Anda di halaman 1dari 5

TOPIK 4

Ruang Kelas yang Aman,


Nyaman dan Berpihak
kepada Ekosistem
Pembelajaran
Identifikasi Kasus Faktual
Lingkungan kelas yang mendukung ekosistem pembelajaran

Lingkungan kelas kurang mendukung ekosistem pembelajaran

Tantangan dalam menciptakan lingkungan kelas yang kurang mendukung


pembelajaran
LINGKUNGAN KELAS YANG MENDUKUNG
EKOSISTEM PEMBELAJARAN

Guru melaksanakan pembelajaran berdiferensiasi


menerapkan metode pembelajaran yang berfariasi
memfokuskan peserta didik pada saat pembelajaran
penyediaan dan pemanfaatan media pembelajaran yang
berbasis teknologi dan interaktif
guru bertindak sebagai penampungan aspirasi peserta didik
LINGKUNGAN KELAS YANG KURANG
MENDUKUNG EKOSISTEM PEMBELAJARAN

jaringan internet yang tidak stabil di area kelas sehingga guru


kesulitan untuk melaksanakan proses pembelajaran yang berbasis
internet untuk mengakses literatur maupun asesmen pemahaman
peserta didik
pengembangan karakter disiplin yang masih belum maksimal
kehadiran peserta didik yang masih kurang
masih ada peserta peserta didik yang dikucilkan oleh rekan
sekelasnya.
TANTANGAN DALAM LINGKUNGAN KELAS
YANG KURANG MENDUKUNG EKOSISTEM
PEMBELAJARAN
Kurangnya kemampuan kompetensi fundamental literasi, numerasi
dan karakter peserta didik
beberapa guru belum dapat menggunakan secara optimal
teknologi yang disediakan
kondisi atau keadaan sekolah yang tidak mendukung
pembelajaran
pelaksanaan pembelajaran berdiferensiasi cukup rumit

Anda mungkin juga menyukai