Anda di halaman 1dari 14

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : I & II

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Bilangan Berpangkat (Bilangan Bulat Positif)
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Kooperatif Jigsaw
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Media/Sumber Belajar
1. Buku Matematika Kelas IX dan Internet
2. Lembar Kerja Siswa (LKS)
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Salam dan Do’a
b. Apersepsi
c. Motivasi
d. Tujuan Pembelajaran
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik membaca dan menyimak materi Bilangan Berpangkat (Bilangan
Bulat Positif)
b. Peserta didik mengidentifikasi masalah dan mengaitkan dengan materi
pembelajaran
c. Peserta didik melakukan verifikasi, berdiskusi dan saling tukar informasi
d. Peserta didik diminta menelaah, memahami, dan membuat daftar pertanyaan yang
relevan mengenai Bilangan Berpangkat (Bilangan Bulat Positif)
3. Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
b. Pemberian tugas
c. Do’a penutup dan mengucapkan salam

E. Penilaian Pembelajaran
Observasi, Tes tertulis, Presentasi

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : III & IV

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Bilangan Berpangkat (Bilangan Bulat Negatif)
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Kooperatif Jigsaw
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Media/Sumber Belajar
1. Buku Matematika Kelas IX dan Internet
2. Lembar Kerja Siswa (LKS)
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Salam dan Do’a
b. Apersepsi
c. Motivasi
d. Tujuan Pembelajaran
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik membaca dan menyimak materi Bilangan Berpangkat (Bilangan
Bulat Negatif)
b. Peserta didik mengidentifikasi masalah dan mengaitkan dengan materi
pembelajaran
c. Peserta didik melakukan verifikasi, berdiskusi dan saling tukar informasi
d. Peserta didik diminta menelaah, memahami, dan membuat daftar pertanyaan yang
relevan mengenai Bilangan Berpangkat (Bilangan Bulat Negatif)
3. Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
b. Pemberian tugas
c. Do’a penutup dan mengucapkan salam

E. Penilaian Pembelajaran
Observasi, Tes tertulis, Presentasi

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : V & VI

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Bentuk Akar
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Kooperatif Jigsaw
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Media/Sumber Belajar
1. Buku Matematika Kelas IX dan Internet
2. Lembar Kerja Siswa (LKS)
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Salam dan Do’a
b. Apersepsi
c. Motivasi
d. Tujuan Pembelajaran
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik membaca dan menyimak materi Bentuk Akar
b. Peserta didik mengidentifikasi masalah dan mengaitkan dengan materi
pembelajaran
c. Peserta didik melakukan verifikasi, berdiskusi dan saling tukar informasi
d. Peserta didik diminta menelaah, memahami, dan membuat daftar pertanyaan yang
relevan mengenai Bentuk Akar
3. Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
b. Pemberian tugas
c. Do’a penutup dan mengucapkan salam

E. Penilaian Pembelajaran
Observasi, Tes tertulis, Presentasi

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : VII & VIII

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Merasionalkan Bentuk Akar
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Kooperatif Jigsaw
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Media/Sumber Belajar
1. Buku Matematika Kelas IX dan Internet
2. Lembar Kerja Siswa (LKS)
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Salam dan Do’a
b. Apersepsi
c. Motivasi
d. Tujuan Pembelajaran
2. Kegiatan Inti
a. Peserta didik membaca dan menyimak materi Bentuk Akar
b. Peserta didik mengidentifikasi masalah dan mengaitkan dengan materi
pembelajaran
c. Peserta didik melakukan verifikasi, berdiskusi dan saling tukar informasi
d. Peserta didik diminta menelaah, memahami, dan membuat daftar pertanyaan yang
relevan mengenai Bentuk Akar
3. Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
b. Pemberian tugas
c. Do’a penutup dan mengucapkan salam

E. Penilaian Pembelajaran
Observasi, Tes tertulis, Presentasi

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Persamaan Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : I & II

