Anda di halaman 1dari 6

HAMA PADA

TANAMAN KENTANG
KELOMPOK 1
DEDE MAYANG
DELLA FADHILAH
DIAN HARDIANSYAH
FAHMI ARIF
ALLPPT.com _ Free PowerPoint Templates, Diagrams and Charts
KENTANG

Solanum tuberosum L.

Kentang (Solanum tuberosum L) termasuk produk kom


oditas sayuran berupa umbi yang kebutuhannya di pas
aran cukup tinggi. Di Indonesia, tanaman ini banyak di
budidayakan di dataran tinggi di atas 1500 mdpl. Agar
umbi yang dihasilkan dapat tumbuh dengan baik dan
berkualitas, kondisi tanah tempat budidaya harus gem
bur dan kaya akan bahan organik.
HAMA UTAMA PADA
TANAMAN KENTANG
Ulat penggerek daun Phthorimaea operculella
Ordo : Lepidoptera
Family : Gelechiidae

Termasuk hama tahunan


GEJALA DAN CARA
PENGENDALIAN
Gejala serangan
Gejala serangan pada daun adalah jaringan epidermis daun yan
g melipat engan warna merah kecoklatan atau bening transpar
an membentuk gulungan – gulungan. Kalau lipatan ini dibuka, a
da jalinan benang dan terdapat larva idalamnya. Gulungan dau
n ini sering juga ditemukan pada bagian pucuk (titik tumbuh). A
pabila tidak dikendalikan, intensitas kerusakan dapat mencapa
i hampir 100% terutama pada musim kemarau. Gejala serangan
pada umbi adalah adanya sekelompok kotoran berwarna putih
kotor sampai merah tua pada kulit umbi. Bila umbi di belah keli
hatan larva dan lubang korok (saluran) yang dibuat oleh larva s
ewaktu memakan daging umbi. Kerusakan berat sering terjadi p
ada umbi kentang untuk bibit yang disimpan di dalam gudang
selama 3 – 5 bulan .
Gejala serangan
Cara Pengendalian
1. Kultur Teknis
2. Fisik / Mekanik
3. Biologi
4. Kimia

Anda mungkin juga menyukai