Anda di halaman 1dari 8

KONSEP RECOVERY DAN

SUPPORTIVE ENVIRONMENT
DALAM PERAWATAN KLIEN
GANGGUAN JIWA
Omega Alfionita
Rizky Erwin
Savytri Sahdia
Sri buana Tungga Dewi
Fina Novianti
Konsep Recovery dan Supportive Environment

Orang dengan gangguan jiwa berat yang mendapatkan dukungan tepat


dan secara individual, dapat pulih dari penyakitnya dan memiliki
kehidupan yang memuaskan serta produktif. Recovery merupakan
suatu proses perjalanan mencapai kesembuhan dan transformasi yang
memampukan seseorang dengan gangguan jiwa untuk hidup
bermakna di komunitas yang dipilihnya untuk mencapai potensi yang
dimilikinya (USDHHS, 2006 dalam Stuart, 2013). Recovery merupakan
proses dimana seseorang mampu untuk hidup, bekerja, belajar dan
berpartisipasi secara penuh dalam komunitasnya. Recovery
berimplikasi terhadap penurunan atau pengurangan gejala secara
keseluruhan (Ware et al, 2008 dalam Stuart 2013).
Mental Health Recovery Model & The Recovery Model in Psychiatric
Nursing

Selama ini kita mengetahui bahwa recovery sama halnya dengan


kembali sehat atau sembuh terhadap suatu penyakit, tetapi dalam
kesehatan jiwa kita sepakati bahwa recovery memiliki arti yang
berbeda. Recover Model pada kesehatan jiwa tidak berfokus pada
pengobatan, tetapi sebagai gantinya lebih menekankan dapat hidup
beradaptasi dengan sakit jiwa yang sifatnya kronis. Pada model ini
lebih menekankan kepada hubungan sosial, pemberdayaan, strategi
koping, dan makna hidup.
Manfaat & Peran Perawat Pada Pemberian Terapi pada Proses
Penyembuhan

Pemberian terapi adalah berbagai pendekatan penenganan klien


gangguan jiwa yang bervariasi, yang bertujuan untuk mengubah
perilaku klien dengan gangguan jiwa dengan perilaku mal adaptifnya
menjadi perilaku yang adaptif. Perawat sebagai terapis mendasarkan
potensi yang dimiliki pasien sebagai titik tolak terapi atau
penyembuhan dengan memberikan berbagai macam terapi Generalis
maupun Spesialis.
Dalam pemberian terapi perawat seabagai terapis senantiasa
berdasarkan pada kompetensi yang dia miliki dan kondisi pasien yang
menjadi titik tolak terapi atau penyembuhan.
Terapi Generalis

1. Terapi Psikofarmakologi
2. Terapi Kejang Listrik (Elektroconvulsive Therapis)
3. Iktisas Terapi Kelompok
Terapi Spesialis

1. Guided Imagery 8. Massage


2. Yoga 9. Tai Chi
3. Biofeedback 10. Terapi Relaksasi
4. Meditation 11. Exercise (Olah Raga)
5. Journaling 12. Aroma terapi
6. Storytelling 13. Obat herbal
7. Animal- Assisted 14. Functional Foods and
Therapy Nutraceuticals
Kesimpulan
Kesehatan Jiwa adalah Perasaan Sehat dan Bahagia serta mampu
mengatasi tantangan hidup, dapat menerima orang lain
sebagaimana adanya serta mempunyai sikap positif terhadap diri
sendiri dan orang lain. Secara umum diketahui bahwa gangguan
jiwa disebabkan oleh adanya gangguan pada otak tapi tidak
diketahui secara pasti apa yang mencetuskannya. Stress diduga
sebagai pencetus dari gangguan jiwa tapi stress dapat juga
merupakan hasil dari berkembangnya mental illness pd diri
seseorang.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai