Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Mata Kuliah:
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN- KPT0102335

Oleh:
Dr. Barkah Susanto, S.E., M.Sc., Ak

Form/STD/04.03-01.01

PROGRAM STUDI AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG
TAHUN 2022

http://feb.ummgl.ac.id
1
PENGESAHAN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Mata Kuliah:
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN- KPT0102335

Form/STD/04.03-01.01
Revisi : 01
Tanggal : 1 September 2022
Dikaji Ulang Oleh : Ketua Program Studi Akuntansi
Dikendalikan Oleh : Gugus Kendali Mutu Fakultas
Disetujui Oleh : Dekan

NO. DOKUMEN : Form/STD/04.03-01.01 TANGGAL : Semptember 2022


NO. REVISI : 00 NO. HAL : -
Disiapkan Oleh Diperiksa Oleh Disahkan Oleh :
Koordinator Mata Kuliah Ka. Prodi Akuntansi Dekan

Dr. Barkah Susanto, SE., M.Sc., Ak Dr. Wawan Sadtyo Nugroho, M.Si,CA Dra. Marlina Kurnia, MM
NIDN. 0627018002 NIK. 108306059 NIDN. 0616036401

Catatan : Dokumen ini milik Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Magelang dan TIDAK
DIPERBOLEHKAN dengan cara dan alasan apapun membuat salinan tanpa seijin Dekan

http://feb.ummgl.ac.id
2
A. INFORMASI MATA KULIAH
1. Nama mata kuliah : Sistem Pengendalian Manajemen
2. Kode mata kuliah : KPT0102335
3. Bobot : 3 SKS
4. Deskripsi mata kuliah : Mata kuliah Sistem Pengendalian Manajemen
merupakan mata kuliah dasar keahlian. Mata kuliah
ini membahas sistem yang digunakan untuk
membantu organisasi dalam mencapai tujuan secara
terus menerus. Pembahasan materi kuliah ini
meliputi arti penting sistem pengendalian
manajemen bagi suatu organisasi. pemahaman
mengenai strategi organisasi, perilaku organisasi
serta proses pengendalian. Selain itu juga
menjelaskan unsur sistem pengendalian manajemen
yang terdiri dari struktur dan proses pengendalian
manajemen. Struktur pengendalian manajemen
terdiri dari berbagai pusat pertanggung jawaban dan
proses pengendalian manajemen terdiri dari
Perencanaan Strategi, penyusunan anggaran, dan
analisa kinerja

5. Substansi kajian : Mahasiswa dapat memahami Sistem Pengendalian


Manajemen baik dari segi struktur maupun proses
pengendalian manajemen. Dari segi struktur
pembahasan ditekankan pada pusat pertanggung
jawaban dan pengukuran kinerja, perilaku manusia
dalam organisasi dan harga transfer. Sedangkan dari
segi proses pembahasan ditekankan pada strategi
perusahaan, penyusunan anggaran, analisis laporan
kinerja dan kompensasi manajemen. Adapun pokok
bahasannya meliputi : Konsep SPM, lingkungan
pengendalian, proses pengendalian, dan penerapan
sistem pengendalian diberbagai bidang usaha..

6. Capaian Pembelajaran : S. 08 Menunjukan sikap tanggung jawab atas


Lulusan (CPL) pekerjaannya dibidang keahliannya
secara mandiri.
KU. 07 Mampu bertanggung jawab atas
pencapaian hasil kerja kelompok dan
melakukan supervisi dan evaluasi
terhadap penyelesaian pekerjaan yang
ditugaskan kepada pekerja yang berada
di bawah tanggung jawabnya.
KK. 03 Mampu mengindentifikasi masalah
KK. 05 manajerial dan fungsi organisasi
Mampu mengambil keputusan
manajerial secara tepat berdasarkan
http://feb.ummgl.ac.id
3
analisis data dan informasi lintas fungsi
organisasi
P. 01 Menguasai konsep teoritis, metoda, dan
perangkat analisis fungsi organisasi,
mencakup perencanaan, pelaksanaan,
pengarahan, pemantauan , dan
pengendalian

7. Capaian Pembelajaran :
Mata Kuliah (CPMK) M.1 Pada akhir semester mahasiswa
diharapkan dapat memahami sistem
yang digunakan untuk membantu
organisasi dalam mencapai tujuan secara
terus menerus,
M.2 Mampu memahami arti penting sistem
pengendalian manajemen bagi suatu
organisasi, dan strategi organisasi,
perilaku organisasi serta proses
pengendalian.
M.3 Mampu memahami unsur sistem
pengendalian manajemen yang terdiri
dari struktur dan proses pengendalian
manajemen. Struktur pengendalian
manajemen terdiri dari berbagai pusat
pertanggung jawaban dan proses
pengendalian manajemen terdiri dari
perencanaan Strategi, penyusunan
anggaran, dan analisa kinerja.
M.4 Mampu memahami penerapan
Pengedalian Manajemen pada berbagai
bentuk organisasi

8. Koordinator Mata Kuliah


Nama : Dr. Barkah Susanto, S.E., M.Sc., Ak
NIDN : 0627018002
Pangkat/ Golongan : Penata/IIIC
Jabatan : Lektor
Fakultas/Program Studi : Ekonomi dan Bisnis/Akuntansi
Universitas : Universitas Muhammadiyah Magelang
Tim Pengajar : 1) Dr. Barkah Susanto, S.E., M.Sc., Ak
2) Wahyu Anggit P, S.E., M.Sc

http://feb.ummgl.ac.id
4
B. MATRIKS PERKULIAHAN

Bobot
Perte Sub CP – MK
Kriteria dan Bentuk Materi Penilaia
muan (Kemampuan Akhir Indikator Metode Pembelajaran
Penilaian Pemebelajaran n
ke yang diharapkan)
(%)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 Membentuk atmosfer Kriteria:  Penjelasan RPP RPS -


kelas dan pengenalan Ketepatan dan penguasaan  Membentuk Kelompok
mata kuliah SPM  Penjelasan dan pembagian tugas Overview Sistem
masing – masing kelompok Pengendalian
Manajemen
2 Mampu menjelaskan Pemahaman konsep dasar Kriteria: Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman konsep
konsep dasar sistem sistem pengendalian Ketepatan, kesesuaian dan dasar sistem
pengendalian manajemen. sistematika pengendalian
manajemen. manajemen.
Pemahaman batasan
Mampu menjelaskan pengendalian Manajemen. Pemahaman batasan
batasan pengendalian pengendalian
Manajemen. Pemahaman konsep Manajemen.
pekerjaan controller yaitu
Mampu menunjukkan sejarah fungsi controller, Pemahaman konsep
fungsi controller, deskripsi dan kualifikasi pekerjaan controller
deskripsi dan pekerjaan ,struktur yaitu sejarah fungsi
kualifikasi organisasi, perbedaan controller, deskripsi
pekerjaan ,struktur dengan treasurer dan kualifikasi
organisasi, perbedaan pekerjaan ,struktur
dengan treasurer. organisasi, perbedaan
dengan treasurer
3 Mampu menjelaskan Ketepatan perbandingan Kriteria: Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman tujuan
Konsep strategi Konsep strategi tingkat Resume Konsep strategi yang hendak dicapai
tingkat korporat korporat dan strategi tingkat korporat oleh suatu organisasi
dan strategi tingkat tingkat unit bisnis.. dan strategi tingkat unit bisnis dan kaitannya dengan
unit bisnis pengendalian
manajemen.

http://feb.ummgl.ac.id 5
Pemahaman
perbandingan strategi
perusahaan yaitu
strategi tingkat
korporat dan strategi
tingkat unit bisnis.
4 Mampu menjelaskan Ketepatan dan kesesuaian Kriteria: Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman
pentingnya mengkaji dan analisis jenis Ketepatan analisis dan pentingnya
keselarasan tujuan organisasi terhadap desain ketajaman pengaruh jenis keselarasan tujuan
antara individu dan sistem pengendalian organisasi terhadap desain antara individu dan
organisasi manajemen. sistem pengendalian organisasi.
manajemen
Mampu menjelaskan Pemahaman sistem
sistem pengendalian pengendalian formal
formal yang dilakukan yang dilakukan oleh
oleh perusahaan. perusahaan.

Mampu menjelaskan Pemahaman jenis-


jenis-jenis organisasi jenis organisasi dan
dan pengaruhnya pengaruhnya
terhadap desain sistem terhadap desain
pengendalian sistem pengendalian
manajemen. manajemen.
5&6 Mampu menjelaskan Ketepatan dan kesesuaian Kriteria: Mengkaji dan analisis pengendalian hasil
dan karakteristik Mengkaji dan analisis Ketepatan analisis dan perhitungan pusat pertanggungjawaban. Pemahaman
pusat hasil perhitungan pusat ketajaman hasil perhitungan pengertian dan
pertanggungjawaban pertanggungjawaban dan review koordinasi antar mereview koordinasi antar divisi dari karakteristik pusat
divisi pusat hasil perhitungan pusat pertanggungjawaban.
Mampu penerapan Kesesuian review pertanggungjawaban pertanggungjawaban.
pusat pendapatan. koordinasi antar divisi Pemahaman dan
pusat pertanggungjawaban penerapan masing-
Mampu penerapan masing pusat
pusat biaya. pertanggungjawaban:

Mampu penerapan  Pusat pendapatan


pusat laba.  Pusat biaya
 Pusat laba
Mampu penerapan  Pusat administrasi
pusat administrasi dan

http://feb.ummgl.ac.id 6
pendukung. dan pendukung
 Pusat penelitian
Mampu penerapan dan
pusat penelitian dan pengembangan.
pengembangan.  Pusat pemasaran

Mampu penerapan
pusat pemasaran.
7 Mampu menjelaskan Ketepatan, kesesuaian, Ketepatan analisis dan Menganalisis hasil perhitungan harga Pemahaman tujuan
tujuan penentuan ketelitian dan ketajaman ketajaman hasil perhitungan transfer dan kaitannya dengan sistem Penentuan harga
harga transfer. hasil perhitungan harga harga transfer dan kaitannya pengendalian manajemen transfer
transfer dan kaitannya dengan sistem pengendalian
Mampu menjelaskan dengan sistem manajemen. Pemahaman metode
metode Penentuan pengendalian manajemen. Penentuan harga
harga transfer. transfer

Mampu menjelaskan Pemahaman


administrasi harga administrasi harga
transfer. transfer.

Mampu menganalisis Keterkaitan harga


keterkaitan harga transfer dengan
transfer dengan sistem pengendalian
sistem pengendalian manajemen
manajemen
8 Evaluasi Tengah Semester
9 Mampu menjelaskan Ketepatan, kesesuaian, Ketepatan analisis, Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman struktur
struktur analisis ketelitian dan ketajaman kesesuaian, ketelitian dan analisis pengukuran
pengukuran dan hasil perhitungan metode ketajaman hasil perhitungan dan pengelolaan
pengelolaan asset. EVA, ROI, dan ROA metode EVA, ROI, dan ROA asset.
sebagai pertimbangan
Mampu menghitung mengevaluasi kinerja Pemahaman analisis
metode EVA, ROI, manajer dan kinerja hasil perhitungan
dan ROA sebagai perusahaan. metode EVA, ROI,
pertimbangan dan ROA sebagai
mengevaluasi kinerja pertimbangan
manajer mengevaluasi kinerja
manajer.
Mampu menjelaskan

http://feb.ummgl.ac.id 7
hasil pengukuran dan Pemahaman hasil
pengelolaan asset pengukuran dan
sebagai evaluasi pengelolaan asset
kinerja perusahaan. sebagai evaluasi
kinerja perusahaan.
10 Mampu menjelaskan Ketepatan dan ketelitian Ketepatan analisis dan Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman sifat
sifat Perencanaan pembuatan perencanaan ketelitian pembuatan Perencanaan
strategis. strategi perencanaan strategi strategis.

Mampu menjelaskan Ketepatan dan ketajaman Pemahaman analisis


analisis usulan perencanaan strategis usulan program baru
program baru dan sebagai acuan pencapaian dan program yang
program yang sedang strategi dari implementasi sedang berjalan.
berjalan. sistem pengendalian
manajemen. Pemahaman Proses
Mampu menjelaskan perencanaan strategis
proses perencanaan sebagai acuan
strategis sebagai pencapaian strategi
acuan pencapaian dari implementasi
strategi dari sistem pengendalian
implementasi sistem manajemen
pengendalian
manajemen
11 Mampu menjelaskan Ketepatan memberi Ketepatan memberi Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman Hakekat
hakekat anggaran. argumentasi aspek perilaku argumentasi aspek perilaku anggaran.
anggaran sebagai salah anggaran Pemahaman proses
Mampu menganalisis satu keberhasilan penyusunan anggaran
proses penyusunan penyusunan anggaran dan dan teknik kuantitatif
anggaran dan teknik anggaran perusahaan anggaran.
kuantitatif anggaran sebagai acuan
implementasi sistem Pemahaman aspek
Mampu menjelaskan pengendalian manajemen. perilaku anggaran
aspek perilaku sebagai salah satu
anggaran sebagai keberhasilan
salah satu penyusunan
keberhasilan anggaran.
penyusunan anggaran.
Pemahaman anggaran
Mampu menjelaskan perusahaan sebagai

http://feb.ummgl.ac.id 8
anggaran perusahaan acuan implementasi
sebagai acuan sistem pengendalian
implementasi sistem manajemen.
pengendalian
manajemen
12 Mampu menjelaskan Ketepatan, kesesuaian, Ketepatan, kesesuaian, Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman sistem
sistem ukuran kinerja. ketelitian dan ketajaman ketelitian dan ketajaman ukuran kinerja.
menganalisis kompensasi menganalisis kompensasi
Mampu menjelaskan berupa insentif baik untuk Pemahaman
pengendalian pimpinan perusahaan dan pengendalian
interaktif. unit bisnis dapat interaktif.
mendorong ukuran kinerja.
Mampu menjelaskan Pemahanam
karakteristik rencana karakteristik rencana
kompensasi. kompensasi.

Mampu menganalisis Pemahaman insentif


insentif untuk untuk pimpinan
pimpinan perusahaan perusahaan dan
dan insentif untuk unit insentif untuk unit
bisnis bisnis.
13 Mampu menjelaskan Ketepatan, kesesuaian, Ketepatan, kesesuaian, Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman
penerapan JIT, TQM, ketelitian dan ketajaman ketelitian dan ketajaman penerapan JIT, TQM,
CIM & DSS , BSC, dalam mengevaluasi dalam mengevaluasi CIM & DSS , BSC,
CSR sebagai alat menganalisis implementasi menganalisis JIT, TQM, CIM CSR sebagai alat
bantu pengendalian strategi korporat dan & DSS , BSC, CSR bantu pengendalian
modern. strategi unit bsnis dengan modern
alat bantu JIT, TQM, CIM
& DSS , BSC, CSR
14 Mampu menjelaskan Ketepatan, kesesuaian, Ketepatan manganalisis Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman
secara umum ketelitian dan ketajaman generalisasi SPM pada semua karakteristik
penerapan sistem penerapan sistem jenis organisasi organisasi
pengendalian pengendalian manajemen profesional.
manajemen pada dapat digeneralisasi pada
organisasi profesional. semua jenis organisasi. Pemahaman
Organisasi Non Profit
Mampu Mampu
menjelaskan secara Pemahaman Bank
umum penerapan komersial.

http://feb.ummgl.ac.id 9
sistem pengendalian
manajemen pada Pemahaman
Organisasi Non Profit. perusahaan sekuritas.

Mampu menjelaskan Pemahaman


secara umum perusahaan asuransi
penerapan sistem
pengendalian
manajemen pada
perusahaan sekuritas.

Mampu menjelaskan
secara umum
penerapan sistem
pengendalian
manajemen pada
perusahaan asuransi
15 Mampu menjelaskan Ketepatan, kesesuaian, Ketepatan menganalisis Kuliah, diskusi dan kerja mandiri Pemahaman hakekat
hakekat Pengendalian ketelitian dan penerapan sistem pengendalian
lingkungan. menunjukkan penerapan pengendalian manajemen lingkungan.
sistem pengendalian pada perusahaan
Mampu menjelaskan manajemen pada multinasional dan manajemen Pemahaman
secara umum perusahaan multinasional proyek manajemen
penerapan sistem dan manajemen proyek. perusahaan
pengendalian multinasional.
manajemen pada
perusahaan Pemahaman
multinasional. manajemen dan
pengendalian proyek
Mampu menjelaskan
manajemen dan
pengendalian proyek
16 Evaluasi Akhir Semester
Catatan:
1. Menjaga etika kejujuran akademis dalam melaksanakan tugas dan melaksanakannya dengan penuh tanggung jawab
2. Mahasiswa harus membaca dahulu materi
3. Interkasi tatap muka Daring via ZOOM dan Aplikasi moca.unimma.ac.id

http://feb.ummgl.ac.id 10
C. FORMAT PENILAIAN KEGIATAN/ TUGAS
PENILAIAN KEGIATAN

1. KRITERIA PENILAIAN
a. Resum Materi (tulis tangan) (15%)
b. Kuis (Tugas Terstruktur) (15%)
c. Keaktifan (10%)
d. Assesment Tengah Semester (25%)
e. Assesment Akhir Semester (25%)
f. Absensi (10%)

2. NILAI
PENILAIAN
Nilai Range Ketengan
A 100-85 Sangat baik
A- 80-84,99 Hampi Sangat Baik
B+ 75-79,99 Lebih Baik
B 70-74,99 Baik
B- 65.00-69.99 Hampir Baik
C+ 60.00-64.99 Lebih dari Cukup
C 55.00-59.99 Cukup
C- 50.00-54.99 Hampir Cukup
D 40.00-49.99 Kurang
E 0-39.99 Sangat Kurang

http://feb.ummgl.ac.id 11
D. BAHAN PERKULIAHAN
1. Modul/ diktat kuliah
2. Power Point
3. Handout

E. REFERENSI

1. Robert N. Anthony & Vijay Govindarajan, Management Control System, 11th


Edition, McGraw-Hill, Boston, 2015.
2. Robert N. Anthony & Vijay Govindarajan, Management Control System, Buku 1,
terjemahan:Kurniawan Tjakrawala 11th Edition, McGraw-Hill, Boston, 2015.
3. Robert N. Anthony & Vijay Govindarajan, Management Control System, Buku 2,
terjemahan:Kurniawan Tjakrawala dan Kritsta, 11th Edition, McGraw-Hill, Boston,
2015.
4. Kenneth A. Merchant and Wim. A van der Stede, Sistem Pengendalian Manajemen
(Pengukuran Kinerja, Evaluasi, dan Insentif), Edisi 3, Salemba Empat, 2014.

Anda mungkin juga menyukai