Anda di halaman 1dari 11

RUANG KOLABORASI

MODUL 3.3
PENGELOLAAN PROGRAM YANG
BERDAMPAK POSITIF PADA MURID
KELOMPOK 3

ASMIRA NARDAWATI HILDA PUJI PRATIWI MUJIB ALWI


ZIKIR BERSAMA Program zikir bersama dan jum’at
DAN JUM’AT RELIGI religi adalah kegiatan ko-kurikuler
yang bertujuan untuk
• Jenis Program menumbuhkembangkan
kepemimpinan murid pada
:
Ko - Kurikuler
lingkungan yang mengembangkan
keterampilan berinteraksi sosial
• Jenjang Kelas secara positif arif dan bijaksana.
Semua Kelas SMA Program ini di susun karena
keinginan murid untuk
meningkatkan keimanan serta
kepedulian sosial murid.
RINGKASAN KEGIATAN
• Kegiatan “zikir bersama dan jum’at religi” dilakukan pada setiap jum’at
setelah murid selesai bekerja bakti di setiap kelas-kelas.
• Kegiatan zikir bersama dan jum’at religi masing-masing berdurasi 30 meniti.
• Kegiatan zikir bersama dilakukan pukul 07.30 - 08.00 dan di ikuti oleh murid
kelas X,XI, dan XII yang sudah memiliki jadwal.
• Kegiatan Jum’at religi dilakukan pukul 08.00-08.30 setelah zikir bersama,
beberapa murid yang diberikan tugas memasuki setiap kelas-kelas untuk
mellakukan jum’at berkah.
• Untuk memaksimalkan hasil dari kegiatan ini, guru Pendidikan Agama
Islamakan mengecek jurnal murid secara berkala.
Alasan Memilih Program
“Zikir Bersama dan Jum’at Religi”
Membentuk Untuk meningkatkan
iman dan taqwa serta
karakter
menambah wawasan
kepribadian murid ilmu agama murid
yang lebih baik serta rasa kepedulian
tinggi terhadap sesama
Karakteristik Lingkungan
yang Ingin dibangun :
Lingkungan sekolah merupakan salah satu tempat
yang sangat penting untuk membentuk karakter
murid. Salah satu upaya yang dilakukan adalah
pembentukan karakter dimana membiasakan murid
untuk melakukan zikir serta memantapkan keimanan
dan taqwa serta menambah wawasan ilmu agama
murid serta rasa kepedulian tinggi terhadap sesama
• Murid memimpin zikir, dan
disampingin oleh guru
DIAGRAM Y Pendidikan Agama Islam
Voice (Memberikan keluasan kepada
murid )
(Suara) • Murid memasuki kelas untuk
menyampikan tujuan zikir
bersama dan jum’at berkah
• Murid diberikan kesempatan untuk
memilih kegiatan
• Membangun budaya saling
DIAGRAM Y mendengarkan
• Membangun kepercayaan diri murid
Pilihan bahwa setiap suara berhak dan layak
didengar
(Choice) • Membuat daftar rutinitas bersama
murid, dengan meminta masukan murid
untuk membangun rutinitas seputar apa
yang harus dilakukan
• Memimta pendapat untuk menentukan
bentuk penugasan
• Model pembelajaran berkreasi sendiri
DIAGRAM Y • Mengkondisikan lingkungan fisik yang
mendukung kepemilikan, misalnya
Kepemilikan membuat papan buleitin, yang dapat

(Ownership)
digunakan murid untuk menampilkan
informasi tentang pekerjaan mereka,
kesukaan mereka dsb.
• Memberi kesempatan murid membawa
sumber-sumber pembelajaran yang
mungkin mereka miliki dan meminta
mereka berbagi
Dampak Positif Program Zikir
bersama dan Jum’at Religi
Lebih
Meningkatkan bertanggung Lebih peduli
Mempererat pada diri
interaksi jawab
tali sendiri dan
sosial sesama terhadap apa
silaturahmi lingkungan
murid yang
dilakukan
GURU PENGGERAK :
TERGERAK, BERGERAK DAN MENGGERAKKAN

Anda mungkin juga menyukai