27

11 SUMEDANG 8,08

12 INDRAMAYU 6,38

13 SUBANG 7,29

14 PURWAKARTA 7,95

15 KARAWANG 7,91

16 BEKASI 9,65

17 BANDUNG BARAT 8,07

18 PANGANDARAN 7,56

19 KOTA BOGOR 11,07

20 KOTA SUKABUMI 10,43

21 KOTA BANDUNG 10,79

22 KOTA CIREBON 10,39

23 KOTA BEKASI 11,32

24 KOTA DEPOK 11,34

25 KOTA CIMAHI 11,36

26 KOTA TASIKMALAYA 9,22

27 KOTA BANJAR 9,01


Target Harapan Lama Sekolah (HLS)
Kabupaten/Kota Tahun 2021
NO KABKOT TARGET
1 BOGOR 13,70
2 SUKABUMI 14,07
3 CIANJUR 13,73
4 BANDUNG 13,56
5 GARUT 12,83
6 TASIKMALAYA 13,73
7 CIAMIS 15,14
8 KUNINGAN 13,06
9 CIREBON 13,10
10 MAJALENGKA 12,77
11 SUMEDANG 14,70
12 INDRAMAYU 13,47
13 SUBANG 12,40
14 PURWAKARTA 13,08
15 KARAWANG 12,76
16 BEKASI 13,74
17 BANDUNG BARAT 13,10
18 PANGANDARAN 12,61
19 KOTA BOGOR 13,99
20 KOTA SUKABUMI 14,91
21 KOTA BANDUNG 14,81
22 KOTA CIREBON 14,06
23 KOTA BEKASI 14,58
24 KOTA DEPOK 14,95
25 KOTA CIMAHI 14,89
26 KOTA TASIKMALAYA 14,63
27 KOTA BANJAR 14,06
Target Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Kabupaten/
Kota Tahun 2021

NO KABKOT TARGET
1 BOGOR 9,48
2 SUKABUMI 9,66
3 CIANJUR 11,83
4 BANDUNG 9,94
5 GARUT 7,72
6 TASIKMALAYA 7,07
7 CIAMIS 6,15
8 KUNINGAN 7,35
9 CIREBON 13,06
10 MAJALENGKA 6,03
11 SUMEDANG 7,66
12 INDRAMAYU 9,54
13 SUBANG 8,32
14 PURWAKARTA 9,28
15 KARAWANG 11,70
16 BEKASI 8,59
17 BANDUNG BARAT 10,40
18 PANGANDARAN 21,38
19 KOTA BOGOR 11,73
20 KOTA SUKABUMI 11,87
21 KOTA BANDUNG 10,30
22 KOTA CIREBON 11,08
23 KOTA BEKASI 10,18
24 KOTA DEPOK 8,88
25 KOTA CIMAHI 10,82
26 KOTA TASIKMALAYA 7,35
27 KOTA BANJAR 6,72
RENCANA KERJA DAN PENDANAAN DAERAH TAHUN 2021
URUSAN PENDIDIKAN
Capaian Target
Satuan
2019 2020 2021

1 Indeks Pembangunan Manusia Poin 72,03 71,91-72,52 72,52 -73,13

2 Laju Pertumbuhan Penduduk Persen 1,30 1,48 1,45

3 Persentase Penduduk Miskin Persen 6,82 6,07-6,31 5,48-5,72

4 Tingkat Pengangguran Terbuka Persen 7,99 7,9-7,7 7,7-7,5

5 Laju Pertumbuhan Ekonomi Persen 5,07 5,4-5,7 5,4-5,7

6 Indeks Gini Poin 0,398 0,37-0,38 0,37-0,38


Capaian dan Target Indikator Kinerja Utama
Urusan Bidang Pendidikan
MISI 2 : Melahirkan manusia yang berbudaya, berkualitas, bahagia dan produktif melalui peningkatan pelayanan
publik yang inovatif 2019 2020 2021
IKU GUBERNUR Satuan 2018
Target
TUJUAN 1 : 8,28 8,39 8,49
Meningkatnya Kebahagiaan dan Kesejahteraan 1
Rata-Rata Lama
Tahun 8,18 Realisasi
Masyarakat Sekolah
8,37
13,15 13,39 13,64
SASARAN 4: 2
Harapan Lama
Tahun 12.42 Realisasi
Sekolah
Meningkatnya Aksesibilitas dan Mutu 12,48
Pendidikan 2019 2020 2021
IKU PERANGKAT DAERAH Satuan 2018
Target
STRATEGI : 1 APM SMA/SMK/SMLB Persen 64,41 65 67,6 69,63
Menyelenggarakan Pendidikan yang Realisasi
57,42 *
Berkualitas, Merata dan Terjangkau
2 Rata-Rata Nilai ujian Nilai 51.08 (SMA Target
Nasional SMA/SMK IPA), 58.5 (SMA IPA), 61.6 (SMA IPA), 63.7 (SMA IPA),
ARAH KEBIJAKAN : 46.21 (SMA 56.8 (SMA IPS), 56.7 (SMA IPS), 57.8 (SMA IPS),
1. Meningkatkan Kualitas Pendidikan yang IPS), 59.3 (SMK) 60.4 (SMK ) 62.5 (SMK)
Berdaya Saing dan Mendorong 43.83 (SMK)
Realisasi
Pengembangan Pendidikan Vokasi yang 52.43 (SMA IPA), 49.74
Menjangkau Seluruh Wilayah (SMA IPS), 45.84
2. Meningkatkan Kesejahteraan, Kompetensi (SMK)
3 Indeks Kepuasan Indeks N/A Target
dan Profesionalisme Pendidik dan Tenaga Pelayanan Pendidikan 4.51-5 (Layanan Prima) 4.51-5 (Layanan 4.51-5 (Layanan
Kependidikan Menengah dan Prima) Prima)
3. Meningkatkan Minat Baca Masyarakat Pendidikan Khusus dan
Layanan Khusus (PKLK) Realisasi

* Tanpa Data MA dan Ulya


APK PER PROVINSI TAHUN 2018
27

APK Jawa Barat masih berada di bawah APK Nasional

Sumber : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Sekretariat Jendral Pusat Data dan Statistik Pendidikan dan Kebudayaan Jakarta,
2018
APK PER KAB/KOTA TAHUN 2018
28

14 APK Kab/Kota masih berada di bawah APK Jawa Barat

Sumber : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Sekretariat Jendral Pusat Data dan Statistik Pendidikan dan Kebudayaan Jakarta,
2018
PERKEMBANGAN APM dan APK TAHUN 2015 – 2018
29
SD s.d SMP

PERKEMBANGAN APM PERKEMBANGAN APK


SD SMP SMA SD SMP SMA
100 108,7
95,11 96,03 95,99 110
94,36 106,17 106,18
103,25
99,96 100,93
90 99,86 99,27
100
82,44

77,87 78,49
80 76,65
90
83,81
70 81,25
64,41
60,64 80 76,62
60 57,59

52,18
70 67,56
50

60
40
APK dan APM jenjang SD, SMP mengalami Penurunan
30 50
2015 2016 2017 2018 2015 2016 2017 2018

Sumber : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Sekretariat Jendral Pusat Data dan Statistik Pendidikan dan Kebudayaan
Jakarta, 2018
Data Anak Sekolah dan Putus Sekolah dari Keluarga Miskin
Menurut Usia Tahun 2018

