Anda di halaman 1dari 4

4/23/2024

 Kepemimpinan adalah aktivitas mempengaruhi


orang-orang untuk berusaha mencapai tujuan
kelompok secara sukarela (George R.Terry).
 Menurut (Roberto Tannenbaum DKK) kepemimpinan
adalah pengaruh antar pribadi yang dilakukan dalam
situasi dan diarahkan melalui proses komunikasi
untuk mencapai suatu tujuan atau tujuan-tujuan
khusus.

 Teori “ Trait “ (Bakat)


Teori ini menekankan bahwa setiap orang adalah
pemimpin (pimpinan dibawa sejak lahir bukan
didapatkan) dan mereka mempunyai karakteristik
tertentu yang membuatmereka lebih baik dari orang
lain, teori ini disebut dengan “Great Man Theory”.
 Teori Perilaku
Nursalam (2002) menyatakan bahwa teori perilaku
lebih menekankan kepada apa yang dilakukan
pemimpin dan bagaimana seorang manajer
menjalankan fungsinya.

1
4/23/2024

Gaya kepemimpin terdiri dari lima jenis yaitu:


 Gaya kepemimpinan autokratis
 Gaya kepemimpinan demokratis
 Gaya kepemimpinan Partisipatif
 Gaya kepemimpinan Laisserz Faire
 Gaya kepemimpinan kharismatik

 Menurut James A.F Stonen, tugas utama seorang pemimpin


adalah:
1. Pemimpin bekerja dengan orang lain
2. Pemimpin adalah tanggung jawab dan
mempertanggungjawabkan (akontabilitas).
 Menurut Henry Mintzberg, Peran Pemimpin adalah :
1. Peran hubungan antar perorangan, dalam kasus ini fungsinya
sebagai pemimpin yang dicontoh, pembangun tim, pelatih,
direktur, mentor konsultasi.
2. Fungsi Peran informal sebagai monitor, penyebar informasi
dan juru bicara.
3. Peran Pembuat keputusan, berfungsi sebagai pengusaha,
penanganan gangguan, sumber alokasi, dan negosiator

2
4/23/2024

Karakteristik seorang pemimpin didasarkan kepada


prinsip-prinsip (Stephen R. Coney) sebagai berikut:
 Seorang yang belajar seumur hidup
 Berorientasi pada pelayanan
 Membawa energi yang positif

 Pola dasar kepemimpinan ada 2, yaitu :


 Kepemimpinan formal, adalah kepemimpinan yang
bersifat resmi dalam organisasi, diatur sesuai pangkat,
jabatan, herarki, dan struktur dalam organisasi.
 Kepemimpinan informal, adalah kepemimpinan yang
tidak berdasarkan atas herarki, akan tetapi lebih di
dasarkan pada pengakuan nyata dari orang – orang di
sekitarnya karena kemampuan mengangkat,
kemampuan ilmu, kemampuan membina hubungan
kerja, dan lain – lain.

3
4/23/2024

 Secara umum, kita mengenal 3 pendekatan, yaitu:


1. Pendekatan berdasarkan sifat ( traits theory )
2. Pendekatan berdasarkan perilaku kepemimpinan (
behavior theory )
3. Pendekatan berdasarkan situasi (contingency
theory).

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai