Anda di halaman 1dari 52

Bedah Soal Vokasi

Ukom Gizi
Seri Asuhan Gizi
Klinik Sesi 1 Satwika Arya Pratama,
S.Gz., M.Sc.
Disampaikan pada tanggal
Selasa, 7 Juni 2022
• Proporsi 30-40% dari total soal ujian
• Dari total 120 soal, kurang lebih ada 36-48
Soal Gizi Klinik soal bertema gizi klinik
dalam Ujian • Jenis soal gizi klinik :
• Menentukan asesmen gizi (ABCDE)
Kompetensi • Menentukan diagnosis gizi
• Menentukan intervensi gizi (terapi gizi)
• Menentukan monev gizi
• Menghitung kebutuhan gizi dan porsi untuk
pasien
Tips dan Trik
Mengerti konsep asuhan gizi klinik

Memahami konsep patofisiologi

Memahami terapi gizi yang tepat bagi setiap penyakit

Membaca, memahami dan menganalisis kasus

Pahami tujuan dari pertanyaan

Pilihlah jawaban yang tepat dengan eliminasi


Latihan Soal No 1-5
Seorang Px An. Z laki-laki usia 15 tahun datang ke RS dengan
BB = 50 kg TB = 170 cm menderita demam dengue. Pasien
mengeluhkan demam 38C, bintik kemerahan, mual serta
muntah. Diagnosis gizi yang tepat pada pasien An. Z adalah
a. Penurunan kebutuhan protein

Soal No 1 b. Kesulitan menelan


c. Asupan oral inadekuat
d. Peningkatan kebutuhan cairan
e. Perubahan nilai laboratorium
Seorang balita An. L usia 8 bulan datang ke puskesmas.
Setelah diukur, tinggi badan pasien 64,5 cm dan berat badan
8,2 kg. Setelah dihitung, PB/U = -2,32 SD, BB/U = -0,02 SD,
BB/PB = 1,73 SD, IMT/U = 1,79 SD maka diagnosis gizi yang
tepat pada An. L adalah ...

Soal No 2 a. Gizi Kurang


b. Gizi Lebih
c. Pertumbuhan Suboptimal
d. Pertumbuhan Berlebih
e. Penurunan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Seorang balita An. S usia 2 tahun 3 bulan datang ke
puskesmas. Setelah diukur, tinggi badan pasien 84,3 cm dan
berat badan 9 kg. Setelah dihitung, TB/U = -1.40 SD, BB/U = -
2.49 SD. Diagnosis gizi yang tepat pada pasien An S adalah ...
a. Gizi Kurang

Soal No 3 b. Gizi Lebih


c. Pertumbuhan Suboptimal
d. Pertumbuhan Berlebih
e. Penurunan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Seorang wanita Ny. M usia 37 tahun dengan BB = 85 kg, TB =
160 cm datang ke poli gizi. Ny. M berusaha menurunkan
berat badan akan tetapi selalu gagal. Kebiasaan jajanan Ny M
adalah gorengan 3x/hari @3 porsi dan minuman kopi susu
2x/hari. Ny M berolahraga 1x dalam sebulan bersama teman
kantor. Diagnosis Gizi yang SALAH pada pasien Ny. M
Soal No 4 adalah...
a. Gizi Lebih
b. Asupan Karbohidrat yang Berlebih
c. Asupan Lemak yang Berlebih
d. Aktivitas Fisik yang Kurang
e. Peningkatan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Pasien Tn. B laki-laki usia 63 tahun masuk rumah sakit dengan
keluhan nyeri perut di bagian kanan dan muntah darah. Setelah
dilakukan pemeriksaan, diketahui nilai AST (aspartat
aminotransferase) dan ALT (alanin aminotransferase) pada
pasien tinggi. Dokter menyarankan untuk penggunaan
nasogastric tube (NGT) dan diet sonde selama 3 hari ke depan
dan setelah diobservasi oleh ahli gizi persentase asupannya
50% total kalori, 57% karbohidrat, 40% lemak, 61% protein.
Soal No 5 Diagnosis gizi yang tepat pada pasien B adalah ...
a. Peningkatan Kebutuhan Energi
b. Asupan Oral Inadekuat
c. Asupan Enteral Inadekuat
d. Asupan Parenteral Inadekuat
e. Asupan Oral Berlebih
Pembahasan
Soal No 1-5
Seorang Px An. Z laki-laki usia 15 tahun datang ke RS dengan BB =
50 kg TB = 170 cm menderita demam dengue. Pasien mengeluhkan
demam 38C, bintik kemerahan, mual serta muntah. Diagnosis gizi
yang tepat pada pasien An. Z adalah
a. Penurunan kebutuhan protein
Pembahasan b. Kesulitan menelan
Soal No 1 c. Asupan oral inadekuat
d. Peningkatan kebutuhan cairan
e. Perubahan nilai laboratorium
Seorang balita An. L usia 8 bulan datang ke puskesmas. Setelah
diukur, tinggi badan pasien 64,5 cm dan berat badan 8,2 kg. Setelah
dihitung, PB/U = -2,32 SD, BB/U = -0,02 SD, BB/PB = 1,73 SD, IMT/U
= 1,79 SD maka diagnosis gizi yang tepat pada An. L adalah ...
Pembahasan a. Gizi Kurang

Soal No 2 b. Gizi Lebih


c. Pertumbuhan Suboptimal
d. Pertumbuhan Berlebih
e. Penurunan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Seorang balita An. S usia 2 tahun 3 bulan datang ke puskesmas.
Setelah diukur, tinggi badan pasien 84,3 cm dan berat badan 9 kg.
Setelah dihitung, TB/U = -1.40 SD, BB/U = - 2.49 SD. Diagnosis gizi
yang tepat pada pasien An S adalah ...
a. Gizi Kurang
Pembahasan b. Gizi Lebih
Soal No 3 c. Pertumbuhan Suboptimal
d. Pertumbuhan Berlebih
e. Penurunan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Seorang wanita Ny. M usia 37 tahun dengan BB = 85 kg, TB = 160 cm
datang ke poli gizi. Ny. M berusaha menurunkan berat badan akan
tetapi selalu gagal. Kebiasaan jajanan Ny M adalah gorengan 3x/hari
@3 porsi dan minuman kopi susu 2x/hari. Ny M berolahraga 1x
dalam sebulan bersama teman kantor. Diagnosis Gizi yang SALAH
pada pasien Ny. M adalah...
Pembahasan a. Gizi Lebih

Soal No 4 b. Asupan Karbohidrat yang Berlebih


c. Asupan Lemak yang Berlebih
d. Aktivitas Fisik yang Kurang
e. Peningkatan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Pasien Tn. B laki-laki usia 63 tahun masuk rumah sakit dengan
keluhan nyeri perut di bagian kanan dan muntah darah. Setelah
dilakukan pemeriksaan, diketahui nilai AST (aspartat
aminotransferase) dan ALT (alanin aminotransferase) pada pasien
tinggi. Dokter menyarankan untuk penggunaan nasogastric tube
(NGT) dan diet sonde selama 3 hari ke depan dan setelah
diobservasi oleh ahli gizi persentase asupannya 50% total kalori,
57% karbohidrat, 40% lemak, 61% protein. Diagnosis gizi yang tepat

Pembahasan pada pasien B adalah ...


a. Peningkatan Kebutuhan Energi
Soal No 5 b. Asupan Oral Inadekuat
c. Asupan Enteral Inadekuat
d. Asupan Parenteral Inadekuat
e. Asupan Oral Berlebih
Latihan Soal
No 6-10
Tn B berusia 38 tahun BB 95 kg TB 172 cm datang ke ahli gizi untuk
menjalani diet penurunan berat badan. Setelah menjalankan diet
1500 kkal selama 2 bulan, Tn B mengalami penurunan BB sebesar 5
kg menjadi 90 kg. Akan tetapi, 1 bulan berikutnya BB Tn B tetap dan
memutuskan untuk meningkatkan olahraga lari menjadi 5x
seminggu dengan durasi 30 menit. Diagnosis gizi yang tepat bagi
pasien B adalah ...

Soal No 6 a. Obesitas
b. Aktivitas Fisik yang Berlebih
c. Aktivitas Fisik yang Kurang
d. Peningkatan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
e. Penurunan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Pasien Tn. A usia 45 tahun memiliki riwayat kanker kolon dengan BB
65 kg, TB 175 cm, serta terjadi penurunan berat badan sebesar 10
kg dalam 2 bulan terakhir. Diagnosis gizi yang tepat bagi pasien Tn A
adalah ...
a. Gizi Lebih

Soal No 7 b. Aktivitas Fisik yang Berlebih


c. Gizi Kurang
d. Peningkatan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
e. Penurunan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Seorang pasien Tn. X dalam kondisi tirah baring ketika dihitung
kebutuhan energi sebesar 1500 kkal dari kebutuhan normalnya
sebesar 2100 kkal. Diagnosis gizi yang tepat untuk Tn. X adalah ...
a. Peningkatan kebutuhan energi
b. Penurunan kebutuhan energi
Soal No 8 c. Asupan oral inadekuat
d. Asupan enteral inadekuat
e. Asupan parenteral inadekuat
Pasien Ny. Z menjalani prosedur reseksi usus dikarenakan terjadi
ulserasi dan pendarahan hebat pada usus halus bagian ileum.
Akibatnya, penyerapan zat gizi makro dan mikro terganggu.
Diagnosis gizi yang tepat bagi pasien Ny. Z adalah ...
a. Utilisasi Zat Gizi Terganggu
Soal No 9 b. Perubahan Nilai Lab Terkait Gizi
c. Interaksi Makanan dan Obat
d. Prediksi Interaksi Makanan dan Obat

• Gangguan Fungsi Gastrointestinal


Pasien Tn B usia 35 tahun, BB 85 kg, TB 175 cm, mengalami sirosis
hati. Setelah dilakukan recall 24 jam, diketahui pasien mengonsumsi
energi 83%, karbohidrat 75%, protein 63%, dan lemak 90%
dibandingkan dengan kebutuhan zat gizi harian. Pasien biasa
mengonsumsi es teh manis 1 gelas/hari, bir 5 gelas/hari, gorengan 2
porsi/hari. Diagnosis gizi yang benar untuk pasien Tn B adalah ...
a. Asupan oral inadekuat
Soal No 10 b. Asupan cairan berlebih
c. Asupan alkohol berlebih
d. Asupan lemak berlebih
e. Asupan karbohidrat berlebih
Pembahasan Soal
No 6-10
Tn B berusia 38 tahun BB 95 kg TB 172 cm datang ke ahli gizi untuk
menjalani diet penurunan berat badan. Setelah menjalankan diet
1500 kkal selama 2 bulan, Tn B mengalami penurunan BB sebesar 5
kg menjadi 90 kg. Akan tetapi, 1 bulan berikutnya BB Tn B tetap dan
memutuskan untuk meningkatkan olahraga lari menjadi 5x
seminggu dengan durasi 30 menit. Diagnosis gizi yang tepat bagi
pasien B adalah ...

Soal No 6 a. Obesitas
b. Aktivitas Fisik yang Berlebih
c. Aktivitas Fisik yang Kurang
d. Peningkatan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
e. Penurunan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Pasien Tn. A usia 45 tahun memiliki riwayat kanker kolon dengan BB
65 kg, TB 175 cm, serta terjadi penurunan berat badan sebesar 10
kg dalam 2 bulan terakhir. Diagnosis gizi yang tepat bagi pasien Tn A
adalah ...
a. Gizi Lebih

Soal No 7 b. Aktivitas Fisik yang Berlebih


c. Gizi Kurang
d. Peningkatan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
e. Penurunan Berat Badan yang Tidak Diinginkan
Seorang pasien Tn. X dalam kondisi tirah baring ketika dihitung
kebutuhan energi sebesar 1500 kkal dari kebutuhan normalnya
sebesar 2100 kkal. Diagnosis gizi yang tepat untuk Tn. X adalah ...
a. Peningkatan kebutuhan energi
b. Penurunan kebutuhan energi
Soal No 8 c. Asupan oral inadekuat
d. Asupan enteral inadekuat
e. Asupan parenteral inadekuat
Pasien Ny. Z menjalani prosedur reseksi usus dikarenakan terjadi
ulserasi dan pendarahan hebat pada usus halus bagian ileum.
Akibatnya, penyerapan zat gizi makro dan mikro terganggu.
Diagnosis gizi yang tepat bagi pasien Ny. Z adalah ...
a. Utilisasi Zat Gizi Terganggu
Soal No 9 b. Perubahan Nilai Lab Terkait Gizi
c. Interaksi Makanan dan Obat
d. Prediksi Interaksi Makanan dan Obat

• Gangguan Fungsi Gastrointestinal


Pasien Tn B usia 35 tahun, BB 85 kg, TB 175 cm, mengalami sirosis
hati. Setelah dilakukan recall 24 jam, diketahui pasien mengonsumsi
energi 83%, karbohidrat 75%, protein 63%, dan lemak 90%
dibandingkan dengan kebutuhan zat gizi harian. Pasien biasa
mengonsumsi es teh manis 1 gelas/hari, bir 5 gelas/hari, gorengan 2
porsi/hari. Diagnosis gizi yang benar untuk pasien Tn B adalah ...
a. Asupan oral inadekuat
Soal No 10 b. Asupan cairan berlebih
c. Asupan alkohol berlebih
d. Asupan lemak berlebih
e. Asupan karbohidrat berlebih
Latihan Soal
No 11-15
Pasien Ny. B usia 49 tahun BB 68 kg TB 155 cm masuk ke rumah
sakit dalam kondisi compos mentis dan pemeriksaan fisik klinis
menunjukkan bahwa respirasi 20x/menit, nadi sebesar 90x/menit,
tekanan darah 150/85 mmHg, dan suhu 36,5oC. Pasien mengalami
nyeri dada dan edema di kaki kanan. Diagnosis gizi yang tepat bagi
Pasien Ny. B adalah...
a. Peningkatan kebutuhan zat gizi tertentu (natrium)
Soal No 11 b. Penurunan kebutuhan zat gizi tertentu (natrium)
c. Peningkatan kebutuhan energi
d. Penurunan kebutuhan zat gizi tertentu (kalium)
e. Peningkatan kebutuhan cairan
Diagnosis gizi Underweight yang sesuai pada kasus berikut adalah ...
a. Anak perempuan usia 10 tahun BB = 38 kg TB = 142 cm, BB/U =
1,02 SD, TB/U=0,53 SD
b. Lansia wanita usia 64 tahun BB = 45 kg TB 160 cm

Soal No 12 c. Dewasa pria usia 40 tahun BB = 90 kg TB = 170 cm


d. Remaja laki-laki usia 17 tahun BB = 70 kg TB= 162 cm
e. Bayi perempuan 14 bulan BB = 12 kg PB = 80 cm, BB/U = 1,44
SD, TB/U=0,13 SD, BB/TB = 1,88 SD
Pasien Ny. K usia 56 tahun BB 70 kg, TB 162 cm merupakan pasien
diabetes mellitus tipe 2 (DM2) selama 15 tahun. Pengecekan kadar
glukosa darah puasa (GDP) terakhir sebesar 150 mg/dL dan glukosa
darah sewaktu (GDS) sebesar 260 mg/dL. Setelah kontrol ke ahli
gizi, didapatkan hasil recall pemenuhan zat gizi 93% total kalori, 85%
karbohidrat, 88% protein dan 97% lemak dibandingkan dengan
kebutuhan harian. Kebiasaan makan Ny. K adalah 3x makan utama
dan 3x selingan berupa teh 3 gelas perhari dengan gula tebu 2 sdm.
Diagnosis gizi yang tepat pada pasien Ny. K adalah ...
Soal No 13 a. Asupan Karbohidrat yang berlebih
b. Asupan Karbohidrat yang inadeakuat
c. Asupan Karbohidrat yang inkonsisten
d. Penurunan Kebutuhan Karbohidrat
e. Peningkatan Kebutuhan Karbohidrat
Pasien Nn X usia 23 tahun BB 85 kg TB 175 cm masuk rumah sakit
dengan gejala mual,muntah dan diare berair dengan frekuensi 2x
sehari dan cenderung memburuk selama seminggu terakhir. Nn X
sebelumnya mengonsumsi pil pencahar dan pelangsing setiap hari
untuk menurunkan berat badan secara cepat. Diagnosis gizi yang
tepat pada pasien Tn. X adalah ...
a. Kepercayaan yang salah terhadap diet/makanan
Soal No 14 b. Utilisasi zat gizi yang terganggu
c. Kurangnya pemantauan diri
d. Pola makan yang terganggu
e. Ketidaksiapan perubahan perilaku gaya hidup
Diagnosis gizi Obesitas yang sesuai pada kasus berikut adalah ...
a. Anak perempuan usia 10 tahun BB = 38 kg TB = 142 cm, BB/U =
1,02 SD, TB/U=0,53 SD
b. Lansia wanita usia 64 tahun BB = 45 kg TB 160 cm

Soal No 15 c. Dewasa pria usia 35 tahun BB = 90 kg TB = 170 cm


d. Remaja laki-laki usia 17 tahun BB = 55 kg TB= 162 cm
e. Bayi perempuan 14 bulan BB = 12 kg PB = 80 cm, BB/U = 1,44
SD, TB/U=0,13 SD, BB/TB = 1,88 SD
Pembahasan Soal
No 11-15
Pasien Ny. B usia 49 tahun BB 68 kg TB 155 cm masuk ke rumah
sakit dalam kondisi compos mentis dan pemeriksaan fisik klinis
menunjukkan bahwa respirasi 20x/menit, nadi sebesar 90x/menit,
tekanan darah 150/85 mmHg, dan suhu 36,5oC. Pasien mengalami
nyeri dada dan edema di kaki kanan. Diagnosis gizi yang tepat bagi
Pasien Ny. B adalah...
a. Peningkatan kebutuhan zat gizi tertentu (natrium)
Soal No 11 b. Penurunan kebutuhan zat gizi tertentu (natrium)
c. Peningkatan kebutuhan energi
d. Penurunan kebutuhan zat gizi tertentu (kalium)
e. Peningkatan kebutuhan cairan
Diagnosis gizi Underweight yang sesuai pada kasus berikut adalah ...
a. Anak perempuan usia 10 tahun BB = 38 kg TB = 142 cm, BB/U =
1,02 SD, TB/U=0,53 SD
b. Lansia wanita usia 64 tahun BB = 45 kg TB 160 cm

Soal No 12 c. Dewasa pria usia 40 tahun BB = 90 kg TB = 170 cm


d. Remaja laki-laki usia 17 tahun BB = 70 kg TB= 162 cm
e. Bayi perempuan 14 bulan BB = 12 kg PB = 80 cm, BB/U = 1,44
SD, TB/U=0,13 SD, BB/TB = 1,88 SD
Pasien Ny. K usia 56 tahun BB 70 kg, TB 162 cm merupakan pasien
diabetes mellitus tipe 2 (DM2) selama 15 tahun. Pengecekan kadar
glukosa darah puasa (GDP) terakhir sebesar 150 mg/dL dan glukosa
darah sewaktu (GDS) sebesar 260 mg/dL. Setelah kontrol ke ahli
gizi, didapatkan hasil recall pemenuhan zat gizi 93% total kalori, 85%
karbohidrat, 88% protein dan 97% lemak dibandingkan dengan
kebutuhan harian. Kebiasaan makan Ny. K adalah 3x makan utama
dan 3x selingan berupa teh 3 gelas perhari dengan gula tebu 2 sdm.
Diagnosis gizi yang tepat pada pasien Ny. K adalah ...
Soal No 13 a. Asupan Karbohidrat yang berlebih
b. Asupan Karbohidrat yang inadeakuat
c. Asupan Karbohidrat yang inkonsisten
d. Penurunan Kebutuhan Karbohidrat
e. Peningkatan Kebutuhan Karbohidrat
Pasien Nn X usia 23 tahun BB 85 kg TB 175 cm masuk rumah sakit
dengan gejala mual,muntah dan diare berair dengan frekuensi 2x
sehari dan cenderung memburuk selama seminggu terakhir. Nn X
sebelumnya mengonsumsi pil pencahar dan pelangsing setiap hari
untuk menurunkan berat badan secara cepat. Diagnosis gizi yang
tepat pada pasien Tn. X adalah ...
a. Kepercayaan yang salah terhadap diet/makanan
Soal No 14 b. Utilisasi zat gizi yang terganggu
c. Kurangnya pemantauan diri
d. Pola makan yang terganggu
e. Ketidaksiapan perubahan perilaku gaya hidup
Diagnosis gizi Obesitas yang sesuai pada kasus berikut adalah ...
a. Anak perempuan usia 10 tahun BB = 38 kg TB = 142 cm, BB/U =
1,02 SD, TB/U=0,53 SD
b. Lansia wanita usia 64 tahun BB = 45 kg TB 160 cm

Soal No 15 c. Dewasa pria usia 35 tahun BB = 90 kg TB = 170 cm


d. Remaja laki-laki usia 17 tahun BB = 55 kg TB= 162 cm
e. Bayi perempuan 14 bulan BB = 12 kg PB = 80 cm, BB/U = 1,44
SD, TB/U=0,13 SD, BB/TB = 1,88 SD
Latihan Soal
No 16-20
Pasien Ny. Y usia 56 tahun BB 45 kg, TB 152 cm diketahui menderita
kanker payudara dan harus menjalani kemoterapi. Setelah
menjalani sesi kemoterapi, beliau selalu mengeluhkan mual,
muntah dan tidak nafsu makan sehingga asupan zat gizi cenderung
menurun. Diagnosis gizi yang tepat bagi Ny. Y adalah ...
a. Utilisasi Zat Gizi Terganggu
Soal No 16 b. Perubahan Nilai Lab Terkait Gizi
c. Interaksi Makanan dan Obat
d. Kesulitan Menelan
e. Pola makan terganggu
Pasien An. R perempuan usia 15 tahun BB 39 tahun TB 152 cm
diketahui didiagnosis anoreksia nervosa. An R cenderung
menghindari makanan, depresi memiliki pandangan citra tubuh
yang salah dan terkadang memuntahkan makanannya kembali.
Diagnosis gizi yang tepat bagi An. R adalah ...
a. Utilisasi Zat Gizi Terganggu
Soal No 17 b. Perubahan Nilai Lab Terkait Gizi
c. Interaksi Makanan dan Obat
d. Kesulitan Menelan
e. Pola Makan Terganggu
Pasien Nn M usia 34 tahun BB 49 kg, TB 170 cm berkonsultasi ke ahli
gizi dan didapatkan hasil recall pemenuhan zat gizi 91% total kalori,
60% karbohidrat, 98% protein dan 90% lemak dibandingkan dengan
kebutuhan harian. Diagnosis gizi yang tepat bagi Tn Q adalah ...
a. Asupan lemak inadekuat

