Anda di halaman 1dari 10

interaksi

obat
KELOMPOK 1
nama kelompok
1. Putri Eka Sya-Sya Bela (233210041)
2. Silvya Dewi Fitri Ramadhani (233210045)
3. Sopiah (233210047)
definisi
Interaksi obat adalah perubahan aksi atau efek
samping obat yang disebabkan oleh
pemberian bersamaan dengan makanan,
minuman, suplemen, atau obat lain.
Menguntungkan
interaksi Interaksi obat yang menguntungkan adalah

obat ketika dua atau lebih obat bekerja secara


sinergis untuk meningkatkan efektivitas
pengobatan atau mengurangi efek
Dalam interaksi obat terdapat dua
samping.
kemungkinan, yaitu interaksi obat
yang menguntungkan dan interaksi
obat yang merugikan. Berikut merugikan
penjelasannya:
Interaksi obat yang merugikan terjadi ketika
dua atau lebih obat berinteraksi secara
negatif, menyebabkan efek samping yang
tidak diinginkan atau menurunkan
efektivitas pengobatan.
lanjutan
Contoh interaksi obat yang menguntungkan adalah
penggunaan obat antasida dan Phenytoin. Antasida dapat
menguntungkan membasakan urin dan menurunkan efektivitas Phenytoin,
tetapi ketika digunakan bersama-sama, antasida dapat
membantu meningkatkan efektivitas Phenytoin.

Contoh interaksi obat yang merugikan adalah penggunaan


merugikan obat propranolol dengan insulin pada penderita diabetes
melitus. Ini dapat meningkatkan risiko terjadinya efek
samping dan mengurangi efektivitas obat.
Klasifikasi
Farmasetik farmakokinetik farmakodinamik

interaksi antar-obat interaksi antarobat yang interaksi antara obat-obat


karena obat yang tidak menyebabkan peningkatan yang mempunyai efek
dapat bercampur / atau penurunan absorpsi, farmakologi atau efek
inkompatibel. metabolisme, distribusi, samping yang serupa atau
dan ekskresi obat lain. yang berlawanan.
interaksi farmasetik
Interkasi farmasetik ini terjadi sebelum obat masuk ke tubuh dan dapat
menyebabkan terbentuknya pengendapan, perubahan warna, obat menjadi
tidak aktif, atau terbentuknya gas.
Contoh interaksi farmasetik yang menguntungkan adalah campuran obat Efek
Phenytoin + infus Ringer Lactate atau Dextrose, yang terbentuk endapan kristal
Dopamine hydrochloride + Sodium bicarbonate, dan terbentuk warna merah
muda 5 menit setelah pencampuran.
Interaksi ini dapat meningkatkan atau menurunkan kadar obat di dalam darah
dengan mekanisme yang berbeda, seperti terjadi ketika dua obat oral atau lebih
dikonsumsi secara bersamaan sehingga menyebabkan perubahan kecepatan
dan jumlah penyerapan.
Absorpsi: Interaksi farmakokinetik yang terjadi pada proses
interaksi 1 absorpsi dapat disebabkan oleh perubahan harga PH obat
farmakokinetik pertama, pengurangan waktu huni dalam saluran cerna, atau
pembentukan kompleks.
Interaksi farmakokinetik
dapat mempengaruhi Distribusi: Interaksi farmakokinetik yang terjadi pada proses
proses absorpsi, distribusi dapat disebabkan oleh persaingan terhadap ikatan 2
protein.
distribusi,
metabolisme, dan Metabolisme: Interaksi farmakokinetik yang terjadi pada
ekskresi obat sebagai 3 proses metabolisme dapat disebabkan oleh pemacu enzim
atau penghambat enzim.
berikut:
Ekskresi: Interaksi farmakokinetik yang terjadi pada proses
ekskresi dapat disebabkan oleh perubahan PH dalam urin atau 4
persaingan tempat ikatan pada sistem tranformasi yang
berfungsi untuk ekskresi.
interaksi farmakodinamik
Interaksi farmakodinamik ini terjadi karena obat-obatan
bekerja pada sistem fisiologik yang sama, sehingga
memberikan efek terapi yang berbeda-beda. Interaksi ini
dapat disebabkan oleh berbagai faktor, seperti kompetisi
pada reseptor yang sama, perubahan metabolisme, atau
ekskresi obat lain.
Contoh interaksi farmakodinamik antara obat berlawanan
adalah interaksi obat golongan beta blocker seperti
Propranolol dengan obat bronkodilatasi Salbutamol, yang
akan mengurangi efektifitas Salbutamol.
terima
kasih

Anda mungkin juga menyukai