Anda di halaman 1dari 17

EVALUASI PERAN PKK DALAM

GERDU PENAKIB
KABUPATEN SITUBONDO
PERCEPATAN PENURUNAN
AKI DAN AKB

TAHUN 2014
SATGAS GERDU
DEKLARASI PEMBENTUKAN
PENAKIB
GERDU TIM GERDU
KECAMATAN DAN
PENAKIB PENAKIB KAB
DESA
TUJUAN UMUM

Menurunkan Angka Kematian Ibu dan


Angka Kematian Bayi di Kabupaten
Situbondo melalui pemberdayaan
masyarakat
TUJUAN KHUSUS

Melakukan
Meningkatkan pemantauan dan
Pemberdayaan evaluasi
masyarakat pelaksanaan
dalam GerakanTerpadu
Meningkatkan pengawalan ibu Penurunan
kemitraan hamil, Bersalin Kematian Ibu
dengan dan Nifas serta dan Bayi
PKK,TOGA bayi yang (GERDU
Meningkatkan dan TOMA mengalami PENAKIB)
koordinasi lintas dalam komplikasi
sektor dan lintas pengawalan ibu sampai
program hamil resiko ditempat
tinggi rujukan.
KEGIATAN

Refresing Materi Gerdu Penakib

Paparan hasil Pemantauan Tim Gerakan Terpadu Penurunan


Angka Kematian Ibu dan Bayi (GERDU PENAKIB) Kabupaten,
Kecamatan dan Desa

Evaluasi pelaksanaan GerakanTerpadu


Penurunan Kematian Ibu dan Bayi (GERDU
PENAKIB) Kabupaten, Kecamatan dan Desa.

Diskusi dan Pembahasan Tim


(GERDU PENAKIB) tahun 2018
PELAKSANAAN
17 OKTOBER 2017 21 OKTOBER 2017

Kantor Kantor Kantor


Kantor
Kecamatan Kecamatan Kecamatan
Kecamatan
Mlandingan Suboh (Suboh, Kapongan
Asembagus
(Mlandingan, Banyuglugur, (Kapongan,
(Asembagus,
Bungatan, Besuki, Mangaran,
Jangkar, Arjasa,
Kendit, Sumbermalang, Panji,
Banyuputih)
Panarukan) Jatibanteng) Situbondo)
PESERTA
 Kasi Kesra Kecamatan
 Ketua Pokja IV TP PKK Kecamatan
 1 orang Ketua TP. PKK Kecamatan
 3 orang Ketua TP. PKK Desa
 Kepala Puskesmas, Bidan Koordinator,
Dokter PKM
TIM MONEV
MONITORING DAN EVALUASI
GERDU PENAKIB
 Kasus Kematian Ibu dan Bayi
 Kasus Komplikasi dan Resiko tinggi Ibu hamil, Bersalin
dan Nifas serta Bayi
 Pengawalan Kasus Ibu dan Bayi yang dirujuk
 Keterlibatan Satgas Penakib Kecamatan dan Desa
 Kendala / Hambatan Pelaksanaan Pengawalan kasus
rujukan
 Solusi
DATA KEMATIAN
s/d Semester I Th 2017

KEMATIAN IBU KEMATIAN BAYI

 Jumlah Kematian Ibu : 7  Jumlah Kematian Bayi :


Orang/ 4595 KH 68/ 4595 KH
 Konfersi ke AKI : 152,3/  Konfersi ke AKB : 14,8
100.000 KH KH
Masa Kematian Ibu Kab. Situbondo
s/d Semester I Th 2017 dibanding Th 2016

Masa Kematian Ibu Th 2016 Masa Kematian Ibu Th 2017

Nifas 2 Nifas 5 Masa Kematian Ibu di


Kab. Situbondo
mengalami perubahan.
Bersalin 1
Tahun 2016 Masa
Bersalin 4
Kematian Ibu terbanyak
pada masa Hamil dan
Bersalin (40 %) dengan
Hamil 2 jumlah yang sama,
Hamil 4
sedangkan Tahun 2017
0 2 4 6 masa terbanyak terjadi
0 1 2 3 4 5
Hamil
Bersali
Nifas
pada Masa Nifas (62,5
Hamil Bersalin Nifas n
Masa Masa
%)
Kematian 4 4 2 Kematian 2 1 5
Ibu Ibu

Hamil Bersalin Nifas Hamil Bersalin Nifas


Jumlah Kematian Bayi Berdasarkan Usia di Kab.
Situbondo
s/d Semester I th 2017 Dibanding Th 2016

KEMATIAN BAYI KEMATIAN BAYI


BERDASARKAN USIA TH 2016 BERDASARKAN USIA
TH 2017

29-11 bln, 29-11 bln,


11 13
7-28 hari,
4
0-6 hari, 7-28 hari, 0-6 hari,
35 15 40

0-6 0-6
hari hari
7-28 7-28
hari hari

Kematian Bayi di Kab. Situbondo s/d Semester I Th 2017 sebanyak 68 Mengalami


PENINGKATAN 70 % dibanding Th 2016 sebanyak 40. Kematian Bayi Berdasarkan
Usia terbanyak , masih sama didominasi pada usia Neonatal Dini 0 – 6 hari
Jumlah Kematian Bayi Berdasarkan Penyebab di Kab. Situbondo
s/d Semester I th 2017 Dibanding Th 2016

KEMATIAN BAYI BERDASARKAN KEMATIAN BAYI


PENYEBAB TH 2016 BERDASARKAN PENYEBAB TH
2017

Pneumon
Lain-lain,
ia, 2 Pneumo
3
Diare, 1 Lain- nia, 1
Infeksi, 1 lain, 13
Kel. Bawaan ;… BBLR, 24 Diare, 1 BBLR, 29
Sepsis, 1
Kel. Bawaan ; 9

Asfiksia,
Asfiksia,
8
14

Penyebab Kematian Bayi di Kab. Situbondo s/d Semester I terbanyak masih didominasi
BBLR ( Bayi berat lahir rendah )
Kegiatan Yang Sudah Dilakukan oleh
PKK
 Mengaktifkan dasa wisma kelurahan dan desa dalam
pendataan ibu hamil
 Berperan dalam pengawalan semua kasus Kematian Ibu dan
Bayi
 Mendampingi semua ibu hamil Resiko tinggi dan kasus
Komplikasi ibu hamil, Bersalin dan Nifas serta Bayi Resti
 Mengawal Kasus Ibu dan Bayi yang dirujuk dengan segala
permasalahanya
 Meningkatkan keterlibatan Satgas Penakib Kecamatan dan
Desa
KENDALA/ PERMASALAHAN
 Adanya Pergantian anggota Satgas Gerdu Penakib yang baru
baik di Tingkat Kecamatan dan Desa
 Belum Semua Satgas bekerja dengan maximal
 Pelaporan pendampingan dan Pengawalan belum dilaporkan
secara rutin ke Tim Gerdu Penakib Kabupaten
Solusi
1. Dilakukan Sosialisasi Ulang / Refresing tentang GERDU
PENAKIB
2. Meningkatkan koordinasi secara berkala di masing2 satgas
GERDU PENAKIB Kecamatan dan desa
3. Melaporkan secara rutin bulanan/ Tribulan Kegiatan satgas
GERDU PENAKIB Kecamatan ke Tim GERDU PENAKIB
Kabupaten
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai