Anda di halaman 1dari 2

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PAI & BP SD KELAS 2 FASE A

Elemen Capaian Pembelajaran


Fikih Peserta didik mampu menerapkan salat fardu, azan, dan ikamah

Keterampilan Proses 1. Mengamati


Peserta didik mengamati gamar pada halaman 53 tentang
sikap percaya diri dan saling meng Ketentuan Salat Fardu,
Azan, dan Ikamah.
2. Mempertanyakan
Secara mandiri, peserta didik dapat mengajukan pertanyaan
lebih lanjut untuk memperjelas hasil pengamatan dan membuat
pertanyaan tentang Ketentuan Salat Fardu, Azan, dan Ikamah
3. Mengeksplorasi
Peserta didik dengan pendampingan guru, membaca materi
tentang Ketentuan Salat Fardu, Azan, dan Ikamah
4. Mengasosiasi
Guru kembali menjelaskan yang terkait tentang salat, guru
meminta pesetrta didik menyebutkan ketentuan-ketentuan
Ketentuan Salat Fardu, Azan, dan Ikamah
5. Mengomunikasikan
Guru memberikan kesempatan untuk mempraktikan salat
fardu, azan, dan ikamah.
BAB 4 Ketentuan Salat Fardu, Azan, dan Ikamah
Tujuan Pembelajaran

Setelah mempelajari materi pembelajaran ini, peserta didik diharapkan dapat:


1. Menyebutkan arti percaya diri dan saling menghargai.
2. Menunjukan contoh percaya diri dan saling menghargai
3. Menerapkan sikap percaya diri dan saling menghargai dalam kehidupan sehari-hari
4. Menyebutkan hikmah percaya diri dan saling menghargai.

Profil Pelajar Pancasila


 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia
 Mandiri
 Kreatif

Alur Tujuan Pembelajaran

Elemen:
Fikih
Peserta diidk mampu menerapkan tata cara zikir dan berdo’a setelah salat.
Materi Tujuan Pembelajaran Modul JP
Ajar
4. A. Ketentuan Peserta didik mampu menyebutkan arti dan macam-
4 A 4
Salat Fardu macam salat fardu
4. B. Ketentuan Peserta didik mampu menyebutkan arti dan tata cara
4B 4
Azan Azan
4. C. Ketentuan Peserta Didik mampu menyebutkan arti dan tata cara
4C 4
Ikamah Ikamah
TOTAL JAM PELAJARAN (JP) 12

Anda mungkin juga menyukai