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Persamaan Kuadrat
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
2. Salam dan Do’a
3. Apersepsi
4. Motivasi
5. Tujuan Pembelajaran
E. Kegiatan Inti
a. Stimulation
Guru memberikan stimulasi dengan pertanyaan yang mendorong siswa
berekspolasi tentang Persamaan Kuadrat
b. Problem Statement
Siswa mengidentifikasi dan menganalisa masalah kemudian membuat hipotesis
c. Data Processing
Mengolah data dan informasi tentang Persamaan Kuadrat yang di dapat kemudian
menafsirkannya
d. Verification
Membuktikan benar atau tidaknya hipotesis yang ditetapkan dengan hasil temuan
e. Generalization
Menarik kesimpulan yang dapat dijadikan prinsip umum mengenai Persamaan
Kuadrat
F. Kegiatan Penutup
1. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
2. Do’a penutup dan mengucapkan salam

G. Penilaian Pembelajaran
Observasi, Tes tertulis, Presentasi

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Persamaan Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : III & IV

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Pemfaktoran Persamaan Kuadrat
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
2. Salam dan Do’a
3. Apersepsi
4. Motivasi
5. Tujuan Pembelajaran
E. Kegiatan Inti
a. Stimulation
Guru memberikan stimulasi dengan pertanyaan yang mendorong siswa
berekspolasi tentang Pemfaktoran Persamaan Kuadrat
b. Problem Statement
Siswa mengidentifikasi dan menganalisa masalah kemudian membuat hipotesis
c. Data Processing
Mengolah data dan informasi tentang Pemfaktoran Persamaan Kuadrat yang di
dapat kemudian menafsirkannya
d. Verification
Membuktikan benar atau tidaknya hipotesis yang ditetapkan dengan hasil temuan
e. Generalization
Menarik kesimpulan yang dapat dijadikan prinsip umum mengenai Pemfaktoran
Persamaan Kuadrat
F. Kegiatan Penutup
1. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
2. Do’a penutup dan mengucapkan salam

G. Penilaian Pembelajaran
Observasi, Tes tertulis, Presentasi

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Persamaan Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : V& VI

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Akar Persamaan Kuadrat
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
2. Salam dan Do’a
3. Apersepsi
4. Motivasi
5. Tujuan Pembelajaran
E. Kegiatan Inti
a. Stimulation
Guru memberikan stimulasi dengan pertanyaan yang mendorong siswa
berekspolasi tentang Akar Persamaan Kuadrat
b. Problem Statement
Siswa mengidentifikasi dan menganalisa masalah kemudian membuat hipotesis
c. Data Processing
Mengolah data dan informasi tentang Akar Persamaan Kuadrat yang di dapat
kemudian menafsirkannya
d. Verification
Membuktikan benar atau tidaknya hipotesis yang ditetapkan dengan hasil temuan
e. Generalization
Menarik kesimpulan yang dapat dijadikan prinsip umum mengenai Akar
Persamaan Kuadrat
F. Kegiatan Penutup
1. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
2. Do’a penutup dan mengucapkan salam

3. Penilaian Pembelajaran
Observasi, Tes tertulis, Presentasi

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Persamaan Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : VII& VIII

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Penyelesaian Persamaan Kuadrat
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
2. Salam dan Do’a
3. Apersepsi
4. Motivasi
5. Tujuan Pembelajaran
E. Kegiatan Inti
a. Stimulation
Guru memberikan stimulasi dengan pertanyaan yang mendorong siswa
berekspolasi tentang Penyelesaian Persamaan Kuadrat
b. Problem Statement
Siswa mengidentifikasi dan menganalisa masalah kemudian membuat hipotesis
c. Data Processing
Mengolah data dan informasi tentang Penyelesaian Persamaan Kuadrat yang di
dapat kemudian menafsirkannya
d. Verification
Membuktikan benar atau tidaknya hipotesis yang ditetapkan dengan hasil temuan
e. Generalization
Menarik kesimpulan yang dapat dijadikan prinsip umum mengenai Penyelesaian
Persamaan Kuadrat
F. Kegiatan Penutup
1. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
2. Do’a penutup dan mengucapkan salam

G. Penilaian Pembelajaran
Observasi, Tes tertulis, Presentasi

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/ Persamaan Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : IX & X

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Pemecahan masalah yang melibatkan persamaan kuadrat
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
2. Salam dan Do’a
3. Apersepsi
4. Motivasi
5. Tujuan Pembelajaran
E. Kegiatan Inti
a. Stimulation
Guru memberikan stimulasi dengan pertanyaan yang mendorong siswa
berekspolasi tentang Pemecahan masalah yang melibatkan persamaan kuadrat
b. Problem Statement
Siswa mengidentifikasi dan menganalisa masalah kemudian membuat hipotesis
c. Data Processing
Mengolah data dan informasi tentang Pemecahan masalah yang melibatkan
persamaan kuadrat yang di dapat kemudian menafsirkannya
d. Verification
Membuktikan benar atau tidaknya hipotesis yang ditetapkan dengan hasil temuan
e. Generalization
Menarik kesimpulan yang dapat dijadikan prinsip umum mengenai Pemecahan
masalah yang melibatkan persamaan kuadrat
F. Kegiatan Penutup
1. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
2. Do’a penutup dan mengucapkan salam

G. Penilaian Pembelajaran
Observasi, Tes tertulis, Presentasi

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/Fungsi Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : I & II

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang konsep Fungsi kuadrat dengan tabel, grafik, dan persamaan
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning(PBL), Penugasan
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Salam dan Do’a
b. Apersepsi
c. Motivasi
d. Tujuan Pembelajaran
2. Kegiatan Inti
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memuatkan perhatian pada topik
materi Fungsi kuadrat dengan tabel, grafik dan persamaan dengan cara :
Mengamati
a. Lembar kerja materi konsep Fungsi kuadrat dengan tabel, grafik
b. Pemberian contoh – contoh konsep Fungsi kuadrat dengan tabel, grafik
Menanya
a. Mengajukan pertanyaan tentang materi konsep Fungsi kuadrat dengan tabel, grafik
Mencari Informasi/Data
a. Mengamati objek/kejadian, mengamati dengan seksama konsep Fungsi kuadrat
dengan tabel, grafik, dan persamaan
b. Membaca buku dari referensi yang ada
Menalar
a. Peserta didik dan guru membahas contoh dalam buku paket
b. Mengumpulkan informasi dan mencatat informasi yang didapatkan selama
pembelajaran
3. Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
b. Do’a penutup dan mengucapkan salam
E. Penilaian Pembelajaran
Soal : Pilihan Ganda dan Essay

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/Fungsi Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : III & IV

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang sifat – sifat Fungsi kuadrat
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning(PBL), Penugasan
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Salam dan Do’a
b. Apersepsi
c. Motivasi
d. Tujuan Pembelajaran
2. Kegiatan Inti
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memuatkan perhatian pada topik
materi sifat – sifat Fungsi kuadrat dengan cara :
Mengamati
a. Lembar kerja materi sifat – sifat Fungsi kuadrat
b. Pemberian contoh – contoh sifat – sifat Fungsi kuadrat
Menanya
a. Mengajukan pertanyaan tentang materi sifat – sifat Fungsi kuadrat
Mencari Informasi/Data
a. Mengamati objek/kejadian, mengamati dengan seksama sifat – sifat Fungsi kuadrat
b. Membaca buku dari referensi yang ada
Menalar
a. Peserta didik dan guru membahas contoh dalam buku paket
b. Mengumpulkan informasi dan mencatat informasi yang didapatkan selama
pembelajaran
3. Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
c. Do’a penutup dan mengucapkan salam
E. Penilaian Pembelajaran
Soal : Pilihan Ganda dan Essay

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/Fungsi Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : V & VI

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Nilai Maksimum
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning(PBL), Penugasan
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Salam dan Do’a
b. Apersepsi
c. Motivasi
d. Tujuan Pembelajaran
2. Kegiatan Inti
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memuatkan perhatian pada topik
materi Nilai Maksimum dengan cara :
Mengamati
a. Lembar kerja materi Nilai Maksimum
b. Pemberian contoh – contoh Nilai Maksimum
Menanya
a. Mengajukan pertanyaan tentang materi Nilai Maksimum
Mencari Informasi/Data
a. Mengamati objek/kejadian, mengamati dengan seksama Nilai Maksimum
b. Membaca buku dari referensi yang ada
Menalar
a. Peserta didik dan guru membahas contoh dalam buku paket
b. Mengumpulkan informasi dan mencatat informasi yang didapatkan selama
pembelajaran
3. Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
b. Do’a penutup dan mengucapkan salam
E. Penilaian Pembelajaran
Soal : Pilihan Ganda dan Essay

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/Fungsi Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : VII & VIII

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang Nilai Minimum
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning(PBL), Penugasan
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Salam dan Do’a
b. Apersepsi
c. Motivasi
d. Tujuan Pembelajaran
2. Kegiatan Inti
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memuatkan perhatian pada topik
materi Nilai Minimum dengan cara :
Mengamati
a. Lembar kerja materi Nilai Minimum
b. Pemberian contoh – contoh Nilai Minimum
Menanya
a. Mengajukan pertanyaan tentang materi Nilai Minimum
Mencari Informasi/Data
a. Mengamati objek/kejadian, mengamati dengan seksama Nilai Minimum
b. Membaca buku dari referensi yang ada
Menalar
a. Peserta didik dan guru membahas contoh dalam buku paket
b. Mengumpulkan informasi dan mencatat informasi yang didapatkan selama
pembelajaran
3. Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
b. Do’a penutup dan mengucapkan salam
E. Penilaian Pembelajaran
Soal : Pilihan Ganda dan Essay

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTs Darul Mursyidi Sialogo


Mata Pelajaran/Tema : Matematika/Fungsi Kuadrat
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan : IX & X

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan mampu memahami dan
menjelaskan tentang c
B. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Problem Based Learning(PBL), Penugasan
3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
C. Sumber Belajar
Buku Matematika Kelas IX dan Internet
D. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Salam dan Do’a
b. Apersepsi
c. Motivasi
d. Tujuan Pembelajaran
2. Kegiatan Inti
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memuatkan perhatian pada topik
materi Pemecahan masalah melibatkan sifat-sifat fungsi kuadrat dengan cara :
Mengamati
a. Lembar kerja materi Pemecahan masalah melibatkan sifat-sifat fungsi kuadrat
b. Pemberian contoh – contoh Pemecahan masalah melibatkan sifat-sifat fungsi kuadrat
Menanya
a. Mengajukan pertanyaan tentang materi Pemecahan masalah melibatkan sifat-sifat
fungsi kuadrat
Mencari Informasi/Data
a. Mengamati objek/kejadian, mengamati dengan seksama Pemecahan masalah
melibatkan sifat-sifat fungsi kuadrat
b. Membaca buku dari referensi yang ada
Menalar
a. Peserta didik dan guru membahas contoh dalam buku paket
b. Mengumpulkan informasi dan mencatat informasi yang didapatkan selama
pembelajaran
3. Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat kesimpulan pelajaran
c. Do’a penutup dan mengucapkan salam
E. Penilaian Pembelajaran
Soal : Pilihan Ganda dan Essay

Sialogo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah MA Darul Mursyidi Sialogo Guru Mata Pelajaran

ZW. Dacosta Timor Siregar, S.Pd.I Refti Suriyani, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai