Anda di halaman 1dari 5

ANGGARAN BEBAN

OPERASI

Dosen Pengampu :
Andreani Hanjani, S.E,M.Si
Anggaran Beban Operasional

Anggaran beban operasional adalah semua rencana


pengeluaran yang berkaitan dengan distribusi dan
penjualan produk perusahaan serta pengeluaran
untuk menjalankan roda organisasi.
Beban Operasi dibagi menjadi dua kelompok:
1. Beban Penjualan
2. Beban administrasi
BEBAN OPERASIONAL TETAP, VARIABEL,
DAN SEMI VARIABEL
• Beban Operasional bersifat tetap jika nilai
tetapnya sama, berapapun tingkat penjualan yang
diperoleh perusahaan dalam satu periode dalam
relevant range tertentu
• Beban Operasional bersifat variabel jika nilai
keseluruhannya berubah-ubah seiring dengan
perubahan pada tingkat penjualan perusahaan
• Beban Operasional bersifat semivariabel jika
beban tersebut memiliki komponen biaya tetap
dan biaya variabel sekaligus
Terima Kasih
Atas perhatiannya

SEMOGA ILMU
HARI INI
BERMANFAAT

Wassalamualaikum Wr.Wb

Anda mungkin juga menyukai