Anda di halaman 1dari 12

PEMILIHAN VENDOR OLEH:

Dr. Mus Aida, MARS


TATAKELOLA VENDOR/REKANAN RS

PERATURAN CHIEF EXECUTIVE OFFICER RUMAH SAKIT PONDOK INDAH PURI INDAH
NOMOR 2010/Dir-RSPURI/Per/2015

TENTANG

PANDUAN SELEKSI DAN EVALUASI VENDOR RUMAH SAKIT PONDOK INDAH PURI INDAH
CHIEF EXECUTIVE OFFICER RUMAH SAKIT PONDOK INDAH PURI INDAH
DIFINISI VENDOR

Vendor adalah Perorangan atau Badan Usaha atau Lembaga


yang menjual jasa atau barang untuk diolah atau di jual
kembali atau di butuhkan oleh perusahaan rekanan (Rumah
Sakit).
TUJUAN
1. Menjaga kualitas dari barang atau jasa yang di
berikan kepada Rumah Sakit
2. Untuk memberikan panduan bagi unit pelaksana
yang terkait
TATALAKSANA
SELEKSI VENDOR BARU
Setiap vendor baru yang ingin menjadi rekanan Rumah Sakit Pondok Indah
Puri Indah harus mengisi Supplier Registration Form.

Supplier Registration Form yang sudah disi harus dilampirkan foto copy
NPWP dan foto copy Head Rekening Koran atau Halaman Kedua Buku
Tabungan dimana terdapat informasi Nama dan nomor rekening bank dari
vendor tersebut.

Supplier Registration Form yang sudah diisi harus di kembalikan ke


departemen Pembelian untuk di kirim ke Departemen IT untuk di input ke
dalam sistem dan dibuatkan kode vendornya.
TATALAKSANA
EVALUASI VENDOR
Evaluasi Vendor dilakukan setiap 6 bulan dan untuk 5 transaksi pembelian dalam periode
yang telah di tetapkan, yaitu Periode Januari Juni dan Juli Desember.
Laporan evaluasi vendor tersebut akan di isi oleh Staf Pembelian kemudian akan di cek
oleh Purchasing Officer dan di setujui oleh Purchasing Manager.
Bila dalam satu periode penilaian terdapat vendor yang tidak mempunyai transaksi
pembelian di karenakan tidak ada nya permintaan ke vendor tersebut, maka hasil
evaluasi dari periode sebelumnya yang akan di gunakan dan hasil evaluasi terakhir itu
berlaku maksimal dua tahun dari evaluasi terakhir di lakukan.
Untuk vendor yang 2 tahun berturut turut tidak ada transaksi dan/atau tidak lolos
Evaluasi Vendor akan di closed dengan mengisi Form Closed Vendor.
Untuk vendor yang di Closed karena tidak ada transaksi selama 2 tahun berturut turut
bisa di gunakan kembali dengan mengisi Form Update Vendor.
Sedangkan vendor yang di Closed karena tidak lolos Evaluasi Vendor tidak bisa
digunakan kembali.
SPO-PCH-PR-02-005 PROSES SELEKSI VENDOR
PENGELOLA LIMBAH RSPI-PURI INDAH.DOC
SUPPLIER REGISTRATION FORM.DOC
DOKUMEN LEGAL PERUSAHAAN WASTE
MANAGEMENT. MA.DOCX
PAKTA INTEGRITAS VENDOR PENEGELOLA
LIMBAH.DOCX
DAFTAR REKANAN WASTE MANAGEMENT
TERSELEKSI (003).DOCX
TERIMA KASIH ATAS PERHATIANYA

Anda mungkin juga menyukai