Anda di halaman 1dari 10

Mambangun Rencana Strategi Yang

Solid
Nama kelompok:
1. Nopri (23010168)
2. Yoki Sunarto (23010164)
3. Fajri Jaspi
4. Rini Nazrotul Khotimah
Pendahuluan
Untuk mencapai suatu tujuan
dibutuhkan suatu strategi yang
digunakan untuk melaksanakan
gagasan,perencanaan,dan eksekusi
dari sebuah aktivitas dalam kurun
waktu tertentu.dan membangun
keunggulan kompetitif melalui proses
manajemen strategis memainkan
peran penting dalam bidang
kewirausahaan.
rumusan
masalah
PERTAMA KEDUA KETIGA

2. Bagaimana
1. Bagaimana
implementasi strategi 3. Bagaimana
formulasi strategi
dalam membangun evaluasi dalam
dalam membangun
keunggulan membangun
keunggulan
kompetitif dalam kompetitif?
kompetitif? suatu usaha?
Tujuan:
1. Untuk memenuhi tugas mata kuliah
kewirausahaan yang sedang penulis jalani
2. Mengetahui pentingnya membangun
keunggulan kompetitif melalui manajemen
strategis
3. Mengetahui manajemen strategi dalam
membangun keunggulan kompetitif
pengertian dan tujuan
manajemen strategi
manajemen strategi didefinisikan
sebagai seni dan ilmu untuk
memformulasikan,
mengimplementasi dan
mengevaluasi keputusan lintas
fungsi yang memungkinkan
ketercapaian tujuannya.
tujuan
Untuk mengekploitasi dan menciptakan
peluang baru yang berbeda untuk masa
mendatang, perencanaan jangka
panjang, sebaiknya mencoba untuk
mengoptimalkan tren sekarang untuk
masa mendatang.
Langkah-langkah manajemen strategi yaitu:
1. kembangkan visi yang jelas dan terjemahkan menjadi
pernyataan misi yang bermakna.
2. Menilai kekuatan dan kelemahan perusahaan
3.Mengamati lingkungan sekitar untuk mengetahui
peluang dan ancaman penting yang dihadapi
perusahaan.
4. Mengidentifikasi faktor-faktor kesuksesan utama
perusahaan
Lanjutan:

5. menganalisis persaingan
6. menyusun sasaran dan tujuan perusahaan
7.Merumuskan opsi-opsi strategi dan memilih strategi
yang tepat
8. Menerjemahkan rencana strategis kedalam
rencana aksi
9. menentukan pengendalian yang tepat
Saran
kesimpulan Mengintegrasikan antara
keunggulan kompetitif dan
Keunggulan kompetitif merupakan proses manajemen strategis
kemampuan pengusahan untuk perlu dilakukan untuk
melebihi pesaingnya.dan bersaing secara efektif di
pentingnya membangun pasar.dan membangun
keunggulan kompetitif yakni: keunggulan kompetitif dan
proses manajemen strategis
1. Diferensiasi pasar
sangat penting bagi
2. Keberlanjutan bisnis pengusaha dalam lanskap
3.Peningkatan profitabilitas bisnis saat ini.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai