Anda di halaman 1dari 21

CPNS

#andritrikuncoro
CPNS 2019

Mata pelatihan ini membekali


peserta kemampuan awal bela
negara melalui sikap perilaku
Deskripsi & bela negara dalam
Tujuan menjalankan tugas sebagai
PNS profesional pelayan
masyarakat melalui aktivitas di
luar kelas
CPNS 2019

suatu keadaan siap siaga yang


dimiliki oleh seseorang baik
Kesiapsia-
secara fisik, mental, maupun
gaan sosial dalam menghadapi
situasi kerja yang beragam.
CPNS 2019

1. Cinta Tanah Air


2. Kesadaran Berbangsa dan
bernegara
Unsur (Nilai) 3. Yakin akan Pancasila
sebagai ideologi negara
Bela Negara
4. Rela berkorban untuk
bangsa dan negara
5. Memiliki kemampuan awal
bela negara
.
CPNS 2019

Pasal 30 UUD Negara RI 1945


mengamanatkan kepada semua
komponen bangsa berhak dan wajib
Amanat UUD ikut serta dalam upaya pembelaan
1945 negara. Sistem pertahanan dan
keamanan negara dilakukan melalui
sistem hankamrata.
CPNS 2019

1) Praktik peraturan baris berbaris


(PBB),
2) Praktik tata upacara sipil (TUS)
dan keprotokolan,
Kegiatan 3) Simulasi sebagai badan
pengumpul keterangan
(Bapulket)
4) Kegiatan ketangkasan fisik dan
penguatan mental
CPNS 2019

Untuk dapat melaporkan kegiatan


yang dilakukan oleh para peserta
dikenalkan latihan intilijen awal
Simulasi untuk menyaring informasi yang
Bapulket benar dan layak diteruskan atau
dilaporkan kepada pimpinan melalui
alat 5W + 1 H, sebagai implementasi
dari kewaspadaan dini
CPNS 2019

Simulasi Bapulket melalui

Pengamatan
Penggambaran
(Obsevation & Description)
CPNS 2019

Pengamatan adalah kesadaran dan


kemampuan seseorang atau beberapa
orang untuk mengetahui keadaan, kejadian,
atau gejala yang terjadi dan berkembang di
Pengerti-an sekelilingnya dengan memanfaatkan
pancainderanya secara maksimal
Penggambaran adalah kemampuan
seseorang untuk menjelaskan, menguraikan
atau menggambarkan kembali suatu
keadaan, kejadian, atau gejala yang
diamatinya secara detil dan jelas.
CPNS 2019
Manfaat

• Mendapatkan informasi yang benar mengenai kondisi,


kejadian dan gejala di lapangan.
• Membantu mempermudah pimpinan membuat keputusan
dalam menyikapi kondisi tertentu.
• Berguna bagi upaya kewaspadaan dini atas kejadian
yang tidak diinginkan.
CPNS 2019

Kegiatan/ kejadian : kegiatan,


kejadian, peristiwa, dan gejala yang
Target terjadi di lokasi masing-masing.
Instalasi dan wilayah : memahami
dan mengumpulkan informasi tentang
lokasi masing-masing
CPNS
2019

Praktik
1. Peserta mempraktikkan matbar secara perseorangan dengan
ketentuan sebagai berikut :
• Memahami lokasi masing-masing
• Berpakaian dan bersikap yang tidak mencolok
• Dilarang mencatat, merekam dan memotret di lokasi
2. Sasaran matbar adalah informasi/peristiwa/fenomena yang terjadi di
lokasinya masing-masing yang dikaitkan dengan bela negara
3. Hasil matbar dilaporkan secara perseorangan dan kelompok sesuai
dengan format yang diberikan
CPNS 2019 LOKASI DAN TEMA
NO LOKASI TEMA

2 Kampung Sablon 1.Lingkungan Hidup


2.Penegakan Perda
3.Konflik Sosial
4.Pemberdayaan Masyarakat
CPNS 2019 LOKASI DAN TEMA
NO LOKASI TEMA
5 RS Jiwa 1. Pelayanan Publik
2. Budaya
3. Penegakan Perda
4. Lingkungan Hidup
6 Stasiun 1. Lingkungan Hidup
2. Penegakan Perda
3. Pelayanan Publik
4. Pemberdayaan Masyarakat
7 Terminal 1. Lingkungan Hidup
2. Penegakan Perda
3. Pelayanan Publik
4. Pemberdayaan Masyarakat
8 Kantor Pemda 1. Pelayanan Publik
2. Budaya
3. Penegakan Perda
4. Lingkungan Hidup
CPNS 2019 LOKASI DAN TEMA

NO LOKASI TEMA
9 Rowo Jombor 1. Pariwisata
2. Penegakan Perda
3. Lingkungan Hidup
4. Pemberdayaan Masyarakat
10 Pasar Sragu 1. Lingkungan Hidup
2. Penegakan Perda
3. Pelayanan Publik
4. Konflik Sosial
11 Makam Bayat 1. Lingkungan Hidup
2. Penegakan Perda
3. Budaya
4. Pemberdayaan Masyarakat
CPNS 2019

Tugas Peserta

1. Mengamati, mencatat fakta lingkungan (boleh


wawancara) tentang 5 nilai bela Negara;
2. Menyusun Laporan perorangan
3. Menyusun bahan presentasi kelompok
Tugas Perorangan
CPNS 2019

Nama Peserta :
Kelas :
Obyek / Lokasi :

No Hasil Pengamatan Nilai / Makna Tindak lanjut


CPNS 2019
Tugas Kelompok

Menyusun bahan presentasi, berisi :


1. Obyek/ lokasi
2. Hasil pengamatan
3. Nilai/ makna
4. Tindak lanjut
CPNS Teknis Pembagian
2019
Kelompok dan Tema
1. Satu kelas dibagi kelompok sebanyak tema yg ditentukan. Misal, Kelas A
mendapatkan lokasi Rowo Jombor, maka dibagi 4 (empat) kelompok dan
mendapatkan masing-masing satu tema.
NO LOKASI TEMA
9 Rowo Jombor 1. Pariwisata
2. Penegakan Perda
3. Lingkungan Hidup
4. Pemberdayaan Masyarakat

1. Dalam satu kelompok, misalnya Kelompok 1 dengan tema Pariwisata, anggotanya


mencari informasi yang sesuai dengan nilai-nilai Bela Negara. Satu peserta
mendapatkan masing-masing satu nilai yang dipakai untuk tugas perorangan
1. Cinta Tanah Air
2. Kesadaran Berbangsa dan bernegara
Nilai-nilai Bela Negara 3. Yakin akan Pancasila sebagai ideologi negara
4. Rela berkorban untuk bangsa dan negara
5. Memiliki kemampuan awal bela negara

Anda mungkin juga menyukai