Anda di halaman 1dari 16

ANTROPOMETRI

DAN
PENERAPANNYA
DALAM
ERGONOMI
Christine Nathalia (R0215023)

ANTROPOMETRI
Berasal dari kata anthro yang memiliki
arti manusia dan metri yang memiliki
arti ukuran. Secara definitif menurut
Stevenson (1989) antropometri adalah
suatu kumpulan data numerik yang
berhubungan dengan karakteristik fisik
tubuh manusia ukuran, bentuk, dan
kekuatan serta penerapan dari data

Tujuan Antropometri

Tujuan pendekatan antropometri


adalah agar terciptanya keserasian
antara manusia dengan sistem
kerja (man-machine system)
sehingga menjadikan tenaga kerja
dapat bekerja secara nyaman, baik
dan efisien.

Pertimbangan Antropometri
Dalam Desain
Manusia adalah berbeda
satu dengan yang lainnya
Manusia mempunyai
keterbatasan atau limitasi
Manusia selalu mempunya
harapan tertentu dan
prediksi

Pertimbangan Penerapan
Data Antropometri
Rentang
Persentil
Populasi
Pengguna
Penggabungan
Dimensi Segmen
Tubuh

Jenis Antropometri

Tubuh diukur dalam


Antropometri berbagai posisi standar
dan tidak bergerak (tetap
Statis
tegak sempurna).
Pengukuran dilakukan
terhadap posisi tubuh
pada saat melakukan
Antropometri
gerakan tertentu
Dinamis
yang berkaitan dengan
kegiatan yang harus
diselesaikan.

ANTROPOMETRI
DINAMIS

ANTROPOMETRI
STATIS

Beberapa contoh
pengukuran
Tinggi dan berat badan
antropometri
statis
:
Ukuran: panjang, tinggi, lebar, tebal
anggota tubuh tetentu
Jarak antara sendi-sendi segmen tubuh
Berat, volume, masa tubuh
Lingkar dari berbagai angota tubuh
tertentu
Pusat gravitasi tubuh
Dimensi antropometri duduk vs berdiri,

Beberapa contoh
pengukuran
Jangkauan
antropometri dinamis :
Lebar jalan lalu lalang untuk orang
yang sedang berjalan
Pengukuran kisaran gerak untuk variasi
sendi dan persendian
Tenaga injak pada kaki
Kekuatan jari menggenggam, dsb

Prinsip Aplikasi Data


Prinsip
perancangan
bagi individu
dengan
ukuran
ekstrim
Prinsip
perancangan
yang bisa
disesuaikan
atau distel
Prinsip
perancangan
dengan
ukuran ratarata

Ditujukan untuk populasi dengan


ukuran maksimum (desain untuk
ketinggian lorong, pintu keluar
masuk,dsb), minimum (jarak tombol
kendali dari operator, tombol-tombol
dsb)yang didesain sehingga
sakelar,
Peralatan

memungkinkan untuk distel sesuai


dengan kebutuhan orang yang
akan menggunakannya. Contoh:
tempat duduk mobil, kursi kantor
Hampir seluruh peralatan yang
digunakan sehari-hari didesain
berdasarkan ukuran rata-rata
populasi

Peralatan Pengukuran

Sliding Weight
Scale Untuk
mengukur berat
badan dan tinggi
badan secara
manual
Anthropometer Set
Merupakan
serangkaian
antropometer yang
dapat dirangkai
untuk mengukur

Skinfold
Caliper
Untuk
mengukur
ketebalan
jaringan
Antropometer
lemak
kulit
Bone Caliper
Untuk mengukur
lebar dan tebal
dari bagian tubuh
tertentu

Peralatan Pengukuran

Hydraulic Hand
Dynamometer
Untuk mengukur
kekuatan
genggaman
tangan
Meteran rol / gulung
Untuk mengukur
lingkar; panjang dan
lebar yang sulit
menggunakan
antropometer

Sliding Caliper
Untuk mengukur
panjang dan
ketinggian dari
anggota tubuh
tertentu
Goniometer
Untuk mengukur
sudut persendian

Contoh Pengukuran
Posis
i
Berdi
ri
Stati
s

- Tinggi badan
- Tinggi bahu
- Tinggi siku
- Tinggi pinggul
- Jangkauan
atas
- Panjang depa

Posis
i
Dudu
k
Stati
s

- Tinggi duduk
- Tinggi siku
- Tinggi lutut
- Panjang
tungkai atas
- Tinggi bahu
- Dsb

Contoh Pengukuran
Posisi Berdiri Statis

Contoh Pengukuran
Posisi Duduk Statis

- TERIMA KASIH -

Anda mungkin juga menyukai