Anda di halaman 1dari 17

FORMAT RPS IAIN LHOKSEUMAWE

RANCANGAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH : SATISTIK SOSIAL


KODE MK : BKI 308

PENYUSUN :
Dr. Marhamah, M. Kom. I

PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM


FAKULTAS USHULUDDIN ADAB DAN DAKWAH
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI LHOKSEUMAWE
2020
HALAMAN PENGESAHAN

Identitas Mata Kuliah


Nama Mata Kuliah : Statistik Sosial
Nomor Kode/ SKS : BKI 308
Bidang Ilmu : Bimbingan dan Konseling Islam
Status Mata Kuliah :

Koordinator/Pengampu Mata Kuliah


Nama : Dr. Marhamah, M. Kom. I
NIP/NIDN : 196708201997032002/0167082001
Pangkat/ Golongan : Pembina, IV/a
Jabatan : Lektor
Fakultas/Program Studi : Ushuluddin Adab dan Dakwah/KPI
Universitas : IAIN Lhokseumawe

Jumlah Tim Pengajar/Pengajar : 1 Orang

Lhokseumawe, September 2020

Menyetujui Mengetahui
Ketua Jurusan PJ Mata Kuliah

(Adnan, M. Pd) (Dr. Marhamah, M. Kom. I)


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
I. Identitas Mata Kuliah
1. Nama Mata Kuliah : Statistik Sosial
2. Kode Mata Kuliah : BKI 308
3. Dosen Pengampu MK : Dr. Marhamah, M.Kom.I
4. Fak/Jur/Sem/SKS : Ushuluddin Adab dan Dakwah/BKI/3/2 sks
5. Institusi : IAIN Lhokseumawe
II. Capaian Pembelajaran
1. Soft Skill :
a. Mampu menunjukkan moral, etika, norma, dan kepribadian yang baik selama
mengikuti perkuliahan.
b. Mampu belajar secara mandiri dan menggunakan ICT dalam menyelesaikan tugas-
tugas yang diberikan.
2. Hard Skill :
a. Mampu menyelesaikan permasalahan sosial secara statistika dan menjekaskannya
dalam bentuk yang mudah dopahami
b. Mengusasi konsep dasar keilmuan statistika dan metode-metode analisis statistika
c. Mampu mengaplikasikan metode-metode analisis statistika pada berbagai bidang
terapan
d. Mampu menganalisis data serta mengintrepretasi hasil analisis
III. Matrik Pembelajaran

Minggu Kemampuan Akhir Bahan Kajian Pokok Bahasan/ Strategi Alokasi Latihan Kriteria Penilaian dan Bobot
ke- Materi Pembelajaran Waktu Indikator Nilai
1 Soft skills a. Kontrak Penjelasan RPS - Ceramah 2x50 Soft Skill:
a. Mampu menunjukkan Perkuliahan - Tanya Menit Adab dalam Kelas
moral, etika, norma, b. Pengantar Jawab Izin saat bertanya
dan kepribadian yang statistik sosial
baik selama mengikuti Hard Skill:
perkuliahan. a. Memahami RPS
b. Mampu belajar secara b. Memahami pengantar
mandiri dan statistik
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.

Hard skills
a. Mahasiswa menyepakati
kontrak perkuliahan
dengan dosen.
b. Mahasiswa memahami
pengantar statistik sosial

2 Soft skills a. Statistik a. Pengertian a. Ceramah 2x50 Soft Skill:


a. Mampu menunjukkan deskriptif dan statistic b. Tanya Menit Adab dalam Kelas
moral, etika, norma, ruang deskriptif Jawab Izin saat bertanya
dan kepribadian yang lingkupnya b. Ruang lingkup c. Diskusi
baik selama mengikuti statistic Hard Skill:
perkuliahan. deskriptif Memahami statistic
b. Mampu belajar secara deskriptif dan ruang
mandiri dan lingkupnya
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.

Hard skills
a. Mahasiswa memahami
statistic deskriptif

3 Soft skills a. Statistik a. Pengertian a. Ceramah 2x50 Soft Skill:


a. Mampu menunjukkan inferensial statistic b. Tanya Menit Adab dalam Kelas
moral, etika, norma, dan ruang inferensial Jawab Izin saat bertanya
dan kepribadian yang lingkupnya b. Ruang c. Diskusi
baik selama mengikuti lingku[ statistic Hard Skill:
perkuliahan. inferensial Memahami statistic
b. Mampu belajar secara inferensial dan ruang
mandiri dan lingkupnya
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.

Hard skills
a. Mahasiswa memahami
statistic inferensial

4 Ujian Capaian Pembelajaran (Quiz) 10%


5 Soft skills a. Penyajian data a. Pengertian - Ceramah 2x50 Menyelesaikan soal Soft Skill:
a. Mampu menunjukkan distrubusi distribusi frekeunsi - Tanya Menit contoh Adab dalam Kelas
moral, etika, norma, frekuensi b. Jenis distribusi Jawab Izin saat bertanya
dan kepribadian yang b. Penyajian data frekuensi - Diskusi
baik selama mengikuti grafik c. Penghitungan Hard Skill:
perkuliahan. distribusi frekuensi a. Memahami penuajian
b. Mampu belajar secara d. Jenis grafik data distribusi
mandiri dan frekuensi
menggunakan ICT b. Memahami penyajian
dalam menyelesaikan data grafik
tugas-tugas yang
diberikan.

Hard skills
a. Mahasiswa memahami
penyajian data distribusi
frekuensi dan grafil
6 Soft skills a. Pemusatan data a. Mean, Median, - Ceramah 2x50 Menyelesaikan soal Soft Skill:
a. Mampu b. Penyebaran data Modus - Tanya Menit contoh Adab dalam Kelas
menunjukkan moral, b. Varians, standar Jawab Izin saat bertanya
etika, norma, dan Deviasi, Range - Diskusi Hard Skill:
kepribadian yang a. Memahami pemusatan
baik selama data
mengikuti b. Memahamai
perkuliahan. penyebaran data
b. Mampu belajar
secara mandiri dan
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.

Hard skills
a. Mahasiswa mampu
memahami pemusatan
dan penyebaran data
7 Soft skills a. Populasi dan a. Pengertian - Ceramah 2x50 Soft Skill:
a.Mampu menunjukkan ruanglingkup populasi dan - Tanya Menit Adab dalam Kelas
moral, etika, norma, b. Sampel dan sampel Jawab Izin saat bertanya
dan kepribadian yang Teknik sampling b. Teknik - Diskusi
baik selama mengikuti pengambilan Hard Skill:
perkuliahan. sampel a. Memahami populasi
b.Mampu belajar secara (probabilitas dan dan sampel
mandiri dan nonprobabilitas)
menggunakan ICT c. Penentuan jumlah
dalam menyelesaikan sampel
tugas-tugas yang
diberikan.

Hard skills
a. Mahasiswa mampu
menjelaskan populasi
dan sampel
8 Soft skills a. Uji prasarat a. Uji normalitas data - Ceramah 2x50 a. Menyelesaikan soal Soft Skill:
a. Mampu analisis b. Uji Linearitas data - Tanya Menit contoh Adab dalam Kelas
menunjukkan moral, c. Uji homogenitas Jawab b. Menggunakan SPSS Izin saat bertanya
etika, norma, dan data - Diskusi
kepribadian yang Hard Skill:
baik selama a. Memahami uji
mengikuti normalitas data,
perkuliahan. linearitas data dan
b. Mampu belajar homogenitas data
secara mandiri dan
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.
Hard skills
a. Mahasiswa mampu
menjelaskan uji
prasyarat analisis
9 Ujian Capaian Pembelajaran (UTS) 30%
10 Soft skills a. Uji coba a. Uji Validitas - Ceramah 2x50 a. Menyelesaikan soal Soft Skill:
a. Mampu instrumen b. Uji Reliabvilitas - Tanya jawab Menit contoh Adab dalam Kelas
menunjukkan moral, - Diskusi b. Menggunakan SPSS Izin saat bertanya
etika, norma, dan Hard Skill:
kepribadian yang Memahami uji validitas
baik selama dan reliabilitas
mengikuti
perkuliahan.
b. Mampu belajar
secara mandiri dan
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.
Hard skills
Mahasiswa mampu
menjelaskan uji coba
intrumen
11 Soft skills a. Uji prasyarat a. Uji - Ceramah a. Menyelesaikan soal Soft Skill:
a. Mampu analisis Multikolinearitas - Tanya jawab Contoh Adab dalam Kelas
menunjukkan moral, b. Uji - Diskusi Menggunakan SPSS Izin saat bertanya
etika, norma, dan Heteroskedastisitas Hard Skill:
kepribadian yang c. Uji Autokorelasi Memahami uji
baik selama Multikolinearitas, uji
mengikuti Heteroskedastisitas dan
perkuliahan. Uji Autokorelasi
b. Mampu belajar
secara mandiri dan
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.
Hard skills
Mahasiswa mampu
menjelaskan uji prasyarat
analisis (lanjutan)
12 Soft skills a. Statistik a. Univariat - Ceramah 2x50 a. Menyelesaikan soal Soft Skill:
a. Mampu paramentrik b. Multivariat - Tanya jawab Menit contoh Adab dalam Kelas
menunjukkan moral, Korelatif - Diskusi b. Menggunakan SPSS Izin saat bertanya
etika, norma, dan (Pearson dan
kepribadian yang Regresi) Hard Skill:
baik selama Memahami statistic
mengikuti paramentrik korelatif
perkuliahan. (Pearson dan regresi)
b. Mampu belajar
secara mandiri dan
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.
Hard skills
Mahasiswa mampu
memahami statistic
parametrik korelatif

13 Soft skills a. Statistik a. Uji 2 sampel - Ceramah 2x50 a. Menyelesaikan soal Soft Skill:
a. Mampu menunjukkan paramentrik b. Uji K sampel (t - Tanya jawab Menit contoh Adab dalam Kelas
moral, etika, norma, komparatif test, Anava) - Diskusi b. Menggunakan SPSS Izin saat bertanya
dan kepribadian yang Hard Skill:
baik selama mengikuti Memahami statistic
perkuliahan. paramentrik komparatif
b. Mampu belajar secara
mandiri dan
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.
Hard skills
Mahasiswa mampu
memahami statistik
parametrik komparatif

14 Soft skills a. Statistik a. Univariat - Ceramah 2x50 a. Menyelesaikan soal Soft Skill:
a. Mampu nonparamentrik b. Multivariat - Tanya jawab Menit contoh Adab dalam Kelas
menunjukkan Korelatif - Diskusi b. Menggunakan SPSS Izin saat bertanya
moral, etika, norma, (Speraman Hard Skill:
dan kepribadian Kendal dan Memahami Statistik
yang baik selama Kai) nonparamentrik Korelatif
mengikuti (Speraman Kendal dan
perkuliahan. Kai)
b. Mampu belajar
secara mandiri dan
menggunakan ICT
dalam
menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.
Hard skills
Mahasiswa mampu
memahami statistic non
parametrik korelatif

15 Soft skills a. Statistik a. Uji 2 sampel - Ceramah 2x50 a. Menyelesaikan soal Soft Skill:
a. Mampu nonparamentrik b. Uji K sampel - Presentasi Menit contoh Adab dalam Kelas
menunjukkan moral, komparatif (Mann-Whitney, - Diskusi b. Menggunakan SPSS Izin saat bertanya
etika, norma, dan Kruskal) Hard Skill:
kepribadian yang Memahami statistic
baik selama paramentrik
mengikuti nonkomparatif
perkuliahan.
b. Mampu belajar
secara mandiri dan
menggunakan ICT
dalam menyelesaikan
tugas-tugas yang
diberikan.
Hard skills
Mahasiswa mampu
memahami statistic non
parametrik komparatif

16 Ujian Capaian Pembelajaran (UAS) 40%


IV. Rancangan Tugas = UJIAN CP (sesuai jumlah CP)

1. Dilaksanakan Pada;

Pertemuan Bobot Nilai

2. Uraian Tugas
a. Batasan yang harus dikerjakan mahasiswa :
1). Mengidentifikasi ….
2). Memahami …..
3). dst

b. Metode pengajaran :

c. Outcome Pengerjaan :
1). Memahami dan mampu menyelesaikan tugas berupa
2). dst

V. Kriteria Penilaian
GRADING SCHEME HARD SKILL

GRADE SKOR DESKRIPSI


A+ 96 – 100 Menjawab dengan menggunakan bahasa yang
sistematis, argumentatif dan sesuai dengan rujukan
serta konsep keilmuwan.
A 91 – 95 Menjawab dengan menggunakan bahasa yang
sistematis, argumentatif dan tidak sesuai dengan
rujukan serta konsep keilmuwan.
A- 86 – 90 Menjawab dengan menggunakan bahasa yang tidak
sistematis, tidak argumentatif dan tidak sesuai
dengan rujukan serta konsep keilmuwan.
B+ 81 – 85 Menjawab dengan menggunakan bahasa yang
sistematis, tidak argumentatif dan tidak sesuai
dengan rujukan serta konsep keilmuwan.
B 76 – 80 Menjawab dengan menggunakan bahasa yang tidak
sesuai kaidah keilmuwan dan tidak terstruktur,
sistematis.
B- 71 – 75 Menjawab dengan menggunakan bahasa yang tidak
sesuai kaidah keilmuwan dan tidak terstruktur,
sistematis serta membangun argumentasi sendiri.
GRADING SCHEME SOFT SKILL

GRADE SKOR DESKRIPSI


Sangat Istimewa 96 – 100 Datang sebelum dosen hadir, berbahasa yang
santun, aktif dalam mengikuti perkuliahan,
berpakaian sesuai kode etik.
Istimewa 91 – 95 Datang bersamaan dengan dosen hadir, berbahasa
yang santun, aktif dalam mengikuti perkuliahan,
berpakaian sesuai kode etik.
Sangat Baik 86 – 90 Datang bersamaan dengan dosen hadir, berbahasa
yang santun, tidak aktif dalam mengikuti
perkuliahan, berpakaian sesuai kode etik.
Baik 81 – 85 Datang sebelum dosen hadir, berbahasa yang
santun, tidak aktif dalam mengikuti perkuliahan,
tidak berpakaian sesuai kode etik.
Cukup 76 – 80 Datang setelah dosen hadir, berbahasa yang
santun, tidak aktif dalam mengikuti perkuliahan,
dan tidak berpakaian sesuai kode etik.
Kurang <76 Jarang mengikuti perkuliahan, berbahasa yang
tidak santun, tidak aktif dalam mengikuti
perkuliahan, dan tidak berpakaian sesuai kode
etik.

VI. Bahan Pembelajaran

VII. Daftar Referensi

1. Healey, J.F. 2012. Statistics: A Tool for Social Research, Ninth Edition. Wadsworth
CENGAGE Learning, Belmont
2. Sugiyono. (2014). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
3. Subana, Rahardi, Sudrajat. (2000). Statistik Pendidikan. Bandung: Pustaka Setia.
4. Sudjana. (1989). Metoda Statistika. Bandung: Tarsito.
5. Ating Somantri dan Sambas Ali Muhidin. (2006). Aplikasi Statistika Dalam Penelitian.
Bandung: Pustaka Setia
6. Connover, W. J. (1971). Practical Nonparametric Statistics. New York: John Willey &
Sons.
7. Daniel, W. W. (1978). Applied Nonparametric Statistics. Houghton Mifflin.
8. Praptono. (1986). Modul Statistika Nonparametrik. Jakarta: Universitas Terbuka.
9. Siegel, S. (1994). Statistik Nonparametrik untuk Ilmu-ilmu Sosial. Jakarta: Gramedia.
Disusun Oleh Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:
Dosen Pengampu, Penanggung Jawab Ketua Jurusan, Dekan/Direktur,
Keilmuwan,

…………………. …………………. …………………. ………………….

DESKRIPSI UNSUR GENERIK YANG TERCANTUM DALAM RPS

NO UNSUR DESKRIPSI

1 Nama Jurusan/Program : Ditulis sesuai dengan yang tercantum dalam ijin


Studi pembukaan/ pendirian/ operasional program studi yang
dikeluarkan oleh Kementerian
2 Nama Mata Kuliah : Ditulis mata kuliah sesuai dengan yang tercantum pada
peta kurikulum Prodi
3 Kode Mata Kuliah : Ditulis kode mata kuliah sesuai dengan yang tercantum
pada peta kurikulum
4 Semester : Ditulis pada semester berapa dari total 8 semester (S1)
mata kuliah tersebut ditawarkan
5 Bobot (sks) : Ditulis dalam unit sks (satuan kredit semester). Bobot sks
mencerminkan jumlah jam pembelajaran per semester
atau per minggu yang terdiri dari jam tatap muka,
pembelajaran mandiri, pembelajaran terstruktur dan
praktikum (kalau ada) atau bentuk pembelajaran lainnya.
Jumlah jam pembelajaran per semester atau per minggu
sangat tergantung pada kedalaman dan keluassan capaian
pembelajaran (CP), bahan kajian serta strategi dan
metode pembelajaran.
Pengertian 1 sks adalah proses pembelajaran selama 170
menit per minggu (dapat dalam bentuk kegiatan 50 menit
tatap muka, 60 menit pembelajaran mandiri dan 60 menit
pembelajaran terstruktur) atau 170 menit praktikum atau
bentuk pembelajara lainnya
6 Dosen Pengampu : Dapat diisi lebih dari satu orang bila pembelajaran
dilakukan oleh suatu tim pengampu (Team teaching),
atau kelas paralel.
7 Capaian Pembelajaran : Dipilih unsur CP mata kuliah dari unsur capaian
pembelajaran Prodi dalam kaitannya membentuk profile
lulusan. Dengan kata lain unsur capaian pembelajaran
mata kuliah selalu online dengan capaian pembelajaran
lulusan Prodi. Dapat pula dikatakan bahwa ragam CP
lulusan Prodi dibebankan pada mata kuliah yang ada pada
peta kurikulum.
Unsur capaian pembelajaran (CP) terdiri dari penguasaan
keilmuan, keterampilan khusus, keterampilan umum dan
sikap. Unsur capaian dapat dua atau lebih, tergantung
pada kedalaman capaian pembelajaran yang ingin
dikembangkan pada diri mahasiswa.
8 Bahan Kajian : Ditulis ragam bahan kajian yang diperlukan yang diambil
dari bahan kajian prodi. Baris ini diisi untuk
menjustifikasi bahwa bahan kajian mata kuliah adalah
bagian dari bahan kajian prodi.
9 Minggu ke- : Sesuai dengan SNDIKTI bahwa bagian waktu proses
pembelajaran yaitu tatap muka adalah paling sedikit 16
kali dalam sattu semester termasuk UTS dan UAS,
sehingga proses pembelajaran dapat dibagi menjadi 16
minggu pembelajaran (satu semester).
10 Kemampuan Akhir yang : Ditulis kememampuan akhir = capaian pembelajaran (CP)
Diharapkan pada setiap tahapan pembelajaran (bahan kajian/pokok
bahasan). Harus secara jelas mendukung CP mata kuliah.
Dengan kata lain setiap CP pada bahan kajian atau pokok
bahasan harus scara jelas merujuk CP pada level mata
kuliah (course). CP bahan kajian/pokok bahasan dapat
terdiri dari penguasaan pengetahuan, keterampilan
(umum dan/atau khusus) dan/atau sikap.
11 Bahan Kajian : Dapat bersumber dari modul pembelajaran dengan pokok
