Anda di halaman 1dari 33

FKKADK

A. DASAR PEMIKIRAN

Disabilitas pada anak bukan merupakan


penghambat masa depan anak. Anak disabilitas
juga seperti halnya anak pada umumnya
mempunyai
hak
keberlangsungan
hidup,
tumbuh, berkembang dan berpartisipasi secara
wajar sesuai dengan harkat dan martabat
kemanusiaan, serta mendapatkan perlindungan
sebagaimana diamanatkan Konvensi Hak Anak
maupun Undang- undang No. 23 tahun 2002
tentang Perlindungan Anak.

Pada dasarnya pelayanan dan rehabilitasi sosial


anak
disabilitas merupakan tanggung jawab
bersama antara pemerintah , masyarakat dan
keluarga.
Keluarga
sebagai
unit
terkecil
didalam
masyarakat dipandang cukup strategis dalam
penanganan
anak
disabilitas.
Keluarga
dimungkinkan dapat berfungsi untuk mendapatkan
dan memberikan informasi, perlindungan sosial,
advokasi dan aksesibilitas bagi anak disabilitas.
Berdasarkan pemikiran diatas maka munculah
Forum Komunikasi Keluarga Anak Dengan Kecacatan
(FKKADK)
yang
bertujuan
meningkatan
pengetahuan dan pemahaman terhadap orang tua
dan keluarga dalam memberikan pelayanan
terhadap anak disabilitas yang dapat dijadikan
tempat untuk saling berbagi informasi tentang
penanganan anak disabilitas.

Ada beberapa pertimbangan mengapa FKKADK


penting untuk dikembangkan
1. FKKADK sebagai wadah yang dapat
digunakan untuk menyamakan persepsi, sikap
dan prilaku yang kondusif dalam pelayanan dan
rehabilitasi sosial anak disabilitas.
2.
FKKADK
Sebagai
sarana
untuk
meningkatkan
pengetahuan,
pemahaman,
kesadaran dan keterampilan bagi keluarga
untuk menangani anak disabilitas.
3. FKKADK sebagai alat untuk mengintegritas
berbagai potensi yang ada dalam keluarga,
kelompok peduli anak.
4.
FKKADK sangat dibutuhkan oleh
komunitas anak disabilitas, keluarga dan
lingkungan.

Anak
Disabilitas
dan
permasalahan
Potensi
keluarga dan
masyarakat
dalam resos
Anak
Disabilitas

SOSIALISASI

FKKADK

PENDAMPINGA
N

Meningkatnya
Kesos Anak
Disabilitas

INFORMASI

PERLINDUNGA
N
ADVOKASI

AKSESBILITAS

Terwujudnya
Hak Dasar
AnakDisabilit
as

SKEMA MODEL PENGEMBANGAN


FKKADK

Terlanya
ninya
Anak
Disabilit
as

B. TUJUAN

Meningkatkan
pengetahuan
,
pemahaman
dan
kesadaran yang sama dalam keluarga dam masyarakat
untuk mewujudkan hak- hak anak
Meningkatkan kemampuan keluarga dalam memberikan
pelayanan sosial kepada anak disabilitas yang meliputu
informasi, advokasi, aksesibilitas dan perlindungan.
Terbentuknya jaringan kerja antar keluarga dengan anak
disabilitas dan jaringan Forum serta sistem sumber
lainnya.
Meningkatkan peran serta masyarakat dalam pelayanan
dan rehabilitasi sosial anak cacat melalui peningkatan
jumlah FKKADK

C. SASARAN

Pengurus FKKADK Kabupaten/Kota


Orang
tua
menyandang
disabilitas

atau
wali
anak
yang
disabilitas atau diindikasi

Pemangku (stake holder) pelayanan dan


rehabilitasi sosial anak disabilitas baik
pemerintah maupun masyarakat
Lembaga
kesejahteraan
Penyandang disabilitas

Sosial

D. Dasar hukum
Undang- Undang RI No. 6 Tahun 1974 tentang ketentuan- ketentuan Pokok Kesejahteraan Sosial.
Undang- Undang RI No. 4 tahun 1979 tentang Kesejahteraan Anak
Undang- Undang RI No. 4 tahun 1997 tentang Penyandang Cacat
Undang- Undang RI No. 23 tahun 2002 tentang Perlindungan Anak
Peraturan Pemerintah RI No. 43 tahun 1998 tentang Upaya Peningkatan Kesejahteraan Penyandang Cacat.
Keputusan Presiden RI No. 36 tahun 1990 tentang Retifikasi Konvensi Hak Anak
Peraturan Daerah Provinsi Kepulauan Riau Nomor 3 Tahun 2012 tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Penyandang Disabilitas

E. PENGERTIAN- PENGERTIAN

Anak adalah seseorang yang belum berusia 18 Tahun, termasuk anak yang masih dalam kandungan.
Anak Disabilitas adalah anak yang mengalami hambatan fisik dan atau mental sehingga mengganggu pertumbuhan dan perkembangannya secara wajar
Keluarga adalah unit terkecil dalam masyarakat yang terdiri dari suami istri dan anak atau keluarga sedarah dalam garis lurus keatas atau kebawah sampai derajat ketiga.
Keluarga Dengan Anak Disabilitas adalah merupakan orang tua atau wali yang memiliki anak atau anggota keluarga yang berusia dibawah 18 tahun dan dikatagorikan disabilitas.
FKKADK adalah wadah atau wahana berhimpunnya para keluarga yang mempunyai anak disabilitas untuk meningkatkan kesejahteraan anak disabilitas.
Hak- Hak Anak Disabilitas adalah berhak untuk hidup, tumbuh, berkembang dan berpartisipasi secara wajar sesuai dengan potensi, harkat, martabat kemanusiaan dan mendapatkan perlindungan dari kekerasan serta diskriminasi.

F. PENGORGANISASIAN
1. Struktur Organisasi FKKADK terdiri dari :
- penasehat/ Pelindung
- Ketua dan Wakil
- Sekretaris dan Wakil
- Bendahara dan Wakil
- Bidang- bidang ( sesuai dengan
kebutuhan)
- Pendamping
2. Kedudukan
- Tingkat Provinsi
- Tingkat Kabupaten/ Kota
- Tingkat Kecamatan

3. Keanggotaan
Anggota biasa yaitu keluarga yang didalamnya terdapat
anak disabilitas
Anggota luar biasa yaitu tokoh masyarakat dan para
profesional yang
memiliki kepedulian yang besar
terhadap anak disabilitas dan pengurus organisasi sosial
yang menyelenggarakan pelayanan dan rehabilitasi
sosial anak disabilitas
Anggota kehormatan yaitu para pejabat dari instansi
terkait

4. Pendanaan
Swadaya Anggota
Usaha- Usaha Forum
Bantuan- bantuan yang tidak mengikat

SEJARAH FKKADK
PROVINSI KEPULAUAN RIAU
Pada Tahun 2010 Kementerian Sosial bersama

Dinas Sosial Provinsi Kepulauan Riau mengundang


para orang tua Penyandang Disabilitas untuk
membentuk FKKADK melihat banyaknya
permasalahan dan kebutuhan Penyandang
Disabilitas Anak yang belum terpenuhi.
Pada tahap awal Kementerian Sosial membentuk
FKKADK Tingkat Provinsi, Kota Batam dan
Kabupaten Bintan
Tahun 2015 FKKADK Provinsi Kepulauan Riau telah
mengukuhkan FKKADK di 7 Kabupaten Kota

PENGUKUHAN FKKADK
PROVINSI KEPULAUAN RIAU

PENGUKUHAN FKKADK
KOTA BATAM

PENGUKUHAN FKKADK KOTA


TANJUNGPINANG

PENGUKUHAN FKKADK
KABUPATEN ANAMBAS

PENGUKUHAN FKKADK
KABUPATEN LINGGA

PENGUKUHAN FKKADK
KABUPATEN TG. BALAI
KARIMUN

PENGUKUHAN FKKADK
KABUPATEN NATUNA

PENGURUS FKKADK KABUAPETEN BINTAN

Dari jumlah data FKKADK di 7 Kabupaten/Kota belum semuanya menerima program penerima manfaat untuk
memenuhi kebutuhan dasar Penyandang Disabilitas Anak

DATA PENYANDANG DISABILITAS ANAK PROVINSI KEPULAUAN RIAU


TAHUN 2015
JUMLA
JUMLAH
JUMLA
H
YANG
H
YANG
FISIK
SUDAH
KETERANGAN
KESELU
BELUM
KABUPATEN /
&
DIBANT
L P
FISIK
MENTAL
RUHAN
TERBA
KOTA
MEN
U
NTU
TAL
TUN
RUN
TUN CACA
TUNA
A NETR GU
AUT A
T

GRAHI

DAKS A WICA
IS LAR GAN
TA
A
RA
AS DA
BATAM
177119 47
3
18
115 11
1
100
296
58
238 Lengkap
TANJUNGPINA
Jenis Disabilitasnya
43 29

72
19
53
NG
belum terpilah
BINTAN
64 57 23
5
30
32
15

16
121
28
93 Lengkap
Jenis Disabilitas belum
KARIMUN
57 37

94
65
29
terpilah
LINGGA
94 79 93
2
30
21
2

23
173
126
48 Lengkap
ANAMBAS
28 30 37
2
1
4

14
58
25
33 Langkap
Data dari Dinas Sosial
Natuna dari FKKADK
NATUNA
15 5
14
2
2
2

20

20 Natuna Belum kerena


baru dikukuhkan tahun
2015
JUMLAH
478356 214 14
81
174 28
1
153
834
321
514
FKKADK

N
O

1
2
3
4
5
6
7

JENIS
KELAMI
N

JENIS DISABILITAS

KETERANGAN

Data diambil dari Laporan FKKADK Kabupaten/ Kota Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2015

PROGRAM FKKADK PROVINSI


KEPULAUAN RIAU
Koordinasi dan Monitoring evaluasi
ke FKKADK bersama Dinas Sosial
Kabupaten/Kota
Kunjungan ke Pusat-pusat
Rehabilitasi

LANJUTAN (SELEKSI DAN ASESMENT)

Penjangkauan : Melakukan sosialisasi,


penyuluhan dan pemberian motivasi
terhadap keluarga dan anak Penyandang
Disabilitas

PERAYAAN HARI DISABILITAS INTERNASIONAL

BAKTI SOSIAL

ANAK DISABILITAS BERAT

ANAK ANAK DOWN SYNDROM

BERSAMA PUTRI TUNA


RUNGU ASAL KOTA BATAM

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai