Anda di halaman 1dari 15

II.

Teknik Budidaya Anggrek


Meliputi : cara merawat, membesarkan &
memperbanyak tanaman dg benar sehingga
semua kebutuhan utk pertumbuhannya dpt
terpenuhi kemampuan berbunga
Faktor yg berperan antara lain : ilpengt, pe
ngalaman, kreativitas dan dana.
Untuk melakukan budidaya anggrek yg
harus diperhatikan adalah :
jenis anggrek yg akan ditanam, pemilihan
pot & media, pemupukan, panyiraman &
pengendalian hama penyakit
Sarana budidaya anggrek
1. Tempat tumbuh :
Dapat berupa : pot (tanah liat, plastik,
kayu), papan pakis, cabang kayu dsb.
Tergantung cara hidupnya

2. Media tumbuh
Dapat berupa: arang, sabut kelapa, cahan
pakis, moss, serutan kayu, kompos/pupuk
kandang (anggrek tanah)

3. Penopang / stik
Faktor-faktor yg mempengaruhi
pertumbuhan anggrek
1. Faktor lingkungan:
a. Sinar matahari / Penyinaran
b. Kelembaban
c. Temperatur
Untuk masing masing jenis anggrek dan
fase pertumbuhan kebutuhan akan faktor
lingkungan berbeda-beda
2. Faktor genetis
Tabel : kebutuhan iklim untuk pertumbuhan
tanaman anggrek
Anggrek %sinar Temperatur dalam
siang oC

malam siang
Cattleya 50-60 13-15,5 18,5-24
Dendrobium 50-60 10 21
(deciduous)
Dendrobium 60 15-15,5 25-27
(tetap segar)
Oncidium 60 15-18 27
(panas)
Anggrek %sinar Temperatur dalam oC
siang malam siang
Paphiopedilum 10-15 13 21-25
(daun hijau)
Paphiopedilum 20-30 15,5-18,5 27
(daun berbarik)
Phalaenopsis 15-30 18,5 27
Vanda (pensil) 100 21 28
Vanda (semi- 100 21 28
terete buatan)
Vanda (sabuk)
30-50 21 28
Vanda (quarter-
terete) 100 21 28
CARA MENANAM
1. Anggrek epifit atau semi epifit
a. Dapat ditempel di dahan kayu atau
papan pakis dg diikat tali rafia bila
sudah menempel tali dapat di buang
b. Bila menggunakan pot, anggrek monopodial
batang ditempatkan di tengah-tengah pot.
Anggrek sympodial bagian yg masih tumbuh
diarahkan ke tengah pot. Untuk menahan agar
tanaman tidak rebah dapat digunakan stik dari
kawat atau kayu. Media tanam tergantung dari
umur tanaman dan jenis anggreknya. Pot
diletaan di atas para-para atau digantung
3. Anggrek Tanah
Tempat tanam : Pot , bak batu bata
Media tanam :
campuran kompos/pupuk kandang +
tanah/serbuk gergaji + pasir dg
perbandingan 1 : 1 : 1 . Bagian bawah
pot/bak diisi pecahan genting, setelah
ditanam paling atas diberi serutan kayu
atau sabut kelapa.
Stik :digunakan untuk menopang tanaman
PEMELIHARAAN TANAMAN
Pemeliharaan tanaman meliputi :
1. Pemupukan : macam, dosis dan saat
pemupukan
2. Penyiraman : tergantung umur tanaman,
jenis anggrek dan kondisi lingkungan,
macam air untuk menyiram
3. Pengendalian hama penyakit : jenis
pestisida, saat penyemprotan dan cara
pemberantasan (teknis dan kimiawi)
Faktor-faktor yg menentukan
pembungaan anggrek
a. Faktor genetis : bentuk & sifat tanaman
b. Faktor fisiologis : kondisi kesehatan & umur
tanaman dipengaruhi fakor genetis &
lingkungan ( perlakuan panjang hari,
perubahan suhu & pemberian hormon
Hormon : giberilin, merangsang pembungaan
paklobutrazol, penghambat tumbuh
c. Faktor lingkungan : Rh, Temperatur & cahaya
yg dimanipulasi
III. PERBANYAKAN TANAMAN
A. Secara Generatif
• Proses penyilangan anggrek dapat
dilakukan sampai antar genus.
• Hasil silangan merupakan hybrid baru
• Untuk pengakuan di tingkat internasional
dapat didaftarkan di lembaga anggrek
sedunia , pusatnya di The Royal
Horticultura Society, London
1. Proses penyilangan sbb :
a. Penentuan induk jantan & betina
b. Teknik Penyilangan
Prinsip penyilangan : mengmbil polinia
atau polinaria suatu jenis anggrek lalu
dimasukkan ke dalam stigma bunga
anggrek jenis lain.
Teknik penyilangan anggrek dapat
dibedakan menjadi :
1. Penyilangan anggrek berlempeng perekat,
dapat langsung diletakkan dalam lubang
stigma
2. Penyilangan anggrek tdk berlempeng perekat,
polinia/polinaria di celupkan dulu ke lempeng
perekat baru diletakkan dalam lubang stigma
• Catatan:
• Berhasil tidaknya proses penyilangan
dapat dilihat setelah 3-4 hari stlh penyil.
• Tingkat kemasakan buah tergantung
genusnya antara 3 – 9 bulan misalnya
Dendrobium 2.5 – 3 bulan, Pha. 3 – 4 bl,
Cattleya 6 - 7 bulan.
• Agar proses menguningnya buah lambat &
buah tidak cepat pecah, sebaiknya
ditempatkan di tempat teduh, atau diberi
peneduh.
• Faktor-faktor yg mempengaruhi hasil
persilangan :
1. Tanaman induk , harus sehat
2. Pollinia dari induk jantan harus bagus
3. Anggrek yg berpolinaria sebaiknya
disilangkan dg anggrek yg berpolinaria
4. Sebaiknya penyilangan dilakukan yg
masih berkerabat dekat.

B. Secara Vegetatif
a. Stek & belah rumpun
b. Kultur jaringan
• Persilangan anggrek

Anda mungkin juga menyukai