dan sub-pokok bahasannya. Bahan kajian disusun
bertahap dalam 16 minggu pembelajaran. Kedalaman
dan keluasan bahan kajian ditentukan sesuai dengan
kemampuan akhir yang diharapkan. Bahan kajian untuk
seluruh tahapan pembelajaran dapat dapat disediakan
secara online (e-modules) atau sehingga mudah diakses
oleh mahasiswa.
12 Strategi / Metode : Untuk mengembangkan CP pada diri mahasiswa dengan
Pembelajaran bahan kajiannya, diperlukan metode/strategi
pembelajaran khusus. Metode pembelajaran dapat dalam
bentuk pembelajaran mandiri dengan menyediakan bahan
pustaka utama atau tambahan, dan mahasiswa sendiri
dapat mencari sumber literatur yang relevan. Tugas
terstruktur dapat diberikan seperti literature review (tugas
esay), pembelajaran berbasis masalah dan lainnya.
Pembelajaran di kelas (tatap muka) dapat berupa
pemaparan dosen (ceramah), diskusi kelompok,
presentasi, role play, dan lainnya.
Metode pembelajaran lainnya dapat berupa praktikum
praktik bengkel, praktik di lapang atau studio. Dalam
satu tahapan pembelajaran, dapat mengakomodasikan
gabungan beberapa metode pembelajaran. Demikian pula
dalam satu mata kuliah terdiri dari berbagai macam
metode pembelajaran.
14 Alokasi Waktu : Alokasi waktu disediakan untuk mencapai kemampuan
pada tiap tahap pembelajaran dan disesuaikan dengan
Permenristekdikti.
Dicantumkan total waktu pada setiap tahapan
pembelajaran, jumlah jam atau menit yang dibutuhkan
dalam pembelajaran per minggu mencerminkan bobot
sks.
Contohnya untuk 3 sks (3 x 170 menit=510 menit = 8.5
jam) dapat terdiri dari : Tatap muka 2 x 50 menit;
pembelajaran mandiri 2x 60 menit; pembelajaran / tugas
terstruktur 2 x 60 menit; dan praktikum 170 menit.
15 Indikator Capaian : Dituliskan indikator yang dapat menunjukan pencapaian
kemampuan yang diharapkan meliputi penguasaan
pengetahuan (cognitive), keterampilan (phsycomotoric)
dan sikap (affective).
Unsur kemampuan yang dinilai (secara kualitatif:
ketepatan analisis, kerapian sajian, Kreatifitas ide,
kemampuan komunikasi, dan secara kuantitatif :
banyaknya kutipan acuan / unsur yang dibahas, kebenaran
hitungan).
16 Instrumen Penilaian : Sebutkan instrumen penilaian yang digunakan, seperti
Quiz (multiple choice, T/F), rubrik holitik, rubrik
deskriptif
17 Bobot Penilaian : disesuaikan dengan waktu yang digunakan untuk
membahas atau mengerjakan tugas, atau terkait dengan
besarnya kemampuan terhadap pencapaian kompetensi
mata kuliah ini.
18 Pustaka/Literatur : Cantumkan literatur yang digunakan dalam bentuk jurnal
ilmiah, text books, website links dan sumber lainnya

ALOKASI WAKTU

AKTIVITAS DALAM TATAP MUKA BELAJAR BELAJAR


1 SKS (TM) TERSTRUKTUR MANDIRI (BM)
(BT)
Teori 50 menit 60 menit 60 menit
Seminar 100 menit - 70 menit
Praktikum Laboratorium 170 menit
Praktik Lapangan atau 240 menit
Kerja Lapangan
Pembimbingan Tugas 240 menit
Akhir (S1, S2, S3)
(Sumber; PERMENRISTEKDIKTI No 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi)

Anda mungkin juga menyukai