Anda di halaman 1dari 26

I.

IDENTITAS

UNIVERSITAS BHAKTI KENCANA No Dok :


FAKULTAS ILMU KESEHATAN 02.09.00/FRM-
PROGRAM STUDI D III KEBIDANAN PSDKU SERANG 02/AKD-SPMI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


Nama Mata Kuliah Kode Rumpun MK Bobot (sks) Semester Tgl Penyusunan

Dokumentasi Kebidanan FI082012 Kebidanan 2 SKS (1T, 1P) Tiga (III) 09 September 2023

Otorisasi/Pengesahan Nama Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI

(Dr. Ratna Dian Kurniawati, (Ade Handriati, S.ST.,Bd.,M.K.M) (Bdn. Eneng Daryanti, SST (Marwati S.Tr.Keb M.KM)
M.Kes)
M.Kes., Ph.D)
Nama Dosen Pengampu : NIDN : 0416059007 NIDN : 0430117901 NIK : 52023040029
Ade Handriati, S.ST., Bd.,
M.K.M

II. CAPAIAN PEMBELAJARAN

Capaian Pembelajaran CPL-PRODI yang Dibebankan pada MK


Lulusan
- Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara serta dalam
CPL1(S8, S9) kehidupan berprofesi
- Menginternalisasi nilai-nilai luhur, norma, filosofi, dan etika akademik
CPL2(KU8) Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk
menjamin kesahihan dan mencegah plagiarism
- Menguasai metode, tekhnik dan pengetahuan procedural dalam asuhan kebidanan
CPL3(P8, pada kehamilan, persalinan, pasca persalinan, bayi baru lahir, bayi dan balita serta
P11) kontrasepsi
- Mengetahui pengetahuan faktual tentang hukum peraturan perundang-undangan dalam
praktik kebidanan.
CPL4(KK6) Mampu melakukan pencatatan asuhan kebidanan sesuai sistem rekam medis yang berlaku
Capaian Pembelajaran Matakuliah (CPMK)

Mampu membuktikan (A5) sikap bertanggung jawab terhadap P8 dan P11 dengan
CPMK1 mendokumentasikan setiap tindakan Asuhan Kebidanan sebagai bukti sahih secara hukum dan
negara.
CPMK2 Mampu melakukan (C3) dokumentasi, menyimpan mengamankan dan menemukan kembali data
untuk menjamin kesahihahan dan mencegah plagiarism
Mampu mengintegrasikan (C4) metode, teknik, dan pengetahuan procedural dalam asuhan
CPMK3 kebidanan kedalam dokumentasi kebidanan sesuai dengan peraturan perundang-undangan praktik
kebidanan
CPMK4 Melaksanakan (P2) pencatatan asuhan kebidanan sesuai system rekam medis yang berlaku

Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-CPMK)


Sub-CPMK1 Mahasiswa memahami konsep pendokumentasian dalam pengelolaan asuhan kebidanan

Sub CPMK Sub-CPMK2 Mahasiswa memahami teknik dan model pendokumentasian dan melakukan pendokumentasian

Sub-CPMK3 Mahasiswa memahami metode pendokumentasian dan melakukan pendokumentasian


Sub-CPMK4 Mahasiswa mampu mengakses data rekam medik di rumah sakit dan memahami serta
melaksanakan sistem pencatatan dan pelaporan di Puskesmas dan TPMB
Sub-CPMK5 Mahasiswa mampu merancang dokumentasi Varney dan SOAP serta melaksanakan dokumentasi
Varney dan SOAP pada setiap Asuhan kebidanan
III. PETA PEMBELAJARAN

CPL CPMK SUB CPMK INDIKATOR BAHAN KAJIAN

Taat hukum dan disiplin dalam Mampu membuktikan (A5) sikap Mahasiswa mampu merancang 5.1 CPL1 (S) Rancangan Format
kehidupan bermasyarakat dan bertanggung jawab terhadap P8 dan dokumentasi Varney dan SOAP serta 5.2 CPL 4 (KK) pendokumentasian Varney dan
bernegara serta dalam kehidupan P11 dengan mendokumentasikan melaksanakan dokumentasi Varney dan 5.3 CPL 1 (S) SOAP
berprofesi dan Menginternalisasi nilai- setiap tindakan Asuhan Kebidanan SOAP pada setiap Asuhan kebidanan 5.4 CPL 4 (KK)
nilai luhur, norma, filosofi, dan etika sebagai bukti sahih secara hukum (Mg 11-15) Tugas
akademik (CPL-1)
dan negara.(CPMK-1)

Akses memperoleh data rekam


Mahasiswa mampu mengakses data
medik RS, Sistem Pencatatan,
rekam medik di rumah sakit dan
Mampu melakukan pencatatan Melaksanakan (P2) pencatatan memahami serta melaksanakan sistem 4.1 CPL 2( KU) pelaporan dan penyimpanan
asuhan kebidanan sesuai sistem asuhan kebidanan sesuai system pencatatan dan pelaporan di Puskesmas 4.2 CPL 4 (KK) data di Puskesmas dan TPMB
rekam medis yang berlaku (CPL-4) rekam medis yang berlaku (CPMK-4) dan TPMB Kuis
(Mg 9-10)

Metode Pendokumentasian
Mahasiswa memahami metode SOAPIER, SOAPIE, SOAPIED,
Mampu mendokumentasikan, Mampu melakukan (C3) 3.1 CPL 2 (KU)
pendokumentasian dan melakukan SOAP, Varney
menyimpan, mengamankan, dan dokumentasi, menyimpan pendokumentasian 3.2 CPL 3 (P)
menemukan kembali data untuk mengamankan dan menemukan (Mg 6-7) Kuis dan Tugas
menjamin kesahihan dan mencegah kembali data untuk menjamin
plagiarism (CPL-2) kesahihahan dan mencegah
plagiarism (CPMK-2) Teknik pendokumentasian
Mahasiswa memahami teknik dan model
Narrative dan Flowsheet /
pendokumentasian Mahasiswa 2.1 CPL 2 (KU) Checklist. Model
memahami konsep pendokumentasian 2.2 CPLS 3 (P)
dalam pengelolaan asuhan kebidanan Pendomentasian POR, SOR,
Menguasai metode, tekhnik dan Kuis dan Tugas CBE, Kardeks;
(Mg 1)
pengetahuan procedural dalam asuhan Mampu mengintegrasikan (C4)
kebidanan pada kehamilan, persalinan, metode, teknik, dan pengetahuan
pasca persalinan, bayi baru lahir, bayi procedural dalam asuhan kebidanan Mahasiswa memahami konsep Tujuan dan Fungsi dokumentasi,
dan balita serta kontrasepsi dan kedalam dokumentasi kebidanan pendokumentasian dalam pengelolaan 1.1 CPL 3 (P) Prinsip-prinsip dokumentasi,
Mengetahui pengetahuan faktual sesuai dengan peraturan asuhan kebidanan Kuis Aspek legal dalam dokumentas
tentang hukum peraturan perundang- perundang-undangan praktik (Mg 1) dan Manfaat dokumentasi
undangan dalam praktik kebidanan. kebidanan (CPMK-3)
kebidanan
(CPL-3)
Korelasi CPMK terhadap Sub-CPMK

Sub-CPMK1 Sub-CPMK2 Sub-CPMK3 Sub-CPMK4 Sub-CPMK5

CPMK1 v

CPMK2 V V V

CPMK3 V V V

CPMK4 V V

IV. DESKRIPSI MATAKULIAH

Diskripsi Singkat Mata kuliah ini membahas tentang pendokumentasian hasil asuhan kebidanan yang diberikan dengan
pokok bahasan: konsep pendokumentasian, Teknik Pendokumentasian, Model Pendokumentasian, Metode
MK Pendokumentasian, Akses memperoleh data rekam medik , Sistem pencatatan, pelaporan dan
pengumpulan RM di Puskesmas, Rancangan format pendokumetasian, Praktikum membuat dokumentasi
SOAP dan VARNEY
Bahan Kajian: 1. Konsep Pendokumentasian;
2. Teknik Pendokumentasian;
Materi pembelajaran
3. Model Pendokumentasian;
4. Metode Pendokumentasian;
5. Akses memperoleh data rekam medik RS;
6. Sistem pencatatan, pelaporan dan pengumpulan RM di Puskesmas dan PMB;
7. Rancangan format pendokumetasian;
8. Praktikum membuat dokumentasi SOAP dan VARNEY.

Pustaka Utama:

1. Varney’s Midwifery, 1997


2. Kusnadi dadang H, Dokumentasi catatan medik (Rekam medik), 1996, RSBudi Kemuliaan.
3. Alfaro Rosalinda, 1987, Aplication of nursing Process A Step by StepGuide, JB. Lippincot Company:
Philadelphia
4. Rini, Sih Handayani. 2017. Bahan Ajar Kebidanan Dokumentasi Kebidanan. KEMENKES RI
PPSDM.

Pendukung:

1. Asih, Yusari, dkk. 2016. Buku Ajar Dokumentasi kebidanan. CV. Trans Info Media
2. Yeyeh, Ai. 2014. Dokumentasi Kebidanan. CV. Trans Info Media
3. Nurwiandani, Widy. 2018. Dokumentasi Kebidanan (Konsep dan Aplikasi Dokumentasi Kebidanan).
Pustaka Baru
4. Handayani, Desi. 2012. Buku Ajar Dokumentasi Kebidanan. Jakarta : Trans Info Media
5. Sudarti, 2014. Buku Ajar Dokumentasi Kebidanan. Yogyakarta : Nuha Medika

Dosen Pengampu Ade Handriati, S.ST., Bd., M.K.M

Matakuliah Syarat -
V. DESAIN PEMBELAJARAN

Penilaian Bentuk Pembelajaran;


Materi
Kemampuan akhir tiap Metode Pembelajaran; Pembelajara Bobot
Mg Ke- tahapan belajar (Sub- n
Kriteria & Penugasan Mahasiswa; Penilaian (%)
CPMK) Indikator
Teknik [ Pustaka ]
[ Estimasi Waktu ]

(1) (2) (3) (4) Luring (5) Daring (6) (7) (8)

1 Sub-CPMK-1: 1.1 Kriteria: ●Kuliah: eLearning: Tujuan dan 10


Mampu ●Diskusi, Fungsi
Mahasiswa memahami Test tulis:
memaha dokumentasi,
konsep mi Tujuan Prinsip-
Kuis (CBT) [PB: (1x50’)]
pendokumentasian
dan prinsip
dalam pengelolaan Fungsi dokumentasi,
asuhan kebidanan [Praktikum :
dokument Teknik (1x170’)] Aspek legal
asi, non-test: dalam
Prinsip- dokumentas
prinsip dan Manfaat
dokument dokumentasi
asi, kebidanan
Aspek
legal
dalam
dokument
as dan
Manfaat
dokument
asi
kebidana
n

2-5 Sub-CPMK-2 2.1 Kriteria: ●Kuliah: eLearning: Teknik 10


Mampu ●Diskusi, pendokument
Mahasiswa memahami Test Tulis:
memaha asian
teknik dan model [PB: (1x50’)]
mi teknik Kuis (CBT) Narrative dan
pendokumentasian dan
pendoku Flowsheet /
melakukan mentasia Tugas 1 Checklist
pendokumentasian
n Teknik [Praktikum : Model
Narrative non-test (1x170’)] Pendomenta
dan
Rubrik sian POR,
Flowshee
Tugas SOR, CBE,
t/
Kardeks;
Checklist
2.2
Mampu
memaha
mi model
pendome
ntasian
POR,
SOR,
CBE,
Kardeks;
6-7 Sub-CPMK-3 3.1 Kriteria: ●Kuliah: eLearning: Metode 20
Mampu ●Discovery Pendokumen
Mahasiswa memahami Learning,
memaha tasian
metode mi Diskusi dlm SOAPIER,
Test Tulis :
pendokumentasian dan metode kelompok, SOAPIE,
melakukan Kuis (CBT)
pendoku SOAPIED,
pendokumentasian [PB: (1x50’)]
mentasia Teknik SOAP,
n non-test: Tugas 2 Varney
SOPIER,
SOPIE, Rubrik [Praktikum :
SOAPIED Tugas (1x170’)]
3.2
Mampu
memaha
mi
metode
pendoku
mentasia
n SOAP
dn
Varney
ETS/ Evaluasi Tengah Semester: Melakukan validasi hasil penilaian, evaluasi, dan perbaikan proses pembelajaran
8
berikutnya

9-10 Sub-CPMK-4 4.1 Kriteria: ●Kuliah: eLearning: Akses 20


Mampu ●Diskusi, memperoleh
Mahasiswa mampu Test Tulis :
mengaka data rekam
mengakses data rekam
ses data medik RS,
medik di rumah sakit dan rekam Kuis (CBT) [PB: (1x50’)] Sistem
memahami serta medik RS Pencatatan,
melaksanakan sistem pelaporan
pencatatan dan 4.2 [Praktikum : dan
Mampu (1x170’)]
pelaporan di Puskesmas penyimpanan
melaksan
dan TPMB data di
akan
Puskesmas
system
dan TPMB
pencatata
n,
pelaporan
dan
penyimpa
nan data
di
Puskesm
as dan
TPMB

11-13 Sub-CPMK-5 5.1 Kriteria: ●Kuliah: eLearning: Rancangan


Mampu ●Studi kasus, Format
Mahasiswa mampu merancan pendokument
merancang dokumentasi
g format Teknik asian pada
Varney dan SOAP serta [PB: (1x50’)]
pendoku non-test: Varney dan
melaksanakan mentasia Praktikum
dokumentasi Varney dan Tugas 3
n pada Tugas Dokumentasi
Varney Rubrik Varney
SOAP pada setiap 5.2 [Praktikum : (Kehamilan,
Asuhan kebidanan Mampu (1x170’)] Persalinan,
melaksan Nifas, BBL,
akan Balita
pendoku prasekolah,
mentasia Kespro dan
n Varney KB)
14-15 Sub-CPMK-5 5.4 Kriteria: ●Kuliah: eLearning: Rancangan 40
Mampu ●Studi kasus, Format
Mahasiswa mampu
merancan pendokument
merancang dokumentasi
g format Teknik asian pada
Varney dan SOAP serta [PB: (1x50’)]
pendoku non-test: SOAP dan
melaksanakan
mentasia Tugas 3 Praktikum
dokumentasi Varney dan Tugas
n pada Dokumentasi
SOAP pada setiap SOAP Rubrik SOAP
[Praktikum :
Asuhan kebidanan
(1x170’)]
5.5 (Kehamilan,
Mampu Persalinan,
melaksan Nifas, BBL,
akan Balita
pendoku prasekolah,
mentasia Kespro dan
n SOAP KB)

16 EAS/ Evaluasi Akhir Semester: Melakukan validasi penilaian akhir dan menentukan kelulusan
100
mahasiswa
VI. PORTOFOLIO PENILAIAN DAN EVALUASI KETERCAPAIAN CPL MAHASISWA

Mg CPL CPMK Sub-CPMK Indikator Bentuk Soal – Bobot (%) Nilai Mhs ∑((Nilai Mhs) x Ketercapaian
(CLO) (LLO) (Bobot%)*) ) CPL pd MK (%)
Bobot (%)*) Sub CPMK (0-100)

1 CPL3 CPMK3 Sub-CPMK-1 1.1 Soal kuis CBT 5 5 100 5 5

2-5 CPL2 CPMK2 Sub-CPMK-2 2.1 Soal kuis CBT 5 5 100 5 5

CPL3 CPMK3 Sub-CPMK-2 2.2 Tugas 1 10 10 100 10 10

6-7 CPL2 CPMK2 Sub-CPMK-3 3.1 Soal kuis CBT 5 5 100 5 5

CPL3 CPMK3 SUB-CPMK-3 3.2 Tugas 2 20 20 100 20 20

8 Evaluasi Tengah Semester (ETS) : 7.5 (dimasukkan ke CPL 3)

9-10 CPL2 CPMK2 SUB-CPMK-4 4.1 Soal kuis CBT 5 5 100 5 5

CPL4 CPMK4 SUB-CPMK-4 4.2 Soal kuis CBT 5 5 100 5 5

11-13 CPL1 CPMK1 SUB-CPMK5 5.1 Tugas 3 10 10 100 10 10

CPL4 CPMK4 SUB-CPMK5 5.2 Tugas 4 10 10 100 10 10

14-15 CPL 1 CPMK1 SUB-CPMK5 5.3 Tugas 5 10 10 100 10 10

CPL 4 CPMK4 SUB-CPMK5 5.4 Tugas 6 15 15 100 15 15

16 Evaluasi akhir Semester (EAS) : 2,5 (dimasukkan ke CPL 3)

Total 100
bobot
(%)
Nilai akhir mahasiswa (∑(Nilai Mhs) x (Bobot%) ) 100

Catatan: CLO = Course Learning Outcomes, LLC = Lesson Learning Outcomes

VII. PENILAIAN KETERCAPAIAN CPL PADA MK

No CPL pd MK Nilai capaian (0-100) Ketercapaian CPL pd MK (%)

1 CPL1: 15 15 %
Menunjukan sikap bertanggung jawab terhadap tugas atau pekerjaan di
bidang keahliannya sesuai dengan Taat hukum dan disiplin dalam
kehidupan bermasyarakat dan bernegara serta dalam kehidupan
berprofesi (C8) dan menginternalisasi nilai-nilai luhur, norma,
filosofi, dan etika akademik (C9)

2 CPL2: 20 20 %
Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan,
dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan
dan mencegah plagiarism (KU8)

3 CPL3: 25 25 %
Menguasai metode, tekhnik dan pengetahuan procedural dalam
asuhan kebidanan pada kehamilan, persalinan, pasca persalinan,
bayi baru lahir, bayi dan balita serta kontrasepsi (P8)

Mengetahui pengetahuan faktual tentang hukum peraturan


perundang-undangan dalam praktik kebidanan (P11)

4 CPL4: 40 40 %
Mampu melakukan pencatatan asuhan kebidanan sesuai
sistem rekam medis yang berlaku (KK6)

SKALA PENILAIAN
VIII. INSTRUMEN PENILAIAN
Instrumen penilaian disesuaikan dengan indicator yang akan dinilai
Minggu Ke 1
Sub CPMK 1 Mahasiswa memahami konsep pendokumentasian dalam pengelolaan asuhan kebidanan
Soal Indikator Penilaian Standar Keberhasilan

P = Memahami Tujuan dan Fungsi dokumentasi,


Prinsip-prinsip dokumentasi, Aspek legal dalam Nilai kelulusan > 70
Soal Kuis
dokumentas dan Manfaat dokumentasi
kebidanan
Minggu Ke 2-5
Sub CPMK 2 Mahasiswa memahami teknik dan model pendokumentasian dan melakukan pendokumentasian
Soal Indikator Penilaian Standar Keberhasilan

P : Memahami teknik pendokumentasian


Soal Kuis Narrative dan Flowsheet / Checklist, Model Nilai kelulusan > 70
Pendomentasian POR, SOR, CBE, Kardeks
KU : Mampu membuat dokumentasi dengan
Tugas 1 teknik narrative, Flowsheet/checklist dan model Nilai kelulusan > 70
pendokumentasian POR< SOR, CBE, Kardeks.
Minggu Ke 6-7

Sub CPMK 3 Mahasiswa memahami metode pendokumentasian dan melakukan pendokumentasian


Soal Indikator Penilaian Standar Keberhasilan

P: Memahami Metode Pendokumentasian


Soal Kuis Nilai kelulusan > 70
SOAPIER, SOAPIE, SOAPIED, SOAP, Varney
KK : Mampu membuat dokumentasi SOAPIER,
Tugas 2 Nilai kelulusan > 70
SOAPIE, SOAPIED, SOAP, Varney
Rubrik penilaian
80-100 : ide yang dikemukakan jelas, inovatf dan terstruktur
cakupan luas
70-79,9 : ide yang dikemukakan jelas, inovatif terstruktur
cakupan tidak terlalu luas
60-69,99: ide yang dikemukakan jelas namun kurang inovatif
50-59,99 ada ide yang dikemukakan namun belum sesuai
dengan permasalahan
≤ 49 tidak ada ide yang jelas untuk menyelesaikan masalah

Minggu Ke 9-10

Mahasiswa mampu mengakses data rekam medik di rumah sakit dan memahami serta melaksanakan sistem
Sub CPMK 4
pencatatan dan pelaporan di Puskesmas dan TPMB

Soal Indikator Penilaian Standar Keberhasilan

KU : Mampu mengakses untuk memperoleh


data rekam medik RS, Sistem Pencatatan,
Soal Kuis Nilai kelulusan
pelaporan dan penyimpanan data di Puskesmas
dan TPMB
Minggu Ke 11-15
Mahasiswa mampu merancang dokumentasi Varney dan SOAP serta melaksanakan dokumentasi Varney dan
Sub CPMK 5
SOAP pada setiap Asuhan kebidanan
Soal Indikator Penilaian Standar Keberhasilan

Tugas 3 KK : Mampu membuat Rancangan Format Nilai kelulusan > 70


pendokumentasian Varney dan SOAP
(Kehamilan, Persalinan, Nifas, BBL, Balita Rubrik penilaian
prasekolah, Kespro dan KB)
80-100 : ide yang dikemukakan lengkap dan terstruktur
cakupan luas
70-79,9 : ide yang dikemukakan lengkap dan terstruktur
terstruktur cakupan tidak terlalu luas
60-69,99: ide yang dikemukakan terstruktur namun cakupan
tidak terlalu luas
50-59,99 ada ide yang dikemukakan namun belum sesuai
dengan permasalahan
≤ 49 tidak ada ide yang jelas untuk menyelesaikan masalah
IX. RENCANA TUGAS:

UNIVERSITAS BHAKTI KENCANA


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
PROGRAM STUDI D3 KEBIDANAN PSDKU SERANG

RENCANA TUGAS MAHASISWA

MATA KULIAH Dokumentasi Kebidanan

KODE FI082012 sks 2 SEMESTER 3

DOSEN Ade Handriati, S.ST,.Bd.,M.K.M


PENGAMPU

BENTUK TUGAS

Tugas terstruktur

JUDUL TUGAS

Teknik Pendokumentasian Narrative, Flowsheet / Checklist dan Model Pendomentasian POR, SOR, CBE, Kardeks

SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH

Sub-CPMK-2:
Mahasiswa memahami teknik dan model pendokumentasian dan melakukan pendokumentasian

DISKRIPSI TUGAS

Tugas 1 dari mata kuliah ini adalah mahasiswa membuat dokumentasi dengan teknik dokumentasi narrative, flowsheet/ceklis dan
membuat dokumentasi dengan model dokumentasi POR, SOR, CBE dan Kardeks. Waktu yang disediakan 2 minggu untuk menyelesaikan
tugas dengan cara tugas individu, kemudian dipilih beberapa mahasiswa untuk mempresentasikan tugasnya di depan kelas. Relevansin
dengan mata kuliah ini untuk mendukung pencapaian C3 sesuai dengan tujuan pendidikan yang telah ditetapkan. Manfaat dari tugas ini
adalah mahasiswa memahami dan dapat melakukan dokumentasi yang digunakan di fasilitas kesehatan pada saat nanti di tempat kerja.

METODE PENGERJAAN TUGAS

1. Mahasiswa mendapatkan contoh teknik dokumentasi narrative, flowsheet/ceklis dan model dokumentasi POR, SOR, CBE dan Kardeks.

2. Mahasiswa membuat tugas secara individu dengan pembagian tugas yang berbeda

3. Mahasiswa diberi data atau kasus dan melakukan dokementasi sesuai dengan tekni atau model yang ditugaskan

4. Mahsiswa yang terpilih akan mempresentasikan tugasnya didepan kelas

BENTUK DAN FORMAT LUARAN

a. Obyek Garapan: Membuat dokumentasi dengan teknik dan model dokumentasi sesuai undian
b. Bentuk Luaran:
1. Dokumentasi Narative
2. Dokumentasi Flowsheet/Cheklis
3. Dokumemtasi POR
4. Dokemntasi SOR
5. Dokementasi CBE
6. Dokemntasi kardeks
INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN

Hasil dokumentasi sesuai dan dapat dipresentasikan di depan kelas diberikan bobot nilai 10%
JADWAL PELAKSANAAN

Pemberian tugas Minggu 2

Pemberian contoh tugas Minggu 2

Pengumpulan tugas Minggu 4

Presentasi tugas Minggu 5

LAIN-LAIN

Penilaian tugas 100% apabila setiap individu mengerjakan tugas dan mengumpulkan tugas tepat waktu

DAFTAR RUJUKAN

1. Rini, Sih Handayani. 2017. Bahan Ajar Kebidanan Dokumentasi Kebidanan. KEMENKES RI PPSDM.
2. Asih, Yusari, dkk. 2016. Buku Ajar Dokumentasi kebidanan. CV. Trans Info Media
3. Yeyeh, Ai. 2014. Dokumentasi Kebidanan. CV. Trans Info Media
4. Handayani, Desi. 2012. Buku Ajar Dokumentasi Kebidanan. Jakarta : Trans Info Media
5. Sudarti, 2014. Buku Ajar Dokumentasi Kebidanan. Yogyakarta : Nuha Medika
UNIVERSITAS BHAKTI KENCANA
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
PROGRAM STUDI D3 KEBIDANAN PSDKU SERANG

RENCANA TUGAS MAHASISWA

MATA KULIAH Dokumentasi Kebidanan

KODE FI082012 sks 2 SEMESTER 3

DOSEN Ade Handriati, S.ST,.Bd.,M.K.M


PENGAMPU

BENTUK TUGAS

Tugas terstruktur

JUDUL TUGAS

Dokumentasi Metode SOAPIER, SOAPIE, SOAPIED, SOAP, Varney

SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH

Sub-CPMK-3:
Mahasiswa memahami metode pendokumentasian dan melakukan pendokumentasian
DISKRIPSI TUGAS

Tugas 2 dari mata kuliah ini adalah mahasiswa membuat dokumentasi dengan Metode SOAPIER, SOAPIE, SOAPIED, SOAP, Varney.
Waktu yang disediakan 2 minggu untuk menyelesaikan tugas dengan cara tugas kelompok, kemudian mempresentasikan tugasnya di
depan kelas. Relevansin dengan mata kuliah ini untuk mendukung pencapaian C4 sesuai dengan tujuan pendidikan yang telah ditetapkan.
Manfaat dari tugas ini adalah mahasiswa memahami dan dapat melakukan dokumentasi yang digunakan di fasilitas kesehatan pada saat
nanti di tempat kerja.

METODE PENGERJAAN TUGAS

1. Mahasiswa mendapatkan contoh metode dokementasi SOAPIER, SOAPIE, SOAPIED, SOAP, Varney.

2. Mahasiswa membuat tugas secara kelompok dengan pembagian tugas yang berbeda

3. Mahasiswa diberi data atau kasus dan melakukan dokementasi sesuai dengan metode dokumentasi

4. Mahsiswa mempresentasikan tugasnya didepan kelas

BENTUK DAN FORMAT LUARAN

c. Obyek Garapan: Membuat dokumentasi dengan teknik dan model dokumentasi sesuai undian
d. Bentuk Luaran:
1. Dokumentasi SOAPIER
2. Dokumentasi SOAPIE
3. Dokumemtasi SOAPIED
4. Dokemntasi SOAP
5. Dokementasi Varney
INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN

Hasil dokumentasi sesuai dan dapat dipresentasikan di depan kelas diberikan bobot nilai 10%

JADWAL PELAKSANAAN

Pemberian tugas Minggu 6


Pemberian contoh tugas Minggu 6

Pengumpulan tugas Minggu 7

Presentasi tugas Minggu 7

LAIN-LAIN

Penilaian tugas 100% apabila setiap kelompok mengerjakan tugas dan mengumpulkan tugas tepat waktu

DAFTAR RUJUKAN

1. Rini, Sih Handayani. 2017. Bahan Ajar Kebidanan Dokumentasi Kebidanan. KEMENKES RI PPSDM.
2. Asih, Yusari, dkk. 2016. Buku Ajar Dokumentasi kebidanan. CV. Trans Info Media
3. Yeyeh, Ai. 2014. Dokumentasi Kebidanan. CV. Trans Info Media
4. Handayani, Desi. 2012. Buku Ajar Dokumentasi Kebidanan. Jakarta : Trans Info Media
5. Sudarti, 2014. Buku Ajar Dokumentasi Kebidanan. Yogyakarta : Nuha Medika
UNIVERSITAS BHAKTI KENCANA
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
PROGRAM STUDI D3 KEBIDANAN PSDKU SERANG

RENCANA TUGAS MAHASISWA

MATA KULIAH Dokumentasi Kebidanan

KODE FI082012 sks 2 SEMESTER 3

DOSEN Ade Handriati, S.ST,.Bd.,M.K.M


PENGAMPU

BENTUK TUGAS

Tugas terstruktur

JUDUL TUGAS

Domentasi Varney dan SOAP (Kehamilan, Persalinan, Nifas, BBL, Balita prasekolah, Kespro dan KB)

SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH

Sub-CPMK-5:
Mahasiswa mampu merancang dokumentasi Varney dan SOAP serta melaksanakan dokumentasi Varney dan SOAP pada setiap Asuhan
kebidanan

DISKRIPSI TUGAS
Tugas 3 dari mata kuliah ini adalah mahasiswa membuat dokumentasi varney dan SOAP pada setiap Asuhan kebidanan (Kehamilan,
Persalinanm Nifas, BBL, Balita dan Prasekolah, Kespro dan KB). Waktu yang disediakan 2 minggu untuk menyelesaikan tugas dengan cara
tugas kelompok, kemudian mempresentasikan tugasnya di depan kelas. Relevansin dengan mata kuliah ini untuk mendukung pencapaian
C4 sesuai dengan tujuan pendidikan yang telah ditetapkan. Manfaat dari tugas ini adalah mahasiswa memahami dan dapat melakukan
dokumentasi yang digunakan di fasilitas kesehatan pada saat nanti di tempat kerja.

METODE PENGERJAAN TUGAS

1. Mahasiswa mendapatkan contoh varney dan SOAP

2. Mahasiswa membuat tugas secara kelompok dengan pembagian tugas yang berbeda

3. Mahasiswa diberi data atau kasus dan melakukan dokementasi sesuai dengan metode dokumentasi

4. Mahsiswa mempresentasikan tugasnya didepan kelas

BENTUK DAN FORMAT LUARAN

a. Obyek Garapan: Membuat dokumentasi dengan teknik dan model dokumentasi sesuai undian
b. Bentuk Luaran:
1. Dokumentasi Varney dan SOAP Kehamilan
2. Dokumentasi Varney dan SOAP Persalinan
3. Dokumemtasi Varney dan SOAP Nifas
4. Dokemntasi Varney dan SOAP BBL
5. Dokementasi Varney dan SOAP Balita dan Prasekolah
6. Dokementasi Varney dan SOAP Kesehatan Reproduksi
7. Dokemntasi Varney dan SOAP KB
INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN

Hasil dokumentasi sesuai dan dapat dipresentasikan di depan kelas diberikan bobot nilai 10%

JADWAL PELAKSANAAN
Pemberian tugas Minggu 11

Pemberian contoh tugas Minggu 11

Pengumpulan tugas Minggu 13

Presentasi tugas Minggu 13-15

LAIN-LAIN

Penilaian tugas 100% apabila setiap kelompok mengerjakan tugas dan mengumpulkan tugas tepat waktu

DAFTAR RUJUKAN

1. Rini, Sih Handayani. 2017. Bahan Ajar Kebidanan Dokumentasi Kebidanan. KEMENKES RI PPSDM.
2. Asih, Yusari, dkk. 2016. Buku Ajar Dokumentasi kebidanan. CV. Trans Info Media
3. Yeyeh, Ai. 2014. Dokumentasi Kebidanan. CV. Trans Info Media
4. Handayani, Desi. 2012. Buku Ajar Dokumentasi Kebidanan. Jakarta : Trans Info Media
5. Sudarti, 2014. Buku Ajar Dokumentasi Kebidanan. Yogyakarta : Nuha Medika

Anda mungkin juga menyukai