Anda di halaman 1dari 10

PROSES SQUEEZING

PANDU ISLAMI 03051181320016


DAFIANSYAH 03051281320005
ANDRIANSYAH 03051381320056
PENGERTIAN SQUEEZING
merupakan proses
pembentukkan logam sesuai
dengan bentuk-bentuk yang
dikehendaki dengan jalan
menekan dan mendorong paksa
agar logam mengalir melalui
sebuah cetakan.
Proses Squeezing (Tekanan)

Mesin penekan adalah suatu


penekan aksi tunggal yang
mempunyai landasan yang
sempit dan sangat panjang.
Kegunaan utama penekan ini
adalah untuk membentuk benda-
benda yang panjang
melengkung, seperti saluran dan
lembaran bergelombang.
Sebagian besar pembentukan lembaran
logam dengan laju produksi dilakukan pada
mesin pres, dikendalikan secara
mekanisatau hidrolik.
Pada pres mekanis, energi disimpan pada
roda gila dan dipindahkan kepada peluncur
yang dapat bergerak pada saat langkah
torak pres. Pres mekanis biasanya beraksi
cepat dan mempunyai langkah yang pendek
pres hidrolis beraksi lambat, tetapi
mempunyai langkah yang lebih panjang
Mesin pres biasanya digolongkan sesuai
dengan jumlah peluncur yang dapat
dioperasikan secara bebas.
Perkakas utama yang digunakan pada
mesin pres pengerjaan logam adalah
pelubang dan cetakan. Pelubang adalah
pekakas cembung yang berpasangan
dengan cetakan cekung. Pada umumnya
pelubang merupakan elemen gerak.
Suatu hal penting yang harus
diperhatikan pada perkakas-perkakas
untuk pembentukan lembaran logam
adalah seringnya diperlukan klem
penekan atau pemegang bawah, untuk
mencegah keriput logam
KARAKTERISTIK PROSES
SQUEEZING
Proses squeezing atau proses
dengan penekanan ini
merupakan proses pembentukan
yang sangat berkembang, sebab
proses ini mempunyai
karakteristik produksi dalam
jumlah besar.
Gambar Mesin
Squeezing sistem
hidrolik

Produksi dari proses


pressing mangkuk
dalam jumlah besar.
Peralatan yang digunakan
Peralatan yang digunakan pada sistem
pembentukan dengan pressing ini pada
dasarnya sama dengan komponen-komponen
pada proses Deep Drawing. Dies merupakan
komponen dasar cetakan profile yang
diinginkan
Punch pada proses pressing digantikan oleh
karet untuk melakukan proses penekanan.
Pelat diletakkan diantara dies dan karet.
Selanjutnya karet ditekan dengan
menggunakan tekanan silinder hidraulik
sampai men-capai bentuk dies bagian bawah.
APLIKASI PADA PROSES SQUEEZING

Aplikasi hasil produksi


proses squeezing ini dapat
dilihat pada body mobil,
cupper bagian depan
mesin. Proses ini dilakukan
dengan menggunakan
bahan lembaran pelat tipis
baja carbon rendah. Pelat
dipotong sesuai dengan
bentuk profil yang
diinginkan dan diletakkan
diatas dies atau cetakan
yang sudah terbentuk.
Rubber atau karet penekan
menekan mengikuti profil
yang ada pada sies.

Anda mungkin juga menyukai