Anda di halaman 1dari 15

SWAMEDIKASI

KONJUNGTIVITIS (MATA MERAH)

Ryan Sandy M, S. Farm.


Sadakah, S. Farm.
Saosan, S. Farm.
Simplicius P. S., S. Farm.
MATA MERAH

peradangan pada konjungtiva (lapisan luar mata


dan lapisan dalam kelopak mata) yang disebabkan
oleh mikroorganisme (virus, bakteri, jamur), alergi,
dan iritasi bahan-bahan kimia.
ETIOLOGI
Konjungtivitis dapat disebabkan oleh berbagai hal dan
dapat bersifat infeksius seperti :
• - Bakteri
• - Klamidia
• - Virus
• - Jamur
• - Bahan iritatif => kimia, suhu, radiasi maupun
imunologi (pada reaksi alergi).
Patofisiologi

Konjungtiva selalu berhubungan dengan dunia luar


sehingga kemungkinan terinfeksi dengan
mikroorganisme sangat besar. Apabila ada
mikroorganisme yang dapat menembus pertahanan
konjungtiva berupa tear film yang juga berfungsi
untuk mmelarutkan kotoran-kotoran dan bahan-
bahan toksik melalui meatus nasi inferior maka
dapat terjadi konjungtivitas.
Lanjutan
Konjungtivitis ada yang bersifat akut atau kronis. Gejala yang
muncul tergantung dari factor penyebab konjungtivitis dan faktor
berat ringannya penyakit yang diderita oleh pasien. Pada
konjungtivitis yang akut dan ringan akan sembuh sendiri dalam
waktu 2 minggu tanpa pengobatan. Namun ada juga yang
berlanjut menjadi kronis, dan bila tidak mendapat penanganan
yang itensif akan menimbulkan kerusakan pada kornea mata atau
komplikasi lain yang sifatnya lokal atau sistemik.
Klasifikasi Konjungtivitis
TUJUAN PENELITIAN
1. Konjungtivitis alergi

Salah satu dari penyakit mata eksternal yang paling sering terjadi.
Bentuk konjungtivitis ini mungkin musiman atau musim-musim
tertentu saja dan biasanya ada hubungannya dengan kesensitifan
dengan serbuk sari, protein hewani, bulu-bulu, debu, bahan
makanan tertentu, gigitan serangga, obat-obatan. Konjungtivitis
alergi mungkin juga dapat terjadi setelah kontak dengan bahan
kimia beracun seperti hair spray, make up, asap, atau asap rokok.
Asthma, gatal-gatal karena alergi tanaman dan eksim, juga
berhubungan dengan alergi konjungtivitis.
2. Konjungtivitis Bakteri

Konjungtivitis bakteri disebut juga “Pink Eye”. Bentuk ini


adalah konjungtivitis yang mudah ditularkan, yang biasanya
disebabkan oleh staphylococcus aureus. Mungkin juga
terjadi setelah sembuh dari haemophylus influenza atau
neiseria gonorhe.

3. Konjungtivitis Bakteri Hiperakut

Neisseria gonnorrhoeae dapat menyebabkan


konjungtivitis bakteri hiperakut yang berat dan
mengancam penglihatan.
MANFAAT
4. Konjungtivitis Viral
PENELITIAN
jenis konjungtivitis ini adalah akibat infeksi human adenovirus (yang
Adapun
paling sering adalah manfaat teoritis
keratokonjungtivitis dari penelitian
epidermika) atau ini
dari
adalah untuk menambah data ilmiah
penyakit virus sistemik seperti mumps dan mononukleus. Biasanya
tentang herba meniran (Phyllantus niruni
disertai dengan pembentukan folikel L.)
sehingga disebut juga
konjungtivitis folikularis. Mata yang lain biasanya tertular dalam 24-
48 jam. Adapun manfaat praktis dari penelitian ini adalah
5. Konjungtivitis
sebagai rujukan atau Blenore
infomasi bagi masyarakat
tentang manfaat atau khasiat ekstrak etanol herba
Konjungtivitis purulen (bernanah pada bayi dan konjungtivitis
meniran
gonore). Blenore (Phyllanthus
neonatorum niruri L.)
merupakan yaitu memiIiki
konjungtivitis yangefek
terdapat pada bayi yang baru lahirhipourisemia
Kasus I
Pada malam hari seorang perempuan datang ke apotik
mengeluhkan matanya merah, perih, gatal dan sedikit
bengkak setelah kemasukkan sabun saat mandi sore
hari. Pasien ini mengaku bahwa matanya sangat sensitif
terhadap benda asing . Obat apa yang cocok untuk
pasien ini??
Terapi farmakologi : Y-rins
Komposisi : Distilled witch hazel 13,05% v/v, benzalkonium chloride 0,005%
Dosis : 3-4 x sehari untuk cuci mata
Alasan : Obat cuci mata digunakan untuk mencuci mata yang kemasukan
benda asing, benzalkonium sebagai antiseptik berguna untuk membunuh kuman
yang masuk bersama benda asing, mata akan sembuh dengan sendirinya setelah
benda asing bisa dikeluarkan (dalam kasus ini sabun).
Kasus II
Seorang pemuda datang ke apotik dengan keluhan mata merah dan
gatal-gatal setelah seharian mengendarai motor, berdasarkan
keluhan pasien maka obat apa yang akan anda berikan ?

Terapi farmakologi : Diberikan Visine


Komposisi : Tetrahidrozolin HCL
Dosis : 1-2 tetes 2-3x sehari
Alasan : mata yang merah menandakan adanya
inflamasi,pemberian tetrahidrozolin berfungsi sebagai
vasokonstriktor untuk mengurangi peradangan pada mata.
Kasus III
Seorang mahasiswa datang ke apotik dengan keluhan mata lelah
dikarenakan sering berada didepan komputer terlalu lama, obat
apa yang bisa diberikan pada pasien ini??

Terapi farmakologi : Diberikan Insto moist / Visine tears


Dosis : Sehari 3 kali atau seperlunya
Alasan : Air mata buatan diperlukan untuk menjaga kelembaban
mata yang kering atau terlalu banyak beraktivitas
Kasus IV
Seorang anak berumur 8 tahun mengeluh pada ibunya matanya
sakit terkena debu setelah bangun tidur pagi-pagi dan merapikan
tempat tidurnya. Matanya menjadi terasa gatal, perih dan merah
diakibatkan terkena debu tersebut. Obat apa yang bisa diberikan
untuk pasien ini??
Terapi farmakologi : Diberikan insto
Komposisi : Tetrahidrozolin HCL 0,05%, benzalkonium CL 0,01%,
boric acid 1,5%
Dosis : 1-2 tetes 3x sehari
Alasan : mata yang merah menandakan adanya
inflamasi,pemberian tetrahidrozolin berfungsi sebagai
vasokonstriktor, benzalkonium berfungsi sebagai antiseptik
terhadap debu yang masuk ke mata
SEKIAN DAN TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai