Anda di halaman 1dari 4

Kedudukan dan peran organisasi

profesi indonesia

KELOMPOK 3:
ERLIAN ISTIFHAN
RINDI HANDIKA
M U B I YAT U L H A S A N A H
N U R VA N Y W I D I YA G I R I
D E S TA F I T R I A
ORGANISASI PROFESI

Organisasi profesi sebagai organisasi


praktisi yang menilai/
mempertimbangkan seseorang memiliki
kompentensi profesional dan ikatan
bersama untuk menyelenggarakan
fungsi sosial yang mana tidak dapat
dilaksanakan secara terpisah sebagai
individu ( marqius bessi L. & Huston J.C )
PERAN ORGANISASI PROFESI
INDONESIA
1. Sebagai pembina, pengembang, dan pengawas
terhadap mutu pendidikan keperawatan
2. Sebagai pembina, pengembang, dan pengawas
terhadap pelayanan keperawatan
3. Sebagai pembina serta pengembang ilmu
pengetahuan dan teknologi keperawatan
4. Sebagai pembina, pengembang, dan pengawas
kehidupan profesi.
KEDUDUKAN ORGANISASI PROFESI
INDONESIA
• Sebagi pelindung
• Dapat mempermudah dalam melakukan
koordinasi dan hubungan, karena adanya
keterkaitan penyelesaian mengenai suatu fungsi
yang telah dipercayakan kepada seseorang atau
anggota.
• Sebagai pemersatu antar profesi

Anda mungkin juga menyukai