Anda di halaman 1dari 29

Traktus urinarius

Dr. Hj Isti noviani


Traktus urinarius

Terdiri dari :
 Sepasang ginjal dan ureter
 Vesica urinaria
 Uretra

Fungsi :
 Memelihara homeostasis, meliputi : filtrasi, absorpsi aktif, absorpsi
pasif dan sekresi
 Keseimbangan cairan dan elektrolit
 Tempat pembuatan hormon renin (yang bepengaruh dalam
pengaturan tekanan darah)
 Proses pembentukan eritropoeitin
 Hasil proses berupa urine
 Proses : ureter  V. urinaria  uretra
 Hasil : ± 1500 cc urine/ 24 jam
GINJAL

Setiap ginjal terdiri dari 1 – 4 juta


nefron

Setiap nefron terdiri dari :


 korpuskel renalis
 tubulus kontortus proksimal
 ansa henle (segmen tipis dan
tebal)
 tubulus kontortus distal
 duktus koligentes
Korpuskel renalis

 Diameter 200 µm
 Terdiri atas seberkas kapiler
glomerulus
 Lapisan parietal sel bowman : epitel selapis gepeng,
lamina basalis dan selapis tipis saraf retikulin
 Pada kutub urinarius  epitel bowman menjadi epitel
selapis kuboid atau siindris rendah (ciri tubulus
proksimal)
 Lapisan viseral yaitu podosit
 Prosesus sekunder podosit berselang-seling membentuk
celah memanjang selebar ± 25 nm yaitu celah filtrasi
 Diluar podosit dan gromerulus terdapat membran basal
yang disebut makula densa.
 Fungsi : sawar filtrasi yag memisahkan darah dalam kapiler dari
ruang urinarius
Tubulus kontortus proksimal

 Epitel kuboid atau silindris rendah dengan sitoplasma


asidofilik
 Lebih panjang dari tubulus kontortus distal
 Epitel sel memiliki banyak mikrovilli membentuk suatu
“brush border”.

Fungsi :
 Tempat dimulainya proses absorpsi dan ekskresi
 Sekresi kreatinin dan substansi asing bagi organisme
Tubulus kontortus proksimal
Ansa henle

 Struktur berbentuk “U” yang terdiri atas : segmen tubulus


desendens, segmen tipis desendens, segmen tipis
asendens.
 Fungsi : terlibat dalam retensi air
 Mikroskopis :
lumen kecil, pipih
 Henle desendens :
sel pipih, terdiri dari 2-3 sel, inti menonjol kearah lumen,
sitoplasma pucat
 Henle asendens :
lumen bulat, sel kuboid, terdiri dari 3-5 sel.
Tubulus kontortus distal

Makroskopis :

 Epitel selapis kuboid


 Tidak memiliki brush border
 Tidak ada kanalikuli apikal
 Ukuran sel lebih kecil

Fungsi :

 Pertukaran ion
 Sekresi ion hidrogen dan amonium
 Penting untuk mempertahankan keseimbangan asam-
basa dalam darah.
Tubulus kontortus distal
Tubulus kontortus distal
TUBULUS DAN DUKTUS KOLIGENTES

 Urine mengalir dari tubulus kontortus distal  tubulus


koligentes.

Mikroskopis :
 Lumen besar
 Sitoplasma ungu pucat
 Sering terlihat dalam penampang memanjang
 Sel-sel kuboid simpleks/ kolumner simpleks.
APARAT JUKSTAGROMERULUS

 Sel-sel otot polos yang termodifikasi


 sel jukstagromerulus

Fungsi :
 Mempertahankan tekanan darah
 Menghasilkan hormon renin
APARAT JUKSTAGLOMERULUS
SIRKULASI DARAH
 Ginjal mendpt perdarahan dari  a.
renalis  anterior ginjal
 posterior ginjal
- Pd saat di hilus  membentuk a.
intrlobaris (terletak diantara piramid ginjal)
- Pd perbatasan kortek – medula  a.
interlobularis  arteri arkuata
 Dari a. interlobularis  arteriol aferen
(suplai drh kapiler glom)

arteriol eferen

jalinan kapiler peritubulus


( msuplai tubulus prok – dist)

vasa rekta ( pemb lurus)


 Kapiler korteks bag luar dan kapsula ginjal
berkonvergensi membentuk vena stelata.
Vesika urinaria
Fungsi :
• menampung urine yang dibentuk diginjal
dan menyalurkannya keluar.
• Kaliks, pelvis renalis, ureter, vesika
urinaria  memiliki srtuktur histologi yang
serupa dengan ureter.
Histologis :
• Epitel transisional
• Lamina propria dg jar. Ikat padat sd longgar
• Anyaman otot polos vu dlm keadaan tdk
teregang  tebalnya 5 – 6 sel
sel superfisial membulat,
menonjol ke dlm lumen
. Bila teregang  tebal 3 – 4 sel
sel superfisial gepeng
. Sel superfisial dr ep. Transisional mempunyai
suatu membran lempeng tebal khusus yg
berfungsi sawar osmotik antara urine dan cairan
jaringan
URETER
 Tampak saluran dg lumen yg bergelombang spt bintang
 Gbran mikroskopik :
- epitel transisional , dg sel payung
- t. propria mrpk jar ikat padat
- t. muskularis mrpk otot polos yg tersusun tdk kompak
2/3 prok 2 lapis : dlm longitudinal
luar sirkuler
1/3 distal 3 lapis : dlm longitudinal
tengah sirkuler
luar longitudinal
- t. adventitia dpt dijumpai sel lemak, pemb drh, saraf
URETRA
 Suatu tabung yg membawa urin dr VU ke luar
 Pd pria, sperma jg mel uretra slm ejakulasi
 Uretra pria :
- 4 bagian pars prostatika, pars
membranosa, pars bulosa, pars
pendulosa
. Uretra pada wanita hanya merupakan
organ perkemihan
TUGAS
 GAMBARKAN PERBEDAAN SECARA
MIKROSKOPIS MASING2 BAGIAN
NEFRON ( glm, tci, dll ), beri keterangan,
beri warna, disertai fungsinya msg2.
 KUMPULKAN HR RABU DI
SEKRETARIAT sec kolektif !!

Anda mungkin juga menyukai