Soal No 18 b. Asupan karbohidrat inadekuat


c. Asupan protein inadekuat
d. Asupan oral inadekuat
e. Asupan enteral inadekuat
Pasien Tn Q usia 26 tahun BB 89 kg, TB 162 cm berkonsultasi ke ahli
gizi dan didapatkan hasil recall pemenuhan zat gizi 95% total kalori,
98% karbohidrat, 78% protein dan 118% lemak dibandingkan
dengan kebutuhan harian. Diagnosis gizi yang tepat bagi Tn Q
adalah ...
a. Asupan lemak berlebih
Soal No 19 b. Asupan karbohidrat berlebih
c. Asupan protein berlebih
d. Asupan oral berlebih
e. Asupan enteral berlebih
Pasien An. A usia 2 tahun 5 bulan, tinggi badan 77,5 cm, lingkar
kepala 41,5 cm, berat badan 8,2 kg. Diketahui pasien mengalami
penurunan berat badan. Pasien pernah mengalami diare dan
menderita infeksi saluran pernapasan atas (ISPA). Tidak ada tanda
edema pada pasien. Hasil recall dibandingkan AKG menunjukkan
energi sebesar 61,5%, karbohidrat 52,3%, protein 57,8%, dan lemak
72,5%. Diagnosis gizi yang benar untuk pasien An. A KECUALI ...
Soal No 20 a. Asupan oral inadekuat
b. Pertumbuhan yang tidak optimal
c. Penurunan kebutuhan energi

d. Underweight
e. Penurunan berat badan yang tidak disengaja
Pembahasan Soal
No 16-20
Pasien Ny. Y usia 56 tahun BB 45 kg, TB 152 cm diketahui menderita
kanker payudara dan harus menjalani kemoterapi. Setelah
menjalani sesi kemoterapi, beliau selalu mengeluhkan mual,
muntah dan tidak nafsu makan sehingga asupan zat gizi cenderung
menurun. Diagnosis gizi yang tepat bagi Ny. Y adalah ...
a. Utilisasi Zat Gizi Terganggu
Soal No 16 b. Perubahan Nilai Lab Terkait Gizi
c. Interaksi Makanan dan Obat
d. Kesulitan Menelan
e. Pola makan terganggu
Pasien An. R perempuan usia 15 tahun BB 39 tahun TB 152 cm
diketahui didiagnosis anoreksia nervosa. An R cenderung
menghindari makanan, depresi memiliki pandangan citra tubuh
yang salah dan terkadang memuntahkan makanannya kembali.
Diagnosis gizi yang tepat bagi An. R adalah ...
a. Utilisasi Zat Gizi Terganggu
Soal No 17 b. Perubahan Nilai Lab Terkait Gizi
c. Interaksi Makanan dan Obat
d. Kesulitan Menelan
e. Pola Makan Terganggu
Pasien Nn M usia 34 tahun BB 49 kg, TB 170 cm berkonsultasi ke ahli
gizi dan didapatkan hasil recall pemenuhan zat gizi 91% total kalori,
60% karbohidrat, 98% protein dan 90% lemak dibandingkan dengan
kebutuhan harian. Diagnosis gizi yang tepat bagi Tn Q adalah ...
a. Asupan lemak inadekuat

Soal No 18 b. Asupan karbohidrat inadekuat


c. Asupan protein inadekuat
d. Asupan oral inadekuat
e. Asupan enteral inadekuat
Pasien Tn Q usia 26 tahun BB 89 kg, TB 162 cm berkonsultasi ke ahli
gizi dan didapatkan hasil recall pemenuhan zat gizi 95% total kalori,
98% karbohidrat, 78% protein dan 118% lemak dibandingkan
dengan kebutuhan harian. Diagnosis gizi yang tepat bagi Tn Q
adalah ...
a. Asupan lemak berlebih
Soal No 19 b. Asupan karbohidrat berlebih
c. Asupan protein berlebih
d. Asupan oral berlebih
e. Asupan enteral berlebih
Pasien An. A usia 2 tahun 5 bulan, tinggi badan 77,5 cm, lingkar
kepala 41,5 cm, berat badan 8,2 kg. Diketahui pasien mengalami
penurunan berat badan. Pasien pernah mengalami diare dan
menderita infeksi saluran pernapasan atas (ISPA). Tidak ada tanda
edema pada pasien. Hasil recall dibandingkan AKG menunjukkan
energi sebesar 61,5%, karbohidrat 52,3%, protein 57,8%, dan lemak
72,5%. Diagnosis gizi yang benar untuk pasien An. A KECUALI ...
Soal No 20 a. Asupan oral inadekuat
b. Pertumbuhan yang tidak optimal
c. Penurunan kebutuhan energi

d. Underweight
e. Penurunan berat badan yang tidak disengaja
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai