Anda di halaman 1dari 21

PENJELASAN HABITUASI

Latsar CPNS Golongan III

Dra. NANIK WIDYANINGSIH, M.Si.


PPSDM KEMENDAGRI REGIONAL YOGYAKARTA
BIODATA
Nama : Dra. NANIK WIDYANINGSIH, M.Si.
NIP : 19611216 199301 2 001
Jabatan : Widyaiswara Madya (IV/c)
Pendidikan : S2 Sosiologi UGM Yogyakarta
Instansi : PPSDM Kementerian Dalam Negeri Regional Yogyakarta
Alamat Kantor : Jl. Melati Kulon No. 1 Baciro Yogyakarta 55225
Telp. (0274) 513632, 5164249.
Alamat Rumah : Perum. Sidoarum Blok III, Jl. Nuri P – 31, Godean Sleman DIY
No HP. : 0813 2877 0813 / 0812 1790 3837
DARI INSPIRASI KE HABITUASI

INSPIRASI IDEASI AKTUALISASI HABITUASI

 ANEKA  Menempatkan substansi Mata  Memilih issu / situasi  Terus berpikir kritis
 Pembelajaran Mata Diklat dalam konteks problematik yg ingin  Memastikan kelanjutan
Diklat organisasi. dianalisis. gagasan hingga
 Ordinary teacher can tell,  Tanggap lingkungan/ peduli  Merencanakan kegiatan implementasi.
good teacher can explain, organisasi yang sesuai.  Berani mengasingkan
excellent teacher can  Memahami keterkaitan antar  Mengusulkan metode yg biasa &
demonstrate, great faktor. untuk mewujudkan. membiasakan yg asing
teacher can inspire.  Memberi gagasan/ alternatif
solusi.

Disiplin, Jujur, Keterpaduan, Siap Melayani, Kekeluargaan, Kebhinekaan


• AKTUALISASI DI TEMPAT KERJA
Melakukan pendalaman terhadap :
1. core issue yang dipilih (berubah/bertambah)
2. Dukungan konsep pokok mata Diklat yang melandasi pemilihan core issue dan penetapan
inisiatif pemecahan core issue yang dipilih,
Melakukan penerapan terhadap:
1. Usulan-usulan inisiatif baik berupa pikiran konseptual dan/atau aktivitas-aktivitas dalam
rangka memecahkan core issue tersebut,
2. proses dan kualitas mengelola dan menjalankan inisitaif, dan
Melakukan analisis terhadap:
1. dampak hasil inisiatif,
2. dampak yang terjadi baik pada level individu, unit, atau organisasi), dan
3. Menjaga keberlangsungan inisiatif yang telah dilakukan.

Disiplin, Jujur, Keterpaduan, Siap Melayani, Kekeluargaan, Kebhinekaan


• PRESENTASI PELAKSANAAN AKTUALISASI
1. Argumentasi terhadap core issue yang dipilih yang didukung konsep pokok mata
pelatihan dan penetapan inisiatif pemecahan core issue yang dipilih baik berupa
pikiran konseptual dan/atau aktivitas-aktivitas dalam rangka memecahkan core issue
tersebut,
2. Proses dan kualitas mengelola dan menjalankan inisitaif, dan identifikasi dampak hasil
inisiatif, level dampak (individu, unit, atau organisasi), dan keberlangsungan inisiatif,
3. Kontribusi hasil kegiatan terhadap visi, misi, dan tujuan organisasi,
4. kontribusi hasil kegiatan terhadap penguatan nilai-nilai organisasi,
5. Khusus bagi CPNS Golongan III menyampaikan hasil analisis konseptual dampak
apabila nilai-nilai dasar PNS tidak diaplikasikan dalam pelaksanaan tugas dan
jabatannya.

Disiplin, Jujur, Keterpaduan, Siap Melayani, Kekeluargaan, Kebhinekaan


KUNCI KEBERHASILAN
ASN Proses Aktualisasi Budaya Kerja
 PEOPLE: kemauan
(willingness) & kemampuan
PROSES (ability) berinovasi.
 PROCESS: teknik/ metode
& instrumen berpikir kreatif
PEOPLE hingga menjalankan inovasi.
CULTURE  CULTURE: kebijakan yang
pro-perubahan, lingkungan
kerja egaliter & kompetitif,
cara kerja berorientasi
kualitas, dll.
INTEGRITAS PROFESIONAL INOVATIF PEDULI
SISTIMATIKA PENULISAN
BAB I PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
B. TUJUAN AKTUALISASI
C. RUANG LINGKUP AKTUALISASI

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI AKTUALISASI


A. DESKRIPSI ORGANISASI
B. TUGAS UNIT KERJA
C. TUGAS PESERTA

BAB III RANCANGAN AKTUALISASI


 (Boleh Tabel/Matrik atau diauraikan /deskriptif)
-----------------------------------------------------
BAB IV CAPAIAN AKTUALISASI
 (Boleh Tabel/Matrik atau diauraikan /deskriptif) dan
ANALISIS DAMPAK (Level Individu, Unit dan Organisasi)

BAB V PENUTUP
• LAPORAN AKTUALISASI
Muatan laporan aktualisasi adalah deskripsi core issue
yang terjadi dan strategi pemecahannya, proses
menerapkan inisiatif gagasan kreatif yang telah
dirancang yang didukung dengan dukungan bukti-bukti
pembelajaran baik berupa dokumen, notulensi, foto,
rekaman, video, dsb, serta mendeskripsikan analisis
terhadap dampak yang ditimbulkan

Disiplin, Jujur, Keterpaduan, Siap Melayani, Kekeluargaan, Kebhinekaan


MENDOKUMENTASIKAN
PELAKSANAAN KEGIATAN DI TEMPAT TUGAS / TEMPAT MAGANG

 Seluruh Kegiatan yang dilaksanakan sesuai yang direncanakan


dalam Rancangan Aktualisasi;
 Dalam pelaksanaan kegiatan-kegiatan tersebut terkandung Nilai-
Nilai Dasar yang telah teraktualisasikan yang mencakup nilai-
nilai ANEKA;
 Pelaksanaan kegiatan tersebut harus di”Dokumentasikan”
sebagai bukti benar-benar telah diaktualisasikan nilai-nilai dasar
profesi PNS.

9
JENIS BUKTI PELAKSANAAN KEGIATAN

• ADA 2 (dua) JENIS BUKTI DARI SETIAP KEGIATAN YANG


DILAKSANAKAN YAITU :
1. Hasil Atau Output Dari Kegiatan (Misal : Kegiatan Menginput data
ke dalam dokumen, maka “Dokumen” yang berisi data yang di”Input”
dapat menjadi “Dokumen sebagai bukti”. Atau “Fotocopy Dokumen”
suatu pelaksanaan kegiatan, juga dapat menjadi “Dokumen sebagai
bukti”);
2. Foto / Video atau Catatan, untuk kegiatan yan tidak menghasilkan
Output yang “Tangible”. (Misal : Mencatat kegiatan yang dilakukan
atau foto yang relevan sebagai bukti pelaksanaan kegiatan).

10
• BAHAN PERSIAPAN PRESENTASI HASIL AKTUALISASI
Komponen utama yang harus dipresentasikan adalah :
Hasil pendalaman :
1. core issue yang dipilih (perubahan/penambahan)
2. Dukungan konsep pokok mata Diklat yang melandasi pemilihan core issue dan penetapan inisiatif
pemecahan core issue,
Penerapan :
1. Usulan-usulan inisiatif baik berupa pikiran konseptual dan/atau aktivitas-aktivitas dalam rangka
memecahkan core issue,
2. proses dan kualitas mengelola dan menjalankan inisiatif, dan
Analisis :
1. dampak hasil inisiatif,
2. dampak yang terjadi baik pada level individu, unit, atau organisasi), dan
3. Menjaga keberlangsungan inisiatif yang telah dilakukan.

Disiplin, Jujur, Keterpaduan, Siap Melayani, Kekeluargaan, Kebhinekaan


BAB IV. CAPAIAN AKTUALISASI

A. GAMBARAN UMUM PELAKSANAAN AKTUALISASI


B. HASIL CAPAIAN AKTUALISASI
C. ANALISIS DAMPAK
A. GAMBARAN UMUM PELAKSANAAN AKTUALISASI
A. GAMBARAN UMUM PELAKSANAAN AKTUALISASI
Kegiatan habituasi yang penulis lakukan di SD Negeri II Depok adalah SUBAPOLI (Sudut Baca Pohon
Literasi) sebagai upaya membudayakan gerakan literasi pada siswa kelas V SD Negeri II Depok.
Adapun waktu pelaksanaan habituasi dimulai tanggal 1 Mei 2019 sampai tanggal 18 Juni 2019.
Terdapat 7 (tujuh) tahapan dalam kegiatan aktualisasi SOBAPOLI (Sudut Baca Pohon Literasi) sebagai
upaya membudayakan gerakan literasi pada siswa kelas V SD Negeri II Depok, antara lain sebagai
berikut :
1. Pengajuan Program SUBAPOLI
2. Membuat poster dan sosialisasi pentingnya literasi
3. Pengadaan SUBAPOLI di kelas kerjasama dengan Perpustakaan dan Paguyuban Orang Tua (POT)
4. Pembuatan Pohon Literasi
5. Pembiasaan wajib kunjung SUBAPOLI
6. Pelaksanaan Lomba literasi antar siswa secara lisan
7. Evaluasi dan tindak lanjut program SUBAPOLI

B. HASIL CAPAIAN AKTUALISASI


C. ANALISIS DAMPAK
TABEL 4.1 KEGIATAN AKTUALISASI 1
NO URAIAN CAPAIAN AKTUALISASI
1 NAMA KEGIATAN
2 WAKTU/PELAKSANAAN
3 TAHAPAN KEGIATAN

4 OUTPUT KEGIATAN
5 KETERKAITAN NILAI DASAR
DENGAN KEGIATAN
6 KONTRIBUSI TERHADAP VISI
MISI ORGANISASI
7 PENGUATAN NILAI
ORGANISASI
8 KENDALA
9 STRATEGI DALAM
MENGHADAPI KENDALA
TABEL 4.1 KEGIATAN AKTUALISASI 1
NO URAIAN CAPAIAN AKTUALISASI
1 NAMA KEGIATAN Pengajuan Program SUBAPOLI
2 WAKTU/PELAKSANAAN Rabu, 1 Mei 2019 s/d Rabu, 8 Mei 2019
3 TAHAPAN KEGIATAN a. Membuat Rancangan Program SUBAPOLI
Setelah menetapkan isu yang ada di SD Percobaab II, penulis
mencoba mencari solusi untuk mengatasi permasalahan berkait
rendahnya budaya literasi. Akhirnya muncullah ide SuBaPoLi (Sudut
Baca Pohon Literasi).
a. Melakukan Konsultasi dengan Mentor
Ide yang disampaikan kepada Coach dan mentor adalah
SUBAPOLI (Sudut Baca Pohon Literasi). Ide tersebut diharapkan
dapat membantu mengatasi permasalahan di SDN Percobaan II
terkait rendahnya budaya literasi. Konsultasi dilaksanakan pada
hari Rabu, 1 Mei 2019)
a. Meminta izin kepada Mentor
b. Melakukan Koordinasi dengan teman sejawat
c. Menerima masukan dan perbaikan dari Mentor dan teman sejawat
P2IPK INNOLAB WORKSHOP 2015 15
TABEL 4.1 KEGIATAN AKTUALISASI 1
NO URAIAN CAPAIAN AKTUALISASI
4 OUTPUT KEGIATAN a. Ide untuk memecahkan isu terkait rendahnya budaya literasi
b. Izin dari Mentor untuk melaksanakan program kegiatan SUBAPOLI
c. Surat Persetujuan atas usulan yang diajukan dan mendukung
pelaksanaan usulan pengadaan kegiatan SUBAPOLI (Surat
Pernyataan Persetujuan Mentor terlampir)
d. Catatan dan Saran dari Mentor dan teman sejawat terkait program
pemecahan isu (Catatan dan Saran terlampir)
5 KETERKAITAN NILAI DASAR a. Akuntabilitas
DENGAN KEGIATAN Dalam pelaksanaan tugas Pengajuan Program SUBAPOLI, saya
mengacu pada Per-UU-an yang berlaku dg aktualisasi nilai
profesional tidak membedakan pelanggan, bertindak dg trknik
Cermat/Ketelitian. Apabila ada kekurangan persyaratan, segera
saya sampaikan kepada ybs sehingga dpt segera dilengkapi.
a. Etika Publik
b. Komitmen Mutu

P2IPK INNOLAB WORKSHOP 2015 16


TABEL 4.1 KEGIATAN AKTUALISASI 1
NO URAIAN CAPAIAN AKTUALISASI
6 KONTRIBUSI TERHADAP VISI a. VISI ORGANISASI
dan MISI ORGANISASI Unggul dalam pengembangan dan penyelenggaraan Diklat yang
berwawasan kebangsaan dan profesional.
a. MISI
Kegiatan Pengajuan program SUBAPOLI merupakan kegiatan yang
mengarah pada Misi ke-2 yaitu ….
7 PENGUATAN NILAI a. DISIPLIN
ORGANISASI b. JUJUR
c. KETERPADUAN
d. SIAP MELAYANI
e. KEKELUARGAAN
f. KEBHINEKAAN
8 KENDALA
9 STRATEGI DALAM
MENGHADAPI KENDALA
NO URAIAN CAPAIAN AKTUALISASI

5 KETERKAITAN NILAI DASAR Dalam pelaksanaan pekerjaan dilakukan secara profesional


DENGAN KEGIATAN dengan teknik kecermatan/ketelitian, sehingga hasilnya memenuhi
akurasi yang tinggi tanpa kesalahan. Untuk menghindari
kecurangan dlm tugas, digunakan teknik mendasari dengan nilai-
nilai kepatutan & kejujuran , sehingga dpt menghindari
kekecewaan masyarakat. Dengan hasil yang tepat waktu dengan
teknik tidak menunda pekerjaan menghasilkan kinerja yang cepat
dan tidak memungut biaya dapat meningkatkan kepuasan
masyarakat atas pelaksanaan pelayanan pemerintah. Guna
menghindari kesalahan pelaksanaan tugas dilakukan dengan
teknik kehati-hatian, mengacu pada ketentuan yg berlaku, maka
saya akan berusaha menguasai berbagai per-UU-an sehingga
terwujudlah pelayanan yang prima yang berdampak meningkatnya
partisipasi masyarakat dalam mewujudkan Good Governance.
C. ANALISIS DAMPAK
NO KEGIATAN DAMPAK TERHADAP ANEKA JIKA DAMPAK TERHADAP ANEKA JIKA
KEGIATAN DILAKSANAKAN KEGIATAN TIDAK DILAKSANAKAN
1 Pengajuan Program a. Akuntabilitas a. Akuntabilitas
SUBAPOLI Pelaksanaan konsultasi dengan Jika konsultasi tidak didasari dengan
Mentor dan guru harus didasari kejelasan konsep, maka akan
dengan kejelasan atas konsep yang menimbulkan ketidaksesuaian
akann dilaksanakan sehingga harapan dengan kenyataan,
rancangan kegiatan dapat terealisasi sehingga rancangan kegiatan
dengan baik. aktualisasi tidak dapat direalisasikan
b. Nasionalisme atau mengalami kegagalan.
c. Etika Publik a. Nasionalisme

Dampak Bagi Individu Dampak Bagi Individu


Dampak Bagi Unit Kerja Dampak Bagi Unit Kerja
Dampak terhadap Organisasi Dampak terhadap Organisasi
2
3
4
Maklumat AKTUALISASI....
L T R P S

 KAMI Selalu di depan !!


 KAMI Menjadi yang Terbaik !!
 KAMI Siap berinovasi !!

Disiplin, Jujur, Keterpaduan, Siap Melayani, Kekeluargaan, Kebhinekaan


TERIMA KASIH

21
INTEGRITAS PROFESIONAL INOVATIF PEDULI

Anda mungkin juga menyukai