Anda di halaman 1dari 15

METODE PEMBUATAN SIMPLISIA

PHALERIAE FRUCTUS (BUAH MAHKOTA DEWA)

ANGGOTA KELOMPOK 6 :
DESI ANGELINA
DINDA MARSELLA
HERLITA APRIYANI
PUTRI ANDRIANI
REZA HENRI FERBIAN
SILVIA AGUSTIANI
BUAH MAHKOTA DEWA

Pohon Mahkota Dewa (Phaleria macrocarpa) dikenal sebagai salah satu tanaman
obat di Indonesia. Asalnya dari Papua/Irian Jaya. Buah mahkota dewa mengandung
beberapa zat aktif seperti:

Alkaloid, bersifat detoksifikasi yang dapat menetralisir racun di dalam tubuh

Saponin, yang bermanfaat sebagai:


sumber anti bakteri dan anti viruS
meningkatkan sistem kekebalan tubuh
mengurangi kadar gula dalam darah
mengurangi penggumpalan darah
Flavonoid

melancarkan peredaran darah ke seluruh tubuh dan mencegah terjadinya


penyumbatan pada pembuluh darah

mengurangi kandungan kolesterol

mengurangi kadar risiko penyakit jantung koroner

mengandung antiinflamasi (antiradang)

berfungsi sebagai anti-oksidan

membantu mengurangi rasa sakit jika terjadi pendarahan atau pembengkakan

Polifenol

berfungsi sebagai anti histamin (antialergi)


PHALERIAE FRUCTUS

Nama lain : Buah mahkota dewa


Nama tanaman asal : Phaleria macrocarpa
Keluarga : Thymelacaceae
Kandungan senyawa : Alkaloid, saponin,
polifenol
Khasiat : Antihipertensi, asam urat,
antidiabetes, lever,kanker,
pendarahan, dan
membersihkan racun.
Pohon mahkota dewa Buah mahkota dewa yang Buah mahkota dewa
belum masak yang sudah masak
PROSES PENGOLAHAN MAHKOTA DEWA MENJADI SIMPLISIA (bahan baku) SAMPAI
PENGEMASAN

BAHAN BAKU SORTASI BASAH PENCUCIAN


Dipilih buah yang tidak Di cuci dengan air bersih
busuk.Dibersihkan dari pengotor yangmengalir sampai bersih
yang ada

PERAJANGAN
SORTASI KERING PENGERINGAN Dirajang dengan pisau
Disortir dari kemungkinan Dijemur dibawah sinar matahari stainless.Dibelah diambil daging
adanya pengotor selama proses 2 3 hariDisangrai 5 10 menit buahnya, bijinya dibuang.Daging
buah dirajang tipis

PENGEMASAN
PENIMBANGAN
Dimasukan kedalam kantong
Ditimbang 2,5 kg untuk 1
plastik kemas kemudian disegel
kali produksi
dan diberi label
PEMBUATAN SIMPLISIA BUAH MAHKOTA DEWA
(PHALERIAE FRUCTUS)
Metode Pembuatan
1. Bahan baku Buah Mahkota Dewa
2. Sortasi Basah
3.Pencucian
4.Perajangan
5. Pengeringan
6. Sortasi Kering
7. Penimbangan
8. Pengemasan

Anda mungkin juga menyukai