Anda di halaman 1dari 21

ARSITEKTUR RASIONAL

VERNAKULAR

SEJARAH ARSITEKTUR RASIONAL VERNAKULAR

Arsitektur Rasional Vernakular ialah salah satu paham suatu aliran Arsitektur
yang datang dan berkembang pada era Post Modern yaitu aliran arsitektur
yang muncul pada perengahan tahun 1960-an, Post Modern lahir disebabkan
pada era modern timbul protes dari para arsitek terhadap pola-pola yang
terkesan monoton.Oleh sebab itu lahirlah aliran-aliran baru yaitu post
modern.

SEJARAH ARSITEKTUR RASIONAL VERNAKULAR

Dalam bahasa lainnya Rasional Vernakular di kenal juga sebagai


Critical Regionalism. Ungkapan Critical Regionalism " pertama kali
digunakan oleh ahli teori arsitektur Alexander Tzonis dan Liane
Lefaivre dan, Kenneth Frampton.
Rasional Vernakular atau Critical Regionalism ialah suatu pendekatan
arsitektur yang berusaha melawan Arsitektur yang tidak bertempat
dan kurangnya identitas pada era International Style, namun juga
menolak keanehan ornamen dan individualisme dari Arsitektur
Postmodern.
Masalah utama dari Arsitektur Rasional Vernakular adalah menjawab
pertanyaan dari seorang filsuf bernama Paul Ricour yang mengatakan :
Bagaimana cara menjadi modern untuk melanjutkan tradisi dan ,
bagaimana untuk menghidupkan kembali peradaban aktif lama
sebagai bagian dari peradaban universal.

SKEMA ARSITEKTUR MODERN


ARSITEKTU
R POST
MODERN
ARSITEKTUR
RASIONAL
VERNAKULAR
ARSITEKTU
R MODERN

ARSITEKTUR
NEO
VERNAKULA
R

TINJAUAN ARSITEKTUR

IDEOLOGI

PRINSIP

IDE DESAIN

Arsitektur Rasional Vernakuler adalah


salah satu aliran dalam arsitektur
post-modern
yang
dalam
penerapannya masih menggunakan
konsep lama daerah setempat yang
dikemas dalam bentuk yang modern
dengan bentuk yang rasional.
Aliran ini menunjukkan suatu bentuk
yang modern tapi masih memiliki
imagedaerah setempat walaupun
material yang digunakan adalah
bahan modern seperti kaca dan
logam.
Ornamen sebagai pelengkap, tidak
meninggalkan nila- nilai setempat
tetapi dapat melayani aktifitas
masyarakat di dalam, dan bentuk
desain cenderung lebih modern.

GAYA ARSITEKTUR RASIONAL VERNAKULAR

Gaya dari Rasioal Vernakular adalah memberikan suatu gaya arsitektur


yang mengacu pada arsitektur modern yang berakar pada pahampaham lokal, geografis dan konteks budaya dimana arsitektur tersebut
berada, maka secara tidak langsung bisa di katakan bahwa Arsitektur
Rasional Vernakular adalah pendekatan progresif pada desain
arsitektural yang berusaha menjadi penengah antara perkembangan
secara global dan bahasa arsitektur lokal.

PRINSIP DESAIN ARSITEKTUR RASIONAL VERNAKULAR

Hubungan Langsung, merupakan pembangunan yang kreatif


dan adaptif terhadap arsitektur setempat disesuaikan dengan
nilai-nilai/fungsi dari bangunan sekarang.
Hubungan Abstrak, meliputi interprestasi ke dalam bentuk
bangunan yang dapat dipakai melalui analisa tradisi budaya dan
peninggalan arsitektur.
Hubungan Lansekap, mencerminkan dan menginterprestasikan
lingkungan seperti kondisi fisik termasuk topografi dan iklim
Hubungan Kontemporer, meliputi pemilihan penggunaan
teknologi, bentuk ide yang relevan dengan program konsep
arsitektur
Hubungan
Masa
Depan,
merupakan
pertimbangan
mengantisipasi kondisi yang akan datang.

CIRI CIRI BANGUNAN RASIONAL VERNAKULAR

Bentuk-bentuk menerapkan unsur budaya,


lingkungan
termasuk iklim setempat maupun non-setempat diungkapkan
dalam bentuk fisik arsitektural (tata letak denah, detail,
struktur dan ornamen).

Tidak hanya elemen fisik yang diterapkan dalam bentuk


modern, tetapi juga elemen non-fisik yaitu budaya , pola pikir,
kepercayaan, tata letak yang mengacu pada makro kosmos,
religi dan lainnya menjadi konsep dan kriteria perancangan.

Produk pada bangunan ini tidak murni menerapkan prinsipprinsip


bangunan
vernakular
melainkan
karya
baru
(mangutamakan penampilan visualnya).

CONTOH BANGUNAN

Museum Louvre Paris, Prancis

I. M. Pei

Bangunan ini dirancang oleh arsitekI. M. Pei,


yang bertanggung jawab atas
perancanganMuseum MihodiJepang. Struktur
ini, yang dibangun seluruhnya dari kaca,
mencapai tinggi 20.6 meter (sekitar 70 kaki);
bagian dasarnya memiliki panjang sisi 35
meter (115 kaki). Terdiri dari 603 kacabelah
ketupatdan 70 kaca segitiga

CONTOH BANGUNAN

Museum Louvre Paris, Prancis


Museum Louvre merupakan salah satu karya arsitek I. M. Pei yang
mengambil unsur vernakular dengan mengadaptasi bentuk Pyramid dan
di terapkan di antara bangunan konservasi, bangunan ini tampak kontras
dengan bangunan konservasi di sekitarnya yang memiliki gaya arsitektur
klasisk. Bentuk pyramid pada bangunan ini merupakan bengunan
penerima untuk museum yang sebetulnya ada di bawahnya.

Museum Louvre Paris, Prancis

Museum Louvre(bahasa Perancis : Muse du Louvre, bahasa


Inggris :the Louvre Museum) adalah salah satu museum terbesar,
museum seni yang paling banyak dikunjungi dan sebuah monumen
bersejarah di dunia. Museum Louvre terletak diRive DroiteSeine,
Arondisemen pertama di Paris,Perancis. Hampir 35.000 benda
darizaman prasejarahhingga abad ke-19 dipamerkan di area seluas
60.600 meter persegi.

Masjid Raya Minang, Padang, Sumatera Barat

Masjid Raya Sumatera Baratatau juga dikenal sebagaiMasjid Mahligai


Minangadalah salah satumasjiidterbesar di Indonesiayang terletak
diKecamatan Padang Utara,Kota Padang,Sumatera Barat. Masjid ini
merupakan masjid terbesar di Sumatera Barat.
Peletakan batu pertama sebagai tanda dimulainya pembangunan masjid ini
dilakukan pada 21 Desember 2007 oleh Gubernur Sumatera Baratsaat
itu,Gamawan FauziMenurut rencana masjid ini akan memiliki tiga lantai
yang diperkirakan dapat menampung sekitar 20.000 jamaah, yakni sekitar
15.000 jamaah di lantai dasar dan selebihnya di lantai dua dan tiga.Masjid ini
dibangun di lahan seluas sekitar 40.000 meter persegi dengan luas bangunan
utama kurang dari setengah luas lahan tersebut, yakni sekitar 18.000 meter
persegi, sehingga menyisakan halaman yang luas.Di halaman tersebut akan
dibuat pelataran, tempat parkir, taman, dan tempat evakuasi bila

Masjid Raya Minang, Padang, Sumatera Barat

Arsitektur masjid ini merupakan hasil rancangan Rizal Muslimin,


pemenang sayembara desain Masjid Raya Sumatera Barat yang
diikuti oleh 323 arsitek dari berbagai negara pada tahun 2007.
Secara umum, arsitektur masjid ini
mengikutitipologiarsitekturMinangkabaudengan ciri bangunan
berbentuk gonjong, hingga penggunaan ukiran Minang sekaligus
kaligrafipada dinding bagian luar. Selain itu, arsitektur masjid ini
juga menggambarkan kejadian peletakan batuHajar Aswaddengan
menggunakan kain yang dibawa oleh empat orang perwakilan suku
diMekkahpada setiap sudutnya.

Masjid Raya Minang, Padang, Sumatera Barat

Sydney Opera House

Sydney Opera House merupakan gedung pertunjukan yang di desain oleh


Jorn Utzon setelah beliau memenangkan kompetisi pada tahun 1955,
Sydney Opera House merupakan bangunan yang di desain dengan
menggunakan paham-paham Arsitektur Rasional Vernakular, ini dapat di
lihat dari bentuknya yang menyerupai bentuk dari Layar Kapal, mengingat
lokasi dari Sydney Opera House berada di dekat pelabuan. Sydney Opera
House sendiri di tetapkan sebagai Situs Warisan Dunia oleh UNESCO pada
tahun 2007.

Miho Museum, Jepang

Terletak di sebelah tenggara dari Kyoto, Jepang, dekat kotaShigaraki,


diShiga Prefecture. Museum ini adalah mimpi Mihoko Koyama seorang
pewaris kebisnis tekstil Toyobo, dan salah satu wanita terkaya di
Jepang. I. M. Pei's menyebut karya ini Shangri-La, Karena berada di
perbukitan dan hutan . Sebagian badan bangunan berada di bawah
tanah site yang berbatu besar .Atap bangunan ini menggunakan kaca
dan juga baja, sementara eksterior dan interior dinding dan lantai
bangunan menggunakan batu yang di bawa langsung dari Perancis yang
juga digunakan pada bagian hall museum Louvre

TOKOH

Alexander Tzonis dan Liane Lefaivre // Arsitek teori, Penulis &


Kritikus

Kenneth Frampton // Arsitek teori, Penulis & Kritikus

Jorn Utzon //Arsitek

Ken Yeang //Arsitek

Alvar Aalto //Arsitek

Alvaro Siza //Arsitek

Tadao Ando //Arsitek

Anda mungkin juga menyukai