Total Anak Sekolah : 4.045.117

Total Anak Putus Sekolah : 151. 739


1.947.963

1.114.278
982.876

33.421 48.767 69.551

7-12 Tahun 13-15 Tahun 16-18 Tahun

Sekolah Putus Sekolah


Isu Pendidikan Aktual Jawa Barat
Permasalahan, Isu Strategis dan Rencana Aksi Tahun 2021
Urusan Pendidikan
PERMASALAHAN ISU STRATEGIS RENCANA AKSI DAMPAK
▪ Belum meratanya akses
pendidikan di pendidikan
menengah dan tinggi.
• Faktor ekonomi keluarga
dan tingkat pendidikan
orang tua yang rendah • Menyediakan infrastruktur
• Minimnya sekolah inklusif pendidikan di wilayah
untuk penyandang yang sulit dijangkau
CAPAIAN INDIKATOR disabilitas • perluasan sekolah inklusif
• Ketersediaan infrastruktur • Peningkatan sarana dan
pendidikan yang kurang di prasrana pendidikan
ISU AKTUAL wilayah dengan kondisi • Penguatan pengelolaan Meningkatnya APK dan
geografis yang sulit tata kelola pendidikan APM
NASIONAL TAHUN Peningkatan akses,
diakses • Pendekatan budaya
2019 mutu dan tata kelola
• Faktor budaya yang kurang • Beasiswa bagi siswa
Pendidikan miskin
mendukung Pendidikan
ISU AKTUAL • Penguatan kompetensi
DAERAH TAHUN guru
• Belum optimalnya Meningkatnya RLS dan
2019 pengelolaan manajemen
• Link and Match dengan
Industri HLS
Pendidikan
• Nilai UN yang masih
rendah
• Masih banyaknya siswa
putus sekolah dari
keluarga miskin
• SMK menjadi penyumbang
terbanyak TPT Jawa Barat
Tahun 2019
Program Prioritas Pembangunan Tahun 2021
Urusan Bidang Pendidikan
SEKOLAH JUARA : SPP (Sumbangan Pembinaan Pendidikan) Gratis
Formulasi Pendidikan SPP Gratis di Jawa Barat T.A 2021

Provinsi Jawa Barat menanggung Iuran Bulanan Peserta Didik/ SPP JENJANG KLASTER JML SISWA UNIT COST BULAN ANGGARAN
pada SMA/SMK/SLB Negeri, sehingga sekolah di SMA/SMK/SLB Negeri KECIL 22.174 240.000 12 63.861.120.000
gratis/ tidak ada pungutan SPP kepada orang tua peserta didik. Hal ini SMA N SEDANG 87.761 225.000 12 236.954.700.000
juga berlaku bagi siswa KETM di SMK/SMA Swasta yang tidak diterima BESAR 346.384 217.500 12 904.062.240.000
di sekolah negeri. Kebijakan ini melengkapi bantuan berupa Hibah
KECIL 57.679 255.000 12 176.497.740.000
BPMU (Bantuan Pendidikan Menengah Universal) kepada
SMK N SEDANG 174.729 240.000 12 503.219.520.000
SMA/SMK/SLB Swasta dan MA.
BESAR 65.804 225.000 12 177.670.800.000

SMA/SMK/SLB Negeri SLB 4.841 510.000 12 29.626.920.000

2019 -- -- TOTAL 759.372 2.091.893.040.000

2020 759.372 Siswa Rp. 717.048.960.000


2021 759.372 Siswa Rp. 2.091.893.040.000
SMA/SMK/SLB Swasta dan MA
2019 3.007 Siswa Rp. 12.028.000.000
2020 14.050 Siswa Rp. 28.100.000.000
2021 -- --

33
SEKOLAH JUARA : Beasiswa Jabar Future Leaders

Beasiswa Prestasi Akademik 11 Perguruan Tinggi Terakreditasi A TARGET


ANGGARAN
Program ini ditujukan untuk mahasiswa baru yang berkuliah di daftar 11
perguruan tinggi terakreditasi A dan terbagi kedalam 3 jenjang
pendidikan. Pertama, untuk jenjang S1 prestasi akademik. Kedua, beasiswa 2019 1.697 Mahasiswa Rp. 50.017.100.000
jenjang S2 prestasi akademik. Ketiga, beasiswa jenjang S3 prestasi
akademik. Untuk beasiswa jenjang S2 serta beasiswa S3 prestasi akademik
berlaku bagi mahasiswa yang fokus penelitiannya selaras dengan sembilan 2020 1.697 Mahasiswa Rp. 51.258.056.900
prioritas pembangunan Jabar. Ditandai dengan kesiapan berkas proposal
penelitian untuk disertakan dalam persyaratan seleksi. Pembiayaan
pendidikan program ini selama masa perkuliahan berlangsung dan ditinjau 2021 1.697 Mahasiswa Rp. 51.258.056.900
tiap akhir semester.
Beasiswa Prestasi Non-Akademik 2022 -- Mahasiswa Rp. ---------------
Program ini ditujukan untuk mahasiswa baru maupun mahasiswa
berjalan yang berkuliah di daftar 98 Perguruan Tinggi yang telah 2023 -- Mahasiswa Rp. ---------------
bekerjasama dengan Pemprov Jabar dan terbagi kedalam 4 jenjang prestasi.
Prestasi yang diakomodasi pada beasiswa ini adalah prestasi keagamaan,
prestasi atlit, prestasi seni dan budaya, dan prestasi aktivis. Pembiayaan
pendidikan program ini dibatasi pada satu tahun ajaran.
Beasiswa Prestasi Akademik, Percepatan Akses Pendidikan Tinggi
Program ini ditujukan untuk mahasiswa baru dan mahasiswa berjalan
yang berkuliah di daftar 98 perguruan tinggi yang telah bekerjasama dengan
Pemprov Jabar (termasuk daftar 11 perguruan tinggi terakreditasi A).
Pembiayaan pendidikan program ini dibatasi pada satu tahun ajaran.
18
SEKOLAH JUARA : Jabar MASAGI

Problem Statement
1. Tingkat pengangguran terbuka (TPT) tertinggi di Jawa Barat yang berasal dari SMK, yaitu 13.23% (BPS, 2018).
2. Permasalahan perilaku pada remaja seperti gangguan mental, kecemasan, depresi, beserta dampak jangka panjangnya.

Definisi
Jabar Masagi merupakan program pendidikan
karakter berbasis budaya Jawa Barat yang 2023
Anggaran :
menumbuhkan niti surti, niti harti, niti bukti, dan Rp. --- 00.000.000
niti bakti sehingga dapat terwujud generasi masa Target :
depan Jawa Barat yang beriman, berkarakter, sehat, Siswa SMK/SMA/SLB 2022
dan cerdas Anggaran :
Rp. ---
Tujuan Target :
2021 Siswa SMK/SMA/SLB
Membangun ekosistem sekolah yang berorientasi Anggaran :
pada kebahagiaan (wellbeing) siswa Rp. 5.000.000.000
Target :
Siswa, Guru, Kepsek, Komite 2020
Indikator Keberhasilan Sekolah SMK/SMA/SLB Anggaran :
Rp. 8.000.000.000
❑ Meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia
(IPM) Jawa Barat di sektor pendidikan, yaitu
2019 Target :
Anggaran : Siswa, Guru, Kepsek, Komite
Harapan Lama Sekolah (HLS) Rp. 13.500.000.000 Sekolah SMK/SMA/SLB
❑ Mencapai tujuan SDGs no 4, yaitu memastikan Target :
pendidikan yang inklusif dan berkualitas setara, Siswa SMK/SMA/SLB
juga mendukung kesempatan belajar seumur
hidup bagi semua
20
SEKOLAH JUARA : Sekolah Terintegrasi/Satu Atap
Sekolah Terintegrasi/Satu Atap/Sekolah
terpadu yaitu dua atau tiga sekolah dengan
jenjang pendidikan berbeda (pendidikan Tujuan Sekolah Terintegrasi/Satu Atap/Sekolah terpadu adalah
dasar dan pendidikan menengah) dalam satu memudahkan masyarakat untuk mendapatkan layanan
lokasi yang diharapkan mampu meningkatkan pendidikan dasar dan menengah.
angka partisipasi masyarakat untuk
bersekolah di daerah-daerah yang rawan
terhadap putus sekolah dan akses yang jauh Anggaran :
untuk melanjutkan sekolahnya. 2023 Target :

2022 Anggaran :
Target :

2021 Anggaran : 270.000.000.000


Target : 27 Sekolah

2020
Anggaran : Rp. 11.860.260.000
Target : 2 RKB @ Kab/Kota
2019
Anggaran : --
Target : --
21
SMK JUARA : Revitalisasi SMK (Link and Match dengan Industri)

2023
PROBLEM STATEMENT
1. Tingginya Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) yang 1 Anggaran :
Target :
berpendidikan SMK.
2. Belum optimalnya Pendidikan SMK sesuai dengan 2022
kebutuhan pasar industri. Anggaran :
2 Target :
INNOVATION
2021
Revitalsiasi SMK adalah suatu upaya pemerintah daerah
untuk meningkatkan mutu Pendidikan SMK yang sesuai 3 Anggaran :
dengan kebutuhan dan potensi daerah serta link and Target :
match dengan industri.
2020
GOALS 4 Anggaran : Rp. 8.000.000.000
Target : 576 sekolah
Meningkatnya kompetensi keluaran SMK dan menurunnya
angka TPT Jawa Barat 2019
4 Anggaran :
Target :
22
PERGURUAN TINGGI JUARA : Program Studi Diluar Kampus Utama (PSDKU)
ITB, IPB dan UNPAD

Description PSDKU ITB Cirebon


Program Studi Di Luar Kampus Utama (PSDKU) ❖ Kerjasama dimulai pada Tahun 2016
adalah pelaksanaan kegiatan pendidikan tinggi ❖ Pembiayaan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat sejak Tahun 2016-2019
oleh perguruan tinggi diluar Kampus Utama. sebesar Rp. 234.150.000.000
Dasar hukum penyelenggaraan PSDKU adalah ❖ Total Mahasiswa 2016-2019 sebanyak 413 Mahasiswa yang terdiri dari
Prodi Perencanaan Wilayah dan Kota, Teknik Industri, Kriya, dan Teknik
Peraturan Mentri Riset, Teknologi dan
Geofisika.
Pendidikan Tinggi Nomor 1 Tahun 2017 tentang
Pembukaan, Perubahan dan Penutupan PSDKU IPB Sukabumi
Program Studi di Luar Kampus Utama ❖ Kerjasama dimulai pada Tahun 2016
Perguruan Tinggi, sebelumnya dikenal dengan ❖ Pembiayaan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat sejak Tahun 2016-2019
nama Program Studi Di Luar Domisili (PDD). sebesar Rp. 140.027.734.000
❖ Total Mahasiswa 2016-2019 sebanyak 826 Mahasiswa yang terdiri dari
Tujuan Prodi Teknologi dan manajemen Ternak, Teknologi Produksi dan
Manajemen Perikanan, Ekowisata, Komunikasi, Teknologi Industri Benih,
1. Meningkatkan relevansi akses, pendidikan dan Manajemen Agribisnis
pemerataan, tinggi di mutu, seluruh dan
wilayah Indonesia; dan PSDKU Unpad Pangandaran
2. Meningkatkan mutu, dan relevansi penelitian
❖ Kerjasama dimulai pada Tahun 2016
ilmiah serta pengabdian kepada masyarakat
❖ Pembiayaan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat sejak Tahun 2016-2019
untuk mendukung Pembangunan Nasional. sebesar Rp. 178.726.731.900
❖ Total Mahasiswa 2016-2019 sebanyak 826 Mahasiswa yang terdiri dari
Prodi Administrasi Bisnis, Ilmu Komunikasi, Peternakan, Keperawatan,
dan Perikanan
Program Bantuan Keuangan Pembangunan Tahun 2021
Urusan Pendidikan

KAB/KOTA NAMA USULAN LOKASI KETERANGAN ANGGARAN


KAB. PURWAKARTA 1. Peningkatan sarpras pendidikan Revit SMPN 1, 2 Cikao,SMPN Mendukung IKU Agregat Gubernur 26.750.000.000
(per jenis sarpras) 2,3,7,8,10 Purwakarta, SDN 2 dan Bupati
Bunder, SDN Ciwangi, SDN 1
Pasawahan, SDN 1 Citalang, SDN
1 Munjuljaya)

KOTA CIMAHI 1. Pembangunan GD Sekolah dan 48.000.000.000


RKB

KAB. TASIKMALAYA 1. Kegiatan Rehabilitasi Sekolah Kabupaten Tasikmalaya Terdapat 750 Ruang Kelas pada 86.940.000.000
Dasar (SD) (terlampir) 272 SD di Kabupaten Tasikmalaya
yang diusulkan untuk direhabilitasi.
Lokasi lengkapnya ada di proposal.

KOTA CIREBON 1. Pembangunan Gedung Jl. Brigjen Dharsono By Pass Terdapat alokasi 1,5 untuk 31.500.000.000
Perpustakaan Cirebon Kelurahan Sunyaragi konsultan perencana didalam
usulan pembangunan Gedung
Perpustakaan.

TOTAL 193.190.000.000
“Sukses Perencanaan Sukses Implementasi”

Jalan Ir. H. Juanda No.287, Dago, Coblong,


Kota Bandung, Jawa Barat | 40135

Telp : (022) 25 16065 | Fax (022) 2510731


Email : public@bappeda.jabarprov.go.id

Anda mungkin juga menyukai