Anda di halaman 1dari 1

Filosofi Pendidikan

Pendidikan yang
Berpihak pada Murid
siswa berkembang sesuai dengan
potensi diri. Guru tidak
siswa memiliki kemandirian, memaksakan siswa memiliki
guru mendidik siswa agar kemampuan dibidang yang sama.
mampu mencari dan Karena setiap siswa memiliki
menemukan pembelajaran kemampuan yang berbeda-beda.
yang telah diberikan secara
mandiri.
Siswa mampu bekerja
sama. Guru
membimbing siswa
agar mampu
bekerjasama untuk
memecahkan masalah
Guru sebagai dengan teman
fasilitator, guru sebaya.
membimbing siswa
dan memberi
pengarahan agar
memahami potensi
diri yang dimiliki
dengan baik. Pendidikan moral
pada siswa. Guru
meberikan
pembiasaan moral
sesuai seperti
kepercayaan yang
Menumbuhkan jiwa nasionalisme diyakini seperti
pada siswa. Guru memberikan berdoa,
pengajaran yang berlandaskan mengucaopkan salam
pada nasionalisme bangsa diawal dan diakhir
seperti kegiatan upacara pembelajaran.
bendera, kepramukaan, dan Kegiatan keagamaan
wawasan kebangsaan. di sekolah.

Indiyani Sa’idhatun N/ PPG PGSD D

Anda mungkin juga menyukai